Anda di halaman 1dari 6

ANGKET VALIDASI PENENTUAN RANAH KOGNITIF

TAKSONOMI ANDERSON
(Ahli Materi)

A. Pengantar
Dalam rangka penulisan skripsi untuk menyelesaikan studi program
sarjana Pendidikan Biologi di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Borneo Tarakan. Penulis ingin menganalisis soal ujian akhir
semester berdasarkan kata kerja operasional pada ranah kognitif Taksonomi
Anderson. Sehubungan dengan hal tersebut, mohon kesediaan bapak/ibu untuk
mengisi validasi dengan memberikan penilaian dan tanggapan yang berkaitan
dengan soal uas. Hasil dari pengisian angket ini akan digunakan untuk
menyempurnakan soal ujian akhir semester sesuai dengan tingkat ranag
kognitifnya, agar bermanfaat bagi semua pihak dimasa sekarang dan akan datang
dan ucapan terima kasih yang sebesar- besarnya atas kesediaan bapak/Ibu untuk
berpartisipasi dalam pengisian angket ini.

B. Identitas Validator
Nama :

C. Petunjuk Pengisian
Mohon bapak/ibu memberikan ceklis (√) terhadap salah satu
ranah kognitif yang tersedia.

D. Penilaian Ditinjau dari Aspek Media


Instrumen terlampir
INSTRUMEN
PENENTUAN KATEGORI RANAH KOGNITIF TAKSONOMI ANDERSON
SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER MATA PELAJARAN IPA KELAS VII
SMP NEGERI 1 NUNUKAN SELATAN

No Soal Ranah Kognitif


C1 C2 C3 C4 C5 C6

1. Proses pemanasan alami yang terjadi ketika √


gas rumah kaca di atmosfer bumi
memerangkap radiasi panas dari bumi
disebut…
a. Reduce c. Efek rumah kaca
b. Deferestaotion d. Pemanasan global
2. Perhatikan uraian di bawah ini √ v
1. Menanam pohon dirumah dan disekolah
2. Hemat dalam pemakaian kertas
3. Memakai motor ke sekolah
4. Memakai sepeda ke sekolah
Pernyataan yang menunjukkan upaya yang
dapat dilakukan siswa untuk mengurangi
pemanasan global yaitu nomor…
a. 1, 2, dan 4 c. 2,3, dan 4
b. 1, 3, dan 4 d. 3 dan 4
3. Beberapa cara telah ditempuh untuk √ v
mengurangi global warning, salah satunya
dengan…
a. Jangan buang sampah di sungai
b. Jangan memasuki hutan lindung
c. Tebangi hutan yang kurang produktif
d. Tanami kembali hutan yang telah gundul
4. Gas yang dapat memicu meningkatnya gas √
rumah kaca adalah…
a. H2 O c. HCL
b. CO2 d.O2
5. Perhatikan pernyataan berikut √
1. terjadinya hujan es
2. peningkatan permukaan laut
3. suhu global cenderung meningkat
4. kelembaban meningkat
Perkiraan yang mendekati kenyataan fenomena
alam pemanasan global ditunjukkan pada
nomor…
a. 2 dan 3 c. 3 dan 4
b. 1 dan 4 d. 1 dan 2
6. Perhatikan uraian di bawah ini √
1. Pembakaran hutan
2. Peternakan
3. Penggundulan hutan
4. Penghemat listrik
Pernyataan yang termasuk penyebab
pemanasan global ditunjukaan oleh
nomor…
a. 3 dan 4 c. 1 dan 3
b. 1, 2, dan 3 d. 1, 2, dan 4
7. Lapisan ozon pada stratosfer akan mengalami √
kerusakan permanen karna ozon bereaksi
dengan gas…
a. Belerang dioksida c. Kloro flouro karbon
b. Karbonasi d. Hidrokarbon
8. Efek rumah kaca yang normal sebenarnya √
sangat diperlukan bagi kehidupan di bumi
karena…
a. Menyerap gas CO2
b. Menghambat radiasi
c. Menghangatkan suhu bumi
d. Mengurangi polusi udara
9. Banjir rob merupakan salah satu dampak dari √
pemanasan global yang terjadi karena
naiknya…
a. Permukaan air laut
b. Permukaan air sumur
c. Curah hujan
d. Permukaan air sungai
10. Berikut ini yang merupakan struktur penyusun √
bumi adalah…
a. Atmosfer, kromosfer, dan stratosfer
b. Atmosfer, litosfer dan hidrosfer
c. Kromosfer, litosfer dan hidrosfer
d. Trofosfer, stratosfer dan mesosfer
11. Berikut ini yang merupakan fungsi lapisan √
ozon di atmosfer adalah…
a. Melindungi bumi dari sinar ultraviolet
b. Melindungi bumi dari cahaya matahari
c. Mengatur suhu bumi
d. Sebagai pemantul gelombang radio

12. Susunan litosfer dari dalam hingga ke √


permukaan bumi secara berurutan adalah…
a. Inti dalam, Astenosfer, Inti luar, Kerak bumi
b.Inti dalam, Mantel bumi, Inti luar, Kerak
bumi
c. Inti dalam, Inti luar, Kerak bumi, Mantel
bumi
d.Inti dalam, Inti luar, Mantel bumi, Kerak
bumi
13. Gempa bumi berpotensi menimbulkan tsunami √
air laut apabila…
a. Pusat gempa di dasar laut kedalaman
kurang dari 60 km
b. Pusat gempa di daerah pantai kedalaman
100 km
c. Pusat gempa di daratan dekat pantai dengan
kedalaman kurang dari 60 km
d. Pusat gempa berada di pusat bumi

14. Teori tentang bergesernya kerak bumi √


(lempeng ) karena arus konveksi yang terjadi
pada lapisan selimut disebut teori…
a. Tektonik batuan c. Tektonik lempeng
b. Eksogen lempeng d. Eksogen batuan
15. Gunung api yang lerengnya landau karena √
material yang dikeluarkan pada waktu erupsi
sangat cair menyebabkan gunung api yang
berbentuk…
a. Perisai c. Kerucut
b. Maar d. Strato
16. Alat yang digunakan untuk mengukur besar √
kecilnya suatu gempa di sebut…
a. Seisgraf c. Seismograf
b. Holograf d. Magnitudo ricther
17. Beberapa pulau di Indonesia tercatat sebagai √
pulau yang rawan gempa lantaran akrab
dengan sentra gempa. Namun ada pulau yang
cukup kondusif lantaran jauh dari sentra
gempa. Salah satu pulau di Indonesia yang
jauh dari sentra gempa adalah…
a. Jawa c. Sumatra
b. Kalimantan d. Sulawesi
18. Salah satu peristiwa gempa bumi di Indonesia √
yang dahsyat terjadi pada bulan Desember
2004. Bencana tersebut tidak hanya
menghancurkan beberapa wilayah Indonesia,
tetapi juga menelan banyak korban, daerah
yang terkena gempa pada tahun tersebut
adalah…
a. Aceh dan Minangkabau
b. Medan dan lampung
c. Sumatra Barat dan Sumatra Utara
d. Aceh dan Sumatra Utara
19. Matahari juga disebut bintang karena… √
a. Dapat menghasilkan cahaya sendiri
b. Bahan pembentuknya sama
c. Bentuknya sama dengan bintang
d. Dapat memantulkan cahaya
20. Perputaran planet pada porosnya disebut… √
a. Rotasi c. Linier
b. Revolusi d. Transisi
21. Berikut ini yang termasuk planet jovian √
adalah…
a. Jupiter, saturnus, Uranus, dan neptunus
b. Venus, saturnus, Uranus, dan neptunus
c. Jupiter, mars, neptunus, dan saturnus
d. Saturnus, merkurius, neptunus dan Uranus
22. Adanya revolusi bumi menyebabkan… √
a. Terjadinya perbedaan waktu
b. Peredaran semu harian benda langit
c. Terjadinya perubahan lamanya waktu siang
dan malam
d. Adanya pergantian siang dan malam
23. Perhatikan pernyataan berikut √
1. Merupakan satelit bumi
2. Memancarkan cahaya sendiri
3. Mempunyai kala revolusi dan kala rotasi
yang sama
4. Makin jauh jaraknya dari matahari kala
revolusinya makin besar
Pernyataan yang tepat tentang ciri-ciri
bulan adalah…
a. 1 dan 2 c. 3 dan 4
b. 2 dan 3 d. 1 dan 3
24. Nama –nama anggota Tata surya : v √
1. Uranus
2. Bumi
3. Mars
4. Merkurius
5. Neptunus
6. Venus
7. Yupiter
8. Saturnus
Urutan anggota tata surya dari yang terdekat
sampai yang terjauh dari matahari ditunjukkan
oleh nomor…..
a. 4, 6, 2, 3, 7, 8, 1, 5
b. 6, 5, 1, 2, 3, 4, 7, 8
c. 5, 7, 8, 1, 2, 3, 4, 6
d. 1, 2, 3, 4, 5, 8, 7, 6
25. Salah satu cara untuk menanggulangi √ v
kerusakan lapisan ozon supaya tidak akan
timbul masalah efek rumah kaca adalah dengan
a. Reboisasi
b. Penggundulan hutan
c. Membakar sampah
d. Mendirikan industri

Tarakan, 2019

Validator

Anda mungkin juga menyukai