Anda di halaman 1dari 6

Question and Answer Chapter 14&15

1. Berikut ini yang termasuk kelemahan viral marketing adalah...


a. Ketergantungan kepada triggers.
b. Penyebaran informasi yang cepat melalui sarana internet.
c. Memiliki korelasi dengan merk terkenal.
d. Biaya yang dikeluarkan rendah.

2.Berikut ini macam macam cara memasarkan melalui media sosial dan jejaring
sosial, kecuali...
a. Membuat daftar pengunjung.
b. Memperbanyak teman.
c. Menentukan sasaran pasar.
d. Membuat koriten yang unik.

3. Target jangka pendek dari pemasaran dengan menggunakan surat elektronik adalah
A. Return on investment (ROI)
B. Penambahan data konsumen dalam basis data
C. Pengguna mengunduk whitepaper
D. Jumlah link yang dipilih atau diakses

4. Mengidentifikasi semua orang yang terlibat atau terpengaruh oleh proyek dan
menentukan cara terbaik untuk mengelola hubungan dengan mereka merupakan
proses:
a. Reporting performance
b. Identifying stakeholders
c. Distributing information
d. Planning communications

5. Upaya pemasaran online dengan menciptakan visibilitas, eksistensi dan keberadaan


sebuah sistus web pada media sosial network disebut ….
A. Facebook
B. Media sosial
C. Marketing sosial
D. Media sosial marketing

6. Jika ingin mengembangkan bisnis dan mendapatkan peluang jaringan B2B (Bisnis
To Bisnis) maka cara efektif untuk mendapatkanya adalah dengan
A.Linkedln
B. Facebook
C. Email
D. Pinterest
7. Jenis iklan dimana pemilik media berhubungan langsung dan menandatangani
kontrak dengan pemasang iklan mengenai iklan yang ingin ditampilkan, adalah jenis
iklan online ... 
A. Self-Service Adversiting 
B. Ad Network 
C. Contextual Adversiting 
D. Direct Advertising

8. Syarat utama membuat blog adalah.... 


A. Mempunyai alamat e-mail 
B. Mengirimkan permohonan 
C. Memakai edit html 
D. Memiliki alamat e-mail yang masih aktif 

9. Berikut adalah karakteristik B2B kecuali


a. Pertukaran informasi yang dilakukan dengan format yang sudah disepakati dan
diservice sistem yang digunakan antar kedua pembisnis juga menggunakan standard
yang sama
b. Pelayanan yang diberikan bersifat umum sehingga banyak digunakan oleh
banyak orang
c. Pertukaran informasi yang dilakukan antar pembisnis tersebut atas dasar kebutuhan
dan kepercayaan
d. Salah satu pelaku bisnis tidak harus menunggu rekan bisnisnya untuk mengirimkan
datanya

10.Model EC dimana organisasi menyediakan jasa,informasi, atau produk kepada


individu karyawannya, disebut
a. Business-to-Employees(B2E)
b. Exchange
c. E-Government
d. E-Learning

11. Jenis informasi yang dipakai untuk keperluan operasional sehari-hari, informasi
persediaan stok, retur penjualan, dan laporan kas harian adalah definisi dari..
a. Informasi taktis
b. Informasi teknis
c. Informasi strategi
d. Informasi manajemen

12. Informasi harus bersifat tepat serta bebas dari kesalahan dan tidak menyesatkan
bagi yang menerima informasi tersebut disebut..
a. Tepat waktu
b. Akurat
c. Relevan
d. Materi

13.Kegiatan yang membutuhkan informasi yang datangnya dari tingkat perencanaan


operasional maupun informasi dari luar lingkungan perusahaan seperti informasi
tentang pesaing, disebut..
a. Lower management
b. Staff atau clerk
c. Top management
d. Middle management 

14. Memproses transaksi bisnis, mengontrol proses industrial, dan mendukung


komunikasi serta produktivitas kantor secara efisien disebut?
a. Sistem informasi untuk keuntungan bisnis
b. Sistem informasi untuk pengambilan keputusan
c. Sistem informasi untuk operasi bisnis
d. Sistem informasi untuk meninjau kerugian bisnis

15. Era dimana perusahaan-perusahaan sudah dihubungkan dengan jaringan sistem


teknologi informasi secara global dengan teknologi telekomunikasi melalui internet
merupakan ciri dari...
a. Operasi
b. Informasi
c. Era jejaring global
d. Akuntansi

16. Sistem informasi yang mencatat transaksi ke dokumen-dokumen dasar kemudian


mengolahnya ke dalam sistem informasi untuk di jadikan informasi-informasi
pencatatan nilai disebut.
a. Buku Besar
b. Transaction processing systems
c. Speedsheet
d. Neraca

17. Informasi akan bernilai jika :


a. Biaya < manfaat
b. Semua benar
c. Biaya = manfaat
d. Biaya > manfaat

18. Strategi menurunkan secara drastis biaya proses bisnis dengan melakukan
rekayasa proses bisnis disebut…
a. Cost leadership
b. Differentiation
c. Focus
d. Innovation

19. Sistem informasi fungsional yang terintegrasi meliputi beberapa fungsi dalam
organisasi adalah. . .
a. CRM
b. PCS
c. AIS
d. ERP

20. Richard O. Mason merepresentasikan hak dasar masyarakat sehubungan dengan


informasi, kecuali:
a. Pendapatan
b. Akurasi
c. Privasi
d. Kepemilikan

Essay

1.Sebutkan langkah – langkah sukses dalam membangun bisnis e – commerce?

