Anda di halaman 1dari 46

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 10 KOTA SUKABUMI


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VII/ 1
Materi Pokok : Klasifikasi Materi
Alokasi Waktu : 3 x pertemuan (10 x 40 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Memahami konsep campuran dan 3.1.1 Menggolongkan karakteristik materi.
zat tunggal (unsur dan senyawa), 3.1.2 Menjelaskan perbedaan unsur, senyawa, dan
sifat fisika dan kimia, perubahan campuran.
fisika dan kimia dalam kehidupan 3.1.3 Menjelaskan metode pemisahan campuran.
sehari-hari 3.1.4 Menjelaskan sifat fisika dan sifat kimia.
3.1.5 Mendeskripsikan perubahan fisika dan perubahan
kimia.
4.3.1 Melakukan pemindaian karakteristik zat (padat, cair,
dan gas) serta mengumpulkan informasi mengenai
4.3 Menyajikan hasil penyelidikan atau unsur, senyawa, dan campuran
karya tentang sifat larutan, 4.3.2 Melakukan pengukuran asam, basa, dan garam
perubahan fisika dan perubahan menggunakan indikator buatan dan alami
kimia, atau pemisahan campuran 4.3.3 Melakukan percobaan pemisahan campuran,
misalnya melalui penyulingan, kromatografi
4.3.4 Menyajikan hasil sifat fisika dan kehidupan sehari-
hari dan mendiskusikannya dengan Teman
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mencari informasi dari berbagai sumber dan melaksanakan diskusi kelompok diharapkan
peserta didik dapat:
1. Menggolongkan karakteristik materi.
2. Menjelaskan perbedaan unsur, senyawa, dan campuran.
3. Menyelidiki bahan-bahan alam yang dapat dijadikan sebagai Indikator alami.
4. Menjelaskan perbedaan berbagai metode pemisahan campuran.
5. Menjelaskan aplikasi metode pemisahan campuran dalam kehidupan sehari-hari.
6. Membuat laporan mengenai hasil percobaan tentang pemisahan campuran.
7. Menentukan jenis benda atau zat dengan membandingkan massa dan volume (massa jenis).
8. Mendeskripsikan perubahan fisika dan perubahan kimia dalam kehiduapan sehari-hari.

Karakter yang akan ditumbuhkan: Disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah, tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan.

D. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran regular
a. Karakteristik materi, unsur, senyawa dan campuran
b. Campuran dan sifat larutan asam basa
c. Pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
d. Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
e. Sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika dan perubahan kimia

2. Materi pembelajaran pengayaan


Manfaar perubahan materi

3. Materi pembelajaran remedial


Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)

E. Metode Pembelajaran
Metode Pembelajaran : Diskusi
Model Pembelajaran : Inquiry/ Discovery Learning

F. Media dan Bahan


1. Media
a. Lembar kerja siswa
b. Laptop dan LCD proyektor
2. Bahan
Spidol dan papan tulis

G. Sumber Belajar
1. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Siswa Mata Pelajaran IPA. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
2. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Guru Mata Pelajaran IPA. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

H. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 15
Guru : menit
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang: Karakteristik materi, unsur, senyawa dan
campuran
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti 90
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
(stimullasi/ pada topik : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan campuran dengan cara:
pemberian  Melihat (tanpa atau dengan alat)/Menayangkan gambar/foto tentang
rangsangan)  Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat pada
buku siswa seperti gambar di bawah ini :
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Waktu

 Mengamati
 Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat
pada buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh
guru seperti gambar di bawah ini :

 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta didik


diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal yangingin diketahui..
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
 Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan campuran
 Mendengar
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Waktu
 Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru
yang berkaitan dengan : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan
campuran
 Menyimak,
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
Karakteristik materi, unsur, senyawa dan campuran
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
statemen sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
(pertanyaan/ dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
identifikasi  Mengajukan pertanyaan tentang : Karakteristik materi, unsur, senyawa
masalah) dan campuran
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari
pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan
pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas
dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 Bagaimana cara memisahkan campuran?
 Apa saja yang termasuk bagian unsur senyawa ?
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
collection pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
(pengumpulan  Mengamati obyek/kejadian
data)  Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi
 Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan
campuran
 Membaca sumber lain selain buku teks
 Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang : Karakteristik materi, unsur,
senyawa dan campuran
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas :
 Peserta didik melakukan aktivitas sesuai sesuai buku siswa
 Mendiskusikan
 Mengulang
Saling tukar informasi tentang : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan
campuran dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat
dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Waktu
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang
lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.

Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil


processing pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan
Data) campuran
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai : Karakteristik
materi, unsur, senyawa dan campuran
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan
informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang
memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan
untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras,
kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif
serta deduktif dalam membuktikan : Karakteristik materi, unsur, senyawa
dan campuran
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil
kesimpulan) analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :
Karakteristik materi, unsur, senyawa dan campuran
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan
secara tertulis tentang : Karakteristik materi, unsur, senyawa dan
campuran
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Waktu
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara
individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 15
Peserta didik : menit
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai
mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk
penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik

2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 10
Guru : menit
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya, Karakteristik materi, unsur,
senyawa dan campuran
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit ) Waktu
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang: campuran dan sifat larutan asam basa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti
Sintak 60
Model Kegiatan Pembelajaran menit
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
(stimullasi/ pada topik Membedakan mahluk hidup dan tak hidup dengan cara :
pemberian  Melihat (tanpa atau dengan alat)/
rangsangan) Menayangkan gambar/foto tentang
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat pada
buku siswa seperti gambar dibawah

 Mengamati
 Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat
pada buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh
guru seperti gambar dibawah ini :
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit ) Waktu

 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta didik


diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal yangingin diketahui..
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
 Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan campuran dan sifat larutan asam basa
 Mendengar
 Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru
yang berkaitan dengan campuran dan sifat larutan asam basa
 Menyimak,
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
campuran dan sifat larutan asam basa
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
statemen sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang
(pertanyaan/ disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
identifikasi  Mengajukan pertanyaan tentang : campuran dan sifat larutan asam basa
masalah) yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 Apa yang dimaksud dengan campuran dan sifat larutan asam
basa?
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
collection pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
(pengumpulan  Mengamati obyek/kejadian
data)  Wawancara dengan nara sumber
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit ) Waktu
 Mengumpulkan informasi
 Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang : campuran dan sifat larutan asam basa
 Membaca sumber lain selain buku teks
 Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang : campuran dan sifat larutan asam
basa
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas :

 Mendiskusikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang : campuran dan sifat larutan asam basa
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang
lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit ) Waktu
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
processing pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data : campuran dan sifat larutan asam basa yang
Data) sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai : campuran dan
sifat larutan asam basa
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan
informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang
memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan
untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras,
kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif
serta deduktif dalam membuktikan : campuran dan sifat larutan asam
basa
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil
kesimpulan) analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :
campuran dan sifat larutan asam basa
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan
secara tertulis tentang : campuran dan sifat larutan asam basa
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit ) Waktu
individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 10
Peserta didik : menit
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai
mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk
penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik

3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 15
Guru : menit
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya, campuran dan sifat larutan asam
basa
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka
peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang : pemisahan Campuran (filtrasi,
sentrifugasi, dan kromatografi)
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.

Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.

Kegiatan Inti 90
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada
(stimullasi/ topik pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi) dengan
pemberian cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan alat)/
Menayangkan gambar/foto tentang
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat pada
buku siswa seperti gambar dibawah

 Mengamati
 Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat pada
buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh guru
seperti gambar dibawah ini :
 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta didik diminta
untuk mendiskusikan tentang hal-hal yangingin diketahui..
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),
 Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
 Mendengar
 Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru yang
berkaitan dengan pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan
kromatografi)
 Menyimak,
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara
garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai : pemisahan
Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
statemen sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
(pertanyaan/ dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
identifikasi  Mengajukan pertanyaan tentang : pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi,
masalah) dan kromatografi)
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari
pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan
pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas
dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 apa yang di maksud dengan pemisahan camouran?
 Apa fungsi pemisahan campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan
kromatografi)?
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan
collection yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
(pengumpulan  Mengamati obyek/kejadian
data)  Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi
 Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari berbagai
sumber tentang : pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan
kromatografi)
 Membaca sumber lain selain buku teks
 Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku
referensi tentang : pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan
kromatografi)
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas :
 Peserta didik melakukan aktivitas sesuai sesuai buku siswa seperti
berikut ini

 Mendiskusikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang : pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi,
dan kromatografi)
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
processing dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data : pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan
Data) kromatografi)
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai : pemisahan Campuran
(filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan
: pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :
pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi
oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan
secara tertulis tentang : pemisahan Campuran (filtrasi, sentrifugasi, dan
kromatografi)
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi
sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 15
Peserta didik : menit
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai
mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk
penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik

4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 10
Guru : menit
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/ tema/kegiatan sebelumnya pemisahan Campuran (filtrasi,
sentrifugasi, dan kromatografi)
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta didik
diharapkan dapat menjelaskan tentang : Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti 60
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
(stimullasi/ pada topik Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi) dengan cara :
pemberian  Melihat (tanpa atau dengan alat)/
rangsangan) Menayangkan gambar/foto tentang
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat pada
buku siswa seperti gambar dibawah

 Mengamati
 Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat
pada buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh
guru seperti gambar dibawah ini

 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta didik diminta


untuk mendiskusikan tentang hal-hal yang ingin diketahui..
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
 Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
: Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
 Mendengar
 Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru yang
berkaitan dengan kondisi : Pemisahan Campuran (destilasi dan
sublimasi)
 Menyimak,
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara
garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai : Pemisahan
Campuran (destilasi dan sublimasi)
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
statemen sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
(pertanyaan/ dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
identifikasi  Mengajukan pertanyaan tentang :
masalah) yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari
pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan
pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas
dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 Bagaimana cara Melakukan Pemisahan Campuran (destilasi dan
sublimasi)?
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan
collection yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
(pengumpulan  Mengamati obyek/kejadian
data)  Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi
 Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang : Pemisahan Campuran (destilasi dan
sublimasi)
 Membaca sumber lain selain buku teks
 Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca
buku referensi tentang: Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas :
 Peserta didik melakukan aktivitas sesuai sesuai buku siswa seperti
berikut ini
 Mendiskusikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang : Pemisahan Campuran (destilasi dan
sublimasi)
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
processing dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data : Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
Data) yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai : Pemisahan
Campuran (destilasi dan sublimasi)
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan : Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
 antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :
Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi) Mengemukakan pendapat
atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan
secara tertulis tentang : Pemisahan Campuran (destilasi dan sublimasi)
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi
sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 10
Peserta didik : menit
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai
mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk
penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik

