Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL

LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA (LDKS)


ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

YAYASAN BINA PUTRA MANDIRI

SMK BINA PUTRA MANDIRI

Jl. Bina Putra Mandiri No. 1 Parungpanjang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

e-mail : smkbpm@yahoo.co.id
Telp. (021) 542811249 WA.08131625784
LEMBAR PENGESAHAN
LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA (LDKS)
SMK BINA PUTRA MANDIRI
2021-2022

Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) 2022 ini telah disetujui dan
disahkan pada :
Hari :

Tanggal :

Bogor, 15 November 2022

Mengetahui,

Ketua OSIS Ketua Pelaksana

Athaya Yaumi Khaerani Muhamad Soleudin

Menyetujui,

Kepala Sekolah Wakasek Kesiswaan

Ariyanto S.Kom Komar S.Pd

II
KATA PENGANTAR

Puji serta syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah
memberikan rahmat serta hidayah-Nya kepada kita semua, sehingga kita semua
masih diberikan kekuatan dalam mempersiapkan kegiatan Latihan Dasar
Kepemimpinan Siswa (LDKS), yang mana kegiatan tersebut merupakan kegiatan
rutin yang dilaksanakan setiap tahun.
Kegiatan LDKS merupakan upaya sistematis, terencana, dan periodik dari
Program Pembinaan Kesiswaan yang secara rutin diselenggarakan bagi para calon
OSIS di SMK Bina Putra Mandiri sebagai modal dasar bagi para siswa untuk
lebih memahami aspek-aspek kepemimpinan dan kedisiplinan untuk selanjutnya
diharapkan dapat mengimplementasikan hasil pelatihan LDKS tersebut dalam
kegiatan proses belajar di SMK Bina Putra Mandiri.                       
Disadari adanya keterbatasan kemampuan manusiawi yang ada dalam diri,
kami mohon maaf atas ketidaksempurnaan proposal ini. Oleh karena itu, saran dan
kritik dari semua pihak akan kami pertimbangkan untuk kebaikan kegiatan ini.
Kami ucapkan terima kasih kepada rekan-rekan panitia dan seluruh pihak yang
telah berkomitmen untuk memberikan support dan dukungannya demi kelancaran
dan kesuksesan LDKS SMK Bina Putra Mandiri Angkatan XV. Aamiin.

Bogor,

III
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN................................................................................. ii
KATA PENGANTAR......................................................................................... iii
DAFTAR ISI........................................................................................................ iv
BAB I PENDAHULUAN.................................................................................... 1
A. LATAR BELAKANG............................................................................... 1
B. MAKSUD DAN TUJUAN........................................................................ 2
BAB II PELAKSANAAN................................................................................... 3
A. SUSUNAN KEGIATAN........................................................................... 3
B. SUSNAN PANITIA.................................................................................. 6
C. SASARAN DAN TARGET KEGIATA................................................... 7
D. LANDASAN KEGIATAN....................................................................... 7
E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN.......................................... 8
BAB III ANGGARAN KEUANGAN................................................................ 9
A. ANGGARAN DANA KEGIATAN.......................................................... 9
BAB IV PENUTUP........................................................................................... 10

IV
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) adalah sebuah pelatihan


dasar tentang segala hal yang berkaitan dengan kepemimpinan. Pelatihan ini
biasanya yang diberikan oleh Pengurus OSIS lama kepada calon Pengurus
OSIS baru, baik untuk tingkat Sekolah Menengah Pertama maupun Sekolah
Menengah Atas (untuk LDKS tingkat sekolah menengah). Pelatihan dasar yang
diberikan ini bertujuan untuk memberikan bekal kepemimpinan kepada
Pengurus OSIS baru yang nantinya akan menjadi pemimpin dari seluruh
kesatuan OSIS dari sekolah yang bersangkutan.

