Anda di halaman 1dari 1
PEMERINTAH KABUPATEN MERANGIN os DINAS KESEHATAN aK JalanJend. Sudirman KM. 2 Telp (0746) 21226 Fax (0746) 21204 0 bet BANGKO Bangko, I] November 2022 Nomor 441 [SCF Dinkes /2022 Kepada Yth, Lampiran = Kepala Puskesmas Perihal Pemanggilan Peserta Pertemuan ~ Simpang Limbur - Bangko Barat di tempat Dengan hormat, Schubungan dengan adanya surat dari Dinas Keschatan Provinsi Jambi nomor UND perihal Pemanggilan Peserta Blended Learning Pelayanan Kesehatan Balita untuk Penatalaksanaan Balita Sakit dan Masalah Gizi, Kami meminta agar Saudara dapat menugaskan 3 orang peserta aktif sebagai peserta dengan kriteria sebagai berikut 1. 1 (satu) orang Dokter Umum 2. 1 (satu) orang Bidan 3. 1 (satu) orang Petugas Gizi 4. Tidak dipindah tugaskan selama 2 tahun sejak pelatihan berlangsung yang dibuktikan dengan surat pernyataan Kepala Dinas Kesehatan bermatrai Rp 10.000 Bersedia membuat surat kesediaan (tidak dalam proses pindab/mutasi, bersedia mengikuti pelatihan secara aktif, bersedia menjadi fasilitator tingkat kabupaten/kota dan provisi bersedia memberikan pendampingan serta bimbingan teknis di puskesmas. 6. Lebih diutamakan yang PNS ‘Adapun kegiaan tersebut dilaksanakan dengan metode sebagai berikut: 1. 6 hari online 2. 4 hari (on job training/praktek lapangan) Untuk kegiatan online dilaksanakan pada : Hariftanggal _; Selasa s/d Minggu 15 s/d 20 November 2022 Mectingid 857 4409443, Passcode : 568293 Untuk Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi Ismanita no Hp 082180743314 (narahubung provinsi) dan Roza Lina Fitria no Hp, 08117493040 ( narahubung kabupaten ) SPT akan dibuat oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Merangin. Peserta menyerahkan pasphoto ukuran 4x6 dan 3x4 (masing-masing 4 lembar) Demikian, atas pethatiannya dan kerjasamanya diucapkan tertyéNasih. NIP. 1971012 200202 1 004 Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai