Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PAS IPS KELAS 9

1. Perbandingan luas lautan dengan luas daratan di bumi yaitu….


2. Benua terluas di dunia adalah…
3. Benua terkecil di dunia adalah…
4. Eropa disebut Benua Biru karena…
5. letak astronomis Asia yaitu…
6. Benua dengan kepadatan penduduk tertinggi yaitu…
7. Benua dengan kepadatan penduduk terendah yaitu…
8. Berikut dibawah ini yang bukan merupakan suku bangsa di Eropa yaitu…
9. Setiap ruang dipermukaan bumi memiliki ciri tertentu yang berbeda antara satu wilayah
dengan wilayah lainnya. Tidak ada satupun daerah yang karakteristiknya sama persis.
Karakteristik tersebutlah yang menyebabkan…
10. Secara geografis Inggris bagian Barat berbatasan dengan…
11. Batas sebelah utara Benua Asia adalah…
12. Sungai terpanjang di Benua Eropa yaitu…
13. Sebutkan Bukan Pengunungan Yang Ada Di Benua Australia Adalah…
14. Sebutkan kawasan region Amerika adalah…
15. Sebutkan negara yang berada di Afrika Timur…
16. Bentuk geografis negara jepang yaitu…
17. Batas Benua Amerika sebelah Selatan yaitu…
18. Sebutkan lima wilayah utama benua Amerika yaitu…
19. Sebutkan contoh pengaruh perubahan dan interaksi ruang antara negara terhadap
kehidupan ekonomi yaitu…
20. Sebutkan pengaruh perubahan dan interaksi ruang antar negara pendidikan adalah…
21. Perubahan social budaya adalah perubahan situasi dalam masyarakat sebagai akibat
adanya ketidaksesuaian unsur-unsur. Pernyataan diatas merupakan pengertian perubahan
social budaya menurut…
22. Perubahan social budaya berdasarkan cepat atau lambatnya yaitu…
23. Perubahan social budaya yang terjadi secara cepat dan tanpa direncanakan disebut…
24. Berikut manakah yang bukan merupakan syarat-syarat terjadinya revolusi yaitu…
25. Perubahan social berdasarkan kehendak atau keinginan masyarakat disebut…
26. Perubahan gaya berpaiakan termasuk dalam perubahan social…
27. Sebutkan factor pendorong perubahan social budaya…
28. Sebutkan factor penghambat perubahan social budaya…
29. Sebutkan factor internal penyebab perubahan social budaya…
30. Sebutkan factor eksternal penyebab perubahan social budaya…
31. Salah satu peristiwa revolusi yang pernah terjadi di Indonesia yaitu…
32. Secara astronomis, Benua Eropa terletak diantara 80° LU -35° LU dan 60° BT -9° BB.
Dari letak tersebut kita ketahui bahwa sebagian besar iklim Benua Eropa adalah…
33. Benua Afrika merupakan benua massif karena…
34. Negara Jepang merupakansalah satu negara maju di dunia. HDI pada tahun 2015 pada
indeks 0, 903 menempati peringkat ke 17 dari 188 negara dan masuk kedalam kategori…
35. Wilayah dataran negara mesir secara garis besar dapat dibagi menjadi lima kawasan.
Kawasan yang merupakan pusat permukiman penduduk Negara Mesir adalah…
36. Negara Asia dengan jumlah penduduk terbanyak berada di negara…
37. Sebaran penduduk Amerika tidak merata. Konsentrasi penduduk Amerika berada di
bagian…
38. Sifat perubahan adalah…
39. Factor penyebab perubahan yang disebabkan oleh lingkungan fisik adalah…
40. Masyarakat yang mengalami perubahan social budaya yang lambat dinamakan
masyarakat…

Anda mungkin juga menyukai