Anda di halaman 1dari 1

PERAN TKS DALAM MENGEMBANGKAN USAHA MASYARAKAT

YANG INOVATIF DAN BERDAYA SAING

Peran TKS (Tenaga Kerja Sukarela) Pendamping sangatlah penting


sebagai pemandu wirausaha yang berperan sebagai fasilitator,
motivator dan mediator bagi kelompok usaha masyarakat dan pencari
kerja.

 Pendamping harus mampu memfasilitasi kebutuhan kelompok dalam


hubungannya dengan pihak luar. Baik dalam hal menemukan akses
sumberdaya, pasar maupun dalam mempromosikan usaha dari
kelompok/masyarakat yang ia damping, serta memiliki wawasan luas
dalam mengelola sebuah usaha/kegiatan/produk dari segi promosi,
pemasaran, komunikasi yang mengikuti perkembangan zaman terkini.

Dengan demikian diharapkan timbul adanya proses dan perubahan


kreatif,inovatif terhadap masyarakat/kelompok itu sendiri.

Inilah salahsatu kunci kemampuan seorang TKS sebagai pendamping


untuk menciptakan kader-kader pendamping/kelompok masyarakat
itu sendiri dalam membentuk serta mengembangkan usaha mereka
(masyarakat/kelompok) yang berkompetensi, kreativ,inovatif serta
berdaya saing.

Maka dari itu peran TKS sangatlah penting dalam mencapai tujuan
tersebut guna memajukan masyarkat/kelompok maupun kader kader
TKM dampingannya.

Anda mungkin juga menyukai