Anda di halaman 1dari 1

Juknis

1. Cerdas cermat dilakukan di sekolah dengan tetap memperhatikan prokes Covid 19.
2. Peserta lomba hadir tepat waktu pukul 08:00 di sekolah menggunakan pakaian osis (putih
abu-abu dan masker).
3. Cerdas cermat dilaksanaka pada tanggal 18 Agutus 2021.
4. Cerdas cermat terdiri dari 4 babak yang nantinya peserta akan di bagi menjadi 4 babak.
Pemenang dari setiap babak akan berkompetisi untuk memperebutkan juara.
5. Babak pertama terdiri dari 5 tim yang masng-masing terdiri dari 2 orang perwakilan kelas.
Begitupun babak kedua, ketiga, dan keempat.
6. Setiap babak terdiri dari 8 soal/pertanyaan soal berupa pilihan ganda dengan system
“Siapa Cepat Dia Dapat”.
7. Dalam pembacaan pertanyaan dengan system “Siapa Cepat Dia Dapat” masing-masing
juru bicara dari tim tujuk tangan untuk menjawab pertanyaan yang telah di sampaikan
dengan catatan peserta tidak boleh menjawab pertanyaan sebelum pertanyaan selesai di
sampaikan.
8. Apabila peserta tidak bisa menjawab maka pembawa acara berhak melemparkan
pertanyaan tersebut ke tim lain, dan apabila peserta berikutnya tidak bisa menjawab
pembawa acara berhak memebacakan soal berikutnya.
9. Pada babak final pemenang dari masng-masing babak akan di adu kembali untuk
mendapatkan juara.
10. Pada babak ini soal berupa 5 soal pilihan ganda dan 5 soal esay dan tetap menggunakan
system “Siapa Cepat Dia Dapat”.

Anda mungkin juga menyukai