Anda di halaman 1dari 4

1. Perhatikan gambar di samping!

I II III IV
Mozilla Firefox Mozilla Firefox Mozilla Firefox Theworld
Google Chrom Google Chrom Google Chrom Google Chrom
Internet Explorer Internet Explorer Internet Edge Internet Explorer
Safari Netscape Safari Safari
Opera mini Opera mini Opera mini Opera mini
Kelompok nama yang benar di tunjukkan pada tabel...
A. I B. II C. III D. IV
2. Berikut ini yang bukan perangkat lunak browser adalah...
A. Windows Explorer B. Netscape C. Mosaik D. Internet Explorer
3. Perhatikan langkah-langkah berikut!
1) Buka aplikasi Mozilla Firefox yang ada di komputer
2) Buka situs yang kamu inginkan untuk menjadi halaman awal dengan mengetikkan alamat
situs tersebut pada Address Bar.
3) Klik ikon di sebelah kiri dari halaman web yang telah terbuka, kemudian seret ke ikon
yang bergambar rumah.
4) Pada kotak dialog yang muncul, klik tombol YES untuk menyetel halaman tersebut
menjadi halaman awal Mozilla Firefox.
Langkah di atas digunakan untuk...
A. Mengatur lebih dari satu situs sebagai halaman awal
B. Mengembalikan setelan default halaman awal
C. Mengatur satu situs sebagai halaman awal
D. Mengatur halaman web yang terakhir dikunjungi sebagai halaman awal
4. CMS merupakan singkatan dari Content Management System atau jika dalam bahasa indonesia
diartikan sebagai sistem menejemen konten. CMS merupakan perangkat lunak yang disebut
sistem yang mengatur konten pada situs web, sehingga CMS menjadi salah satu andalan untuk
mengembangkan...
A. E-mail B. Chatting C. Vidio Call D. Blog
5. Dengan menggunkan CMS, membuat web tidak membutuhkan banyak waktu dan cukup cepat
karena hanya mengerjakan konten tanpa melakukan pemograman merupakan pengertian dari
keuntungan mengunakan CMS pada...
A. Konsisten B. Maintenance C. Efisiensi D. Banyak User
6. Perhatikan fungsi pernyataan berikut!

Langkah-langkah untuk memasukkan gambar Clip Art pada gambar di atas adalah...
A. Klik menu Home→ klik ikon Object→ pilih gambar yang akan disisipkan
B. Klik menu Insert→ klik ikon Objek→ cari gambar yang akan disisipkan
C. Klik menu Insert→ klik ikon Clip Art→ pilih gambar yang akan disisipkan
D. Klik menu Home→ klik ikon Clip Art→cari gambar yang akan disisipkan
7. Perintah untuk menyimpan dokumen adalah...
A. Klik menu file→Save/Save as C. Klik Office Button→New
B. Klik Office Button→Print D. Klik menu file→Open
8. Dalam pembuatan WordPress perlu menyiapkan beberapa data diri dan software yang akan
digunakan. Antara lain browser untuk membuka penyedia blog dan data diri digunakan untuk
mendaftar untuk membuat blog pribadi.
Berikut ini adalah hal-hal yang harus diisi pada saat membuat blog pada WordPress, kecuali...
A. Alaman Email B. Nama Lengkap C. Kata Sandi D. Nama Pengguna
9. Perhatikan tabel berikut!
I II III IV
a Blogdetik.com Blogger.com Multiply.com Chroom.com
b Yahoo.com WordPress.com Google.com Weebly.com
Yang merupakan situs-situs untuk membuat blog adalah...
A. Ib, IIa, IIIa B. Ia, IIb, IVb C. IIa, IIIb, IVa D. IIIb, IIb, Ib
10. Perangkat penyimpanan yang memiliki akses penyimpanan paling cepat adalah...
A. DVD B. CD-ROM C. disket D. flashdisk
11. Agar perangkat keras komputer dapat berfungsi diperlukan perangkat...
B. Tambahan B. Keluaran C. Masukkan D. Lunak
12.
Perhatikan gambar disamping!
Perangkat masukan pada sistem komputer di
samping adalah...
A. Mouse dan Keyboard
B. Speaker dan keyboard
C. Printer dan Monitor
D. Mouse dan Printer
13. Dalam dunia komputer dikenal istilah sistem operasi, seperti Windows, Linux, dan Macintosh.
Fungsi dari sistem operasi adalah...
A. Mengatur menghidupkan dan mematika komputer
B. Mengatur perangkat lunak
C. Mengatur sumber daya perangkat keras dan perangkat lunak
D. Mengatur perangkat keras
14. Sistem operasi yang bisa diperoleh secara gratis adalah...
A. Linux B. Opera C. Windows D. Machintosh
15. Gambar di samping digunakan sebagai perangkat masukkan pada komputer dengan
sistem operasi berbasis...
A. teks B. grafis C. DOS D. CLI
16. Kemampuan sistem operasi yang menjalankan dua atau lebih instruksi secara serentak dengan
menggunakan sejumlah CPU untuk menjalankan instruksi yang berbeda dalam sebuah program
disebut...
A. multiprogramming B. multiprocessing C. time sharing D. multitasking
17. Bagian utama yang berfungsi untuk menempatkan komponen-komponen pemrosesan data pada
komputer adalah...
A. skateboard B. cassing C. motherboard D. CPU
18. Berikut ini yang merupakan alamat sel adalah...
A. 84 B. 3F C. BB D. B7
19. Menu yang harus dipilih untuk mempelebar atau mempersempit ukuran kolom pada worksheet
adalah...
A. Column Width B. Insert Sheet C. Borders D. Insert Sheet Column
20. Konsep arsitektur komputer yang digunakan hingga saat ini merupakan buatan dari seseorang
yang lahir di Budapest, ibu kota Hungairia pada tanggal 28 Desember 1903 yang dijuluki sebagai
tokoh komputasi modern adalah...
A. Edward F. Moore B. John Von Neuman C. G.H. Mealy D. Donald E. Knuth
21. Pseudocode memiliki arti...
A. Diagram Alur B. Kode Program C. Algoritma D. Bahasa pemograman
22. Salah satu cara untuk mengklasifikasikan algoritma yaitu dengan cara implementasi rekursi yang
merupakan suatu metode umum dalam...
A. Pemograman terstruktur C. Pemograman prosedural
B. Pemograman fungsional D. Bahasa pemograman
23. Perhatikan langkah-langkah berikut!
1) Siapkan jemuran
2) Ambil satu pakaian yang nantinya akan dijemur
3) Peras pakaian tersebut terlebih dahulu
4) Letakkan pakaian tersebut pada tiang jemuran
5) Ulangi langkah dari 2) sampai 4) hingga pakaian habis
Dari langkah diatas merupakan bentuk algoritma...
A. Algoritma Sekuensial C. Algoritma perulangan
B. Algoritma bersyarat D. Algoritma percabangan

24. Gambar di samping adalah model algoritma sederhana dalam bentuk...


A. Pseudocode C. Flowchart
B. Panah D. Gambar

25. Dekomposisi memiliki pengertian bahasa, yaitu...


A. Menyatukan B. Mencampur C. Kompleks D. Mengurai
26. Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah...
A. Masalah→Pseudocode→Flowchart→Program→Eksekusi→Hasil
B. Masalah→Algoritma→Flowchart→Program→Eksekusi→Hasil
C. Masalah→Model→Algoritma→Eksekusi→Hasil
D. Masalah→Modele→Algoritma→Program→Eksekusi→Hasil
27. Diberikan algoritma: Apabila warna merah maka jadi hijau. Apabila warna hijau maka jadi putih,
selain warna merah dan hijau maka jadi ungu. Jika kondisi input warna adalah hitam, maka
warna jadi...
A. Ungu B. Merah C. Hijau D. Putih
28. Identifier yang digunakan untuk mengidentifikasi data yang nilainya sudah ditentukan. Tidak
dapat diubah saat program berjalan disebut...
A. Label B. Variabel C. Tipe Data D. Konstanta
29. Penulisan kode program untuk identifier yang benar adalah...
A. Long 4000; B. int a,b,c C. float?2; D. long break;
30. Memasang Microcontroller Arduino Uno pada Chassis 2WD merupakan urutan langkah ke...
A. 1 B. 3 C. 6 D. 2
Kunci Jawaban dan Rubrik Penilaian

No Jawaban Skor No Jawaban Skor No Jawaban Skor


1 A 1 11 D 1 21 B 1
2 C 1 12 A 1 22 B 1
3 B 1 13 C 1 23 A 1
4 D 1 14 A 1 24 C 1
5 C 1 15 B 1 25 D 1
6 C 1 16 D 1 26 D 1
7 A 1 17 C 1 27 A 1
8 B 1 18 D 1 28 D 1
9 B 1 19 A 1 29 B 1
10 D 1 20 B 1 30 D 1
Jumlah skor 10 Jumlah skor 10 Jumlah skor 10
Skor total = 30 Point

Keterangan : Jika dijawab benar maka skor nilainya 1


Jika dijawab salah maka skor nilainya 0
Jika tidak di jawab maka skor nilainya 0
Jumlah skor total adalah 30

Penilaian : Jumlah skor yang benar di kali 100 dan di bagi 3

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒃𝒆𝒏𝒂𝒓


Nilai= x 100
𝟑

Anda mungkin juga menyukai