Anda di halaman 1dari 2

FASHION SHOW ABANG NONE

 Ketentuan Lomba
1. Peserta merupakan siswa/siswi SMK DINAMIKA PEMBANGUNAN 2 JAKARTA
2. Seluruh siswa putra dp2 wajib mengikuti fashion show Abang none
3. Setiap kelas wajib mengirimkan 1 orang putri sebagai perwakilan fashion show
Abang none (min : 155cm)
4. Menggunakan busana adat Betawi (Abang none) ketika sudah terpilih menjadi finalis
5. Fashion show Abang none ada 2 babak. Yaitu babak penyisihan dan babak finalis
6. Babak penyisihan di ambil 5 pasang putra dan 5 pasang putri
7. Peserta yang menjadi finalis hadir 20 menit sebelum lomba dimulai Sudah memakai
busana adat Betawi
8. Peserta tampil dan dipanggil MC sesuai dengan nomor urut, dan Apabila peserta
dipanggil sebanyak 3x tidak hadir, maka dinyatakan didiskualifikasi
9. Peserta catwalk di panggung dan berhenti di tengah ijin panggung untuk
memperkenalkan diri, nama dan kelas, kemudian juri akan memberikan pertanyaan
mengenai seputar adat Betawi
10. Setiap 1 pertanyaan dari juri peserta diberikan 1 menit untuk menjawab
11. Apabila sudah lebih dari 1 menit time keeper (penjaga waktu) akan memberikan
peringatan tanda waktu telat abis
12. Setelah selesai sesi tanya jawab peserta kembali catwalk dan kembali ke tempat

 Ketentuan Babak penyisihan


1. Peserta mendaftar ulang pada hari Jum’at, 21 Oktober 2022
2. Pada hari Minggu, 24 Oktober 2022 peserta mengikuti tes online essay untuk
menentukan finalis
3. Materi yang akan di tes kan yaitu mengenai seputar adat Betawi, yaitu seperti
makanan/minuman, tari, baju adat Betawi, dan sejarah betawi
4. Peserta saat tes online essay di kasih waktu dari jam 08:30-09:00, pengumpulan
lewat dari waktu yang di tentukan akan didiskualifikasi
5. Nomor peserta akan di dapatkan ketika sudah mendaftar ulang

2. Penilaian Lomba
1. Kemampuan catwalk
2. Kreatifitas/kerapihan busana
3. Ekspresi
4. Kepercayaan diri
5. Pengetahuan seputar adat Betawi

3. Perlengkapan lomba
1. Red carpet
2. Meja dan kursi
3. Papan jalan
4. Musik pengirim
5. Kertas penilaian
6. Kertas nomor peserta
7. Mic
8. Periwitan

4. Juri yang bersedia (Max 3 Min 2)


1. Bob Sutopio, SE.MM.
2. Djasmi Faujiah, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai