Anda di halaman 1dari 2

LKPD

Materi : Otoritas Jasa Keuangan

Kelas X
A. Kompetensi Inti :
Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual yaitu “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya”. Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu “Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,
responsif, dan proaktif; sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”.

KI 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural


berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.

KI 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator :


Kompetensi Dasar Indikator
3.5. Mendeskripsikan lembaga jasa
keuangan dalam perekonomian 1. Menjelaskan pengertian dan latar belakang
Indonesia berdirinya OJK ( C 1 )
2. Menerangkan tujuan dan fungsi OJK ( C 2 )
3. Mengidentifikasi asas-asas OJK ( C 2 )
4. Menganalisis wewenang OJK ( C 4 )

4.5. Menyajikan tugas, produk, danperan 1. Mempresentasikan peran Otoritas Jasa Keuangan
lembaga jasa keuangan
dalam perekonomian Indonesia.

1. Berikut merupakan tujuan dan wewenang OJK :


1. Terselenggara secara teratur, adil, transparan dan akuntabel
2. Mengatur dan mengawasi mengenai kelembagaan bank
3. Mampu mewujudkan sistem keuangan yang tumbuh secara berkelanjutan dan stabil
4. Mengatur dan mengawasi mengenai kesehatan bank
5. Mampu melindungi kepentingan kosumen dan masyarakat
6. Mengatur dan mengawasi mengenai aspek kehatian – hatia bank
Yang mengatur tugas OJK adalah ...

A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 5
C. 2, 3 dan enam
D. 2, 4 dan 6
E. 4, 5 dan 6
2. Apa kepanjangan dari OJK ?
A. Organisasi Jusuf Kalla
B. Otoritas Jasa Keuangan
C. Otorisasi Jasa Keuangan
D. Ojek Online
E. Oke Jek
3. Lembaga Jasa Keuangan di bidang Perbankan ini di awasi oleh OJK, kecuali
A. Bank Indonesia
B. Bank Umum Konvensional
C. BPR
D. Bank Syariah
E. BRI

Anda mungkin juga menyukai