5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 15
Guru : menit
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya Pemisahan Campuran (destilasi dan
sublimasi)
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan
fisika dan perubahan kimia
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit ) Waktu
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti 90
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
(stimullasi/ pada topi sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika dan perubahan
pemberian kimia dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan alat)/
Menayangkan gambar/foto tentang
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat pada
buku siswa seperti gambar dibawah

 Mengamati
 Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat
pada buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh
guru seperti gambar dibawah ini
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit ) Waktu

 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta didik


diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal yang ingin diketahui..
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
 Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika dan
perubahan kimia
 Mendengar
 Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru yang
berkaitan dengan kondisi : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan
fisika dan perubahan kimia
 Menyimak,
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara
garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai : sifat fisika dan
sifat kimia serta perubahan fisika dan perubahan kimia
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
statemen sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
(pertanyaan/ dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
identifikasi  Mengajukan pertanyaan tentang :
masalah) yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari
pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan
pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas
dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 Bagaimana proses terjadinya perubahan fisika dan kimia pada suatu
materi?
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
collection pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
(pengumpulan  Mengamati obyek/kejadian
data)  Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi
 Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit ) Waktu
berbagai sumber tentang : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan
fisika dan perubahan kimia
 Membaca sumber lain selain buku teks
 Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca
buku referensi tentang : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan
fisika dan perubahan kimia
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas :
 Peserta didik melakukan aktivitas sesuai sesuai buku siswa seperti
berikut ini

 Mendiskusikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang : sifat fisika dan sifat kimia serta
perubahan fisika dan perubahan kimia
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit ) Waktu
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
processing dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika
Data) dan perubahan kimia
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai : sifat fisika dan sifat
kimia serta perubahan fisika dan perubahan kimia
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika dan
perubahan kimia
 antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang : sifat
fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika dan perubahan kimia
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi
oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit ) Waktu
pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan
secara tertulis tentang : sifat fisika dan sifat kimia serta perubahan fisika
dan perubahan kimia
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu
untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 15
Peserta didik : menit
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai
mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk
penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik

I. Penilaian
1. Teknik Penilaian

Contoh
Bentuk Waktu Keterangan
No. Penilaian Teknik Butir
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen
1 Sikap Spiritual Observasi Jurnal Lihat Saat Penilaian untuk dan
Lampiran pembelajaran pencapaian pembelajaran
berlangsung (assessment for and of
learning)
2 Sikap Sosial Observasi Jurnal Lihat Saat Penilaian untuk dan
Lampiran pembelajaran pencapaian pembelajaran
berlangsung (assessment for and of
learning)
3 Pengetahuan Tes Tulis Pertanyaan Lihat Setelah Penilaian untuk
dengan Lampiran pembelajaran pembelajaran (assessment
jawaban usai for learning
terbuka
4 Keterampilan Praktek/ Diskusi Lihat Saat Penilaian untuk dan
Produk/ Lampiran pembelajaran pencapaian pembelajaran
Proyek berlangsung (assessment for and of
dan/setelah learning
usai

2. Pembelajaran Remedial
Peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian maka
dilakukan kegiatan pembelajaran dalam bentuk:
. Belajar kelompok
. Tutor teman sebaya
3. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar
diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/atau pendalaman materi antara
lain dalam tugas mengerjakan soal-soal dengan tingkat kesulitan lebih tinggi, meringkas buku-
buku referensi.

Mengetahui : Sukabumi, Juli 2022


Kepala SMPN 10 Kota Sukabumi Guru Mata Pelajaran

SUPRIADI, S.Pd., M.M SASTA MEGASARI, S.Pd


NIP. 197909022006041011 NIP. 198508182022212033
LAMPIRAN
MATERI PEMBELAJARAN
A. UNSUR
Unsur adalah zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain  dengan reaksi kimia
biasa. Materi tersusun dari beberapa partikel penyusun. Para ilmuwan mengklasifikasikan zat atau
materi menjadi dua kelompok, yaitu: zat tunggal dan campuran. Unsur dan senyawa termasuk
dalam golongan zat tunggal. Nah, apa yang dimaksud dengan unsur? Unsur terdiri dari logam dan
non logam. Zat murni memiliki sifat yang membedakan dengan zat lainnya. Misal, unsur hidrogen
hanya tersusun dari atom-atom hidrogen saja. Unsur oksigen hanya tersusun dari atom-atom
oksigen saja. Sifat oksigen dan hidrogen tidak tampak pada zat yang dibentuk dari keduanya,
misal air (H2O). Di alam terdapat 92 jenis unsur alami, sedangkan selebihnya adalah unsur
buatan. Jumlah keseluruhan unsur di alam kira-kira 106 jenis unsur. Unsur dikelompokkan
menjadi tiga (3) bagian, yaitu :
1. Unsur logam Secara umum unsur logam memiliki sifat berwarna putih mengkilap, mempunyai
titik lebur rendah, dapat menghantarkan arus listrik, dapat ditempa dan dapat menghantarkan
kalor atau panas. Pada umumnya logam merupakan zat padat, namun terdapat satu unsur
logam yang berwujud cair yaitu air raksa.
2. Unsur non logam Pada umumnya unsur non logam memiliki sifat tidak mengkilap, penghantar
arus listrik yang buruk, dan tidak dapat ditempa. Secara umum non logam merupakan
penghantar panas yang buruk, namun terdapat satu unsur non logam yang dapat
menghantarkan panas dengan baik yaitu grafit.
3. Unsur semi logam (Metaloid) Unsur semi logam memiliki sifat antara logam dan non logam.

