Anda di halaman 1dari 52

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
1. Sikap dan perilaku yang menunjukkan hati yang mantab dalam menghadapi bahaya disebut. . . .
A. Rela berkorban C. Kekeluargaan
B. Keberanian D. Cinta tanah air

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


1 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

1
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
2. Manfaat semangat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bermasyarakat adalah. . . .
A. Menghilangkan identitas daerah asal yang beragam
B. Membuat bahasa daerah menjadi punah
C. Menimbulkan rasa perbedaan antar suku
D. Mempererat persaudaraan antar warga

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


2 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

2
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
3. Sejak diikrarkannya Sumpah Pemuda tanggal 28 Oktober 1928, Bahasa yang digunakan sebagai alat komunikasi dan persatuan bangsa kita adalah ….
A. Bahasa Indonesia C. Bahasa Jawa
B. Bahasa sanskerta D. Bahasa Inggris

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


3 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

3
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia Menemukan dan mencari arti kosakata baru
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
4. Sebagai predator, harimau, buaya dan elang menduduki rantai puncak dalam setiap ekosistem .
Arti kata yang digaris bawah adalah . . . .
A. Mangsa
B. Penangkap
C. Pemangsa
D. Pemburu

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


4 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL
4
MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI
TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
Elang jawa merupakan salah satu satwa yang terancam punah. Populasi elang jawa di alam bebas diperkirakan tinggal 600 ekor. Badan Konservasi
Dunia Perserikatan Bangsa – bangsa mengategorikannya terancam punah. Konservasi Perdagangan Internasional untuk Flora dan Fauna yang terancam
punah memasukkannya dalam Apendiks 1 . Tindakan tersebut berarti perdagangan elang jawa diatur ekstra ketat. Berdasarkan kriteria keterancaman
terbaru dari internasional Union for Conservation of Nature Resources (IUCN). Elang jawa dimasukkan dalam kategori endangered atau genting.
5. Kalimat tanya yang sesuai dengan isi paragraf diatas adalah . . . .
A. Bagaimana cara membeli elang jawa yang aman di Indonesia ?
B. Kapan elang jawa dikategorikan sebagai satwa yang terancam punah ?
C. Mengapa elang jawa diperdagangkan dalam Konservasi Perdagangan Internasional ?
D. Berapa jumlah populasi elang jawa di alam bebas ?

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


5 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL
5
MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI
TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
Elang jawa merupakan salah satu satwa yang terancam punah. Populasi elang jawa di alam bebas diperkirakan tinggal 600 ekor. Badan Konservasi
Dunia Perserikatan Bangsa – bangsa mengategorikannya terancam punah. Konservasi Perdagangan Internasional untuk Flora dan Fauna yang terancam
punah memasukkannya dalam Apendiks 1 . Tindakan tersebut berarti perdagangan elang jawa diatur ekstra ketat. Berdasarkan kriteria keterancaman
terbaru dari internasional Union for Conservation of Nature Resources (IUCN). Elang jawa dimasukkan dalam kategori endangered atau genting.
6. Ide pokok paragaraf di atas adalah . . . .
A. Elang jawa di alam liar diperkirakan tinggal 600 ekor
B. Perdagangan elang jawa diatur oleh unddarang – undang secara ketat
C. Menurut IUCN , populasi elang jawa dikategorikan genting
D. Elang jawa merupakan salah satu satwa yang terancam punah

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


6 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL
6
MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI
TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
7. Sebuah lingkungan terdiri atas bagian hidup (biotik) dan bagian tak hidup (abiotik). Bagian yang tak hidup disebuah lingkungan terdiri atas. . . .
A. Tanah, air, udara C. Tumbuhan, manusia
B. Hewan, air D. Udara, tumbuhan

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


7 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

7
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Ganda ( PG )
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
8. Berikut ini merupakan daur hidup kecoa adalah. . . .
A. Telur – nimfa – kecoa muda – kecoa dewasa
B. Telur – larva – kecoa muda – kecoa dewasa
C. Telur – larva – nimfa – kecoa dewasa
D. Telur – kecoa muda – kecoa dewasa

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


8 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

8
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Ganda ( PG )
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
9. Hewan-hewan berikut yang merupakan hewan herbivora. . . .
A. Gajah, kuda, badak, kambing
B. Gajah, burung, macan, harimau
C. Landak, ayam, itik, beruang
D. Kambing, ayam, itik, katak

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


9 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

9
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Ganda ( PG )
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
10. Secara geografis Indonesia diapit dua samudra dan dua benua. Dua samudra yang mengapit Indonesia adalah. . . .
A. Benua Asia dan Benua Afrika
B. Benua Asia dan Benua Australia
C. Benua Asia dan Benua Amerika
D. Benua Amerika dan Benua Afrika

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


10 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

10
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Ganda ( PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
11. Wilayah perairan Indonesia lebih luas daripada wilayah daratannya sehingga Indonesia dijuluki sebagai . . . .
A. Negara Maritim
B. Negara Agraris
C. Negara Tropis
D. Negara Asean

11
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
11 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Ganda ( PG )
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
12. Terdapat . . . pulau besar di Indonesia
A. 3 C. 5
B. 4 D. 6

12
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
12 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : .TEMA 5 (EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Ganda ( PG )
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP menentukan latar
3.2 Memahami tangga nada
Butir Soal
13. Tangga Nada yang susunannya berjarak 1 – ½ - 1 – 1 – ½ - 1 – 1 adalah. . . .
A. Tangga Nada Minor
B. Tangga Nada Pentatonis
C. Tangga Nada Harmonis
D. Tangga Nada Mayor

13
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
13 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.2 Memahami tangga nada
Butir Soal
14. Berikut contoh lagu yang menggunakan tangga nada Mayor adalah. . . .
A. Syukur
B. Maju Tak Gentar
C. Guggur Bunga
D. Mengheningkan Cipta

14
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
14 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Pilihan Berganda (PG)
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.3 Memahami property tari daerah
Butir Soal
15. Properti yang digunakan pada tari piring yang berasal dari Sumatra Barat adalah. . . .
A. Reog
B. Kuda
C. Piring
D. Slendang

15
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
15 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
16. Semboyan Indonesia adalah. . . . artinya . . . .

16
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
16 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
17. Kegiatan yang dapat mempererat persatuan dan kesatuan bangsa adalah. . . .

17
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
17 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

18. Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa satu, bangsa. . . .

18
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
18 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 /2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
19. Tokoh proklamasi Indonesia yang disebut pahlawan proklamator adalah. . . .

19
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
19 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
20. Persatuan menumbuhkan semangat. . . .

20
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
20 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
21. Kalimat yang berisikan pikiran utama teks disebut kalimat . . . .

21
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
21 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEAM 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
22. Teks nonfiksi dibuat berdasarkan . . . .

22
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
22 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
Di Indonesia , terdapat sebuah ekosistem berupa hutan mangrove. Hutan mangrove memiliki fungsi dan manfaat yang sangat penting bagi ekosistem

23
di sekitarnya. Fungsi hutan mangrove , antara lain sebagai penahan abrasi pantai , intrusi ( peresapan ) air laut , menurunkan kandungan gas karbon
dioksida di udara dan bahan bahan pencemar di perairan rawa pantai .

23. Pertanyaan yang sesuai dengan kalimat yang telah digaris bawahi adalah . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


23 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
Di Indonesia , terdapat sebuah ekosistem berupa hutan mangrove. Hutan mangrove memiliki fungsi dan manfaat yang sangat penting bagi ekosistem
24
di sekitarnya. Fungsi hutan mangrove , antara lain sebagai penahan abrasi pantai , intrusi ( peresapan ) air laut , menurunkan kandungan gas karbon
dioksida di udara dan bahan bahan pencemar di perairan rawa pantai .

24. Manfaat hutan mangrove bagi daerah pesisir adalah . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


24 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
Didalam sebuah ekosistem , terdapat hubungan antara beberapa rantai makanan, demikian juga dengan produsen. Kumpulan beberapa rantai
makanan di dalam sebuah ekosistem disebut dengan jaring jaring makanan.

25
25. Apa arti kata yang digaris bawahi . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


25 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
26. Kelompok hewan pemakan daging disebut. . . .

26
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
26 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
27. Hewan yang mengalami perubahan bentuk yang sangat berbeda pada setiap tahap perkembangannya disebut. . . .

27
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
27 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal

28
28. Makhluk hidup yang disebut produsen adalah. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


28 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 (EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
29. Masa istirahat sebagai persiapan menjadi kupu-kupu dewasa disebut. . . .

29
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
29 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 / 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
30
Butir Soal
30. Populasi makhluk hidup di suatu daerah tertentu disebut. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


30 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/ 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS

31
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
31. Sistem pengairan yang dilakukan petani Bali dinamakan. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


31 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019 /2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
32
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
32. Kebudayaan daerah merupakan akar dari kebudayaan. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


32 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI

33
TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
33. Ekspor dan impor merupakan keuntungan dari letak geografis indonesia dari bidang. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


33 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

34
MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI
TAHUN PELAJARAN : 2019/ 2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
34. Wilayah perairan Indonesia lebih luas daripada wilayah daratannya, sehingga dijuluki sebagai negara . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


34 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL
35
MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI
TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
35. Gambar atau warna tertentu pada peta untuk mewakili suatu objek pada peta disebut . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


35 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

36
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.3 Memahami property tari daerah
Butir Soal
36. Tarian tradisional Alang Babega berasal dari . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


36 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

37
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.2 Memahami tangga nada
Butir Soal
37. Lagu Hallo Hallo Bandung menggunakan tangga nada . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


37 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

38
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.3 Memahami property tari daerah
Butir Soal
38. Semua alat yang digunakan sebagai media atau perlengkapan dari pementasan tari disebut. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


38 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

39
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.2 Memahami tangga nada
Butir Soal
39. Susunan dari beberapa nada yang diatur sesuai dengan aturan interval ( jarak tertentu ) disebut. . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


39 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

40
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Isian
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.4 Memahami karya seni rupa daerah
Butir Soal
40. Berdasarkan fungsinya karya seni rupa dibagi menjadi 2 (dua ) yaitu seni rupa . . . dan . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


40 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

41
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
41. Tuliskan isi teks Proklamasi yang dibacakan Ir. Soekarno !

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


41 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

42
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
PPKn
3.4 Menggali manfaat persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup

Butir Soal
42. Sebutkan 3 kegiatan di sekolah yang berhubungan dengan semangat gotong royong !

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


42 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

43
KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
43. Sebutkan permasalahan yang ditimbulkan pada gambar di samping !

44
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
43 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

TAHUN MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
Bahasa Indonesia
3.7 Mengurai konsep konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi

Butir Soal
Bacalah paragraf berikut !
Setiap makhluk hidup memiliki ketergantungan terhadap makhluk lain . Manusia memerlukan tumbuhan dan hewan , tumbuhan dan hewan juga
memerlukan manusia. Makhluk hidup juga memerlukan tanah , udara , dan matahari umtuk mendukung kehidupannya .
44. Kalimat utama pada paragraf diatas adalah . . . .

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN

45
44 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
45. Apa saja yang menyebabkan terjadinya perubahan ekosistem ?

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN


46
45 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPA
3.5 Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem dan jarring-jaring makanan
di lingkungan sekitar
Butir Soal
46. Buatlah sebuah rantai makanan dan jelaskan setiap komponennya !

47
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
46 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
47. Sebutkan minimal 3 contoh penampakan alam !

48
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
47 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

TAHUN MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2012/2013 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan
atau maritime dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, social,
budaya, komunikasi, serta transportasi
Butir Soal
48. Jelaskan letak geografis Indonesia !

49
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
48 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.3 Memahami property tari daerah
Butir Soal
49. Sebutkan 2 contoh tarian yang bersal dari Bali !

50
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
49 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

KARTU SOAL

TAHUN MATA PELAJARAN : TEMA 5 ( EKOSISTEM ) PENYUSUN : ARI MUHARINI


TAHUN PELAJARAN : 2019/2020 BENTUK : Essay
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
SBdP
3.2 Memahami tangga nada
Butir Soal
50. Sebutkan 2 contoh lagu yang mempunyai tangga nada Minor !

51
NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN TAKSONOMI TINGKAT KESULITAN
50 A/B/C/D C.1, C.2, C.3, C.4, C.5, SULIT/SEDANG/MUDAH

52

Anda mungkin juga menyukai