Pembinaan siswa melalui Latihan merupakan keharusan sebagai upaya


menjadikan siswa/ i SMK Bina Putra Mandiri sebagai penerus generasi OSIS
selanjutanya, sehingga siswa dapat mempunyai kemauan, kemampuan dan
presepsi dalam mengelola organisasinya. Untuk itu, OSIS dibantu MPK
bermaksud untuk melaksanakan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS)
Tahun 2022.

V
B. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud di adakannya kegiatan LDKS ini adalah untuk membentuk sikap


dan karakter pemimpin yang terbaik dan mampu mencapai criteria pemimpin
yang efektif. Serta menjadikan siswa sebagai pengurus OSIS dan
Ekstrakulikuler yang sadar akan tanggung jawabnya dan menjadi penggerak
bagi siswa lainnya dalam meningkatkan Wawasan Siswa dan ketahanan
sekolah dengan berpedoman kepada 5S (Senyum, Salam, Sapa, Sopan &
Santun).

Tujuan kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) ini bertujuan


untuk :

a. Membentuk jiwa kepemimpinan bagi calon pengurus OSIS dan


Ekstrakulikuler yang ada di SMK Bina Putra Mandiri.
b. Melatih dan mendidik siswa siswi untuk dapat hidup lebih disiplin dan
bertanggung jawab.
c. Memberikan pelatihan teknik dan cara mengelola suatu organisasi.
d. Membantu siswa dalam mengembangkan keterampilan untuk
melakukan analisis pengalaman dan membuat kesimpulan-kesimpulan.
e. Peserta mengetahui aspek teori dan meodologi yang digunakan dalam
LDKS, serta mampu menyelenggarakan LDKS berikutnya.

VI
BAB II
PELAKSANAAN

A. SUSUNAN KEGIATAN

PENANGGUNGJAWAB
NO PUKUL KEGIATAN
/ PEMATERI

07.30-
1 All Panitia
08.00 Check In

08.00-
2 All Panitia
09.00 Upacara / Apel

09.00-
3 All Panitia
09.30 Pre Test

09.30- Yayuk
4
11.30 Materi LeaderShip Pratiwi.S.Pd..M.I.Kom

11.30-
5 All Panitia
12.30 Ishoma

12.30-
6 All Panitia
15.00 PBB

15.00-
7 All Panitia
15.30 Sholat Ashar

15.30- Materi ( Pembuatan


8 Ranny S.Kom
17.00 Proposal Kegiatan )

VII
PENANGGUNGJAWAB
NO PUKUL KEGIATAN
/ PEMATERI

17.00-
9 All Panitia
17.30 Makan

17.30-
10 All Panitia
19.00 Sholat magrib + Tadarus

19.00-
11 All Panitia
19.30 Sholat Isya

19.30-
12 All Panitia
20.00 Ice Breaking

Materi ( Program Kerja, &


20.00-
13 PRAKTEK Tata cara Kesiswaan
21.30
sidang protokoler)

21.30- Diskusi Proker dan Kesiswaan, Ketua OSIS, &


14
22.20 Presentasi persekbid Ketua MPK

22.20- Sharing Alumni OSIS &


15 Alumni OSIS & MPK
23.00 MPK

23.00-
16 All Panitia
23.20 Free Time

17 23.20 Tidur All Panitia

Perpos ( LeaderShip,
01.30- Public Speaking,
18 All Panitia
03.30 Administrasi, PBB, Nama
Logo