Seorang ahli kimia yang bernama Demitri Mendleev (1834 ~ 1907) mengajukan susunan tabel
sistem periodik unsur-unsur. Bagaimanakah nama dan lambang unsur dituliskan? Banyaknya
unsur yang terdapat di alam cukup menyulitkan kita untuk mengingat-ingat nama unsur.
Oleh karena itu, diperlukan suatu tata cara untuk memudahkan kita mengingat nama unsur
tersebut. Jons Jacob Berzelius (1779 ~ 1848), memperkenalkan tata cara penulisan nama dan
lambang unsur, yaitu :
1. Setiap unsur dilambangkan dengan satu huruf yang diambil dari huruf awal nama unsur
tersebut.
2. Lambang unsur ditulis dengan huruf kapital.
3. Untuk unsur yang memiliki huruf awal sama, maka penulisan nama dibedakan dengan cara
menambah satu huruf di belakangnya dan ditulis dengan huruf kecil.
Contoh: Unsur Karbon ditulis C, oksigen ditulis O, Aluminium ditulis Al, Kalsium ditulis Ca.

B. SENYAWA
Senyawa adalah gabungan dari beberapa unsur yang terbentuk melalui reaksi kimia. Senyawa
memiliki sifat yang berbeda dengan unsur-unsur penyusunnya. Misal, dua atom hidrogen dengan
satu atom oksigen dapat bergabung membentuk molekul air (H2O). Hidrogen adalah gas
yang sangat ringan dan mudah terbakar, sedangkan oksigen adalah gas yang terdapat di udara
yang sangat diperlukan tubuh kita untuk pembakaran. Tampak jelas bahwa sifat air berbeda
dengan sifat hidrogen dan oksigen. Contoh lain senyawa adalah garam dapur (NaCl). Garam
dapur disusun oleh unsur natrium dan unsur klor. Natrium memiliki sifat logam yang ringan,
sedangkan klor adalah suatu gas beracun. Dua unsur tersebut digabung membentuk garam dapur
berupa mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh kita. Senyawa termasuk zat tunggal yang
tersusun dari beberapa unsur dengan perbandingan massa tetap. Di alam ini terdapat kurang
lebih 10 juta senyawa. Air (H2O) merupakan senyawa paling banyak terdapat di alam.
Bagaimanakah tata cara penulisan senyawa? Senyawa dituliskan dalam wujud rumus kimia.
Rumus kimia adalah zat yang terdiri dari kumpulan lambang-lambang unsur dengan komposisi
tertentu. Komposisi tersebut berupa bilangan yang menyatakan jumlah atom penyusunnya
(angka indeks). Misal, suatu senyawa terdiri dari atom unsur natrium (Na) dan atom unsur klor
(Cl). Jika angka indeks masing-masing atom unsur adalah 1 dan 1, maka rumus kimia senyawa
yang dibentuk sebagai berikut : Angka indeks Na = 1, angka indeks Cl = 1, Jadi rumus kimia
senyawa tersebut adalah NaCl ( Natrium klorida ).
Rumus kimia dapat berupa rumus molekul dan rumus empiris. Rumus molekul adalah rumus
kimia yang menyatakan jenis dan jumlah atom yang menyusun zat. Misal, C2H4 (Etena), H2O
(air). Rumus empiris adalah rumus kimia yang menyatakan perbandingan terkecil jumlah atom–
atom pembentuk senyawa. Misal, rumus kimia C2H4, maka rumus empiris senyawa tersebut
adalah CH2.
Joseph Lonis Proust (1754~1826) seorang ilmuwan dari Perancis mengemukakan hukum
perbandingan tetap atau sering dikenal dengan hukum Proust, yaitu : perbandingan berat unsur-
unsur penyusun senyawa adalah tetap. Eksperimen yang dilakukan Proust adalah reaksi antara
unsur hidrogen dan oksigen sehingga terbentuk air (H2O). Dari percobaan yang dilakukan oleh
Proust ditarik kesimpulan bahwa:
1. Air tersusun dari oksigen dan hidrogen dengan perbandingan massa unsur oksigen banding
hidrogen adalah 8 : 1
2. Jumlah zat sebelum dan sesudah reaksi adalah tetap.
Senyawa-senyawa baru ditemukan dan dipisahkan dari tumbuh– tumbuhan. Misal, jeruk
diketahui mengandung vitamin C, setelah dilakukan pemisahan ternyata jeruk mengandung asam
askorbat. Struktur vitamin C ditemukan, maka dilakukan sintesis untuk membuat vitamin C di
laboratorium. Rumus senyawa merupakan gabungan lambang unsur yang menunjukkan jenis
unsur pembentuk senyawa dan jumlah atom masing-masing unsur. Misal, sukrosa memiliki rumus
senyawa C12H22O11. Sukrosa tersusun dari 12 atom karbon, 22 atom hidrogen, dan 11
atom oksigen.
C. CAMPURAN
Campuran adalah gabungan beberapa zat dengan perbandingan tidak tetap tanpa melalui
reaksi kimia. Saat kamu membuat minuman teh, zat apa sajakah yang dicampur? Saat kamu
melarutkan garam atau gula pasir ke dalam gelas yang berisi air, apa yang dapat kamu amati?
Nah, simak penjelasan berikut! Dalam kehidupan sehari-hari banyak kita jumpai campuran. Misal,
air sungai, tanah, udara, makanan, minuman, larutan garam, larutan gula, dll. Sifat asli zat
pembentuk campuran ada yang masih dapat dibedakan satu sama lain, ada pula yang tidak dapat
dibedakan. Di dalam udara tercampur beberapa unsur yang berupa gas, antara lain: nitrogen,
oksigen, karbon dioksida dan gas-gas lain. Udara segar yang kita hirup mengandung oksigen
yang lebih banyak daripada udara yang tercemar. Dalam udara juga tersusun dari beberapa
senyawa, antara lain : asap dan deb

