Anda di halaman 1dari 2

Miskonsepsi Manajemen Kelas

Kelas yang baik adalah Tata ruang kelas yang Semua murid patuh dan
kelas yang sepi dan diam sudah ditata dan menetap taat dengan aturan kelas

Guru mengajar dengan Lingkungan yang kompetitif Manajemen kelas dengan


searah antar murid hadiah dan hukuman
Upaya membangun kesadaran akan tujuan, mengembangkan cara dan kebiasaan
bersama, serta refleksi terhadap proses dan capaian untuk mencapai tujuan.

Dimensi Dimensi Dimensi


Sistem Fisik Sistem Psikologi Sistem Sosial

Bagaimana tata ruang yang nyaman Bagaimana anggota kelas merasa Bagaimana pengelompokan murid
buat semua murid? dipahami kondisi emosi dan yang efektif untuk belajar?
kebutuhannya?
Bagaimana tata ruang yang Bagaimana cara dan kebiasaan
memfasilitasi aktivitas belajar murid Bagaimana anggota kelas untuk membangun suasana
yang beragam? menyadari tujuan kehadirannya di kondusif?
kelas?
Bagaimana tata ruang yang Bagaimana kelas menumbuhkan
memungkinkan interaksi antar Bagaimana setiap anggota merasa disiplin dan menghadapi perilaku
murid secara memadai? bermakna dan berkontribusi melanggar?
terhadap kelas?

Kesepakatan Kelas

Anda mungkin juga menyukai