Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SOAL ULANGAN SIKLUS I

Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Salatiga Kelas/semester : XI/ Gasal


Tahun ajaran : 2022/2023 Mata Pelajaran : Matematika
Jenis ulangan : Ulangan Harian
Ranah Bentuk
Tujuan Pembelajaran Elemen Materi Indikator soal No. Soal
Kognitif Soal
1. Peserta didik dapat Geometri Lingkaran C3 Di sajikan gambar lingkaran beserta 1 Essay
menentukan, sudut panjang jari-jari dan sudut keliling,
keliling dan sudut pusat peserta didik dapat menghitung besar
lingkaran sudut pusat, panjang busur dan luas
2. Peserta didik dapat juring lingkaran.
menentukan luas dan C3 Di sajikan gambar lingkaran dengan 2 Essay
keliling lingkaran sudut keliling, jika di ketahui
3. Peserta didik dapat persamaan dalam sudut pusat maka
menentukan panjang peserta didik dapat menentukan
busur dan luas juring variabel yang ditanyakan
lingkaran C3 Di sajikan gambar dan sudut pusat 3 Essay
4. Peserta didik dapat lingkaran, peserta didik dapat
menentukan panjang garis menghitung sudut keliling lingkaran
singgung sekutu dalam dan sudut dalam segitiga sama kaki
lingkaran C3 Di sajikan gambar lingkaran dan di 4 Essay
5. Peserta didik dapat ketahui salah satu sudut keliling , siswa
menentukan panjang garis dapat menghitung sudut keliling yang
sekutu luar lingkaran menghadap busur yang sama, dapat
menghitung sudut pusat lingkaran
C3 Di sajikan gambar lingkaran dan sudut 5 Essay
keliling dan sudut pusat setengah
lingkaran, siswa dapat menghitung sudut
keliling dan sudut penyikunya.
C3 Di sajikan gambar lingkaran dan salah 6 Essay
sudut keliling, serta jari-jari lingkaran di
ketahui maka siswa dapat menghitung
sudut keliling yang lain dan dapat
menghitung panjang busur lingkaran
C3 Di sajikan gambar lingkaran beserta 7
panjang jari-jari dan sudut pusat
lingkaran, peserta didik dapat
menghitung keliling lingkaran dan
luas juring.
C3 Di sajikan gambar lingkaran dengan 8
sudut pusat lingkaran dan luas juring
lingkaran, peserta didik dapat
menentukan jari-jari lingkaran
C3 Di sajikan gambar, jari-jari dan sudut 9
pusat lingkaran, peserta didik dapat
menghitung luas lingkaran dan
panjang busur lingkaran.
C3 Diketahui gambar lingkaran dan besar 10
sudut keliling, peserta didik dapat
menentukan besar sudut pusat yang
menghadap busur yang berbeda
C3 Diketahui lingkaran dengan sudut pusat 11
dan jari-jari peserta didik dapat
menentukan luas juring
C3 Diketahui luas juring dan sudut pusat 12
lingkaran, peserta didik dapat
menentukan jari jari lingkaran
Diketahui gambar lingkaran dan sudut 13
pusat, peserta didik dapat menentukan
luas juring
Di ketahui lingkaran besar dan lingkaran 14
kecil beserta jari-jari besar dan jari- jari
kecil, serta jarak titik pusat antara kedua
lingkaran, peserta didik dapat
menentukan panjang garis singgung
sekutu dalam lingkaran
C3 Di ketahui lingkaran besar dan lingkaran 15
kecil beserta jari-jari besar dan jari- jari
kecil, serta jarak titik pusat antara kedua
lingkaran, peserta didik dapat
menentukan panjang garis singgung
sekutu luar lingkaran
C3 Diketahui gambar arsiran didalam 16
persegi dan ukuran perseginya, peserta
didik dapat menghitung keliling daerah
yang diarsir
C3 Diketahui gambar arsiran didalam 17
persegi, peserta didik dapat menentukan
luas daerah yang diarsir
C3 Diketahui gambar daerah yang diarsir 18
dalam sebuah bangun datar beserta
ukurannya, peserta didik dapat
menentukan keliling daerah yang diarsir
C3 Diketahui panjang garis AB yang tegak 19
lurus dengan jari-jari di titikA dan
diketahui panjang jari-jari, peserta didik
dapa menentukan jarak titik pusat
lingkaran dengan titik B
Diketahui tiga buah lingkaran saling 20
berhimpit, peserta didik dapat
menentukan panjang tali yang mengikat
lingkaran tersebut.

Salatiga, Oktober 2022


Guru Mata Pelajaran,

Umi Masruroh, S.Pd


NIP. 196903052002122003

Anda mungkin juga menyukai