Anda di halaman 1dari 5

PROKER DIVISI PENGINJILAN

1. Membawa Renungan setiap Evaluasi


2. Mengirimkan Renungan setiap hari ke grup Big Family UK3 dan Pengurus
UK3
3. Membuat Buku Tahunan tentang Kesaksian Nyata dari anak UK3
4. Pendalaman Alkitab Digital melalui Pamflet Singkat maupun Video
Singkat
5. Tiktok Evangelion
6. Webinar Keagamaan

LPJ DIVISI PENGINJILAN


1. Membawa Renungan Setiap Evaluasi
 Tujuan: Saling menguatkan satu sama lain dalam internal Pengurus UK3
 Pelaksanaan: Setiap rapat pengurus UK3
 Hasil: Terlaksana, tapi terkadang di evaluasi pengurus tidak ada
renungan.
 Kendala: Terkadang sewaktu rapat pengurus renungan dilakukan diakhir,
tapi ternyata rapatnya kelamaan jadinya renungan ditiadakan di rapat.
 Solusi: Menghimbau pengurus untuk tidak telat saat rapat agar rapat lebih
cepat dimulai renungan tidak ditiadakan atau tidak mengganggu waktu
renungan.
 Pengeluaran: -

2. Mengirimkan Renungan Setiap Hari Ke Grup Big Family UK3 dan Peng
urus UK3
 Tujuan : Saling menguatkan satu sama lain dalam internal UK3
dan SaTe
 Pelaksanaan : Setiap hari
 Hasil : Terlaksana, tapi terkadang lupa mengirim renungan
hariannya.
 Kendala : Kurang komunikasi antara anggota divisi.
 Solusi : Lebih sering komunikasikan sesama anggota atau dijadwalkan
siapa mengirim renungannya , takutnya ada bentrok.
 Pengeluaran : -

3. Membuat Buku Tahunan Tentang Kesaksian Nyata Dari Anak UK3


 Tujuan: Saling menguatkan dan menjadi dorongan motivasi antar anggota
UK3 melalui tulisan
 Pelaksanaan: Kondisional (Divisi Penginjilan mengirim link ke grup
whatsapp UK3 untuk teman-teman UK3 boleh mengisi kesksian mereka)
 Hasil: Kesaksian dari teman-teman dicetak dalam bentuk software (file)
maupun hardware (buku)
 Kendala:
 Anggota UK3 kurang mau untuk membagikan kesaksian mereka
 Terkadang divisi penginjilan lupa untuk menshare link kesaksian di
grup Uk3
 Solusi: Memotivasi anggota UK3 untuk mau memberkati orang lain lewat
kesaksian tulisan
 Pengeluaran: Rp.

4. Pendalaman Alkitab Digital


 Tujuan : Untuk mengedukasi setiap mahasiswa UKM UK3 Universitas Tr
unojoyo Madura melalui pengajaran Alkitab berdasarkan konteks pembah
asan yang sedang di bahas; pewartaan Injil Kristus; dan Ber-Apologia.
 Pelaksanaan : Setiap 1 bulan sekali, melalui media Instagram
“@km.uk3.utm”
 HASIL:
No Tanggal Judul Keterangan
1 4 April 2021 Kapan sih Yesus Disalib? Terlaksana
2 19 April 2021 Kenapa Perlu Pendalaman Alkitab? Terlaksana
3 16 Mei 2021 Peristiwa Kenaikan Tuhan Yesus Kristus Terlaksana
 Kendala :
- Penentuan judul dan isi yang dikemas dengan santun dan penggunaan
diksi yang tepat agar tidak menimbulkan konflik SARA.
- Kurangnya integrasi antara divisi penginjilan, editing, dan infokom.
 Solusi :
- Saling mengingatkan antar divisi dan teguran dari BPH, serta
kesadaran setiap pribadi.
- Membaca dari berbagai sumber (primer dan sekunder) mengenai tema
yang akan dibahas.
 Pengeluaran : -

5. Tiktok Evangelion
 Tujuan : Saling menguatkan satu sama lain dalam internal UK3,

Pewartaan Injil Kristus, dan Ber-Apologia.


