Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PRAKTIKUM

LINUX 1

AHMAD FADHIL IKRAM


42522001
1A TKJ

PRODI D4 TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN


JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG
2022
SOAL

1. Ubahlah informasi finger pada komputer Anda.


2. Lihatlah user-user yang sedang aktif pada komputer Anda.
3. Perintah apa yang digunakan untuk melihat kalender satu tahun penuh ?
4. Bagaimana anda dapat melihat manual dari perintah cal ?
5. Bagaimana melihat perintah manual ls dengan kata kunci sort ?
6. Bagaimana tampilan untuk perintah ls –a –l dan ls –al ?
7. Tampilkan semua file termasuk yang hidden file pada direktori /etc .
8. Tampilkan semua file secara lengkap pada direktori /etc .
9. Buatlah direktori prak1 pada direktori aktif, kemudian copy-kan file
/etc/group ke file tes1, tes2 dan tes3 pada direktori ini.
10. Tampilkan isi file tes1 per satu layar penuh.
11. Pindahkan file tes1 dan tes2 ke home direktori.
12. Hapus file tes1 dan tes dengan konfirmasi.

JAWABAN

1. Ubahlah informasi finger pada komputer Anda.

Analisa: Pada soal pertama, kita menggunakan perintah chfn. Perintah chfn
digunakan untuk merubah informasi dari user

2. Lihatlah user-user yang sedang aktif pada komputer Anda.

Analisa: Selanjutnya kita menggunakan perintah w. perintah ini digunakan


untuk melihat user yang sedang aktif dengan informasi yang ditampilkan yaitu
jam login, penggunaan cpu, dll.
3. Perintah apa yang digunakan untuk melihat kalender satu tahun penuh?

Analisa: selanjutnya adalah menggunakan perintah cal –y. perintah ini


digunakan untuk menampilkan calendar satu tahun penuh, dengan memberi
tanda blok pada tanggal yang sedang berlangsung (hari ini)

4. Bagaimana anda dapat melihat manual dari perintah cal ?


Analisa: Perintah yang digunakan selanjutnya adalah perintah man -cal.
Perintah man digunakan untuk melihat manual dari sebuah perintah. Dan – cal
merupakan perintah yang akan dicari manualnya dan dijadikan sebagai
parameter.

5. Bagaimana melihat perintah manual ls dengan kata kunci sort ?

Analisa: Perintah yang digunakan selanjutnya adalah perintah ls. Perintah ini
digunakan untuk menampilkan isi directory. Sedangkan option –X digunakan
untuk mensorting tampilan tersebut.

6. Bagaimana tampilan untuk perintah ls –a –l dan ls –al ?


Analisa: Perintah diatas sama saja penggunaannya, baik dengan cara –a –l
ataupun dengan –al. karena 2 option yang digunakan sama, maka output yang
dihasilkan pun juga sama.

7. Tampilkan semua file termasuk yang hidden file pada direktori /etc.

Analisa: Perintah selanjutnya adalah perintah ls -a /etc. Perintah ls digunakan


untuk menampilkan isi dari sebuah directory. Sedangkan option –a dan
parameter /etc berarti menampilkan semua file termasuk yang terhidden dari
directory /etc.

8. Tampilkan semua file secara lengkap pada direktori /etc.


Analisa: Berikutnya menggunakan perintah ls -l /etc. Perintah ls digunakan
untuk menampilkan isi dari sebuah directory. Sedangkan option –l dan
parameter /etc berarti menampilkan semua file secara terperinci dari directory
/etc.

9. Buatlah direktori prak1 pada direktori aktif, kemudian copy-kan file


/etc/group ke file tes1, tes2 dan tes3 pada direktori ini.

Analisa: Perintah mkdir digunakan untuk membuat directory baru. Sedangkan


perintah cp digunakan untuk mengcopy sebuah file atau directory.

10. Tampilkan isi file tes1 per satu layar penuh.


Analisa: Selanjutnya menggunakan perintah more. Perintah more digunakan
untuk menampilkan isi file secara keseluruhan.

11. Pindahkan file tes1 dan tes2 ke home direktori.

Analisa: Memindahkan tes1 dan tes2 kedalam folder home, dengan perintah
mv dan menampilkan dengan perintah ls. Perintah move digunakan untuk
memindahkan file ke tempat yang kita inginkan.
12. Hapus file tes1 dan tes dengan konfirmasi.

Analisa: Perintah rm digunakan untuk menghapus file. Sedangkan option –i


digunakan untuk menampilkan konfirmasi sebelum dilakukan penghapusan.

LAPORAN RESMI
Perintah Deskripsi format
Id Perintah untuk melihat $ id
identitas diri(nomor id dan
group id)
Date Perintah untuk $ date
menampilkan informasi
tanggal dan waktu saat ini
Cal Perintah untuk $ cal
menampilkan kalender
Hostname Perintah untuk $ hostname
menampilkan nama local
host yang sedang di pakai
bisa pula digunaan untuk
menggeser nama host
sistem
Uname Perintah untuk $ uname / $ uname -a
menampilkan informasi
sistem operasi
W Perintah untuk mengetahui $w
siapa saja yang sedang
aktif
Who Perintah untuk $ who
menampilkan siapa saja
yang sedang login
Whoami Perintah untuk $ whoami
menanyakan siapa yang
sekarang sedang bekerja
Chfn Perintah untuk mengubah $ chfn
informasi finger
Finger Perintah untuk melihat $ finger
informasi finger
Man Perintah untuk $ man
menampilkan manual dari
suatu perintah
Clear Perintah untuk menghapus $ clear
layer
Apropos Perintah ini adalah untuk $ apropos
mencari perintah –
perintah atau file yang
mengandung huruf yang
dimaksud
Whatis Perintah ini adalah untuk $ whatis
menampilkan fungsi dari
suatu perintah
Ls Perintah ini digunakan $ ls
untuk melihat isi dari
sebuah direktori
File Perintah ini digunakan $ file
untuk melihat tipe yang
digunakan pada file kita
Cat Perintah ini digunakan $ cat
untuk melihat isi suatu file
tanpa fasilitas melihat isi
file dari atas
More Perintah ini digunakan $ more
untuk melihat isi suatu file
dengan fasilitas melihat isi
file dari atas dan untuk
kebawah menggunakan
tombol enter untuk
perbaris dan tombol spasi
untuk perlayar
Pg Perintah ini digunakan $ pg
untuk melihat isi suatu file
dengan fasilitas melihat isi
file dari atas dan untuk
kebawah menggunakan
tombol enter untuk
perlayar
Cp Perintah ini digunakan $ cp
untuk mencopy / menyalin
suatu file
Remove Perintah untuk remove file $ rm
atau direktori
Move Perintah untuk $ mv
memindahkan file atau
direktori
Grep Perintah ini digunakan $ grep
untuk mencari kata dalam
suatu file

KESIMPULAN
Pada praktikum linux 1 tentang perintah dasar pada linux kita dapat
menyimpulkan bahwa terdapat banyak perintah dasar yang digunakan pada
linux yang mencakup banyak hal mengenai hal hal mendasar pada linux.
Seperti berbagai perintah yang telah dijelaskan diatas. Perintah tersebut
memiliki kegunaannya masing masing seperti yang telah dijabarkan pada
tabel diatas.

Anda mungkin juga menyukai