Anda di halaman 1dari 5

Hari/Tanggal : Kelas/Jurusan : XI TKJ

Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan Alokasi Waktu :

1. Sebutkan Jenis-Jenis Vlan adalah...........................

a. Port Based,Mac Based,Protocol Based,Ip c. Subnetting


Subnet Based,Authentication Vlan d. Vlan,Wan,WWAN,LAN
b. Port Based,Mac Based e. Vlan,Subnetting,Wan

2. Ip address 192.168.1.1 termasuk dalam ip address kelas

a. D d. E
b. C e. F
c. A

3. Kepanjangan OSI adalah…

a. Operating Sound Input d. On System


b. Open system Interconection e. Operavanja
c. Operating System Indonesia

4. Kegunaan VLAN adalah…

a. Membuat jaringan yang berbeda d. Membuat ip address


b. Mengirimkan data e. Mengatasi adanya Botlenecks
c. Mengsegmentasikan LAN dalam satu
switch
5. routing adalah menghubungkan segmen jaringan lain untuk mengirimkan paket data. Routing
penting untuk dipahami karena berguna untuk mengetahui dasar-dasar pada sebuah
jaringan.sebutkan jenis-jenis routing adalah.......................

a. Default Route,Static Routing,Dynamic c. Default Route,Static Routing


Routing d. Dynamic Routing,Routing
b. Dynamic Routing,Routing Umum,Routing Khusus
Umum,Routing Khusus e. Static Routing ,Routing Umum
6. VLAN bertujuan untuk..

a.Mempercepat proses pengiriman data c.Memperlambat


tanpa melewati Switch d.Data
b.Memperlancar lalu lintas data e.vlan

7. Kepanjangan VLAN adalah

a.Virtual Local Area Network d.Virtual Lost Area Networking


b.irtual Lost Area Network e.Virtual Area Networking
c.Virtual Local Area Networking

8. Apa yang dimaksud dengan Bottleneck?

a. Sebuah metode media acces control (MAC) yang digunakan oleh teknologi jaringan Ethernet.
b. Sebuah situasi dimana terdapat ip yang membuat jalur bandwitch.
c. Diukur dengan satuan waktu tertentu dan pada kondisi jaringan yang digunakan untuk

melakukan transfer file dengan ukuran tertentu.


d. Proses menyampaikan siaran melalui perangkat elektronika yang dinamakan Pemancar atau
e.Penyempitan
Transmitter Jalur
untuk kemudian diterima oleh si penerima siaran melalui alat penerima siaran yang
disebut Receiver.

9. Manakah jaringan yang sesuai berdasarkan skala?

a. LAN d. Wwan
b. WAN e. Routing
c. Pertoper

10.Ip address 126.46.5.6 termasuk dalam ip address kelas..

a. A d. D
b. B e. E
c. C

11.ACCes Control List merupakan metode selektivitas terhadap paket data yang dikirimpada alamat
tertentu.sebutkan jenis-jenis acces control list adalah ...........................
a.Standart Acces Control List,Exteded Access Control list
b.Exteded Access Control list,Standart Acess Control List Umum
c.Exteded Access Control list,Standart Acces Control List Khusus
d.Exteded Access Control list
e.Exteded Access Control list
12.VLAN yang dikon gurasi hanya untuk membawa data- data yang digunakan oleh user. Adalah ....

a. VLAN Manajemen
b. VLAN Data
c. VLAN Default
d. VLAN Voice
e. Native VLAN
13.Yang bukan kategori routing protocol adalah ....

a. BGP (Border Gateway Protocol) e. EIGRP (Enhanced Interior GatewayRouting


b. OSPF (Open Shortes Path First) Protocol)
c. OSI (International Organization of d. RIP (Routing Information Protocol)
Standardization)

14.Yang bukan jenis routing adalah ....

a. Routing Statis d. Semua benar


b. Routing Dinamis e. Routing Multi
c. Routing Default

15.. VLAN adalah subnetwork yang dapat mengelompokkan kumpulan perangkat pada jaringan area
lokal fisik (LAN) yang terpisah.VLAN juga memudahkan administrator jaringan dalam mempartisi
jaringan tunggal untuk diaktifkan sesuai dengan persyaratan fungsional dan keamanan sistem yang
dimiliki.Sebutkan Jenis-Jenis Mode Port Switch adalah.................

a.statis vlan,voice vlan,dinamic vlan d.dinamic vlan


b.statis vlan,voice vlan trunking,vlan umum e. dinamic vlan
c.statis vlan,voice vlan,dinamic vlan,Vlan
Khusus

16.192.168.0.10 merupakan contoh pemberian alamat pada sebuah komputer yang akan dihubungkan
dalam sebuah jaringan. Angka-angka tersebut dikenal dengan ….

