Anda di halaman 1dari 12

PROPOSAL PROGRAM KERJA

KEMENTRIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

OLEH :

KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

STMIK – AMIK JAYANUSA PADANG


Sekretariat : Kampus Stmik-Amik Jayanusa
Jln. Damar No. 69 E Padang Telp. 0751-28484 Fax 0751-33057
Padang Sumatera Barat
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

I. LATAR BELAKANG
Perguruan Tinggi sebagai basis dalam mempersiapkan calon intelektual muda dan
kaum profesional, lebih diharapkan eksis dalam barisan terdepan dalam menangani
dan memecahkan persoalan kemasyarakatan.
Mahasiswa dan kalangan pelajar diharapkan mampu menjadi pelopor dalam setiap
kegiatan penyaluran dan pengembangan kreativitas dan sportifitas. Kegiatan ini
dilaksanakan secara terarah, terpadu dan terencana dalam melestarikan semangat yang
kuat dalam meningkatkan jiwa persatuan Nasional bangsa dan terciptanya semangat
yang tinggi bagi proses pembangunan. Kegiatan penyaluran dan pengembangan
bakat, kreativitas dan sportifitas tersebut merupakan suatu sarana bagi mahasiswa dan
pelajar dalam pengembangan potensi diri yang kreatif dan inovatif dan juga sebagai
usaha untuk memperkuat rasa persatuan dan kesatuan serta rasa cinta terhadap
pembangunan dan aktivitas kampus. Penyaluran minat dan bakat perlu diperhatikan
dan juga diberikan bimbingan guna pembentukan manusia seutuhnya serta ajang
untuk mengembangkan apresiasi dikalangan mahasiswa.
Sesuai dengan perkembangan zaman, maka olahraga itu juga menyesuaikan diri tanpa
menghilangkan corak asli dan tujuan dasar sportifitas tersebut, seperti futsal, volly
ball, takrau serta atletik yang merupakan cabang – cabang olahraga yang sangat
digemari oleh generasi muda pada saat ini khususnya bagi organisasi olahraga yang
sedang berjalan, karena pada organisasi inilah salah satu wadah yang dapat
menampung dan mengembangkan bakat dan kreatifitas berolahraga , maka hal ini
perlu penyaluran agar kreativitas itu bukan hanya sekedar bakat yang terpendam.
Belajar dari hal itu, maka satu usaha bagi UKM Olahraga Jayanusa dalam
menumbuhkan, mengembangkan serta mengarahkan minat dan bakat generasi muda
bangsa dibidang olahraga, maka UKM Olahahraga ikut andil dalam menyalurkan
bakat-bakat seni dari mahasiswa itu sendiri.
Maka dari itu sangat diperlukan Pembangunan lapangan multifungsi untuk menunjang
pengembangan bakat dari mahasiswa khususnya anggota UKM Olahraga Jayanusa
tersebut. Berdasarkan lapangan dan fasilitas yang ada pada saaat ini masih banyak
kekurangan dari penunjang kreatifitas bagi anggota UKM Olahraga jayanusa yang
selaku pekerja atau penampung bakat dalam sebuah organisasi olaharaga yang ada di
UKM Olahraga Jayanusa
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

Oleh karena itu, dengan adanya sarana prasarana yang lengkap dan memadai, semoga
dapat menunjang dan mengasah bakat olahraga menjadi lebih baik kedepannya.

A. TUJUAN
1. Melengkapi fasilitas UKM Olahraga yang dibutuhkan yang dapat menunjang
dan mengasah bakat olahraga.
2. Meningkatkan apresiasi anggota terhadap olahraga.
3. Meningkatkan semangat dan sportifitas dalam berolahraga.
4. Memudahkan kepanitiaan lomba olah raga dalam mencari lapangan kegiatan
5.

B. NAMA DAN TEMA


1. Nama Kegiatan : “Pembangunan Lapangan Serbaguna (Multifungsi)”
2. Tema Kegiatan :-
3. Waktu Kegiatan :-
4. Tempat : Lapangan Kampus STMIK-AMIK JAYANUSA
PADANG

C. BENTUK KEGIATAN
Dalam kegiatan ini akan dibangun sarana olahraga multifungsi yaitu :
1. Sarana olah raga bola voli dibangun dengan ukuran 18 m x 9 m;
2. Sarana olah raga futsal dibangun dengan ukuran 25 m x 15 m;
3. Sarana olah raga basket dibangun dengan ukuran 25 m x 15 m.

D. SASARAN

Besar harapan kami untuk proposal sarana olahraga multifungsi dapat terealisasi
dengan baik. Kami berupaya semaksimal mungkin penggunaan alat ini bisa optimal sesuai
dengan tujuan yang kita harapkan .
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

E. MEDIA PUBLIKASI
1. Spanduk
2. Atribut Panitia

F. SUMBER DANA
1. Sumber dana berasal dari YAYASAN BINA MANAJEMEN INFORMATIKA
2. Sponsor

G. ANGGARAN DANA
Rencana anggaran pembangunan sarana olah raga multifungsi (bola voli,
Futsal dan badminton) di STMIK-AMIK Jayanusa adalah sebagai berikut :
Harga Total
No Jenis Kegiatan Jumlah
Satuan (Rp.)
1. Pengecatan Lapang 1.500.000 2 ember /25kg 3.000.000
2. Backstop 300.000 2 pcs 600.000
3. Net 200.000 2 pcs 400.000
4. Jaring Gawang 150.000 2 pcs 300.000
5. Jaring Lapangan 1.400.000/lbr 6 lbr 8.400.000
6. Biaya tak terduga - - 2.000.000
Bola ( Futsal, Basket
7. 350.000 4 Buah 1.400.000
dan Voli)
Grand Total 28.700.000

H. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami sampaikan, semoga apa yang menjadi maksud
dan tujuan kami ini dapat dipaparkan dan dipahami dengan baik. Kami berkeyakinan
bahwa keberhasilan kerja ini tidak lepas dari bantuan baik moril maupun materil dari
semua pihak yang terlibat. Untuk itu kami ucapakan terima kasih.

I. SARAN
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

Besar harapan kami untuk proposal pengadaan sarana dan prasarana dapat
terealisasi dengan baik. Kami berupaya semaksimal mungkin penggunaan alat ini bisa
optimal sesuai dengan tujuan yang kita harapkan .

LAMPIRAN I
1. Anggaran Dana
Kebutuhan Biaya
Kosumsi Panitia Rp. 500.000,-
Atribut Panitia Rp. 600.000,-
Spanduk Rp. 500.000,-
ATK Rp.100.000,-
Perlengkapan Rp. 5.000.000,-
Operasional, dll Rp. 300.000.-
Total Rp. 7.000.000,-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

LATAR BELAKANG
Perkembangan music pada saat ini sudah berkembang dengan pesat,
perkembangannya dapat kita lihat dengan banyak nya kreatifitas – kreatifitas yang
terlahir dari sentuhan manis dari semua kalangan kelas sosial, usia maupun suku dan
bangsa. Beragam jenis music dapat dengan mudah dinikmati seperti music modern,
etnik ataupun tradisional. Jenis – jenis music tersebut memiliki keunikan tersendiri.
Live Music Kantin adalah sebuah gelaran kreatifitas mahasiswa yang memadukan
berbagai jenis music. Melalui Live Music Kantin mahasiswa dapat belajar bagaimana
mengapresiasikan diri dalam bermusik, selain itu melalui Live Musik Kantin dapat
melatih keterampilan dan mengembangkan kreatifitas dalam bermusik.

A. TUJUAN
1. Memberikan wadah postif bagi kreatifitas mahasiswa
2. Sebagai sarana hiburan bagi mahasiswa
3. Mempererat tali silaturahmi sesama keluarga mahasiswa STMIK-AMIK
JAYANUSA PADANG
4. Menambah pengetahuan mahasiswa mengenai keanekaragaman music yang
ada
1. Mengapresiasi mahasiswa, khususnya mahasiswa yang berbakat dalam bidang
music
2. Melatih keterampilan mahasiswa dalam bermusik
B. NAMA DAN TEMA
1. Nama Kegiatan : “LIVE MUSIC KANTIN”
2. Tema Kegiatan :-
3. Waktu Kegiatan : 2 Kali dalam sebulan
4. Tempat : Kampus STMIK-AMIK JAYANUSA PADANG

C. BENTUK KEGIATAN
1. Jamming

Ini adalah rangkaian utama yang dimana diperankan oleh UKM SENJA dan Mahasiswa
umum yang dimana menampilkan bakat bermusik berbagai genre.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

D. CAKUPAN ACARA

Peserta kegiatan ini mencakupi semua mahasiswa STMIK-AMIK JAYANUSA


PADANG.

E. MEDIA PUBLIKASI
1. Media Sosial

F. SUMBER DANA
1. Sumber dana berasal dari YAYASAN BINA MANAJEMEN INFORMATIKA
2. Sponsor

G. ANGGARAN DANA
(Terlampir)

H. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami sampaikan, semoga apa yang menjadi maksud
dan tujuan kami ini dapat dipaparkan dan dipahami dengan baik. Kami berkeyakinan
bahwa keberhasilan kerja ini tidak lepas dari bantuan baik moril maupun materil dari
semua pihak yang terlibat. Untuk itu kami ucapakan terima kasih.

I. SARAN
Besar harapan kami untuk proposal pengadaan sarana dan prasarana dapat
terealisasi dengan baik. Kami berupaya semaksimal mungkin penggunaan alat ini bisa
optimal sesuai dengan tujuan yang kita harapkan .
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

LAMPIRAN I
1. Anggaran Dana
Kebutuhan Biaya
Service Alat Rp. 700.000,-
Total Rp. 700.000,-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

LATAR BELAKANG
Laju perkembangan teknologi informasi dan komunikasi di era globalisasi ini tidak
luput dari dampak negatif terhadap kesenian dan budaya lokal sebagai karakter bangsa.
Realita saat ini menunjukkan kurangnya apresiasi para pemuda terhadap kesenian dan
budaya.
Kreativitas dan kemandirian pada dasarnya diarahkan untuk menumbuhkan
kepekaan rasa estetik dan artistik sehingga terbentuk sikap kritis, apresiatif, dan kreatif pad
diri mahasiswa secara menyeluruh. Sikap ini hanya akan tumbuh jika dilakukan serangkaian
proses kegiatan yang meliputi pengamatan, penilaian, dan penumbuhan rasa memiliki dengan
keterlibatan mahasiswa dalam segala aktivitas seni di dalam maupun di luar kampus.
Menjawab semua persoalan tersebut, mahasiswa perlu diberikan jalan dan fasilitas
seperti ajang kreativitas sebagai salah satu solusi dari sekian banyak kegiatan yang
bermanfaat. Di samping itu juga untuk mempererat tali persaudaraan yang menumbuhkan
rasa nasionalisme yang tinggi di dalam sanubari. Dari uraian ini dapat disimpulkan bahwa
pembinaan dan pengembangan bakat merupakan hasil karya bersama dan rasa kebersamaan
seluruh masyarakat. Tanpa kesadaran dan kegotongroyongan semua pihak, akan sulit untuk
mengembangkan bangsa ini, bahkan hanya sekedar untuk mempertahankan. Semoga.

A. TUJUAN

1. Menjadikan ajang kreativitas bagi mahasiswa sebagai salah satu mata rantai pergaulan
kehidupan yang berbudaya
2. Sebagai sarana hiburan bagi mahasiswa
3. Meningkatkan kegiatan kemahasiswaan di kampus melalui pembinaan minat, bakat
dan kemampuan mahasiswa, khususnya dibidang seni dan budaya.
4. Meningkatkan dan mengembangkan apresiasi seni dikalangan mahasiswa untuk
memperkaya seni budaya bangsa Indonesia yang dapat memperkuat daya saing
bangsa.
5. Mengapresiasi mahasiswa, khususnya mahasiswa yang berbakat dalam bidang music
6. Menjadikan salah satu program kegiatan tahunan yang menarik
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

B. NAMA DAN TEMA


1. Nama Kegiatan : “FESTIVAL KESENIAN JAYANUSA”
2. Tema Kegiatan :-
3. Waktu Kegiatan : Akhir periode jabatan / Tahun ajaran baru
4. Tempat : Kampus STMIK-AMIK JAYANUSA PADANG

C. BENTUK KEGIATAN
1. Solo Song
2. Musik band
3. Melukis
4. Lomba Puisi
5. Tari daerah
6. Musicalilasi
7. Teater

D. CAKUPAN ACARA

Peserta kegiatan ini mencakupi semua mahasiswa STMIK-AMIK JAYANUSA


PADANG.

E. MEDIA PUBLIKASI
1. Media Sosial

F. SUMBER DANA
1. Sumber dana berasal dari YAYASAN BINA MANAJEMEN INFORMATIKA
2. Sponsor

G. ANGGARAN DANA
(Terlampir)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

H. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami sampaikan, semoga apa yang menjadi maksud
dan tujuan kami ini dapat dipaparkan dan dipahami dengan baik. Kami berkeyakinan
bahwa keberhasilan kerja ini tidak lepas dari bantuan baik moril maupun materil dari
semua pihak yang terlibat. Untuk itu kami ucapakan terima kasih.

I. SARAN
Besar harapan kami untuk proposal pengadaan sarana dan prasarana dapat
terealisasi dengan baik. Kami berupaya semaksimal mungkin penggunaan alat ini bisa
optimal sesuai dengan tujuan yang kita harapkan .

LAMPIRAN I
2. Anggaran Dana
Kebutuhan Biaya
Kosumsi Rp. 500.000,-
Dekorasi Rp. 1.000.000,-
Akomodasi Rp. 2.500.000,-
Perlengkapan Rp. 1.000.000,-
Total Rp. 5.000.000,-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA JAYANUSA

BEM-KM JAYANUSA
Sekretariatan : Jl. Damar No. 69E Padang Lt II Mushala AIM-AMIK-STMIK Jayanusa

Hormat Kami,
BEM-KM JAYANUSA

Presiden Mahasiswa Sekretaris

Veri Kurnianto Vivi Yulia

Menyetujui,

Kepala Bidang Kemahasiswaan

Eka Iswandi, M.Kom

Anda mungkin juga menyukai