Anda di halaman 1dari 10

RPP

BAGI KELAS YANG BERAGAM DI SD

1. Sekolah : SD N 02 Joho
2. Kelas : VI
3. Maoel/Tema : Tema 6 (Cita-citaku)
4. Subtema : Sub Tema 2 (Hebatnya Cita-citaku)
5. Pembelajaran : Pembelajaran ke 1
6. Waktu : 1 Hari
7. Nama guru :
8. Jumlahsiswa : 20 Siswa

I. KEBUTUHAN BELAJAR PESERTA DIDIK


Aspek Karakteritik Siswa
Kesiapan Belajar Siswa mandiri Siswa bimbingan Siswa bantuan
penuh

Gaya Belajar V
A
K
Modalitas SK
Belajar SA
AA
AK
Ketertarikan

*urutkan dari yang mulai dominan

II. KI,KD, INDIKATOR


Kompetens iInti:
I. Inti spiritual
Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

II. Inti social


Menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.

III. Inti pengetahuan


Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca)
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
IV. Inti Keterampilan
Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yanga jelas, sistematis dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Muatan Bahasa Indonesia


Kompetensi Indikator
Dasar Mandiri Bimbingan Bantuan
penuh/Frustasi
3.6 Menggali isi 4.6.1 a. Menuliskan 5 3.6.1 b. Menuliskan 4.6.1 c.Menuliskan
dan amanat ciri- ciri puisi 4 ciri- ciri puisi 3 ciri- ciri puisi
puisi yang dengan benar. yang benar. yang benar.
disajikan 4.6.2 a. Menjelaskan 3.6.2 b.Menjelaskan 4.6.2 c.Menjelaska
secara lisan isi dari puisi yang isi dari puisi yang n isi dari puisi
dan tulis memiliki 4 bait memiliki 3 bait yang memiliki 2
dengan tujuan dengan baik dan dengan baik dan bait dengan baik
untuk benar. benar. dan benar.
kesenangan. 4.6.3 a. Menjelaskan 3.6.3 b.Menjelaskan 4.6.3 c.Menjelaska
amanat dalam puisi amanat dalam puisi n amanat dalam
yang memiliki 4 yang memiliki puisi yang
bait. 3 bait. memiliki 2 bait.

4.6.1 Melisanka 4.6.1 a. Menyebutkan 4.6.1 b. 4.6.1 c.


n puisi hasil 4 langkah- langkah Menyebutkan 3 Menyebutkan 2
karya pribadi membuat puisi. langkah- langkah langkah- langkah
dengan lafal, 4.6.2 a. Membuat membuat puisi. membuat puisi.
intonasi, dan contoh puisi 4 bait 4.6.2 b. Membuat 4.6.2 c. Membuat
ekspresi yang dengan baik dan contoh puisi 3 bait contoh puisi 2
tepat sebagai benar. dengan baik dan bait dengan baik
bentuk 4.6.3 a. benar. dan benar.
ungkapan diri. Mempresentasikan 4.6.3 b. 4.6.3 c.
puisi hasil karya Mempresentasikan Mempresentasik
pribadi dengan puisi hasil an puisi hasil
lafal, intonasi, dan karyapribadi karya pribadi
ekspresi yang dengan lafal, dengan lafal
tepat. intonasi yang yang tepat.
tepat.
Muatan IPA
3.2 Membandingka 3.2.1 a. 3.2.1 b. 3.2.1 c.
n siklus hidup Menganalisis Menganalisis Menganalisis
beberapa jenis daur hidup daur hidup 4 daur hidup 3
makhluk hidup 5 hewan hewan yang hewanyang
serta yang berbeda berbeda berbeda
mengaitkan dengan tepat. dengan tepat. dengan tepat.
dengan upaya 3.2.2 a. 3.2.2 b. 3.2.2 c.
pelestariannya. Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan
daur hidup 5 daur hidup 4 daur hidup 3
makhluk makhluk makhluk
hidup yang hidup yang hidup yang
berbeda berbeda berbeda
dengan tepat. dengan tepat. dengan tepat.
4.2 Membuat 4.2.1 a. 4.2.1b. 4.2.1 c.
skema siklus Mengidentifi Mengidentifika Mengidentifik
hidup beberapa -kasi siklus 5 sisiklus 4 -asi siklus
jenismakhluk m akhuk makhuk hidup 3 makhuk
hidup yang ada hidup yang yang berbeda hidup yang
di lingkungan berbeda dengan tepat. berbeda
sekitarnya, dan dengan tepat. 4.2.2 b. dengan tepat.
slogan upaya 4.2.2 a. Mempresentasi 4.2.2 c.
pelestariannya. Mempresenta- kan siklus 4 Mempresentas
sikan siklus 5 makhluk hidup i kan siklus 3
makhluk yang berbeda makhluk
hidup yang dengan tepat. hidup yang
berbeda berbeda
dengan tepat. dengan tepat.

III. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Melalui kegiatan mengamati teks puisi dan menjawab pertanyaan yang terkait dengan puisi,
siswa dapat menjelaskan cara membuat puisi denhgan benar.
2. Melalui kegiatan mengamati contoh-contoh puisi, siswa dapat membuat puisi secara mandiri
dengan baik.
3. Dengan mengamati daur hidup dua makhluk hidup yang berbeda siswa dapat
membandingkan dua daur hidup binatang dengan cermat.
4. Dengan membandingkan siklus hidup makhluk hidup yang berbeda siswa dapat
melaporkannya dengan tepat.

IV. MATERI/SUMBER BELAJAR YANG DIGUNAKAN BERAGAM


A. Materi:
1. Teks bacaan berjudul “Kisah Seorang Guru Anak Berkebutuhan Khusus”.
2. Teks puisi berjudul “cita-citaku”.
3. Video pembelajaran dengan judul Siklus Hidup Makhluk Hidup│Daur Hidup Hewan
│ kelas 4 SD │ Tema 6 │ Semester 2”

B. Sumber Belajar:
1. Buku Pedoman Guru Tema 6 Cita-citaku.Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013,Jakarta:Kementerian kebudayaan dan kementerian.
2. Buku Pedoman Siswa Tema 6 Cita-citaku.Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013,Jakarta:Kementerian kebudayaan dan kementerian.
3. Dewi,Tri.” Siklus Hidup Makhluk Hidup│Daur Hidup Hewan │ kelas 4 SD │ Tema
6 │ Semester 2”YouTube,diunggah oleh Tri dewi08,2 Desember 2020,
https://youtu.be/3JiEapE5t28. Diakses pada 28 November 2021.

V. Model, Metode Pembelajaran


Model Cooperative Learning
Pendekatan Scientifik
Metode Diskusi, Tanya Jawab, Ceramah.

VI. Media pembelajaran :


Power point mengenai puisi dan video mengenai daur hidup makhluk hidup

VII. Skenario Pembelajaran


Pembukaan
 Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdoa menurut agama dan
kepercayaan masing-masing .
 Guru mengecek kesiapan diri siswa melalui mengecek kehadiran siswa, kerapihan pakaian,
dan menyanyikan lagu nasionalis.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang ”Cita-Citaku”.
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan mengamati, menanya,
mengeksplorasi, mengomunikasikan dan menyimpulkan.

Inti
1. Kegiatan pertama
 Mengamati
– Guru menampilkan berbagai gambar mengenai cita- cita seseorang memalui
powerpoint, siswa diminta mengamati dan mencermatinya.
– Guru meminta siswa untuk mencermati dan membaca bacaan yang ada di buku
siswa mengenai seorang guru yang mengajar siswa dengan berkebutuhan khusus.
Guru mengkaitkan bacaan tersebut dengan tema pembelajaran hari ini yaitu “Cita-
cita”
– Guru meminta siswa untuk mencermati puisi berjudul “cita- citaku”
– Guru meminta siswa untuk membacaksn puisi berjudul “Cita- citaku” secara
bergantian.
 Menanya
– Dari puisi berjudul “Cita- citaku” guru menanyakan mengenai isi dan amanat puisi
tersebut.
– Guru menanyakan apa cita- cita yang dimiliki setiap siswa.
– Guru menanyakan mengenai cita- cita setiap siswa dari tugas (cita- cita siswa),
bertugasdimana, dll.
 Mengekplorasi
– Guru meminta siswa untuk mencari informasi mengenai cita- cita setiap siswa dari
tugas(cita- cita siswa), bertugasdimana, dll.
 Mengkomunikasikan
– Setelah siswa mengumpulkan berbagai informasi dari beberapa sumber maka siswa
diminta untuk mempresentasikan mengenai cita- cita mereka dalam bentuk puisi.
– Menyimpulkan
– Guru bersama siswa membuat kesimpulan mengenai puisi.
2. Kegiatan kedua
 Mengamati
– Guru meminta siswa untuk mengamati bacaan mengenai daur hidup hewan yang ada
pada buku siswa.
– Guru memutarkan video mengenai daur hidup hewan, siswa diminta untuk
mengamatinya.
 Menanya
– Guru menanyakan mengenai “bagaimana daur hidup hewan katak, capung, nyamuk,
kupu- kupu, kecoa?”
 Mengekplorasi
– Siswa diminta mencari gambar atau artikel mengenai daur hidup hewan katak,
capung, nyamuk, kupu- kupu, kecoa.
– Siswa bersama teman sebangku mendiskusikan mengenai gambar atau artikel yang
telah diperoleh.
 Mengkomunikasikan
– Siswa mempresentasikan hasil diskusinya didepan kelas.
 Menyimpulkan
– Guru bersama siswa membuat kesimpulan mengenai daur hidup makhluk hidup.
Penutup
 Bersama-sama siswa membuat keismpulan/rangkuman hasil belajar hari ini
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
 Melakukan oenilaian hasil belajar.
 Mengajak semua siswa beroda menurut agama dan kepercayaan masing-maisng (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran.
VIII. EVALUASI UNTUK MENGETAHUI TARGER/KETERCAPAIAN INDIKATOR
A. Kognitif
1. Perhatikan puisi dibawah ini
Aku Sahabatmu

Kau dan hatimu


Menemani hilir hulu hidupku
Tak perduli dalam panas dan hujan
Dalam gelap dan terang
Kau ada dalam jemari kehidupanku
Menjadi huruf – huruf di lembaran ceritaku
Dan aku menatap haru, Saat kau berkata
Aku sahabatmu, Kini dan nanti.

Tema puisi di atas adalah…


a. Sahabat
b. Keluarga
c. Teman
d. Kakak

2. Perhatikan puisi dibawah ini!


IBU
Aku menangis, ketika aku lapar
Ibu tersenyum dan memberikanku makan
Aku menangis, ketika aku haus
Ibu tersenyum dan memberikanku minum

Cintamu padaku bagaikan pelangi


Penuh warna dan warni
Kasih sayangmu padaku
Sedalam samudera biru

Amanat yang terdapat di dalam puisi di atas yaitu...


1. Menjadikan Ibu sebagai pelayan
2. Kasih sayang Ibu hanya sebatas ucapan
3. Sayangilah Ibumu seperti kamu menyayangi dirimu sendiri
4. Tugas seorang Ibu memang untuk melayani anaknya

3. Puisi merupakan karya sastra yang diungkapkan dalam bahasa yang indah. Terdapat dua
jenis puisi, yaitu... dan ...
a. Pantun dan guruindam
b. Puisi lama dan syair
c. Pantun dan puisi modern
d. Puisi lama dan puisi modern

4. Perhatikan ciri-ciri puisi dibawah ini!


1. Nama pengarang atau penulis puisi diketahui.
2. Tidak terikat jumlah baris, rima, dan irama.
3. Mempunyai gaya bahasa yang dinamis atau berubah- ubah.
4. Anonim atau tidak diketahui siapa nama penulispuisi.
5. Merupakan sastra lisan karena disampaikan dan diajarkan dari mulut ke mulut.

Dari ciri-ciri diatas manakah yang merupakan ciri-ciri puisi baru...


a. I, II dan IV
b. I,II dan III
c. II, IV dan V
d. III,IV dan V

5. Kumpulan beberapa baris dalam puisi disebut.....


a. Kata
b. Paragraf
c. Kalimat
d. Bait

6. Perkembangbiakan nyamuk terjadi di.....


a. Daun
b. Udara
c. Air
d. Tanah

7. Daur hidup kecoa yang benar adalah.....


a. Telur – pupa – nimfa
b. Telur – jentik-jentik – kecoa dewasa
c. Telur – pupa – kecoa dewasa
d. Telur – nimfa – kecoa dewasa
8. Perhatikan dambar dibawah ini!

Dari kedua metamorfosis tersebut, dapat ditarik kesimpulan ...


a. Kupu-kupu mengalami metamorfosis sempurna dan belalang mengaami metamorfosis
tidak sempurna
b. Kupu-kupu mengalami metamorfosis sempurna dan belalang mengaami metamorfosis
sempurna
c. Kupu-kupu mengalami metamorfosis tidak sempurna dan belalang mengaami
metamorfosis sempurna
d. Kupu-kupu mengalami metamorfosis tidak sempurna dan belalang mengaami
metamorfosis tidak sempurna

9. Hewan yang mengalami metamorfosis sempurna yaitu...


a. Kupu-kupu, nyamuk, kecoa
b. Kupu-kupu, kecoa, lebah
c. Lebah, kecoa, katak
d. Kupu-kupu, nyamuk, lalat

10. Perhatikan gambar dibawah ini!

Gambar diatas merupakan daur hidup lebah. Pada fase ke 3 lebah melewati fase...
a. Telur
b. Pupa
c. Lebah dewasa
d. larva
B. Afektif
Lembar observasi
No. Aspek SKOR
SKALA
1- 3
NAMA SISWA
1. Memperhatikan penjelasan
dari guru secara seksama

2. Menunjukkan rasa ingin


tahu
3. Kemampuan
mengemukakan pendapat
4. Berkomunikasi
Rerata

C. Psikomotor
Rubrik
Kriteria Sangat Bai Cuku Perlu
baik (86- k p (61- bimbing
100) (71- 70) a n (≤60)
85)
Lafal Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Belum
lafal yang lafal yang lafal yang menunjukkan
jelas jelas lafal yang
dan tepat dari dan tepat jelasdan tepat jelas dan tepat
awal ketika sudah pada beberapa dari membaca
membaca puisi.
puisi hingga beberapa saat bagian
akhir membaca tertentu.
membaca puisi.
puisi.

Kejelasan Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Belum


intonasi intonasi yang intonasi intonasi yang menunjukkan
jelasdan tepat yang tepat tepat dan intonasi yang
dari awal dan penuh penuh tepat dan
membaca puisi penghayatan penghayatan penuh
hingga akhir beberasa saat pada bagian- penghayatan
membaca setelah bagian
puisi. Membaca tertentu
puisi
Kesesuaia Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Belum
n ekspresi ekspresi yang ekspresi yang ekspresi yang menunjukkan
tepat dan tepat dan tepat dan ekspresi
penuh penuh penuh yang tepat
penghayatan penghayatan penghayatan dan penuh
dari beberasa saat pada bagian penghayatan
awal setelah - bagian
bernyanyi bernyanyi tertentu
hingga akhir

IX. Kunci Jawaban


1. A
2. C
3. D
4. B
5. D
6. C
7. D
8. A
9. D
10. B

10

Anda mungkin juga menyukai