Anda di halaman 1dari 24

MODUL AJAR

MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 JAKARTA


TAHUN PELAJARAN 2022-2023

CP: Memahami dan Menyelesaikan Permasalahan pada Materi Sistem Persamaan &
Pertidaksamaan Linear

I. IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Nama Penyusun Rizqa Alysya Rafianida


Jenjang / Fase / Kelas MA / E / X
Alokasi waktu (menit) 3 JP / 135 menit
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear / Sistem
Domain/Topik
Persamaan Linear Tiga Variabel
Pengetahuan/Keterampilan  Memahami pengertian mengenai Sistem Persamaan
Prasyarat Linear Tiga Variabel
 Membandingkan model Sistem Persamaan Linear
Tiga Variabel
 Memecahkan penyelesaian Sistem Persamaan Linear
Tiga Variabel
Profil Pelajar Pancasila  Beriman kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia
 Mandiri
 Bernalar kritis
 Berkebhinekaan global
 Bergotong royong
 Kreatif
Tatap Muka + TPACK (Technological Pedagogical Content
Moda Pembelajaran
Knowledge)
Metode Pembelajaran Problem Based Learning,
Sarana Prasarana Bahan Ajar, Internet, Video Pembelajaran, Laptop dan
Proyektor, Handphone
Target Peserta Didik Reguler, ABK, Jenius
II. KOMPONEN INTI
Tujuan Pembelajaran  Peserta didik mampu memahami dan menentukan
SPLTV
 Peserta didik mampu membandingkan model SPLTV
dengan benar
 Peserta didik mampu menyelesaikan permasalahan
pada SPLTV dengan metode eliminasi, subtitusi dan
gabungan (eliminasi dan subtitusi)
 Menentukan himpunan penyelesaian SPLTV
 Peserta didik mampu menentukan model matematika
dan menyelesaikan permasalahan SPLTV dari
permasalahan kontekstual
Pemahaman Bermakna 1. Solusi Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel dapat
digunakan untuk menyelesaikan masalah kontekstual
yang berkaitan dengan daerah penyelesaian
2. Prosedur penyelesaian SPLTV sangat digunakan
dalam memecahkan masalah kontekstual yang
berkaitan dengan SPLTV
Pertanyaan Pemantik Tahukah kalian kegunaan Sistem Persamaan Linear pada
kehidupan sehari-hari?
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan keempat dengan jumlah alokasi 3 JP (135’)
A. Kegiatan Pendahuluan - Guru membuka pembelajaran di awali dengan salam
pembuka dan berdo’a yang di pimpin oleh Ketua
Kelas
- Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek
kehadiran peserta didik
- Guru menyampaikan informasi mengenai capaian
pembelajaran, tujuan pembelajaran dan manfaat
pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari melalui
perangkat pembelajaran
- Peserta didik menerima informasi tentang
kompetensi, ruang lingkup materi, manfaat, langkah
pembelajaran, metode penilaian yang akan
dilaksanakan melalui tayangan slide PPT
B. Kegiatan Inti Langkah 1. Klarifikasi Masalah
- Guru mengulas materi pertemuan ketiga agar peserta
didik mengingat kembali
- Guru memberikan tugas kepada peserta didik terkait
materi SPLTV
Langkah 2. Brainstorming
- Peserta didik mengerjakan tugas terkait permasalahan
yang diberikan oleh guru
Langkah 3. Pengumpulan Informasi dan Data
- Peserta didik diminta untuk mencari dan
mengumpulkan data terkait permasalahan yang
diberikan oleh Guru dari berbagai sumber
- Guru mengarahkan peserta didik untuk
menyelesaikan permasalahan dengan baik dan teliti
Langkah 4. Berbagi Informasi dan Berdiskusi untuk
Menemukan Solusi Penyelesaian Masalah
- Peserta didik mengidentifikasi permasalahan tersebut
dengan berdiskusi bersama teman yang lainnya
Langkah 5. Presentasi Hasil Penyelesaian Masalah
- Peserta didik yang ingin mendapat nilai tambahan
maju ke depan kelas dan menjelaskan hasil pekerjaan
tugasnya
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk bertanya dan menanggapi jika ada materi yang
belum di pahami
Langkah 6. Refleksi
- Peserta didik melakukan refleksi, resume, dan
membuat kesimpulan secara lengkap dari materi yang
telah dipelajari
- Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
- Guru memberi arahan terkait pertemuan selanjutnya
- Peserta didik mendengarkan arahan dari Guru terkait
materi pada pertemuan berikutnya
C. Kegiatan Penutup
- Peserta didik diminta untuk membacakan pantun
yang diberi oleh Guru
- Guru menutup pembelajaran dengan mengucap rasa
syukur dan salam

Asesmen Asesmen individu: -


Asesmen kelompok: -
Pengayaan: Kepada peserta didik dengan capaian tinggi,
diberikan pembelajaran dan soal-soal HOTS
Pengayaan dan Remedial
Remedial: Kepada peserta didik yang membutuhkan
bimbingan, diberikan pemantapan konsep
Refleksi Guru Bagaimana tanggapan peserta didik terhadap materi atau
bahan ajar yang disampaikan sesuai dengan yang diharapkan?
- Pada bagian mana dari materi “Sistem Persamaan
Linear Tiga Variabel” yang dirasa kurang pahami?
Refleksi untuk Peserta Didik - Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki
hasil belajar pada materi ini?
- Kepada siapa kamu meminta bantuan untuk lebih
memahami materi ini?
Jakarta, 20 Oktober 2022
Mengetahui,
Kepala MAN 2 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Wido Prayoga, M.Pd. Rizqa Alysya Rafianida


NIP. 198004162005011005 NIM. 1901105075

MODUL AJAR
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

CP: Memahami dan Menyelesaikan Permasalahan pada Materi Sistem Persamaan &
Pertidaksamaan Linear

I. IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Nama Penyusun Rizqa Alysya Rafianida


Jenjang / Fase / Kelas MA / E / X
Alokasi waktu (menit) 3 JP / 135 menit
Domain/Topik Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
Pengetahuan/Keterampilan  Memahami pengertian mengenai Sistem
Prasyarat Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
 Menyelesaikan masalah dengan memodelkan ke
dalam Sistem Pertidaksamaan Linear
 Menentukan solusi dari Sistem Pertidaksamaan Linear
Dua Variabel secara grafik
 Memecahkan penyelesaian Sistem Pertidaksamaan
Linear Dua Variabel
Profil Pelajar Pancasila  Beriman kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia
 Mandiri
 Bernalar kritis
 Berkebinekaan global
 Bergotong royong
 Kreatif
Tatap Muka + TPACK (Technological Pedagogical Content
Moda Pembelajaran
Knowledge)
Metode Pembelajaran Problem Based Learning,
Sarana Prasarana Bahan Ajar (Power Point), Internet, Laptop dan Proyektor,
Handphone
Target Peserta Didik Reguler, ABK, Jenius

