Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PERENCANAAN BISNIS

 Nama Bisnis/Usaha

Cafe Chiya (warung pisgor dll)

Alamat Jl. Maloon (jl. lingkar)

 Bidang Usaha

Jenis usaha adalah kuliner makanan dan minuman

 Visi

Cafe yang memberikan kondisi atau tempat yang suasana tidak membosankan an
memiliki kualitas makanan terbaik

 Misi
 Mempertahankan cita rasa makanan
 Memberikan kenyawan tempat srta fasilitas penunjang lainnya
 Deskripsi Bisnis

Cafe chiya atau yang biasa disebut warung pisang goreng adalah warung yang
menyediakan berbagai macam kuliner makanan dan minuman, salah satunya pisang goreng.
Pisang goreng adalah makanan ringan yang paling banyak di temukan di seluruh wilayah
Indonesia. Makanan ini terbuat dari buah pisang, yang ketika di olah harus di kpas setelah itu
di goreng.

Selain itu cafe chya juga menyediakan berbagai hidangan gorengan dari pisang
goreng, ubi goreng, bakwan hingga tahu isi. Untuk minumannya cafe chiya juga
menyediakan berbagai macam minuman seperti sarebba, pop ice, kopi dan teh.

 Keunikan Produk/Layanan

Kualitas pisang, ubi dll yang bisa dengan mudah di dapatkan di pasar terdekat

 Rincian Produk?/Layanan
 Pisang goreng
 Ubi goreng
 Bakwan
 Tahu isi
 Sarebba
 Pop ice
 Kopi
 teh
 Target Pasar

Dimulai dari anak muda sampai yang lanjut usia

 Rencana Pemasaran
 Mengoptimalkan pemasaran di sosial media
 Menarik minat anak muda untuk lebih menyukai kuliner daerah
 Lebih meningkatkan kuliatas dan fasilitas produk
 Rencana SDM
 Nurhaidah (pemilik)
 Nurhayati (kasir)
 miya (pelayan)
 Sam (pelayan)
 Biaya Operasional Yang diperlukan
 Peralatan gorengan Rp. 10 juta
 Fasilitas Rp. 10 juta
 Gaji Rp. 500/bulan
 Lain-lain 10 juta

total biaya yang di perlukan Rp.30 juta

 Target dan timeline bisnis


 1 tahun 100 pelanggan
 2 tahun mempunyai menu baru
 3 tahun mendapatkan 30 pelanggan tetap tiap harinya
 4 tahun membuka cabang baru

Anda mungkin juga menyukai