Anda di halaman 1dari 27

Pentingnya Artikel Ilmiah

dipresentasikan untuk
”Webinar Penulisan Artikel Ilmiah bagi Pemula,
di Universitas Pertahanan di NTT”

drh. Putri Pandarangga, MS., Ph. D


2022

Universitas Nusa Cendana


!"#$%"#$&'(
v Pengertian Artikel Ilmiah
v Jenis Artikel Ilmiah
v Perusahaan Publikasi Artikel Ilmiah
v Portal Pengindeks Artikel Ilmiah
v Seberapa penting artikel ilmiah?
> Bagi penulis
> Bagi institusi
> Bagi masyarakat

Universitas Nusa Cendana


)*&"+,%(-%."/$

Artikel ilmiah adalah hasil pemikiran baik dari penelitian

atau menyimpulkan informasi dari buku atau jurnal tentang

suatu topik kemudian dituangkan di dalam tulisan yang

mengikuti kaidah penulisan ilmiah agar dapat dipublikasi di

jurnal-jurnal

Universitas Nusa Cendana


!"#$% &'($)"*+,*-$./

Ø Artikel Ilmiah hasil penelitian / Research Article /


Original Article
Ø Literature review
Ø Laporan Kasus / Case Report
Ø Laporan Singkat / Surat Kepada Editor / Brief
Communication

Universitas Nusa Cendana


!"#$%&'"#$% ()*$+",-.,/$01

1. Artikel Ilmiah hasil penelitian / Research Article /


Original Article

Terdiri dari:

v Judul - kotak biru


v Nama Penulis: Penulis Utama, Penulis Koresponden, Penulis Anggota –kotak coklat muda
v Afialiasi / Nama institusi temapt penulis bekerja - kotak hijau
v Abstrak
v Pendahuluan
v Material dan Metode
v Hasil
v Diskusi
v Kesimpulan
v Daftar Pustaka

Universitas Nusa Cendana


!"#$%&'"#$% ()*$+",-.,/$01

2. Literature review
Termasuk dalam artikel ilmiah dimana berisi tentang gap pengetahuan dari awal penelitian hingga penelitian yang
sedang trend pada suatu topik yang disajikan dalam bentuk kesimpulan/argumen/penyesuaian.

Tidak ada terdapat material dan metode!

Terdiri dari:

v Judul - kotak biru


v Nama Penulis: Penulis Utama, Penulis Koresponden, Penulis Anggota –kotak coklat muda
v Afialiasi / Nama institusi temapt penulis bekerja - kotak hijau
v Abstrak
v Pendahuluan
v Diskusi
v Kesimpulan / Rekomendasi
v Daftar Pustaka

Universitas Nusa Cendana


!"#$%&'"#$% ()*$+",-.,/$01

3. Laporan Kasus / Case Report

1. Terdiri dari:
2. Judul
3. Nama penulis
4. Afiliasi
5. Abstrak
6. Pendahuluan
7. Deskripsi kasus
8. Diskusi – Penjelasan dihubungkan dengan referensi
lainnya dan kesimpulan
9. Daftar Pustaka

Universitas Nusa Cendana


!"#$%&'"#$% ()*$+",-.,/$01

4. Laporan Singkat / Surat Kepada Editor / Brief


Communication

Ciri-ciri:
- Tidak lebih dari dua halaman
- Hanya fokus pada temuan saja
- Tujuan dari komunikasi ini untuk mengajak peneliti
lainnya untuk melakukan penelitian ini

Universitas Nusa Cendana


!"#$%&'&&()!"("#*+, -#,+."/)0/1+&'

Universitas Nusa Cendana


!"#$%&'&&()!"("#*+, 2&()3&1&)4$#(&/(5&

Kotak Hijau : Nama Perusahaan


Kotak Biru : Nama Jurnal

Universitas Nusa Cendana


!6#,&/)!"(7+(2".% -#,+."/)0/1+&'

Ø .#2"+% %30*3 '3)#0, /")340+0# )"5,"+%$ +30,$*0% 20)$ %30*3 '3)#0,6-


Ø (20-7"7")040 48)*0,-4"#9$#2"+% 0)*$+", 0,/$01
ü !"#$%&'()

Ø *+,-.* /$01&2&01&03)456'07")85')#9$&09&:)3&9;05"5<=:)>&1$9$0&:)701)#59$7")#9$&09&#?)@
*9;$>7<5 717"7; 2"7385'>)6036A '70A$0<)46'07" /BC:)BD:)BE:)170)BF?

Ø !GHI*!)/H$5>&1$97"?

ü +"7'$%73&J#)K&L)58)#9$&09&)()M>2793)N7935')

ü -6LG&1() G&1O$0&

ü *+MP.*)()#6>L&'0=7 -6LG&1)7376 *9$&09&)Q$'&93

ü Q,IR)/Q$'&935'=)58),2&0)I99&##)R56'07"#?

Universitas Nusa Cendana


Schimago

Universitas Nusa Cendana


2"3")040 5"#*$#6 0)*$+", $,/$017-

> Bagi penulis


> Bagi institusi
> Bagi masyarakat

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Penulis

1. Agar penulis mampu dan terbiasa membaca efektif

Adalah membaca secara cepat dan dapat memahami isi dari jurnal atau buku
yang telah dibaca

Hasilnya:
- Hemat banyak waktu terutama bagi yang sangat sibuk
- banyak jurnal yang dibaca – Informasi makin banyak

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Penulis
2. Bangun pola pikir sistematis / System thinking

“ System thinking is a discipline for


seeing wholes, a framework for seeing
patterns and interrelationship”
Tool

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Penulis
3. Membiasakan penulis menyampaikan pendapat / gagasan berdasarkan sumber

Sumber: BBC News – 1 November 2021


Akibat tidak membaca dengan baik

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Penulis
4. Salah syarat tugas akhir dan aplikasi beasiswa terutama beasiswa dari kampus Luar Negeri

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Penulis
4. Syarat Kenaikan Pangkat bagi Penulis yang merupakan Dosen

Salah satu syarat kenaikan jabatan fungsional dosen adalah penulisan artikel ilmiah yang
terangkum dalam Unsur Penelitian

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Perguruan Tinggi
1. Jumlah dan kualitas publikasi merupakan prestise bagi suatu Perguruan Tinggi

NTT???

Sumber: SINTA3DIKTI Urutan ke-11 dari bawah!

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Perguruan Tinggi

2. Publikasi sangat penting untuk akreditasi suatu Perguruan Tinggi

Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi


(BAN PT)

!"#$%"#& ' ()!"#$%"#&)*

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Perguruan Tinggi
3. Artikel Ilmiah merupakan hasil dari research sebagai rekognisi internasional

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Masyarakat
1. Update ilmu pengetahuan terutama mutasi gen pada agen penyakit

Universitas Nusa Cendana


Pentingnya Artikel Ilmiah bagi Masyrakat
2. Informasi temuan-temuan para peneliti yang berguna bagi masyarakat

Universitas Nusa Cendana


Saya masih belum berpengalaman dari menulis!
Saya tidak punya talenta untuk menulis!
Orang pasti tertawakan dan menganggap remeh tulisan
saya!

Dan lain-lain ………

Universitas Nusa Cendana


#+,-. /01-+ 2/- %3+1.03+444))

Universitas Nusa Cendana


Terimakasih!

Universitas Nusa Cendana

Anda mungkin juga menyukai