II. KOMPONEN INTI


Tujuan Pembelajaran  Peserta didik mampu memahami dan menentukan
Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
 Peserta didik mampu membandingkan model Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel dengan benar
 Peserta didik mampu menyelesaikan permasalahan
pada Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
dengan teliti
 Peserta didik mampu menentukan model matematika
dan menyelesaikan permasalahan pada Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
Pemahaman Bermakna Siswa mampu menjelaskan pengertian solusi dari Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel yang ditentukan secara
grafik
Pertanyaan Pemantik Bagaimana cara menentukan solusi dari sebuah Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel?
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan kelima dengan jumlah alokasi 3 JP (135’)
- Guru membuka pembelajaran di awali dengan salam
pembuka dan berdo’a yang di pimpin oleh Ketua
Kelas
- Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek
kehadiran peserta didik
- Guru menyampaikan informasi mengenai capaian
pembelajaran, tujuan pembelajaran dan manfaat
pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari melalui
A. Kegiatan Pendahuluan perangkat pembelajaran
- Peserta didik menerima informasi tentang
kompetensi, ruang lingkup materi, manfaat, langkah
pembelajaran, metode penilaian yang akan
dilaksanakan melalui tayangan slide PPT
- Guru memberikan pertanyaan pemantik terkait
Sistem Persamaan Linear “Bagaimana Cara
Menentukan Solusi dari Sebuah Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel?”
B. Kegiatan Inti Langkah 1. Klarifikasi Masalah
- Guru memberikan pertanyaan “Apa yang
membedakan antara Sistem Pertidaksamaan Linear
dengan Sistem Persamaan Linear?”
- Peserta didik memperhatikan dan mengamati
penjelasan yang diberikan guru terkait materi Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
- Guru memberikan permasalahan kepada peserta didik
terkait materi Sistem Pertidaksamaan Linear Dua
Variabel
Langkah 2. Brainstorming
- Peserta didik melakukan diskusi bersama teman yang
lain terkait permasalahan yang diberikan oleh guru
Langkah 3. Pengumpulan Informasi dan Data
- Peserta didik diminta untuk mencari dan
mengumpulkan data terkait permasalahan yang
diberikan oleh Guru dari berbagai sumber
- Guru mengarahkan peserta didik untuk
menyelesaikan permasalahan dengan baik dan telit
Langkah 4. Berbagi Informasi dan Berdiskusi untuk
Menemukan Solusi Penyelesaian Masalah
- Peserta didik mengidentifikasi permasalahan tersebut
dengan berdiskusi bersama temannya
Langkah 5. Presentasi Hasil Penyelesaian Masalah
- Peserta didik menjelaskan hasil diskusi kelompok
masing-masing
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk bertanya dan menanggapi jika ada materi yang
belum di pahami
Langkah 6. Refleksi
- Peserta didik melakukan refleksi, resume, dan
membuat kesimpulan secara lengkap dari materi yang
telah dipelajari
- Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
- Guru memberikan tugas mandiri kepada siswa terkait
pembelajaran yang telah dilakukan
- Peserta didik mendengarkan arahan dari Guru terkait
kegiatan pada pertemuan berikutnya
C. Kegiatan Penutup
- Peserta didik diminta untuk membacakan pantun
yang diberi oleh Guru
- Guru menutup pembelajaran dengan mengucap rasa
syukur dan salam

Asesmen Asesmen individu: Tugas


Asesmen kelompok:
Pengayaan: Kepada peserta didik dengan capaian tinggi,
diberikan pembelajaran dan soal-soal HOTS
Pengayaan dan Remedial
Remedial: Kepada peserta didik yang membutuhkan
bimbingan, diberikan pemantapan konsep
Bagaimana tanggapan peserta didik terhadap materi atau
Refleksi Guru
bahan ajar yang disampaikan sesuai dengan yang diharapkan?
- Pada bagian mana dari materi “Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel” yang dirasa
kurang pahami?
Refleksi untuk Peserta
Didik - Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki
hasil belajar pada materi ini?
- Kepada siapa kamu meminta bantuan untuk lebih
memahami materi ini?

Jakarta, 20 Oktober 2022


Mengetahui,
Kepala MAN 2 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Wido Prayoga, M.Pd. Rizqa Alysya Rafianida


NIP. 198004162005011005 NIM. 1901105075

MODUL AJAR
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

CP: Memahami dan Menyelesaikan Permasalahan pada Materi Sistem Persamaan &
Pertidaksamaan Linear

I. IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Nama Penyusun Rizqa Alysya Rafianida


Jenjang / Fase / Kelas MA / E / X
Alokasi waktu (menit) 3 JP / 135 menit
Domain/Topik Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
Pengetahuan/Keterampilan  Memahami pengertian mengenai Sistem
Prasyarat Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
 Menyelesaikan masalah dengan memodelkan ke
dalam Sistem Pertidaksamaan Linear
 Menentukan solusi dari Sistem Pertidaksamaan Linear
Dua Variabel secara grafik
 Memecahkan penyelesaian Sistem Pertidaksamaan
Linear Dua Variabel
Profil Pelajar Pancasila  Beriman kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia
 Mandiri
 Bernalar kritis
 Berkebinekaan global
 Bergotong royong
 Kreatif
Tatap Muka + TPACK (Technological Pedagogical Content
Moda Pembelajaran
Knowledge)
Metode Pembelajaran Problem Based Learning,
Sarana Prasarana Bahan Ajar (Power Point), Internet, Laptop dan Proyektor,
Handphone
Target Peserta Didik Reguler, ABK, Jenius

II. KOMPONEN INTI


Tujuan Pembelajaran  Peserta didik mampu memahami dan menentukan
Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
 Peserta didik mampu membandingkan model Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel dengan benar
 Peserta didik mampu menyelesaikan permasalahan
pada Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
dengan teliti
 Peserta didik mampu menentukan model matematika
dan menyelesaikan permasalahan pada Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
Pemahaman Bermakna Siswa mampu menjelaskan pengertian solusi dari Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel yang ditentukan secara
grafik
Pertanyaan Pemantik Bagaimana cara menentukan solusi dari sebuah Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel?
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan keenam dengan jumlah alokasi 3 JP (135’)
- Guru membuka pembelajaran di awali dengan salam
pembuka dan berdo’a yang di pimpin oleh Ketua
Kelas
- Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek
kehadiran peserta didik
- Guru menyampaikan informasi mengenai capaian
pembelajaran, tujuan pembelajaran dan manfaat
pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari melalui
A. Kegiatan Pendahuluan perangkat pembelajaran
- Peserta didik menerima informasi tentang
kompetensi, ruang lingkup materi, manfaat, langkah
pembelajaran, metode penilaian yang akan
dilaksanakan melalui tayangan slide PPT
- Guru memberikan pertanyaan pemantik terkait
Sistem Persamaan Linear “Bagaimana Cara
Menentukan Solusi dari Sebuah Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel?”
B. Kegiatan Inti Langkah 1. Klarifikasi Masalah
- Peserta didik diminta untuk mengumpulkan tugas
yang diberikan di pertemuan kemarin
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
yang ingin mendapatkan nilai tambahan untuk
menjelaskan hasil jawabannya di depan kelas
Langkah 2. Brainstorming
- Peserta didik diberikan 2 latihan soal secara live oleh
guru, agar guru dapat melihat secara langsung
bagaimana peserta didik menjawab soal tersebut
Langkah 3. Pengumpulan Informasi dan Data
- Peserta didik diminta untuk mencari dan
mengumpulkan data terkait permasalahan yang
diberikan oleh Guru dari berbagai sumber
- Guru mengarahkan peserta didik untuk
menyelesaikan permasalahan dengan baik dan teliti
Langkah 4. Berbagi Informasi dan Berdiskusi untuk
Menemukan Solusi Penyelesaian Masalah
- Peserta didik menjawab persoalan yang diberi oleh
guru
Langkah 5. Presentasi Hasil Penyelesaian Masalah
- Peserta didik menjelaskan hasil pekerjaannya di
depan kelas
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk bertanya dan menanggapi jika ada materi yang
belum di pahami
Langkah 6. Refleksi
- Peserta didik melakukan refleksi, resume, dan
membuat kesimpulan secara lengkap dari materi yang
telah dipelajari
- Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
- Peserta didik mendengarkan arahan dari Guru terkait
materi pada pertemuan berikutnya
C. Kegiatan Penutup - Peserta didik diminta untuk membacakan pantun
yang diberi oleh Guru
- Guru menutup pembelajaran dengan mengucap rasa
syukur dan salam

Asesmen Asesmen individu: -


Asesmen kelompok: -
Refleksi Guru Bagaimana tanggapan peserta didik terhadap materi atau
bahan ajar yang disampaikan sesuai dengan yang diharapkan?
- Pada bagian mana dari materi “Sistem
Pertidaksamaan Linear Dua Variabel” yang dirasa
Refleksi untuk Peserta kurang pahami?
Didik - Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki
hasil belajar pada materi ini?
- Kepada siapa kamu meminta bantuan untuk lebih
memahami materi ini?

Jakarta, 20 Oktober 2022


Mengetahui,
Kepala MAN 2 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Wido Prayoga, M.Pd. Rizqa Alysya Rafianida


NIP. 198004162005011005 NIM. 1901105075
MODUL AJAR
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

CP: Peserta didik dapat memahami dan menyelesaikan permasalahan pada suatu bentuk fungsi
kuadrat

I. IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Nama Penyusun Rizqa Alysya Rafianida


Jenjang / Fase / Kelas MA / E / X
Alokasi waktu (menit) 3 JP / 135 menit
Domain/Topik Fungsi Kuadrat
Pengetahuan/Keterampilan  Memahami pengertian mengenai Fungsi Kuadrat
Prasyarat  Menentukan karakteristik Fungsi Kuadrat
 Memecahkan penyelesaian dalam soal Fungsi Kuadrat
Profil Pelajar Pancasila  Beriman kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia
 Mandiri
 Bernalar Kritis
 Berkebinekaan Global
 Bergotong Royong
 Kreatif
Tatap Muka + TPACK (Technological Pedagogical Content
Model Pembelajaran
Knowledge)
Metode Pembelajaran Project Based Learning, Cooperative Learning
Sarana Prasarana Bahan Ajar (Power Point), Internet, LKPD, Laptop dan
Handphone, Proyektor
Target Peserta Didik Reguler, ABK, Jenius
II. KOMPONEN INTI
Tujuan Pembelajaran  Peserta didik mampu memahami dan menentukan
dalam persoalan Fungsi Kuadrat
 Peserta didik mampu mengkonstruksi Fungsi Kuadrat
dan mengubah dari satu bentuk ke bentuk lain
 Peserta didik dapat membedakan contoh dan bukan
contoh Fungsi Kuadrat
Pemahaman Bermakna Penerapan Fungsi Kuadrat dalam kehidupan sehari-hari,
diantaranya kegiatan lompat tinggi, lompat jauh, melempar
bola
Pertanyaan Pemantik Bagaimana menentukan mana bentuk fungsi kuadrat dan
bukan bentuk fungsi kuadrat?
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ketujuh dengan jumlah alokasi 3 JP (135’)
- Guru membuka pembelajaran di awali dengan salam
pembuka dan berdo’a yang di pimpin oleh Ketua
Kelas
- Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek
kehadiran peserta didik
- Guru menyampaikan informasi mengenai capaian
A. Kegiatan Pendahuluan
pembelajaran, tujuan pembelajaran dan manfaat
pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari melalui
perangkat pembelajaran
- Peserta didik menerima informasi tentang
kompetensi, ruang lingkup materi, manfaat, langkah
pembelajaran, metode penilaian yang akan
dilaksanakan melalui tayangan slide PPT
B. Kegiatan Inti Langkah 1. Klarifikasi Masalah
- Peserta didik memperhatikan dan mengamati
penjelasan yang diberikan guru terkait materi Fungsi
Kuadrat
- Guru memberikan LKPD terkait materi Fungsi
Kuadrat kepada peserta didik
Langkah 2. Brainstorming
- Guru meminta peserta didik untuk membuat
kelompok belajar dengan minimal 6 orang anggota
dalam setiap kelompok.
- Peserta didik melakukan diskusi bersama anggota
kelompok masing-masing
Langkah 3. Pengumpulan Informasi dan Data
- Peserta didik diminta untuk mencari dan
mengumpulkan data terkait LKPD yang diberikan
oleh Guru dari berbagai sumber
- Guru mengarahkan peserta didik untuk
menyelesaikan LKPD dengan baik dan teliti
Langkah 4. Berbagi Informasi dan Berdiskusi untuk
Menemukan Solusi Penyelesaian Masalah
- Peserta didik mengidentifikasi LKPD tersebut dengan
berdiskusi bersama masing-masing anggota
kelompoknya
Langkah 5. Presentasi Hasil Penyelesaian Masalah
- Perwakilan kelompok menjelaskan hasil diskusi
kelompok masing-masing
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk bertanya dan menanggapi jika ada materi yang
belum di pahami
Langkah 6. Refleksi
- Guru memberikan pertanyaan pemantik terkait
Fungsi Kuadrat “Bagaimana menentukan mana
bentuk fungsi kuadrat dan bukan bentuk fungsi
kuadrat??”
- Peserta didik melakukan refleksi, resume, dan
membuat kesimpulan secara lengkap dari materi yang
telah dipelajari
- Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
- Guru memberikan tugas mandiri kepada siswa terkait
pembelajaran yang telah dilakukan
- Peserta didik mendengarkan arahan dari Guru terkait
C. Kegiatan Penutup materi pada pertemuan berikutnya
- Peserta didik diminta untuk membacakan pantun
yang diberi oleh Guru
- Guru menutup pembelajaran dengan mengucap rasa
syukur dan salam

