Anda di halaman 1dari 2

1. Arus listrik sebesar 12 A mengalir melalui sebuah kawat penghantar.

Berpakah jumlah

electron yang mengalir melalui kawat tersebut dalam waktu 32 sekon…

2. Berapakah kuat arus yang ditunjukkan

Amperemeter seperti gambar di samping?

3. Suatu penghantar panjangnya 12 meter di pasang beda potensial 30 volt. Ternyata arus

mengalir 0,24 A. jika luas penampang kawat 4 ×102 mm2 . Tentukan

a. Hambatan penghantar b. hambatan jenis penghantar

4. Seutas kawat alumunium memiliki luas penampang 2 ×10−4 m2 dan nilai hambatan 10−4

Ω. Jika hambatan jenis alumunium 2,82 ×10−8 Ωm. Maka panjang kawat alimunium

tersebut adalah….cm

5. Perhatikan rangkaian berikut!

Diketahui R1= 12Ω, R2=20Ω, dan R3=10Ω

Jika tegangan totalnya 120 volt, maka besar arus yang mengalir dalam

Rangkaian adalah…Ampere

 KERJAKAN SOAL DISERTAI DENGAN CARA PENYELESAINYA


RUMUS PENYELESAINNYA

Ket: I : Kuat arus listrik (A)


Q
I=
t Q : Muatan listrik (Coloumb)
t : Waktu (Sekon

V : Beda potensial (Volt) V


I=
R
I : Kuat arus Listrik (A)

R: Hambatan Listrik (Ω)

Ampere meter

Skala yang ditunjuk


I= × batasukur
skalamaximal

Hambatan Jenis

l R× A
R=ρ atau ρ= atau R × A=ρ ×l
A l

Rangkaian Seri

V total = V1+V2

I x R total = I . R1 + I. R2

Catatan: I total=I1=12

R3/total= R1+R2

Anda mungkin juga menyukai