a. TCP/IP b. Protokol
c. Kon gurasi e. Domain
d. IP Address

17.Link State bertujuan untuk menciptkan kembali topologi yang benar pada suatu
internetwork.sebutkan dua jenis routing protocol adalah..............

a.OSF,ISIS d.Vlan,Osf
b.Osf,khusus e.ESF,Osf
c.EIRGP,Osf

18.VLAN menggabungkan para pengguna jaringan dan peralatan jaringan untuk mendukung perusahaan
dan menangani permasalahan kondisi geogra s. Pengertian dari ....

a. Improved IT staff effciency d. Higher performance

b. Security e. Simpler project or application


management
c. Cost reduction

19.Skema desain pembangunan sebuah jaringan komputer dikenal dengan istilah ....

a. Tipe
b. Topologi
c. Media Transmisi
d. Skalabilitas
e. Geografi
20.Administrasi Infrastruktur Jaringan adalah pekerjaan dari para administrator untuk mengatur sebuah
jaringan dalam berbagai skala. Perusahaan dengan skala besar yang mempunyai data-data penting
dan rahasia para administrator inilah yang bertugas untuk mengamankan.Sebutkan Tugas
Administrasi Infrastruktur Jaringan adalah................

a.Menginstall dan Mengkonfigurasi Server, Menginstall dan Mengkonfigurasi Aplication


Software,Membuat dan Mengelolah User, Back Up dan Restore File,Mengkonfigurasi Keamanan
Sistem,Menggunakan Tool untuk Memonitor Keamanan Jaringan.
b.Back Up dan Restore File,Keaman File, Mengkonfigurasi Keamanan Sistem,Menggunakan Tool
untuk Memonitor Keamanan Jaringan.
c.Mengkonfigurasi Keamanan Sistem,Menggunakan Tool untuk Memonitor Keamanan Jaringan.
d.Mengkonfigurasi Keamanan Sistem,Menggunakan Tool untuk Memonitor Keamanan Jaringan.
e.Menginstall dan Mengkonfigurasi Server, Menginstall dan Mengkonfigurasi Aplication
Software,Membuat dan Mengelolah User, Back Up dan Restore File,Mengkonfigurasi Keamanan
Sistem.
21.Yang bukan jenis-jenis dari Proxy adalah ..
a. High Anonymity Proxy
b. Distorting Proxy
c. Proxy Anonim (Anonymous Proxy)
d. Proxy Privat
e. Proxy Transparan (Transparent Proxy).

22.Berikut ini yang bukan jenis perangkat jaringan komputer adalah ....
a. Tang Crimping
b. Repeater
c. Access Point
d. Modem
e.hub
23. Yang bukan fungsi internet secara umumnya adalah ....
a. Sebagai Media berbagi hardware
b. Sebagai Media Komunikasi
c. Sebagai Media untuk akses berita
d. Sebagai Media bertukar sumber daya
e. Sebagai Media untuk akses informasi
24.Suatu jaringan komputer yang tidak menggunakan kabel disebut dengan.............
a. wireless network
b. Workgroup
c. server based
d. peer to peer
e. client server
25.Untuk mengatur switch dengan meremotkan pada pc disambungkan memakai kabel..

a. Fiber
b. Cross
c. Cross over
d. Console
e. Stright
26... adalah sebuah perangkat untuk meneruskan internet ke client server yang terhubung dengan
server.

a. Proxy
b. Switch
c. Router
d. Gateway
e. Gatekeeper
27.Suatu jaringan komunikasi global yang menghubungkan milyaran jaringan komputer secara terbuka
dengan menggunakan sistem standar global transmission control protocol/ internet protocol suite
(TCP/ IP) ....
a. Bandwidth
b. Domain
c. Web Server
d. Internet
e. URL
28.Manakah jaringan yang sesuai berdasarkan skala?

a. Peer to peer
b. LAN
c. Ethernet
d. Point to point
e. Ring
29.Komputer yang menyediakan fasilitas bagi komputer- komputer lain di dalam suatu jaringan,
disebut....
a. Switch
b. Server
c. Workstation
d. Host
e. Client
30.Yang bukan merupakan keuntungan penggunaan VLAN adalah ....
a. Higher performance
b. Improved IT staff effciency
c. Security
d. Firewall Management
e. Simpler project or application management
Jawaban

1. A
2. B
3. B
4. C
5. A
6. A
7. A
8. E
9. A
10. A

11. A
12. B
13. C
14. E
15. A
16. D
17. A
18. A
19. B
20. A
21. D
22. B
23. D
24. A
25. D
26. B
27. D
28. B
29. B

30. D

Anda mungkin juga menyukai