 Pelaksanaan : Terlaksana
 Hasil : Terlaksana dua kali seminggu.
 Kendala : Sulit untuk memilih talentnya dan juga kadang kesusahan untuk
menentukan topik yang membahas dalam tik tok.
 Solusi : Sesama anggota harus berunding untuk menentukan topik yang
akan di bahas dan H-2 sudah harus mencari talentnya.

6. Webinar Keagamaan
 Tujuan : Untuk memberikan pengajaran yang sesuai dengan Firman
Tuhan kepada setiap mahasiswa UKM UK3 Universitas Trunojoyo
Madura maupun kepada peserta yang mengikuti webinar tersebut
berdasarkan konteks pembahasan yang sedang di bahas dari setiap
pembicara yang ada; pewartaan Injil Kristus; dan Ber-Apologia.
 Pelaksanaan : Tiga kali dalam satu periode, namun hanya dua kali yang
terlaksana; khususnya pada saat Dies Natalis UK3 UTM.
 HASIL:
No Tanggal Tema Pembicara Keterangan
1 8 Mei 2021 Seminar dan Paskah Raindy Daniel Terlaksana
UK3 “Heaven and Hell Darmawan Praji
(Tinjauan Historis dan tno, S.Th., M.T
Teologis)" h.
2 22 Juni 2021 Seminar dan Paskah Ignatius Bagoes Terlaksana
UK3 “CCA” Seta
3 - Webinar Keagamaan - Tidak
terlaksana,
karena
padatnya
jadwal
program kerja
yang telah
disusun
Rata-rata peserta yang hadir berjumlah 50 orang.
 Kendala:
- Pelaksanaannya Tidak Tepat Waktu
- Kurangnya integrasi antar sie
- Kurang kondusifnya kegiatan, seperti dari mic peserta yang menyala
disaat yang tidak perlu
 Solusi:
- Mengingatkan kembali kepada pelayan dan anggota agar hadir tepat
waktu
- Menon-aktifkan suara yang tidak diperlukan, agar tidak terjadi
kebocoran suara
 Pengeluaran:
 08-05-2021 pengeluaran pembicara Rp. 500.000
 22-06-2021 pengeluaran pembicara Rp. 1.000.000 dan pengeluaran
persediaan ATK Rp. 240.000

Analisis SWOTH Divisi Penginjilan selama 1 tahun :


1. Kekuatan (strenght)
 Media informasi mengenai materi penginjilan banyak didapatkan,
khususnya dari media sosial.
 Penggunaan media sosial merupakan sarana yang mudah dalam
menjalankan program kerja divisi penginjilan
 Mendatangkan pembicara yang berkompeten dibidangnya dapat
menambah pengetahuan maupun iman dari setiap peserta yang
hadir di seminar UK3 UTM

2. Kelemahan (weakness)
 Sulitnya mencari peraga dalam program kerja Tiktok Evangelion
 Sulitnya berintegrasi dengan divisi editing dalam mengupload
program kerja “Pendalaman Alkitab Digital”
 Sulitnya mencari pembicara yang sesuai dengan tema yang
dibawakan

3. Peluang (opportunity)
 Dukungan pengurus dan anggota UK3 UTM, sehingga dapat
melaksanakan pelayanan yang lebih baik lagi
 Tema menarik yang diusung merupakan salah satu faktor yang
dapat digunakan untuk menarik perhatian para pendengar atau
pembaca dalam membaca ataupun mendengar hasil program kerja
yang telah dilaksanakan

4. Ancaman (threat)
 Keegoisan dari setiap individu dapat menyebabkan terhambatnya
program kerja yang dilaksanakan

Anda mungkin juga menyukai