Asesmen Asesmen individu: Latihan soal/kuis


Asesmen kelompok: Diskusi bersama dan mengumpulkan
hasil portofolio LKPD
Pengayaan: Kepada peserta didik dengan capaian tinggi,
diberikan pembelajaran dan soal-soal HOTS
Pengayaan dan Remedial
Remedial: Kepada peserta didik yang membutuhkan
bimbingan, diberikan pemantapan konsep
Refleksi Guru Bagaimana tanggapan peserta didik terhadap materi atau
bahan ajar yang disampaikan sesuai dengan yang diharapkan?
- Pada bagian mana dari materi “Fungsi Kuadrat” yang
dirasa kurang pahami?
Refleksi untuk Peserta
- Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki
Didik
hasil belajar pada materi ini?
- Kepada siapa kamu meminta bantuan untuk lebih
memahami materi ini?
Jakarta, 20 Oktober 2022
Mengetahui,
Kepala MAN 2 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Wido Prayoga, M.Pd. Rizqa Alysya Rafianida


NIP. 198004162005011005 NIM. 1901105075
MODUL AJAR
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

CP: Peserta didik dapat memahami dan menyelesaikan permasalahan pada suatu bentuk fungsi
kuadrat

I. IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Nama Penyusun Rizqa Alysya Rafianida


Jenjang / Fase / Kelas MA / E / X
Alokasi waktu (menit) 3 JP / 135 menit
Domain/Topik Fungsi Kuadrat
Pengetahuan/Keterampilan  Memahami pengertian mengenai Fungsi Kuadrat
Prasyarat  Menentukan karakteristik Fungsi Kuadrat
 Memecahkan penyelesaian dalam soal Fungsi Kuadrat
Profil Pelajar Pancasila  Beriman kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia
 Mandiri
 Bernalar Kritis
 Berkebinekaan Global
 Bergotong Royong
 Kreatif
Tatap Muka + TPACK (Technological Pedagogical Content
Model Pembelajaran
Knowledge)
Metode Pembelajaran Project Based Learning, Cooperative Learning
Sarana Prasarana Quizziz, Internet, Laptop dan Handphone, Proyektor
Target Peserta Didik Reguler, ABK, Jenius
II. KOMPONEN INTI
Tujuan Pembelajaran  Peserta didik mampu memahami dan menentukan
dalam persoalan Fungsi Kuadrat
 Peserta didik mampu mengkonstruksi Fungsi Kuadrat
dan mengubah dari satu bentuk ke bentuk lain
 Peserta didik dapat membedakan contoh dan bukan
contoh Fungsi Kuadrat
Pemahaman Bermakna Penerapan Fungsi Kuadrat dalam kehidupan sehari-hari,
diantaranya kegiatan lompat tinggi, lompat jauh, melempar
bola
Pertanyaan Pemantik Bagaimana menentukan mana bentuk fungsi kuadrat dan
bukan bentuk fungsi kuadrat?
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan kedelapan dengan jumlah alokasi 3 JP (135’)
- Guru membuka pembelajaran di awali dengan salam
pembuka dan berdo’a yang di pimpin oleh Ketua
Kelas
- Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek
kehadiran peserta didik
- Guru menyampaikan informasi mengenai capaian
A. Kegiatan Pendahuluan
