Anda di halaman 1dari 13

1.

Muhammad Ali Pasya, tokoh pembaharu Islam, beliau dilahirkan pada tahun…
a. 1845
b. 1846
c. 1765
d. 1848
e. 1849

2. Diantara upaya pembaharuan yang dilakukan Muhammad Ali Pasya adalah...


a. Irigasi 
b. Ekonomi dan militer
c. Pertanian 
d. Agraria
e. Transportasi

3. Jamaluddin al-Afghani meninggal pada tahun...


a. 1877 M
b. 1789 M
c. 1897 M
d. 1889 M
e. 1778 M

4. Jamaluddin al-Afghani berkeinginan agar sistem pemerintahan yang ideal adalah...


a. Demokrasi
b. Otokrasi
c. Khilafah
d. Monarki
e. Monokrasi

5. Salah seorang tokoh pembaharu yang mengajarkan tentang filsafat kepada Muhammad
Abduh adalah...
a. Ibnu Shina
b. Ibnu Bathuthah
c. Ibnu Rusdy
d. Jamaluddin Al Afghani
e. Rasyid Ridha

6. Muhammad Iqbal lahir Sialkot, Punjab, India pada tanggal…


a. 9 November1877
b. 9 November 1878
c. 10 Desember 1877
d. 11 November 1877
e. 8 Januari 1879

7. Seorang ulama besar dan guru dalam ilmu kesusasteraan Persia dan Arab yang pertama
kali menepa pelajaran agama ke dalam jiwa Muhammad Iqbal adalah…
a. Mir Husen
b. Mir Hasan
c. Jamaluddin Al Afghani
d. Abdullah bin Abdul Wahab
e. Muhammad Abduh

8. Bersama Jamaludin al-Afghani, Muhammad Abduh menerbitkan sebuah surat kabar yang
bernama...
a. Al-urwatul wutsqa
b. Al-Manar
c. An-Nur
d. Al-Jihad
e. Asy-Syiyasah

9. Muhammad Abduh diangkat menjadi Mufti atau hakim agama pada tahun...
a. 1889
b. 1899
c. 1898
d. 1890
e. 1897

10. Pembaharuan lain yang dilakukan Muhammad Abduh adalah dengan mendirikan
organisasi bernama al-Jami’at al-Khairiyyah al-Islamiyyah pada tahun 1892. Organisasi ini
bertujuan...
a. Menyantuni fakir miskin dan anak yang tidak mampu
b. Mengurusi masalah wakaf
c. Masalah politik
d. Menangani masalah pendidikan 
e. Mengurus masalah budaya

11. Agama Islam masuk ke Indonesia diperkirakan pada...


a. Abad ke 1 H/ke-7 M
b. Abad ke-10 H/ke-17M
c. Abad ke-14 H/ke-21 M
d. Abad ke-2 H/ke-8
e. Abad ke-5 H/ke-11M

12. Nama pendeta Budha yang mencatat adanya pemukiman muslim di Nusantara adalah… a.
Pendeta I-Tsing
b. Pendeta Yuan
c. Pendeta Ying
d. Pendeta Posse
e. Pendeta Tang

13. Makam Fatimah binti Maimun terdapat di…


a. Demak
b. Vietnam
c. Madura
d. Lamongan
e. Gresik J

14. Selain sebagai pedagang, ulama penyebar Islam yang menjadi saudagar juga bertindak
sebagai...
a. Pembeli
b. Penjajah
c. Raja
d. Tentara
e. Penasehat raja

15. Siapakah nama orientalis yang mempopulerkan teori masuknya Islam ke Indonesia
melalui Gujarat?
a. Buya Hamka
b. Hamzah Fansuri
c. Snouk Hurgronje
d. I-Tsing
e. TW. Arnold

16. Media penyebaran Islam dalam bentuk seni bangunan contohnya adalah...
a. Masjid Istiqlal
b. Masjid Menara Kudus
c. Masjid Kubah Emas
d. Masjid Nabawi
e. Masjid Agung Semarang

17. Menurut Azyumardi Azra, Islam masuk ke Indonesia pada abad ke...
a. 4
b. 6
c. 7
d. 8
e. 13

18. Agama Islam baru dianut oleh masyarakat Indonesia pada abad ke...
a. 10
b. 11
c. 12
d. 13
e. 14

19. Bukti bahwa Islam masuk ke Indonesia melalui pendidikan adalah...


a. Adanya sistem pesantren, dayah, atau surau sejak dahulu
b. Adanya departemen Pendidikan
c. Adanya kampus
d. Adanya pelabuhan Malaka
e. Adanya makam Fatimah binti Maimun

