Anda di halaman 1dari 2

1.

KURIKULUM AUDIO PRODUCTION


 Teori Dasar Audio : Suara, Karakteristik Suara (Amplitude, Frequency, Wavelength, Phase),
Perilaku Suara di Ruangan (Echo, Reverberation, Diffusion, Leakage).
 Teori Digital Audio : Analog vs Digital, Sample Rate, Sample Bit, Format File Digital Audio.
 Karakteristik Hardware Audio (Frequency Response, Noise, Distortion, Signal-to-Noise Ratio,
Headroom, Gain-Staging).
 Hardware Home Studio & Setupnya.
 Monitoring & Akustik Ruangan.
 Tiga Pilar Digital Music : MIDI, Sampling & Digital Audio.
 Proses Produksi Musik : Ide, Aransemen, Recording, Editing, Mixing, Mastering.
 Seting Software DAW dan Pengenalan ‘User Interface’.

2. KURIKULUM MIDI PRODUCTION


 Teknik Merekam MIDI / Virtual Instrument.
 Pengenalan Beberapa Virtual Instrument.
 Teknik Membuat Rhythm Track Berbasis Virtual Instrument.
 Seni Membuat Guide Musik Untuk Take.
 Teknik Editing Data MIDI (Quantize, Velocity, Transpose dll).
 Teknik Memilih Microphone & Setingnya.
 Teknik Merekam Vokal, Gitar & Bass (Acoustic & Electric).
 Teknik Merekam Multiple Takes (Comping Track).
 Teknik Editing Kecil (Minor Editing) Saat Take.
 Teknik Merekam Instrumen Lainnya.

3. KURIKULUM RECORDING ENGINEER


 Basic Audio : Teori Dasar Audio
 Basic Audio : Hardware Audio & Karakteristiknya
 Tahapan Produksi Musik & Tiga Pilar Teknologi Musik Digital
 Pengenalan Alat Recording & Setingnya
 Optimalisasi Komputer utk Produksi Musik
 Monitoring & Akustik Ruangan Studio
 Pengenalan DAW : Seting, User Interface & Manajemen Data
 Praktek Tahapan Pra Produksi – Memilih Lagu, Aransemen, Vokalis,Musisi
 Teknik Merekam Virtual Instrument (MIDI) & Editing Dasar
 Teknik Merekam Audio (Dasar) & Editingnya
 Praktek Tahapan Produksi – Membuat Panduan Musik (Guide Music) & Menata Bagan Lagu
 Teknik Merekam Vokal Menggunakan Hardware (Preamp & Compressor)
 Editing Pitch & Timing Vokal
 Basic FX : EQ & Compressor
 Basic FX : Delay & Reverb
 Pengenalan Beberapa VSTi
 Teknik & Seni Aransemen
 Praktek Tahapan Produksi – Melengkapi Aransemen Lagu dengan Layering
 Teknik Editing Vokal

Copyright @2018
4. KURIKULUM AUDIO MIXING

 Dasar-dasar Mixing.
 Filosofi Mixing.
 Monitoring dan Akustik Ruangan.
 Analisa Lagu Berdasarkan Era dan Genre Musik.
 Pra-Mixing : Manajemen Data & Track, Noise Reduction, Noise Gate, Pitch Correction,
Timing Correction.
 Pengenalan DAW dan Fasilitas untuk Mixing.
 Teknik Volume & Panning Balancing.
 Teknik Volume & Panning Automation.
 Teknik Mengatur Dinamika (Compressor, Expander).
 Teknik ‘Parallel Compression’.
 Teknik Side-Chain.
 Seni Menghasilkan Dinamika Lagu yang Menarik.
 Teknik Mengatur Tone dengan Equalizer.
 Penggunaan Filter pada EQ, Sweep dan ‘Parallel EQ’.
 Ear Training.
 Teknik Menggunakan Distorsi.
 Teknik Menggunakan Delay : Echo, Doubling, Chorus, Flanging.
 Teknik Menggunakan Reverb.
 Stereo Image, 3 Dimensi.
 Mempersiapkan Lagu untuk di Mastering.
 Praktek Mengerjakan Project Mixing.

5. KURIKULUM AUDIO MASTERING

 Dasar-dasar Mastering.
 Filosofi Mastering.
 Metering : Peak & VU, Phase, Spectrum Analyzer.
 Clipping, and Inter-Sample Peaks.
 Dithering.
 Pengenalan Fitur Software untuk Mastering.
 Teknik Manajemen Data & Project.
 Seting Plugin-chain Umumnya saat Mastering.
 Seni Memaksimalkan EQ pada Mastering Untuk Keseragaman Tonal.
 Multiband Compressor untuk Mastering.
 Limiter & Clipper untuk Mastering.
 Loudness War.
 Membuat Mastering yang Lebar.
 Teknik M/S dan Seni Memperbaiki Mixing yang Bermasalah.
 Teknik Editing : Membuat Fades, Crossfade, Mengatur Jeda Antar Lagu.
 Memaksimalkan Level dan Tonal Keseluruhan Album.
 Mastering untuk CD, Broadcast (TV & Radio) dan Media Lainnya.
 Pembahasan Format CD : Red Book, PQ coding, ISRC.
 Persiapan untuk Penggandaan.
 Praktek Mengerjakan Project Mastering.

Copyright @2018

Anda mungkin juga menyukai