Anda di halaman 1dari 10

KISI - KISI SOAL MATA PELAJARAN SENI BUDAYA

TINGKAT SMP/ MTs KURTILAS


SENI BUDAYA (SENI MUSIK) VIII
SEMESTER 1

No Kelas Kompetensi Dasar Materi Indikator

Dinarasikan tentang keunikan lagu daerah.


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
1 VIII Ciri - ciri lagu daerah Siswa dapat menyimpulkan ciri khas keunikan
lagu daerah.
lagu daerah dengan benar

Dinarasikan tentang lagu daerah. Siswa dapat


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu- Lagu daerah berdasarkan sifat dan
menyimpulkan lagu daerah berdasarkan sifat
lagu daerah. keberadaannya
dan keberadaannya dengan benar

Diberikan pernyataan tentang ciri lagu. Siswa


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
Ciri - ciri lagu daerah dapat menemukan ciri khas dan keunikan
lagu daerah.
lagu daerah dengan benar

Dinarasikan tentang tokoh musik Cathy


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
Gaya dan Bernyanyi Lagu Daerah Easburn. Siswa dapat menyimpulkan tentang
lagu daerah.
profesi dengan benar.

Dinarasikan tentang arti dan makna lagu


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
Gaya dan Bernyanyi Lagu Daerah daerah. Siswa dapat menyimpulkan tentang
lagu daerah.
arti dan makna lagu dengan benar.
Diberikan sajian lirik lagu Pakarena dari
3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu- Sulawesi Selatan. Siswa dapat menemukan
Gaya dan Bernyanyi Lagu Daerah
lagu daerah. lirik lagu yang hilang dalam teks lagu
Pakarena dengan benar

Dinarasikan tentang kedudukan dan fungsi


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu- Kedudukan dan fungsi musik dalam musik dalam tradisi masyarakat Indonesia.
lagu daerah. tradisi masyarakat Indonesia Siswa dapat menghubungkan fungsi musik
dengan contoh narasi dengan benar.

Diberikan teks melodi lagu daerah dengan


4.1 Menyanyikan lagu-lagu daerah yang sesuai notasi angka. Siswa dapat menghubungkan
dengan teknik dan gayanya sesuai dialektika atau Teknik dan Gaya bermain Musik Tradisi
melodi lagu dan judul lagu daerah dengan
intonasi kedaerahan benar.

Dinarasikan tentang penyajian lagu


4.1 Menyanyikan lagu-lagu daerah yang sesuai
dengan teknik dan gayanya sesuai dialektika atau Teknik dan Gaya bermain Musik Tradisi Sarinande. Siswa dapat menghubungkan
intonasi kedaerahan lagu dengan birama yang digunakan dengan
benar.

Diberikan sajian berbentuk tabel pernyataan


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
Teknik Vokal dan jawaban berkaitan dengan teknik vokal.
lagu daerah.
Siswa dapat memilih jawaban dengan benar

Diberikan sajian berbentuk tabel pernyataan


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
Teknik Vokal dan jawaban berkaitan dengan teknik vokal.
lagu daerah.
Siswa dapat memilih jawaban dengan benar
3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu- Dinarasikan tentang teknik vokal lagu daerah.
Teknik Vokal
lagu daerah. Siswa dapat memilih jawaban yang benar

Diberikan sajian berbentuk tabel A dan B


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
lagu daerah. Gaya dan Bernyanyi Lagu Daerah yang berisi judul lagu dan asal daerah. Siswa
dapat memilih jawaban dengan benar

Dinarasikan tentang nilai karakter dan


pendidikan sikap yang dikaitkan dengan nilai
3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu- Kedudukan dan fungsi musik dalam religius. Siswa dapat merangkaikan antara
lagu daerah. tradisi masyarakat Indonesia
nilai religius dengan isi/makna lagu daerah
dengan judul lagu yang benar

Diberikan sajian potongan lagu daerah. Siswa


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-
Gaya dan Bernyanyi Lagu Daerah dapat menghubungkan antara potongan lagu
lagu daerah.
dengan judul lagu dengan benar