NO PUKUL KEGIATAN PENANGGUNGJAWAB

VIII
/ PEMATERI

03.30-
19 All Panitia
04.30 Pengemblengan

04.30-
20 All Panitia
05.00 Sholat Subuh

05.00-
21 All Panitia
06.00 Senam

06.00-
22 All Panitia
06.30 Sarapan

06.30-10-
23 All Panitia
00 Out Bound

10.00-
24 All Panitia
10.30 Apel Penutupan

10.30-
25 All Panitia
11.30 Penutupan

IX
B. SUSUNAN PANITIA

TUGAS NAMA
Ketua pelaksana M. Solehudin
- Athaya Yaumi Khaerani
- Alexandra Aurielia
Koordinasi Lapangan
- Zaky
- Juli Ardian
- Jasmine Amanda Karim
Seksi Acara
- Hasan Abdul Rojak
- M. Syachrul Rizaldi
MC
- Nabila Azahra Maulida
- Racela Sheila
- Ilva Azwa Aulia
- Eka Devi Ruwanti
Seksi Konsumsi
- Rahmatusifa
- Rizta Safitriani
- Ersha Rezkia Ramadhani
- Supriyatna
- Ikbal Pauji
Seksi Sapras - Adi Pratama
- Regi Putra Swaneza
- Jimmy Bustami
- Juita
Seksi Kesehatan - Rosita Maliana Solehah
- Sopiyatul Marhamah
- Abyan Abdurrahman
Seksi Dokumentasi
- Azzhar Dita Mahesa

X
C. SASARAN DAN TARGET KEGIATAN

Kegiatan ini diikuti oleh semua calon pengurus OSIS yang baru
sebelum mereka bekerja dalam kepengurusan Organisasi Intra Sekolah
(OSIS) SMK Bina Putra Mandiri.

LDKS diselenggarakan oleh pihak sekolah selama biasanya selama 2


hari dengan berbagai materi yang diberikan kepada siswa yang mengikutinya.
Mengacu pada namanya latihan kepemimpinan dasar maka kegiatan LDKS
tentu saja tidak jauh dari bagaimana cara membentuk karakter tersebut
kepada siswa yang terpilih menjadi pengurus OSIS Selanjutnya. 

Jadi secara garis besar pengertian dari LDKS adalah sebuah kegiatan
yang dimana siswa akan diberikan pelatihan dasar mengenai segala sesuatu
yang berhubungan dengan kepemimpinan. Melalui pelatihan dasar tentang
kepemimpinan tersebut diharapkan siswa pengurus OSIS mampu
memberikan kontribusi terbaik kepada  keluarga, masyarakat dan lingkungan
sosial di sekitarnya.

D. LANDASAN KEGIATAN
1. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kudayaan No. 461/ 4/ 1948 . tanggal
18 Oktober 1984 tentang pembinaan kesiswaan.
2. Keputusan Dirjend Dikdasmendikbud No. 1916/ kep/ 82 tanggal 18 Juni
tentang Latihan Kepemimpinan SIswa dan Pembinaan Siswa
3. SK. Dirjend Diknasmen No.201/C/kep/6.86 tentang Pedoman Pembinaan
Siswa
4. Anggaraan dasar OSIS bab 1 pasal 5 tentang Kepemimpinan Siswa.

XI
E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Pelaksanaan Kegiatan Latihan Dasa Kepemimpinan Siswa (LDKS) Yang

akan dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu – Minggu


Tanggal : 19 – 20 November 2022
Tempat : Sekolah SMK Bina Putra Mandiri

XII
BAB III
ANGGARAN KEUANGAN

A. ANGGARAN DANA KEGIATAN

NO NAMA JUMLAH SATUAN HARGA

1. Banner 1 2x4 meter Rp. 157.000

3. Pelastik ID Card 64 orang Rp. 192.000

5. Kertas Sertifikat 1 Pack 50 Pcs Rp. 36.000

6. Konsumsi : Sayur Sop, 2x Makan - Rp. 500.000


Capcai, Baso & Go
Potato

TOTAL Rp. 950.000

XIII
PENUTUP

Demikian Proposal kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS),

kami buat dengan harapan dapat menjadi bahan acuan dan kerangka dasar guna

terlaksananya kegiatan yang dimaksud, sekaligus menjadi bahan pertimbangan,

untuk berpartisipasi dalam Keberhasilan kegiatan LDKS ini sangat bergantung

pada partisipasi seluruh komponen sekolah. Oleh karena itu, kami mengharapkan

dukungan kepada semua pihak untuk berpartisipasi dalam mensukseskan kegiatan

ini, Atas perhatiannya kami ucapkan Terima kasih.

Bogor, 15 November 2022

XIV

Anda mungkin juga menyukai