Campuran dikelompokkan menjadi dua bagian, yaitu:


1. Campuran Homogen
Campuran antara dua zat atau lebih yang partikel-partikel penyusun tidak dapat
dibedakan lagi disebut campuran homogen. Campuran homogen sering disebut dengan
larutan. Contoh campuran homogen, antara lain: campuran air dengan gula dinamakan
larutan gula, campuran air dengan garam dinamakan larutan garam. Ukuran partikel dalam
larutan memiliki diameter sekitar 0,000000001 m, dan tidak dapat dilihat dengan mikroskop.
Beberapa contoh campuran homogen di atas adalah campuran antar zat cair. Adakah
campuran antar logam, sehingga terbentuk campuran homogen? Terdapat campuran antara
logam dengan logam lain sehingga terbentuk campuran homogen. Misal, Stainless
steel banyak digunakan untuk keperluan alat-alat kesehatan dan rumah tangga. Stainless
steel merupakan campuran logam besi, krom, dan nikel.
Pencampuran logam dilakukan dengan melelehkan logam-logam tersebut.
Campuran logam satu dengan logam lain dinamakan paduan logam. Emas murni merupakan
logam yang lunak, mudah dibengkokkan. Agar emas menjadi keras sehingga sulit untuk
dibengkokkan, maka emas murni tersebut dicampur dengan logam lain yaitu tembaga.
Perhiasan yang dijual memiliki kadar 22 karat, 20 karat atau 18 karat. Apa arti
kalimat tersebut? Emas murni memiliki kadar 24 karat, sedangkan emas yang sudah dicampur
dengan logam tembaga memiliki kadar 22 karat, 20 karat, atau 18 karat. Semakin sedikit
kadar emas yang dimiliki, semakin banyak kandungan tembaga di dalam emas tersebut.
Kadangkala dalam campuran emas dan tembaga masih dicampur lagi dengan perak. Hal ini
dilakukan agar menambah menarik penampilan emas tersebut. Campuran antara emas,
tembaga dan perak menghasilkan emas berwarna putih yang biasa disebut emas putih. Jenis
campuran homogen, antara lain: campuran gas dalam gas, campuran gas dalam zat cair,
campuran gas dalam zat padat, campuran zat cair dalam zat cair, dan campuran zat padat
dalam zat cair.
2. Campuran Heterogen
Campuran antara dua macam zat atau lebih yang partikel-partikel penyusunnya masih
dapat dibedakan satu sama lainnya disebut campuran heterogen. Contoh campuran
heterogen : tanah, air sungai, makanan, minuman, air laut, adonan kue, adonan beton cor,
dll. Pada campuran heterogen dinding pembatas antar zat masih dapat dilihat, misal
campuran air dengan minyak, campuran besi dan pasir, campuran serbuk besi dan air, dll. Di
dalam campuran heterogen dikelompokkan menjadi dua bagian, yaitu :
a. Koloid
Partikel-partikel pada koloid hanya dapat dilihat dengan mikroskop ultra. Ukuran partikel
antara 0,5 m s.d 1 mm. Contoh koloid: susu, asap, kabut, agar-agar.
b. Suspensi
Partikel-partikel pada suspensi hanya dapat dilihat dengan mikroskop biasa. Ukuran
partikel antara lebih besar dari 0,3 m. Contoh suspensi: minyak dengan air, air keruh, dan
air kapur.
Penilaian
a. Sikap Spiritual
JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP SPIRITUAL

Nama Sekolah : SMP


Kelas/Semester : VII / 1
Tahun pelajaran : 2022/2023
Guru :
No Nama Renc. Tindak
Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap
Siswa Lanjut
1
2
3
4
5

b. Sikap Sosial
JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP SOSIAL

Nama Sekolah : SMP


Kelas/Semester : VII/1
Tahun pelajaran : 2022/2023
Guru :
Nama
No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap Renc. Tindak Lanjut
Siswa
1.
Nama
No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap Renc. Tindak Lanjut
Siswa
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