2. Sebutkan macam –macam moadel bisnis e – commerce dan berikan contoh masing
– masing model tersebut?

3. Apa kontribusi internet dan apa relevansinya dengan strategi atau pemasaran?

4. Tuliskan karakteristik dari SIM!

5. Hal-hal apa saja yang tercakup dalam dukungan SIM pada proses pengendalian
dengan model perencanaan?

Jawaban

1. Langkah 1: Set Strategy


Hal yang pertama kali harus dilakukan adalah menyusun suatu strategi dengan
berpegang pada suatu prinsip, yaitu bagaimana memudahkan konsumen dalam
melakukan bisnis dengan perusahaan.
Langkah 2: Focus on the End-Customer
Pada tahapan ini, adalah penting bagi perusahaan untuk mengkaji dan mendefinisikan
siapa sebenarnya konsumen lansung (end-customer) dari produk atau jasa yang
ditawarkan.
Langkah 3: Redesigning Customer-Focus Business Process
Proses perancangan ulang adalah dengan memualinya dari aktivitas terluar, yaitu yang
menghubungkan perusahaan dengan konsumennya (customer focus business process).
Dengan selalu beranggapan bahwa “customer is a king.
Langkah 4: Wire Company for Profit
Setelah proses bisnis selesai dirancang ulang untuk menyesuaikan dengan
karakteristik bertransaksi di dunia maya, langkah selanjutnya adalah mempersiapkan
infrastruktur perusahaan untuk memungkinkan terjadinya mekanisme bisnis yang
diinginkan.
Langkah 5: Foster Customer Loyalty
Langkah yang terakhir adalah berusaha untuk membuat konsumen loyal terhadap
perusahaan e-commerce yang ada, hanya karena dengan loyalitas mereka sajalah
maka profitabilitas usaha dapat tercapai.

2. Business – to – Business (B2B) merupakan model perusahaan yang menjual barang


atau jasa pada perusahaan-perusahaan lain. Model Business-to-Business ini
menawarkan penjualan atau pembelian dalam bentuk maya tetapi oleh satu perusahaan
pada perusahaan lain saja. Model B2B ini tidak terbuka untuk banyak perusahaan agar
dapat ikut.
Business – to – Consumer (B2C) merupakan model perusahaan yang menjual barang
atau jasa pada pasar atau public. Contoh dari Business-to-Consumer yaitu
http://www.amazon.com. Dimana perusahaan ini menjual buku yang mempunyai
koleksi tidak kurang dari 4,5 juta judul buku.
Consumer-to-Consumer (C2C) adalah merupakan model perorangan yang menjual
barang atau jasa kepada perorangan juga. Contoh dari Consumer-to-Consumer yaitu
http://www.ebay.com. Dimana merupakan suatu perusahaan yang menyelenggarakan
lelang melalui internet. Melalui perusahaan ini, perorangan dapat menjual atau
membeli dari perorangan lain melalui internet.
Consumer-to-Business (C2B) : merupakan model perorangan yang menjual barang
atau jasa kepada perusahaan. Contoh dari Consumer-to-Business yaitu
http://www.priceline.com. Dimana dalam model ini konsumen menawarkan harga
tertentu. Dimana ia menginginkan membeli berbagai barang dan jasa, termasuk tiket
pesawat terbang dan hotel.

3. dapat mempertimbangkan bentuk langsung dan tidak langsung:


kontribusi pendapatan langsung secara online
penilaian terhadap kontribusi langsung dari internet atau media digital lainnya untuk
penjualan, biasanya dinyatakan sebagai persentase dari pendapatan penjualan
keseluruhan
kontribusi promosi tidak langsung secara online-
penilaian proporsi pelanggan (baru atau dipertahankan) yang menggunakan sumber-
sumber informasi online dan dipengaruhi sebagai hasilnya
ini adalah usefulfor pengaturan tujuan, menyoroti pentingnya saluran baru

4. Karakteristik dari SIM:


a. Beroperasi pada tugas-tugas yang terstruktur, yakni pada lingkungan yang telah
mendefinisikan hal-hal berikut secara tegas dan jelas: prosedur operasi, aturan
pengambilan keputusan, dan arus informasi
b. Meningkatkan efisiensi dengan mengurangi biaya.
c. Menyediakan laporan dan kemudahan akses yang berguna untuk pengambilan
keputusan tetapi tidak secara langsung (manajer menggunakan laporan dan informasi
dan membuat kesimpulan-kesimpulan tersendiri untuk melakukan pengambilan
keputusan)

5. Hal-hal tercakup dalam dukungan SIM pada proses pengendalian dengan model
perencanaan:
a. Analisis perbedaan prestasi dengan standar prestasi
b. Analisis lain yang membantu dalam pemahaman perbedaan
c. Arah tindakan yang akan memperbaiki prestasi pada masa mendatang

Anda mungkin juga menyukai