Dinarasikan tentang gaya bernyanyi vokal


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah Bernyanyi menggunakan dua suara atau
grup. Siswa dapat menyimpulkan jenis vokal
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. lebih
grup berdasarkan narasi dengan benar

Dinarasikan tentang peran-peran dalam vokal


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah Bernyanyi menggunakan dua suara atau grup. Siswa dapat memilih jenis peran-peran
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. lebih dalam vokal grup berdasarkan pilihan
jawaban dengan benar
Dinarasikan tentang ciri-ciri kelompok vokal.
3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah Bernyanyi menggunakan dua suara atau
Siswa dapat menyimpulkan berdasarak ciri-
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. lebih
ciri dalam narasi dengan benar

Dinarasikan tentang kunci keberhasilan


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah pembawaan vokal group. Siswa dapat
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. Vokal Grup mengaitkan narasi berdasarkan pilihan
jawaban dengan benar

Disajikan potongan partitur lagu dua suara.


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. Vokal Grup Siswa dapat menentukan jenis suara
berdasarkan pilihan jawaban dengan benar

Disajikan tanda dinamika dalam bernyanyi


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah Teknik dalam Vokal Grup vokal grup. Siswa dapat menjelaskan fungsi
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok.
tanda dinamik dengan benar

Disajikan potongan partitur lagu daerah.


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah
Teknik dalam Vokal Grup Siswa dapat menentukan jenis naskah lagu
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok.
berdasarkan pilihan jawaban dengan benar

Disajikan potongan partitur lagu daerah.


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah
Teknik dalam Vokal Grup Siswa dapat menentukan nilai tanda istirahat
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok.
dalam partitur lagu dengan benar
Disajikan potongan partitur lagu dua suara.
3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah
Teknik dalam Vokal Grup Siswa dapat menentukan jenis partitur
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok.
berdasarkan kelompok vokal dengan benar

Disajikan penulisan tangga nada dengan


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah notasi balok. Siswa dapat menentukan
Teknik dalam Vokal Grup
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. tangga nada yang digunakan sesuai dengan
gambar yang disajikan dengan benar

Dinarasikan tentang sebuah masalah yang


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah berhubungan dengan teknik vokal. Siswa
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. Teknik Vokal dapat menguraikan salah satu teknik vokal
yang dibahas dengan benar

Dinarasikan tentang penampilan yang bagus


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah sebuah kelompok vokal. Siswa dapat
Ciri - ciri vokal grup
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. menguraikan ciri-ciri vokal grup yang bagus
dengan benar

Dinarasikan tentang ciri keunikan lagu daerah


3.2. Memahami teknik dan gaya lagu daerah setempat. Siswa dapat menguraikan salah
Ciri - ciri lagu daerah
dengan dua suara atau lebih secara berkelompok. satu ciri khas keunikan lagu daerah dengan
benar
Jenis
Lingkup Aspek Bobot Soal No. Soal
Tes

Menyimpulkan C5 PG 1

Menyimpulkan C5 PG 2

Menemukan C3 PG 3

Menyimpulkan C5 PG 4

Menyimpulkan C5 PG 5
Melengkapi C3 PG 6

Menghubungkan C3 PG 7

Menghubungkan C3 PG 8

Menemukan C3 PG 9

Memilih C4 PG 10

Menyimpulkan C5 PG 11
Memilih C4 PG 12

Memilih C4 PG 13

Merangkaikan C6 PG 14

Menghubungkan C3 PG 15

Menyimpulkan C5 PG 16

Memilih C4 PG 17
Menyimpulkan C5 PG 18

Mengaitkan C4 PG 19

Menentukan C3 PG 20

Menjelaskan C2 PG 21

Menentukan C3 PG 22

Menentukan C3 PG 23
Memilih C4 PG 24

Menentukan C3 PG 25

Menguraikan C4 Essay 1

Menguraikan C4 Essay 2

Menguraikan C4 Essay 3

Anda mungkin juga menyukai