JURNAL PENILAIAN DIRI

Nama Siswa : ….
Kelas/Semester : VII/1
Tahun pelajaran : 2022/2023

Petunjuk   : Berilah tanda centang(√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
No Pernyataan Ya Tidak
1 Saya selalu berdoa sebelum melakukan aktivitas
2 Saya sholat lima waktu tepat waktu
3 Saya memulai salam ketika memulai pembicaraan di kelas/ WAG mapel
4 Saya menggunakan bahasa yang sopan saat berbicara di kelas/WAG mapel
5 Saya membuat laporan sesuai dengan langkah yang ditetapkan
6 Saya mengerjakan dan mengumpulkan tugas tepat waktu
7 Saya mengerjakan sendiri semua tugas sekolah
8 Saya mematuhi tata tertib yang berlaku di kelas/ WAG mapel
9 Saya mengakui dan meminta maaf jika melakukan kesalahan
10 Saya membantu teman yang memerlukan bantuan

JURNAL PENILAIAN ANTAR TEMAN

Nama Teman Yang Dinilai :…


Nama Penilai : …
Kelas/Semester : VII/1
Tahun pelajaran : 2022/2023

Petunjuk : Berilah tanda centang(√) pada kolom 1, 2, 3 atau 4 sesuai dengan keadaan yang sebenarnya.
No Pernyataan 1 2 3 4
1 Teman saya mengucapkan salam ketika bertemu atau mengawali
pembicaraan di kelas/WAG mapel
2 Teman saya menggunakan bahasa yang sopan saat berbicara di
kelas/WAG mapel
3 Teman saya membuat laporan sesuai dengan langkah yang
ditetapkan
4 Teman saya mengumpulkan tugas tepat waktu
5 Teman saya mengerjakan sendiri tugas-tugas sekolah
6 Teman saya aktif dalam kegiatan belajar di kelas/WAG mapel
7 Teman saya menghormati dan menghargai orang tua, guru dan teman
8 Teman saya mentaati tata-tertib yang diterapkan di kelas/WAG mapel
9 Teman saya mengakui dan meminta maaf jika melakukan
kesalahan
10 Teman saya suka menolong teman lain yang kesusahan

Keterangan:
1 = Sangat jarang 2 = Jarang 3 = Sering 4 = Selalu
c. Pengetahuan
J. Kisi-kisi pengetahuan
Bentuk Nomor Kunci
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Level
Soal Soal Jawaban

Memahami konsep Klasifikasi Siswa dapat mengidentifikasi


campuran dan zat Makhluk Ciri-ciri dari materi padat, cair, PG 1 C2 C
tunggal (unsur dan Hidup dan zat
senyawa), sifat fisika
Siswa dapat mengidentifikasi
dan kimia, perubahan jenis larutan berdasarkan hasil PG 2 C2 B
fisika dan kimia dalam percobaan
kehidupan sehari-hari. Siswa dapat mengidentifikasi
yang termasuk ke dalam PG 3 C2 A
perubahan kimia
Siswa dapat menganalisis
gambar yang menunjukkan PG 4 C3 B
molekul senyawa

Siswa dapat mengidentifikasi


ciri-ciri dari peristiwa perubahan PG 5 C2 B
fisika

Siswa mampu menganalisis dari


PG 6 C2 D
hasil percobaan sifat-sifat fisika

Siswa mampu mengidentifikasi


proses pemisahan campuran PG 7 C2 D
yang sesuai dengan peristiwa
yang terjadi

Siswa mampu menganalisis


proses perubahan wujud benda PG 8 C3 B
berdasarkan ilustrasi yang
disajikan

Siswa mampu mengidentifikasi PG 9 C3 B


mana yang merupaka terlarut
dan mana zat pelarut

Siswa mampu mengidentifikasi


sifat kimia dari suatu larutan PG 10 C2 B
akibat suatu kejadian

Prosedur Penilaian : Nilai = Skor Perolehan x 100


Skor Maksimal

Instrumen soal pengetahuan


1. Perhatikan pernyataan berikut!.
1) Letak molekul-molekulnya sangat berjauhan
2) Gaya tarik menarik antar molekulnya sangat besar
3) Bentuk dan Volumenya berubah
4) Molekul-molekulnya mudah bergerak
5) Bentuknya tetap, volumenya berubah
Yang merupakan ciri-ciri dari zat dalam wujud gas adalah ….
A. 1, 2 dan 3
B. 2, 3, dan 5
C. 1, 3 dan 4
D. 2, 4, dan 5

2. Berikut adalah perubahan warna lakmus dalam lima larutan

larutan Warna lakmus merah Warna lakmus biru

(1) Tetap merah Menjadi merah


(2) Menjadi biru Tetap biru
(3) Menjadi biru Menjadi merah
(4) Tetap merah Menjadi merah
(5) Menjadi biru Tetap biru

Berdasarkan tabel di atas, larutan yang bersifat asam adalah …


A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (5)
D. (3) dan (4)

3. Perhatikan peristiwa berikut !


1) Buah apel dikupas kemudian didiamkan beberapa saat
2) Garam dilarutkan ke dalam air
3) Kertas dibakar
4) Lilin dipanaskan kemudian didinginkan
Peristiwa yang merupakan perubahan kimia adalah…
A. (1) dan (3)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)

4. Perhatikan gambar bagan berikut ini!

Gambar yang menunjukan molekul senyawa adalah ….