20. Dakwah Islam tidak diperbolehkan dengan…


a. Perdagangan
b. Paksaan
c. Perkawinan
d. Kesenian
e. Budaya

21.Salah satu kitab karya Muhammad Arsyad al-Banjari adalah….


a. Kutubussitah
b. al-Maraghi
c. Minhajul ‘Abidin
d. Sabil al-Muhtadin
e. Alfiyah Ibnu Malik
22. Maulana Makhdum Ibrahim banyak belajar di Pasai, kemudian sekembalinya dari Pasai,
Maulana Makhdum Ibrahim mendirikan pesantren di daerah...
a. Cirebon
b. Ampel
c. Tuban
d. Pajang
e. Demak

23. Sunan Bonang meninggal pada tahun 1525 dan dimakamkan di…
a. Muria
b. Tuban
c. Ampel
d. Leren
e. Cirebon

24. KH. Hasyim Asya’ri adalah salah satu ulama penyebar Islam pasca Wali Songo, juga
merupakan pendiri organisasi Islam, yaitu…
a. Nahdhatul Ulama
b. Muhammadiyah
c. Majelis Ulama Indonesia
d. Perhimpunan Pelajar Islam Indonesia
e. Persatuan Pesantren Seluruh Indonesia

25. Tokoh penyebar Islam yang juga guru dari KH Ahmad Dahlan dan KH Hasyim Asya’ri
adalah....
a. Hamzah Fansuri
b. KH Shaleh Darat
c. Imam Nawawi
d. Muhammad Arsyad Al Banjari
e. Nuruddin Ar Raniri
26. Tokoh penyebar Islam dari Bangkalan Mandura yang terkenal adalah….
a. KH ahmad Dahlan
b. KH Kholil
c. Muhammad Arsyad
d. Sunan Ampel
e. Sunan Bonang
27. Wali yang dijuluki Raden Amir Haji sebab ia pernah bertindak sebagai pimpinan
Jama’ah Haji (Amir) adalah…
a. Sunan Bonang
b. Sunan Kalijaga
c. Sunan Muria
d. Sunan Kudus
e. Sunan Ampel

28. Sunan Kudus meninggal di Kudus, makamnya berada di dalam kompleks Masjid Menara
Kudus pada tahun...
a. 1550
b. 1551
c. 1555
d. 1560
e. 1565

29. Sunan Kudus mengganti nama daerah sekitar masjid menjadi Kudus, yang diambil dari
nama sebuah kota di....
a. Mekkah
b. Madinah
c. Irak
d. Iran
e. Palestina
30. Raden Umar Said dikenal dengan panggilan Sunan Muria, sebab pusat kegiatan dakwah
ataupun makamnya terletak di Gunung Muria (sekitar 18 km sebelah utara Kota Kudus).
Beliau adalah putera dari…
a. Sunan Kalijaga
b. Sunan Maulana Malik Ibrahim
c. Sunan Gunung Djati
d. Sunan Drajat
e. Sunan Bonang

esay
31. Menurut bukti sejarah, Raden Rahmat adalah orang yang mengukuhkan Raden Fatah
sebagai sultan pertama Kesultanan…... sebutkan dan jelaskan

32. Kerajaan Islam pertama di tanah air adalah..... sebutkandan jelaskan

33. Kerajaan Samudera Pasai didirikan pada abad... sebutkandan jelaskan

34. Raja Kerajaan Aceh yang pertama adalah…. sebutkandan jelaskan

35. Penjajahan di kerajaan Aceh dilakukan oleh bangsa... sebutkandan jelaskan

36. Putra Sunan Gunung Jati yang menjadi Raja di Kesultanan Banten adalah...
Kunci jawaban :
1. Muhammad Ali Pasya, tokoh pembaharu Islam, beliau dilahirkan pada tahun…
Jawaban: C

2. Diantara upaya pembaharuan yang dilakukan Muhammad Ali Pasya adalah...


Jawaban: B

3. Jamaluddin al-Afghani meninggal pada tahun...


Jawaban: C

4. Jamaluddin al-Afghani berkeinginan agar sistem pemerintahan yang ideal adalah...


Jawaban: A

5. Salah seorang tokoh pembaharu yang mengajarkan tentang filsafat kepada Muhammad
Abduh adalah...
Jawaban: D

6. Muhammad Iqbal lahir Sialkot, Punjab, India pada tanggal…


Jawaban: B

7. Seorang ulama besar dan guru dalam ilmu kesusasteraan Persia dan Arab yang pertama
kali menepa pelajaran agama ke dalam jiwa Muhammad Iqbal adalah…
Jawaban: A

8. Bersama Jamaludin al-Afghani, Muhammad Abduh menerbitkan sebuah surat kabar yang
bernama...
Jawaban: A
9. Muhammad Abduh diangkat menjadi Mufti atau hakim agama pada tahun...
Jawaban: B

10. Pembaharuan lain yang dilakukan Muhammad Abduh adalah dengan mendirikan
organisasi bernama al-Jami’at al-Khairiyyah al-Islamiyyah pada tahun 1892. Organisasi ini
bertujuan...
Jawaban: A

11. Agama Islam masuk ke Indonesia diperkirakan pada...


Jawaban: A

12. Nama pendeta Budha yang mencatat adanya pemukiman muslim di Nusantara adalah…
Jawaban: A

13. Makam Fatimah binti Maimun terdapat di…


awaban: E

14. Selain sebagai pedagang, ulama penyebar Islam yang menjadi saudagar juga bertindak
sebagai...
Jawaban: E

15. Siapakah nama orientalis yang mempopulerkan teori masuknya Islam ke Indonesia
melalui Gujarat?
Jawaban: C

16. Media penyebaran Islam dalam bentuk seni bangunan contohnya adalah...
Jawaban: B

17. Menurut Azyumardi Azra, Islam masuk ke Indonesia pada abad ke...
Jawaban: C

18. Agama Islam baru dianut oleh masyarakat Indonesia pada abad ke...
Jawaban: D

19. Bukti bahwa Islam masuk ke Indonesia melalui pendidikan adalah...


Jawaban: A

20. Dakwah Islam tidak diperbolehkan dengan…


Jawaban: B

21.Salah satu kitab karya Muhammad Arsyad al-Banjari adalah….


Jawaban: D

22. Maulana Makhdum Ibrahim banyak belajar di Pasai, kemudian sekembalinya dari Pasai,
Maulana Makhdum Ibrahim mendirikan pesantren di daerah...
Jawaban: B

23. Sunan Bonang meninggal pada tahun 1525 dan dimakamkan di…
Jawaban: B

24. KH. Hasyim Asya’ri adalah salah satu ulama penyebar Islam pasca Wali Songo, juga
merupakan pendiri organisasi Islam, yaitu…
Jawaban: A

25. Tokoh penyebar Islam yang juga guru dari KH Ahmad Dahlan dan KH Hasyim Asya’ri
adalah....
Jawaban: B

26. Tokoh penyebar Islam dari Bangkalan Mandura yang terkenal adalah….
Jawaban: B

27. Wali yang dijuluki Raden Amir Haji sebab ia pernah bertindak sebagai pimpinan
Jama’ah Haji (Amir) adalah…
Jawaban: D
28. Sunan Kudus meninggal di Kudus, makamnya berada di dalam kompleks Masjid Menara
Kudus pada tahun...
Jawaban: A

29. Sunan Kudus mengganti nama daerah sekitar masjid menjadi Kudus, yang diambil dari
nama sebuah kota di....
Jawaban: E

30. Raden Umar Said dikenal dengan panggilan Sunan Muria, sebab pusat kegiatan dakwah
ataupun makamnya terletak di Gunung Muria (sekitar 18 km sebelah utara Kota Kudus).
Beliau adalah putera dari…
Jawaban: A

esay
31. Menurut bukti sejarah, Raden Rahmat adalah orang yang mengukuhkan Raden Fatah
sebagai sultan pertama Kesultanan…... sebutkan dan jelaskan

Jawaban
Demak Bintoro Jawaban

32. Kerajaan Islam pertama di tanah air adalah..... sebutkandan jelaskan

Jawaban : Samudera Pasai

33. Kerajaan Samudera Pasai didirikan pada abad... sebutkandan jelaskan

Jawaban : Ke-4 M

34. Raja Kerajaan Aceh yang pertama adalah…. sebutkandan jelaskan

Jawaban : Malik al-Shaleh


35. Penjajahan di kerajaan Aceh dilakukan oleh bangsa... sebutkandan jelaskan

Jawaban : Portugis

36. Putra Sunan Gunung Jati yang menjadi Raja di Kesultanan Banten adalah...

Jawaban : Hasanudin 

Anda mungkin juga menyukai