pembelajaran, tujuan pembelajaran dan manfaat
pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari melalui
perangkat pembelajaran
- Peserta didik menerima informasi tentang
kompetensi, ruang lingkup materi, manfaat, langkah
pembelajaran, metode penilaian yang akan
dilaksanakan melalui tayangan slide PPT
B. Kegiatan Inti Langkah 1. Klarifikasi Masalah
- Guru memberikan Quiz terkait materi Fungsi Kuadrat
kepada peserta didik melalui Quizziz
Langkah 2. Brainstorming
- Guru meminta peserta didik untuk join di Quizziz dan
memasukkan kode kelas agar bisa mengerjakan Quiz
- Peserta didik mengerjakan Quiz dengan berdiskusi
dengan teman-temannya.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi dan Data
- Peserta didik diminta untuk mencari dan
mengumpulkan data terkait Quiz yang diberikan oleh
Guru dari berbagai sumber
- Guru mengarahkan peserta didik untuk
menyelesaikan Quiz dengan baik dan teliti
Langkah 4. Berbagi Informasi dan Berdiskusi untuk
Menemukan Solusi Penyelesaian Masalah
- Peserta didik mengidentifikasi Quiz tersebut dengan
berdiskusi bersama teman-temannta
Langkah 5. Hasil Penyelesaian Masalah
- Hasil kerja peserta didik dapat terlihat langsung di
proyektor
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk bertanya dan menanggapi jika ada materi yang
belum di pahami
Langkah 6. Refleksi
- Guru memberikan pertanyaan pemantik terkait
Fungsi Kuadrat “Bagaimana menentukan mana
bentuk fungsi kuadrat dan bukan bentuk fungsi
kuadrat??”
- Peserta didik melakukan refleksi, resume, dan
membuat kesimpulan secara lengkap dari materi yang
telah dipelajari
- Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
- Peserta didik mendengarkan arahan dari Guru terkait
materi pada pertemuan berikutnya
C. Kegiatan Penutup - Peserta didik diminta untuk membacakan pantun
yang diberi oleh Guru
- Guru menutup pembelajaran dengan mengucap rasa
syukur dan salam

Asesmen Asesmen individu: Latihan soal/kuis


Asesmen kelompok: -
Pengayaan: Kepada peserta didik dengan capaian tinggi,
diberikan pembelajaran dan soal-soal HOTS
Pengayaan dan Remedial
Remedial: Kepada peserta didik yang membutuhkan
bimbingan, diberikan pemantapan konsep
Refleksi Guru Bagaimana tanggapan peserta didik terhadap materi atau
bahan ajar yang disampaikan sesuai dengan yang diharapkan?
- Pada bagian mana dari materi “Fungsi Kuadrat” yang
dirasa kurang pahami?
Refleksi untuk Peserta
- Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki
Didik
hasil belajar pada materi ini?
- Kepada siapa kamu meminta bantuan untuk lebih
memahami materi ini?

Jakarta, 20 Oktober 2022


Mengetahui,
Kepala MAN 2 Jakarta Guru Mata Pelajaran
Wido Prayoga, M.Pd. Rizqa Alysya Rafianida
NIP. 198004162005011005 NIM. 1901105075

Anda mungkin juga menyukai