Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROPINSI MALUKU UTARA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 14 HALMAHERA SELATAN
Jln. Angrek Desa Sabatang Kec. Bacan Timur Kode 97791 E - mail. Sman14halsel@yahoo.com
Ulangan Semester Ganjil 2022
Bidang Study : KIMIA
Kelas / Semester : XI MIA / Ganjil
Waktu : 90 menit
Hari / Tanggal :
Nama Siswa :

Jawablah Pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar dan tepat!


1. Gambarkan struktur Lewis dan rumus struktur dari senyawa:
a. C3H8
b. C3H6
c. C3H4
2. Sebutkan nama senyawa dari rumus molekul berikut:
a. CH4 d. C4H10
b. C2H6 e. C5H12
c. C3H8
3. Atom karbon mempunyai kemampuan dalam membentuk ikatan, sebutkan?
4. Jelaskan perbedaan antara senyawa alifatik dan senyawa siklik?
5. Senyawa alifatik dapat dibedakan menjadi 2, sebutkan!
6. Senyawa siklik dapat di kelompokkan menjadi 2, sebutkan dan Jelaskan?
7. Berdasarkan posisinya, ikatan antar atom karbon dibedakan menjadi beberapa bagian,
sebutkan!
8. Berilah nama senyawa alkana pada struktur molekul berikut:

9. Berilah penomoran pada struktur molekul berikut:


a.

b.

10. Sebutkan sifat kimia alkana!

SELAMAT BEKERJA

Anda mungkin juga menyukai