A. I
B. II
C. III
D. IV

5. Peristiwa pengembunan terjadi pada ….


A. air dalam lemari pendingin
B. pembuatan garam di pantai
C. pengisian gas elpiji
D. kapur barus dalam ruangan terbuka

6. Perhatikan gambar percobaan balon yang


dicelupkan pada air dingin dan panas beikut ini! Balon B
lebih mudah mengembang dibandingkan Balon A
karena ....
A. air dalam botol B naik lebih banyak
B. air dari luar masuk ke dalam balon B
C. karet pada balon B menebal
D. udara dalam balon B bergerak lebih kuat

7. Nusa Tenggara Timur, di kabupaten Kupang memiliki air tanah yang mengandung kapur. Cara tradisional
para warga untuk memisahkan air dari air kapur agar air tersebut dapat dikonsumsi yaitu dengan
menggunakan teknik ….
A. destilasi
B. penguapan
C. sentrifugasi
D. filtrasi

8. Perhatikan cerita berikut ini!


Iman sangat menyukai es buah-buahan, ia hendak membuat es tersebut dan membagikannya untuk teman-
teman di hari ulang tahunnya. Ia memetik buah jambu kemudian memotongnya kecil-kecil dan
mencampurnya dengan air gula, kemudian ia membungkusnya dengan plastik kemudian dimasukan ke
dalam lemari pendingin. Es tersebut dibagikan kepada-temannya, teman-teman Iman senang sekali dapat
menikmati es buah buatan Iman. Berdasarkan teks di atas, peristiwa perubahan wujud yang terjadi adalah
….
A. mencair, pada saat jambu dipotong kecil-kecil
B. membeku, setelah memasukannya ke dalam lemari pendingin
C. terlarut, saat air dicampur dengan gula
D. menguap, saat dibagikan kepada teman-temannya
9. Laura sedang membuat teh manis, ia memasukan 2 sendok gula ke dalam gelas yang sudah berisi air teh
panas. Berdasarkan cerita di atas, zat terlarut dalam minuman yang disajikan oleh Laura adalah ….
A. air dan gula
B. teh dan gula
C. air dan teh
D. air, teh, dan gula

10. Ketika kita memasukan terlalu banyak gula pada secangkir teh, gula tersebut akan terlihat mengendap
pada dasar gelas. Hal tersebut terjadi karena ….
A. air teh sudah terlalu manis
B. air teh sudah berada pada titik jenuh
C. air teh sudah berada pada titik keseimbangan
D. air teh perlu ditambahkan lagi

a. Keterampilan
Penilaian Unjuk Kerja Selama Kegiatan Diskusi

Hasil Penilaian
No. Indikator
3 2 1
1 Mendeskripsikan pengamatan
2 Menafsirkan hasil pengamatan
3 Mempresentasikan hasil praktikum

Rubrik Penilaian

No. Indikator Rubrik

1 Mendeskripsikan pengamatan 1. Tidak menulis hasil pengamatan dengan


lengkap dan benar
2. Menulis hasil pengamatan benar tapi kurang
lengkap
3. Menulis hasil pengamatan dengan benar dan
lengkap
2 Menafsirkan hasil pengamatan 1. Tidak mampu memberikan penafsiran hasil
pengamatan dengan benar
2. Mampu memberikan penafsiran hasil
pengamatan tetapi kurang benar
3. Mampu memberikan penafsiran hasil
pengamatan dengan benar
3 Mempresentasikan hasil 1. Mampu mempresentasikan hasil praktikum
praktikum dengan kurang benar, bahasa sulit
dimengerti, dan disampaikan tidak percaya
diri
2. Mampu mempresentasikan hasil praktikum
dengan benar, bahasa mudah dimengerti,
tetapi disampaikan kurang percaya diri
3. Mampu mempresentasikan hasil praktikum
dengan benar, bahasa mudah dimengerti,
dan disampaikan secara percaya diri

BAB III KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA


PEMISAHAN CAMPURAN DENGAN METODE SUBLIMASI
( KD 3.3.1 dan KD 4.3.1 )

A. Tujuan
Melalui kegiatan paktikum siswa dapat bekerjasama untuk memahami pemisahan
campuran dengan metode sublimasi

B. Informasi

Dalam kehidupan sehari-hari kita mengenal garam beryodium.


Iodium/yodium/iodin merupakan zat makanan yang tergolong ke
dalam mineral mikro . Sebagian Iodium ada di laut, sebagian lagi
terdapat di lapisan bawah tanah, sumur minyak , dan gas. Cara
memurnikan iodium dari pengotornya yaitu dengan cara sublimasi.

Selain iodium kita juga mengenal kapur barus yang dapat


menyublim. Kapur barus biasa dijadikan pewangi ruangan, kapur
. barus besar yang berwujud padat tersebut semakin lama akan
semakin kecil karena berubah menjadi gas tanpa meninggalkan zat
cair di dalam kemasan.

C. Alat dan bahan


1. Alat
No Nama Jumlah No Nama Jumlah
1 Lumpang alu 1 set 5 Kawat kasa 1 buah

2 Cawan penguap 1 buah 6 Kaki tiga 1 buah

3 Kaca arloji 1 buah 7 Pembakar spirtus 1 buah

4 Spatula 1 buah 8 Korek api 1 buah

2. Bahan
No Nama jumlah

1 Pasir 5 sendok spatula

2 Kapur barus halus 7 sendok spatula

3 Es batu Secukupnya

D. Langkah kerja
2. Masukkan 3. Tutup cawan
1. Tumbuk 1 kapur barus penguap tersebut
butir kapur barus yang telah oleh kaca arloji yang
menjadi butiran- bercampur di atasnya
butiran kecil, dengan pasir ke diletakkan es batu
4. Panaskan dalam
waktu 8 (delapan)
menit, matikan api
dan diamkan
beberapa saat
sampai dingin, amati
bagian bawah kaca

E. Hasil Pengamatan
Wujud sebelum Wujud pada saat Wujud setelah
Nama benda
dipanaskan dipanaskan didinginkan

Pasir

Kapur barus

F. Pertanyaan
1. Bagaimana sifat fisik kapur barus sebelum dipanaskan dan setelah
didinginkan kembali. Jelaskan!

_______________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________
2. Jelaskan apa yang terjadi pada kapur barus pada percobaan tersebut?

_______________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________
______________________________________________________

3. Buatlah kesimpulan tentang pemisahan campuran dengan metode sublimasi!

_______________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________
___________________________________________

G. Penilaian
1. Instrumen

No Nama Peserta Didik Skor

1.
2.
3.
4.

2. Rubrik
Sikap yang Skor
No Indikator
dinilai
1 Kerjasama 3 Ada pembagian tugas yang jelas serta setiap anggota
kelompok melakukan jenis pekerjaan masing-masing
sesuai pembagian
2 Tidak ada pembagian tugas yang jelas tetapi semua
anggota kelompok bekerja sama
1 Tidak ada pembagian tugas yang jelas dan hanya
beberapa orang saja yang bekerja
Rumus Penghitungan Skor Akhir
Jumlah Perolehan Skor
Skor Akhir = --------------------------------- x 100
Skor Maksimal
PEMISAHAN CAMPURAN DENGAN METODE KROMATOGRAFI
( KD 3.3.2 dan KD 4.3.2 )

A. Tujuan
Melalui kegiatan paktikum siswa dapat bekerjasama untuk memahami pemisahan
campuran dengan metode kromatografi

B. Informasi
Berbagai metode digunakan dalam pemisahan campuran yang bertujuan untuk
mendapatkan zat murni atau beberapa zat murni dari suatu campuran. Pemisahan
campuran juga digunakan untuk mengetahui keberadaan suatu zat dalam suatu sampel
(analisis laboratorium).
Prinsip pemisahan campuran didasarkan pada perbedaan sifat fisis penyusunnya.
Beberapa dasar pemisahan campuran antara lain ukuran partikel, titik didih dan
pengendapan. Dasar pemisahan akan mempengaruhi pada metode pemisahan yang
digunakan yaitu bisa dengan metode filtrasi, kristalisasi, kromatografi, sublimasi, dan
destilasi seperti pada gambar di bawah ini:

1. Filtrasi

2. Kristalisasi
3. Kromatografi 4. Sublimasi

5. Destilasi

Kromatografi merupakan suatu metoda pemisahan berdasarkan perbedaan pola


pergerakan antara fase gerak dan fase diam untuk memisahkan komponen (berupa
molekul) yang berada pada larutan. Molekul yang terlarut dalam fase gerak, akan melewati
kolom yang merupakan fase diam. Molekul yang memiliki ikatan yang kuat dengan kolom
akan cenderung bergerak lebih lambat dibanding molekul yang berikatan lemah.
C. Alat dan Bahan
No Nama Jumlah No Nama Jumlah

1 Gelas Kimia 1 buah 1 Kertas saring (15 x2 cm) 1 buah

2 Batang pengaduk 1 buah 2 Spidol 1 buah

1. Alat 2. Bahan

D. Langkah Kerja
1. Buatlah garis dengan pensil pada jarak 1 cm dari ujung bawah kertas saring!
2. Totolkan zat warna tinta/spidol pada kertas kromatografi!
3. Gantungkan kertas kromatografi/kertas saring pada gelas ukur, di dalam gelas
kimia yang berisi air setinggi 1 cm., zat warna jangan tenggelam seperti gambar
dibawah ini!

4. Biarkan beberapa saat sampai muncul noda warna lalu keluarkan kertas
kromatografi dari dalam gelas kimia!
5. Amati noda yang ada pada kertas tersebut. lalu catat hasil pengamatan!

E. Tabel Pengamatan
Warna tinta Warna komponen Jarak komponen (cm) Jarak pelarut (cm)

F. Pertanyaan

1. Jelaskan apa yang terjadi pada tinta spidol pada percobaan yang telah
dilakukan!
_______________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________

2. Buatlah kesimpulan tentang pemisahan campuran dengan metode kromatografi

_______________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________
___________________________________________

3. Mengapa pada proses pengujian obat terlarang dalam urin bisa


menggunakan metode kromatografi?
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
________________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai