Anda di halaman 1dari 1

Pada hari Senin 08 Agustus 2022 hingga hari selasa 16 Agustus 2022 telah berlangsung serangkaian

kegiatan dalam rangka memperingati Dies Natalies TOD ke-14 sekaligus perayaan HUT RI ke-77. Diawali
dengan tasyakuran dan diakhiri dengan acara pentas seni yang dilakukan oleh siswa-siswi TOD
Yogyakarta.

Senin, 08 Agustus 2022 masih bertempat dikampus TOD telah terlaksana juga do'a bersama dan
tasyakuran dengan mengundang santri dan satriwati dari … kemudian juga ceramah yang diberikan oleh
ust … dan dilanjut dengan kegiatan memotong nasi tumpeng. Senin, tanggal 15 Agustus 2022 TOD
mengadakan berbagai macam lomba yang diikuti oleh siswa-siswi. Perlombaan dimulai pukul 08.00 pagi
dengan kegiatan briefing dan lomba memasukan paku ke dalam botol, dilanjut dengan lomba memakan
kerupuk, balap kelereng, estafet tepung, dan …. ,

Acara puncak sekaligus penutup dari serangkaian kegiatan dilakukan pada hari Selasa, tanggal 16
Agustus 2022 dimana TOD menyiapkan acara pentas seni yang diisi oleh oleh penampilan siswa siswi
TOD, acara dimulai dengan sambutan dari Ibu Anna Handayani yang merupakan Direktur LKP TOD,
dilanjut dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya, Mars TOD, dan lagu Ulang Tahun. Acara dilanjut
dengan pPenampilan sholawat dan juga pemberian hadiah untuk pemenang lomba pada tanggal 15
Agustus kemarin, pembacaan puisi juga ditampilkan, kemudian penampilan seni tari tradisional dan juga
modern, serta acara hiburan berupa penampilan akustik dan juga solo vocal yang dilakukan oleh
beberapa siswa TOD. Para tamu undangan mulai dari…., dan juga beberapa Insruktur yang hadir
meramaikan acara dengan menjadi perwakilan pemberian hadiah lomba dan juga turut aktif
berpartisipasi dalam meramaikan

Ibu Anna Handayani dengan melakukan tiup lilin dan juga memotong kue diiringi dengan siswa-siswi
yang menyanyikan lagu ulang tahun dan membagikan kue tersebut sebagai penutup dari serangkaian
acara merayakan Dies Natalies TOD ke-14 dan juga HUT RI ke-77.

Anda mungkin juga menyukai