Anda di halaman 1dari 2

Analisis System Baru

Pada tahap ini, proses pemesanan dilakukan melalui aplikasi dari


TIX ID. Dimana pengunjung atau pelanggan melakukan pemesanan
dari aplikasi khusus tersebut.

Bisnis Proses
system baru berikut ini merupakan bisnis proses dari system baru yang
akan digunakan bioskop:

a. Pelanggan masuk ke dalam aplikasi TIX ID menggunakan


handphone
b. Pelanggan memilih lokasi bioskop
c. Pelanggan memilih jadwal tayang dan bioskop sesuai keinginan
d. Jika pelanggan telah memilih film dan jadwal yang diinginkan
selanjutnya klik beli tiket
e. Pelanggan memilih bangku yang tersedia
f. Selanjutnya pelanggan dapat melihat ringkasan order lengkap
dengan total yang harus dibayarkan
g. Pelanggan memilih metode pembayaran yang diinginkan, melalui
m-banking atau e-wallet
h. Setelah membayarkan pesanan, pelanggan menunggu sampai
pembayaran berhasil
i. Jika pembayaran berhasil pelanggan akan menerima nontifikasi
j. Pelanggan dapat memilih menu tiket di bagian tiket mendatang
untuk melihat tiket
k. Untuk mencetak tiket yang telah di pesan, pelanggan perlu datang
ke bioskop yang telah dipilih sebelumnya
l. Selanjutnya pelanggan mendatangi loket pencetakan tiket online
m. Pelanggan dapat mencetaknya melalui dua cara, yang pertama
memasukkan nomor handphone yang terdaftar pada akun TIX ID
dan yang kedua menggunakan QR Code
n. Setelah memilih cara untuk mencetak tiket, selanjutnya pelanggan
menekan pilihan “print ticket” pada layar monitor dan tiket akan
tercetak otomatis
o. Setelah tiket dicetak, pelanggan dapat mencari ruang tunggu dan
teaternya
p. Pelanggan menonton film
q. selesai

Anda mungkin juga menyukai