Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

SEMINAR IT TEKNIK KOMPUTER


JARINGAN
“PELUANG DAN TANTANGAN LULUSAN
TEKNOLOGI INFORMASI DI ERA
REVOLUSI 4.0”

SMK HS AGUNG
Lembar Pengesahan

Proposal

Seminar IT Teknik Komputer Jaringan


“PELUANG DAN TANTANGAN LULUSAN TEKNOLOGI INFORMASI DI ERA
REVOLUSI 4.0”

Bekasi, 27 Oktober 2022


Wakil Kepala Sekolah Ketua Pelaksana
Bidang Hubin

Tugiman, ST Pajar Sidik N, S.Kom

Mengesahkan,
Kepala SMK HS AGUNG

Subur Taufiq, SE
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan kesempatan dan
kemampuan untuk menyelesaikan penyusunan proposal ini. Sholawat serta salam semoga tetap
tercurah kepada Nabi Muhammad SAW sebagai suri tauladan pemimpin yang berakhlakul
karimah dan kami nantikan syafaatnya pada hari kiamat.

Istilah seminar tentu sering disebut selama masa pendidikan atau bahkan setelah menginjak
ranah profesional dalam pekerjaan. Seminar adalah suatu acara yang menghadirkan pembicara
ahli dan peserta untuk membahas topik tertentu. Revolusi Industri 4.0 merupakan upaya
transformasi menuju perbaikan dengan mengintegrasikan dunia online dan lini produksi di
industri, di mana semua proses produksi berjalan dengan internet sebagai penopang utama.
Namun masih banyak orang yang belum mengenal tentang revolusi tersebut dan apa saja peluang
dan tantangan yang akan di rasakan di era tersebut khususnya bagi lulusan Teknologi Informasi
yaitu siswa Teknik Komputer Jaringan.

Harapan penulis dalam menyusun proposal ini bisa mengenalkan kepada siswa tentang peluang
dan tantangan yang akan dihadapi siswa sekaligus mengenalkan bagaimana siswa tentang dunia
kerja bagi lulusan teknik komputer jaringan. Terima kasih kepada semua pihak yang telah
terlibat dalam penyusunan proposal ini. Semoga Allah SWT senantiasa meridhoi dan
memberikan kemudahan.

Bekasi, 27 Oktober 2022

Ketua Pelaksana

Pajar Sidik N, S.Kom


A. LATAR BELAKANG

SMK HS AGUNG merupakan sekolah yang mempunyai program keahlian salah satunya
Teknik Komputer Jaringan.
B. NAMA KEGIATAN
Seminar IT Teknik Komputer Jaringan “PELUANG DAN TANTANGAN LULUSAN
TEKNOLOGI INFORMASI DI ERA REVOLUSI 4.0”
C. TUJUAN KEGIATAN
Tentunya program ini memiliki tujuan yaitu,
1. Mengenalkan kepada siswa tentang peluang dan tantangan didunia kerja.
2. Sebagai media komunikasi untuk bertukar pengetahuan dan pengalaman.
3. Sebagai wadah untuk menambah wawasan.

D. WAKTU TEMPAT PELAKSANAAN


Waktu Kegiatan :
Hari/ Tanggal : Sabtu, 12 November 2022
Waktu : 08.30 s/d 11.30 WIB
Tempat Kegiatan : Aula SMK HS AGUNG
E. JENIS KEGIATAN
Seminar adalah pertemuan yang diikuti oleh sekelompok orang guna membahas
hal tertentu serta mencari solusi dari permasalahan yang diangkat. Biasanya acara ini
menghadirkan narasumber atau pembicara yang ahli di bidang tersebut untuk
menjelaskan materi.
Dalam seminar IT Teknik Komputer Jaringan “PELUANG DAN TANTANGAN
LULUSAN TEKNOLOGI INFORMASI DI ERA REVOLUSI 4.0” sebagai wadah
mengenalkan kepada siswa dan media komunikasi serta bertukar pengetahuan dan
pengalaman dengan narasumber.

F. PESERTA
Peserta seminar IT Teknik Komputer Jaringan “PELUANG DAN TANTANGAN
LULUSAN TEKNOLOGI INFORMASI DI ERA REVOLUSI 4.0” adalah sebagai
berikut.

No Peserta Jumlah Peserta


1 Siswa Kelas XII Teknik Komputer Jaringan 93
2 Pendamping Guru Produktif TKJ 5

G. NARA SUMBER
Terlampir
H. JADWAL KEGIATAN
Terlampir
I. KEPANITIAAN
Terlampir
J. RENCANA ANGGARAN BIAYA
Terlampir
K. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan ini dibuat dengan harapan dapat dijadikan kerangka acuan
untuk kegiatan yang direncanakan. Dukungan dari berbagai pihak demi kalancaran
kegiatan ini sangat kami harapkan untuk kelancaran kegiatan tersebut.

Bekasi, 27 Oktober 2022


Kepala SMK HS AGUNG Ketua Pelaksana

Subur Taufiq, SE Pajar Sidik N, S.Kom

Lampiran 1

Jadwal Kegiatan

No Waktu Kegiatan Penanggung Jawab


1 08.30 – 09.00 Pembukaan Kepala Sekolah
Sambutan dari Kepala Sekolah
2 09.00 – 11.00 Pemaparan Materi PELUANG DAN Narasumber
TANTANGAN LULUSAN TEKNOLOGI
INFORMASI DI ERA REVOLUSI 4.0

Lampiran 2

Kepanitiaan

Penanggung Jawab : Kepala SMK HS AGUNG

Subur Taufiq, SE

Ketua Pelaksana : Pajar Sidik N, S.Kom

Dokumentasi Tim ICT : - Aditiya Maulana


- Andi

Lampiran 3

Rencana Anggaran Kegiatan

No Uraian Qty Harga Satuan Jumlah


1 Narasumber DUDI 1 Hari 500.000 500.000
2 Konsumsi Narasumber 1 30.000 30.000
3 Konsumsi Panitia dan 10 20.000 200.000
pendamping
4 Banner 3x1 1 100.000 100.000
830.000

Anda mungkin juga menyukai