Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMKN 1 CIBINONG


Mata Pelajaran : Produksi Hasil Nabati
Topik/ Sub topic : Menerapkan prinsip pengembangan produk olahan buah-buahan
Kelas : XII
Alokasi Waktu : 6 Pertemuan (@10 x 45 Menit)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

B. Kompetensi Dasar

1.1 Meyakini bahwa lingkungan alam sebagai anugerah Tuhan perlu dimanfaatkan pada
pembelajaran produksi hasil nabati sebagai amanat untuk kemaslahatan umat manusia.
2.1 Menghayati sikap teliti dan tanggung jawab sebagai hasil dari pembelajaran mengolah
produksi hasil nabati
2.2 Menghayatipentingnya kerjasama sebagai hasil pembelajaran mengemas produksi hasil
nabati
2.3 Menghayati pentingnya sikap jujur dan teliti sebagai hasil dari pembelajaran analisis
usaha produk hasil nabati
2.4 Menghayati pentingnya kerjasama, bersikap jujur dan bertanggungjawab sebagai hasil
dari pembelajaran memasarkan produksi hasil nabati
3.1Menerapkan prinsip pengembangan produk olahan buah-buahan
4.1Melaksanakan pengembangan produk olahan buah-buahan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1.1.1 Meyakini bahwa lingkungan alam sebagai anugerah Tuhan perlu dimanfaatkan pada
pembelajaran Produksi hasil nabati sebagai amanat untuk kemaslahatan umat manusia
2.1.1 Menghayati sikap cermat, teliti dan tanggung jawab sebagai hasil dari pembelajaran
Produksi hasil nabati
2.2.1 Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil pembelajaran dariproduksi hasil nabati
2.3.1 Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan hasil pembelajaran
dari produksi hasil nabati
2.4.1 Menghayati pentingnya bersikap jujur, disiplin serta bertanggungjawab sebagai hasil dari
pembelajaran dari produksi hasil nabati
3.1.1 Menentukan prinsip pengembangan produk olahan buah-buahan
3.1.2 Menentukan tahapan pengembangan produk olahan buah-buahan
3.1.3. Merumuskan produk baru olahan buah-buahan
3.1.4 Merancang produk baru olahan buah-buahan
3.1.5 Menentukan pengembangan prototype
3.1.6 Menerapkan proses pengolahan produk olahan buah-buahan
4.1.1 Melaksanakan prosespengembangan produk olahan buah-buahan
4.1.2 Melakukan proses pengemasan
4.1.3 Mengkomunikasikan hasil Pengembangan produk olahan buah-buahan

D. Tujuan Pembelajaran

Berdasarkan pemberian fasilitas belajar di kelas dan laboratorium pengolahan hasil pertanian,
peserta didik
1. Menambah keimanan peserta didik dengan menyadari hubungan keteraturan, keindahan
alam,dan kompleksitas alam dalam jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang
menciptakannya

2. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan

3. Menunjukkan perilaku ilmiah (disiplin, peduli, responsif dan pro-aktif) dalam aktivitas sehari-
hari sebagai wujud implementasi sikap ilmiah dalam melakukan percobaan dan berdiskusi
4. Melalui observasi, diskusi , mencoba peserta didik mampu mengidentifikasi, menentukan
prinsip dasar, menentukan factor yang mempengaruhi, memilih jenis peralatan, membuat
diagram alur proses, menerapkan proses dan membuat laporan pengolahan olahan buah-
buahan sesuai prinsip kerja dan prosedur secara teliti, santun, disiplin, peduli dan
bertanggung jawab

E. Materi Pembelajaran

1. Menerapkan prinsip pengembangan produk olahan buah-buahan


2. Pengembangan produk olahan buah-buahan
3. Pengemasan hasil olahan
4. Perencanaan usaha
5. Pemasaran
(prinsip pengembangan produk, tahapan pengembangan produk, perumusan produk baru,
perancangan produk, pengembangan prototype, proses pengolahan, pengemasan)
6. Melaksanakan pengembangan produk olahan buah-buahan
 Pelaksanaan proses Pengembanganproduk olahan buah-buahan
 Melakukan proses pengemasan
 Pembuatan laporan hasil dari Pengembanganprodukolahan buah-buahan

F. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran

Pendekatan : Saintifik (Mengamati, Menanya, Mengumpulkan Informasi/


Eksperimen, Mengasosiasi/Menalar, dan Mengkomunikasikan)
Model Pembelajaran : Project Based Learning (PJBL)
Metode Pembelajaran : Paparan, Diskusi, Tanya jawab, dan Eksperimen

G. Alat, Bahan, Mediadan sumber Belajar

1. Alat
a. Alat pengemasan
b. Alat sanitasi
c. Alat pengolahan
2. Bahan
a. Buah-buahan
b. Bahan Pendukung olahan buah-buahan
c. BTM
d. Bahan Kemasan
3. Media Pembelajaran : LCD projector, Laptop, Bahan Tayang, Lembar kerja
4. Sumber Belajar : Buku teks siswa, Sumber lain yang relevan, Internet

H. Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
PERTEMUAN 1-6
Pendahuluan Orientasi, motivasi dan apersepsi 10
 Ketua kelas memimpin do’a pada saat pembelajaran akan dimulai Menit
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang harus dicapai peserta
didik baik berbentuk kemampuan proses maupun kemampuan
produk
 Guru menjelaskan manfaat penguasaan kompetensi dasar ini
sebagai modal awal untuk meguasai pasangan kompetensi dasar
lainnya yang tercakup dalam mata pelajaran olahan Buah-buahan
PERTEMUAN KE-1
Inti Penentuan pertanyaan mendasar 405Menit

1. Kegiatan Mengamati
Guru memberikan contoh macam macam produk olahan buah-
buahan hasil pengembangan melalui produk asli, atau gambar

Siswa mengamati produk pengembangan olahan buah-buahan dan


mengisi lembar pengamatan yang ada pada buku teks

Guru menugaskan kepada siswa untuk mengidentifikasi produk


pengembangan olahan buah-buahan

2. Kegiatan Menanya
Guru mendorong peserta didik mengumpulkan berbagai jenis
informasi tentang prinsip dasar pengembangan produk olahan
buah-buahan

Peserta didik bertanya kepada dirinya atau kelompok berkaitan


dengan prinsip pengembangan produk olahan buah-buahan
PERTEMUAN KE-2

3. Kegiatan Mengumpulkan Informasi 405


Menit
Mendesain perencanaan proyek

Guru mendorong peserta didik mengumpulkan berbagai jenis


informasi tentang penentuan tahapan pengembangan produk

Peserta didik secara berkelompok mengumpulkan informasi


tentang penentuan tahapan pengembangan produk

Guru menugaskan siswa untuk mendesain perencanaan produk


pengembangan olahan buah-buahan

Peserta didik secara berkelompok untuk mendesain perencanaan


produk pengembangan olahan buah-buahan

Menyusun jadwal

Guru mendorong peserta didik untuk merumuskan dan


menyusun produk baru olahan buah-buahan

Peserta didik secara berkelompok merumuskan dan menyusun


jadwal produk baru olahan buah-buahan

Guru mendorong peserta didik untuk menentukan


pengembangan prototype

Peserta didik secara berkelompok menentukan pengembangan


prototype

PERTEMUAN KE-3& 4 810Menit

4. KegiatanMengasosiasikan/Menalar

Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek


Guru menugaskan peserta didik untuk menerapkanProses
Pengolahan buah-buahan

Peserta didik berkelompok menerapkan Proses Pengolahan


buah-buahan

Guru menugaskan peserta didik bersama kelompoknya


praktek/unjuk kerja peserta didik menerapkan Proses
Pengolahan buah-buahan dengan cermat

Peserta didik secara berkelompok berdiskusi untuk menerapkan


kegiatan pengolahan buah-buahan

Guru memverifikasi hasil diskusi kelompok peserta didiknya

PERTEMUAN KE-5 & 6


810Menit
5. KegiatanMengkomunikasikan

Menguji hasil
Guru menugaskan siswa untuk membuat laporan hasil kerja
Peserta didik mengolah data dan membuat kesimpulan hasil
percobaan dengan memperhatikan hasil informasi yang telah
diperoleh secara berkelompok
Guru menugaskan untuk mempresentasikan hasil kegiatan unjuk
kerja/ praktek
Pesertadidik memaparkan/mempresentasikan hasilpekerjaannya.
Peserta didik memberikan tanggapan terhadap pertanyaan yang
muncul pada saat presentasi
Peserta didik lainnya memberikan masukan
Peserta didik memperbaiki hasil kerja sesuai masukan yang
relevan
Peserta didik membuat laporan lengkap
PERTEMUAN KE 1-6
Penutup Rangkuman, refleksi, tes, dan tindak lanjut 35 Menit
1. Peserta didik menanyakan hal yang masih ragu dan melaksanakan
evaluasi
2. Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan hal-hal yang
diragukan sehinggga informasi menjadi benar dan tidak terjadi
kesalahpahaman terhadap materi
I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1 Penilaian Sikap
Indikator
1.1.1 Meyakini bahwa lingkungan alam sebagai anugerah Tuhan perlu dimanfaatkan pada pembelajaran produksi olahan buah-buahan sebagai amanat untuk
kemaslahatan umat manusia
2.1.1 Menghayati sikap cermat, teliti dan tanggung jawab sebagai hasil dari pembelajaran produksi olahanbuah-buahan
2.2.1 Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil pembelajaran dari produksi olahan buah-buahan
2.3.1 Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan hasil pembelajaran dari produksi olahanbuah-buahan
2.4.1 Menghayati pentingnya bersikap jujur, disiplin serta bertanggungjawab sebagai hasil dari produksi olahanbuah-buahan

Teknik Penilaian : observasi


Aspek Perilaku Yang Dinilai
Nama Peserta Peduli Tanggung Pro aktip Kerjasama
No Santun Disiplin Jujur
Didik Jawab
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

Pedoman Penilaian : Nilai akhir yang diperoleh untuk ranah sikap diambil dari nilai modus (nilai yang terbanyak muncul)
Kategori nilai sikap:
Skor 1 (K) : jika 1 indikator terlihat ( 1 )
Skor 2 (C) : jika 2 indikator terlihat ( 2 )
Skor 3 (B) : jika 3 indikator terlihat ( 3 )
Skor 4 (SB) : jika 4 indikator terlihat (4 )

Indikator Penilaian sikap


Disiplin
a. Tertib mengikuti instruksi
b. Mengerjakan tugas tepat waktu
c. Tidak melakukan kegiatan
d. Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif

Jujur
a. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
b. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
c. Tidak menyontek atau melihat data/ pekerjaan orang lain
d. Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutipp/ dipelajari

Santun
a. Berinteraksi dengan teman secara ramah
b. Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
c. Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
d. Berperilaku sopan

Tanggung Jawab
a. Pelaksanaan tugas piket secara teratur
b. Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
c. Mengajukan usul pemecahan masalah
d. Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan

Peduli
a. Membantu untuk menciptakan lingkungan pendidikan
b. Tampilan minat yang tulus dalam, memahami dan menghormati sesame
c. Menanggapi positif terhadap kemampuan yang berbeda beda
d. Mengakui upaya dan prestasi sesame

Pro aktif
a. Memilih sikap tanggung jawab atas sikap dan perilakunya
b. Memusatkan energy dan berfokus dan bekerja pada lingkaran berpengaruh ( inisiaif )
c. Menggunakan pendekatan dari dalam ke – luar ( in side out approach)
d. Mendahulukan prinsip atau values di atas suasana hati, kondisi atau tekanan social (positip)

Kerjasama
a. Melakukan kerjasama yang efektif dengan kelompok
b. Berinisiatif untuk kerjasama tanpa haruys di suruh
c. Melakukan kegiatan sesuai prosedur
d. Berkomunikasi dengan kelompoknya
2 Penilaian Pengetahuan
Teknik Penilaian : Penilaian Proyek
Bentuk Instrumen : Daftar skala 1-4
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Indikator Soal Soal proyek

3.1 Menganalisis prinsip 3.1.1 Menentukan prinsip Melalui pembuatan proposal 1. Pembuatan proposal usaha
pengembanganproduk olahan pengembangan produk olahan 1. Siswa mampu menentukan prinsip pengembangan produk

buah-buahan buah-buahan pengembangan produk olahan buah- olahan buah-buahan


3.1.2 Menentukan tahapan buahan
pengembangan produk olahan 2. Siswa mampu menentukan tahapan-
buah-buahan tahapan pengembangan produk olahan
3.1.3. Merumuskan produk baru olahan 3. Siswa mampu merumuskan produk baru
buah-buahan olahan buah-buahan
3.1.4 Merancang produk baru buah- 4. Siswa mampu merancang produk baru
buahan olahan buah-buahan
3.1.5 Menentukan pengembangan 5. Siswa mampu menentukan pengembangan
prototype prototype
3.1.6 Menerapkan proses pengolahan 6 Siswa mampu menerapkan proses olahan
produk olahan buah-buahan buah-buahan
7. siswa mampu menerapkan pengemasan

Rubrik nilai pengetahuan produksi hasil nabati


N Nama siswa / prinsip menentukan merumuskan merancang menentukan menerapkan menerapkan
o Kelompok pengembangan tahapan-tahapan produk baru produk baru pengembangan proses olahan pengemasan
olahan buah-buahan pengembangan olahan buah- olahan buah-
produk olahan buahan buahan prototype buah-buahan

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
Keterangan
4. = Jika empat indicator dilakukan
3. = Jika Tiga indicator dilakukan
2. = Jika Dua indicator dilakukan
1. = Jika Satu indicator dilakukan

Rubrik penilaian Pengetahuan


a. pembuatan proposal ( prinsip pengembangan olahan buah-buahan )
1. Penentuan alat
2. penentuan bahan
3. penentuan Tujuan
4. penentuan prosedur
b. menentukan tahapan-tahapan pengembangan produk olahan
1. Bab I ( latar belakang, tujuan )
2. Bab II ( tempat dan waktu pelaksanaan )
3 Bab III (Metode)
4. Bab IV (Pembahasan)
c. merumuskan produk baru olahan buah-buahan
1. Memilih jenis produk
2. Menentukan pengembangan produk
3. Mengkreasikan pengembangan produk
4. Mencipta pengembangan produk
d. merancang produk baru olahan buah-buahan
1. Menentukan biaya tetap, biaya tidak tetap dan penyusutan
2. Menentukan biaya produksi
3. Menentukan biaya BEP
4. Menentukan R/C
e. menentukan pengembangan prototype
1. Efisiensi waktu
2. Metode
3. Analisis usaha
4. Analisis Pemasaran
f. menerapkan proses olahan buah-buahan
1. Membuat alur kerja
2. menentukan jumlah bahan yang dibutuhkan
3. Menentukan titik kritis produk
4. Melaksanakan criteria produk yang baik
g. menerapkan pengemasan
1. Menentukan jenis kemasan dengan tepat
2. Menentukan berat produk yang akan dikemas
3. Menggunakan peralatan pengemas dengan tepat
4. menguji / mengecek hasil kemasan

Pedoman Penilaian :Nilai akhir untuk ranah pengetahuan diambil dari nilai rerata

Skor Perolehan
Skor = x4
Skor Maksimal
3 Penilaian Keterampilan
Teknik Penilaian : Unjuk Kerja
Bentuk Instrumen : Daftar skala 1-4
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Indikator Soal Soal
4.1. Melaksanakan 4.1.1 Melaksanakan 4.1.1 Siswa mampu melaksanakan proses  Pelaksanaan kegiatan
pengembangan produk prosespengembangan produk pengembangan produk olahan buah- pengembangan produk
olahan buah-buahan olahan buah-buahan buahan dengan tepat olahan olahan buah-
4.1.2 Melakukan proses pengemasan 4.1.2 siswa mampu melaksanakan proses buahan simplisia
pengemasan produk olahan buah-buahan  Melakukan kegiatan
4.1.3Mengkomunikasikan hasil 4.1.3 Mengkomunikasikan hasil pembuatan pengemasan
Pengembangan produk olahan produk olahan buah-buahan  Melakukan kegiatan
buah-buahan pemasaran

Pedoman penilaian :Nilai akhir untuk ranah keterampilan diambil dari nilai optimal (nilai tertinggi yang dicapai)

No Nama siswa /  Pelaksanaan kegiatan Melakukan kegiatan Mengkomunikasikan


Kelompok pengembangan produk pengemasan pengembangan produk
olahan buah-buahan

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
Keterangan
4. = Jika empat indicator dilakukan
3. = Jika Tiga indicator dilakukan
2. = Jika Dua indicator dilakukan
1. = Jika Satu indicator dilakukan
Rubrik penilaian keterampilan
a. Pelaksanaan kegiatan pengembangan produk olahan olahan buah-buahan simplisia
1. Melakukan persiapan alat dan bahan
2. Melakukan proses penimbangan bahan
3. Melakukan proses pengolahan
4. Melakukan sanitasi alat dan ruangan
b. Melakukan proses pengemasan
1. Menyiapkan perakatan kemasan yang sesuai
2. melakukan penimbangan produk yang akan dikemas
3 melakukan pengemasan
4. menyusun produk yang dikemas
c. Membuat Laporan hasil kerja
1. Menuliskan tujuan kegiatan praktek
2. Menuliskan alat , bahan dan cara kerja pengolahan olahan buah-buahan simplisia
3. Menuliskan hasil kegiatan praktek
4.Menuliskan kesimpulan hasil kegiata
PROGRAM REMEDIAL/ PERBAIKAN
Kompetensi Keahlian : Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
Kelas : XII
Mata Pelajaran : Produksi Hasil Nabati
Kompetensi Dasar :
Tahun Pelajaran : 2018/2019
NilaiPerbaika
Nilai NilaiA TanggalPer TandaTa
No Nama KKM n Ket
Awal khir baikan ngan
1 2 3

Materi Perbaikan:
……………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………..

Terlampir
……………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………..
Mengetahui, Cianjur ……..
WakaKurikulum Ka. Komp TPHP Guru Mata Pelajaran

CEP BURHAN M,Pd NURENDAH, S.Pd RUKOYAH, S.Pi

PROGRAM PENGAYAAN
Kompetensi Keahlian : Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
Kelas : XII
Mata Pelajaran : Produksi Hasil Nabati
Kompetensi Dasar :
Tahun Pelajaran : 2018/2019

Tanggal
No Nama Materi/KegiatanPengayaan TandaTangan Ket
Pengayaan

Catatan Kegiatan/MateriPengayaan:
……………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………..

Terlampir
……………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………..
Mengetahui, Cianjur ……..
Waka Kurikulum Ka. Komp TPHP Guru Mata Pelajaran

CEP BURHAN M,Pd NURENDAH, S.Pd RUKOYAH, S.Pi


Mengetahui, Juli 2018
Kepala SMKN 1 CIBINONG Guru Mapel,

KANKAN SALMAN S, SP.,MP. RUKOYAH, S.Pi


Lembar Diskusi

Tujuan :

1. Melalui observasi, diskusi, mencoba peserta didik mampu mengidentifikasi, menentukan


prinsip dasar, menentukan tujuan dan fungsi, menentukan macam-macam metode,
menentukan faktor yang mempengaruhi, memilih jenis peralatan, menerapkan proses dan
membuat laporan pembuatan olahan buah-buahansesuai prinsip kerja dan prosedur secara
teliti, santun, disiplin, peduli dan bertanggung jawab.

Materi :
Pembuatan olahan buah-buahan

Diskusi :
1. Amati penayangan gambar gambar macam macam bahan buah-buahan/ produk buah-buahan
2. Menuliskan alat yang termasuk pengolahan olahan buah-buahan
3. Menuliskan prinsip dasar pengolahan olahan buah-buahan
4. Menuliskan diagram alur prosese pengolahan olahan buah-buahan
5. Menuliskan faktor faktor yang mempengaruhi pengolahan olahan buah-buahan

Hasil Diskusi

Macam macam Alat alat Prinsip dasar Diagram alur Faktor faktor
bahan / produk pengolahan olahan pengolahan olahan proses pengolahan yang
buah-buahan buah-buahan buah-buahan olahan buah- mempengaruhi
buahan
Kesimpulan
.......................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................
........................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai