Anda di halaman 1dari 2

MANDIRI Set

PENALARAN UMUM 1
SUPERINTENSIF PERSIAPAN UM UNDIP 2022
01. Jika Dodi berminat mengikuti Olimpiade, maka 05. Petani tebu tidak bisa menjual hasil buminya
harus ikut pembinaan. Dodi akan berprestasi, Terjadi penambahan jenis tanaman pertanian
jika harus ikut pembinaan. Dody tidak ikut Manakah dibawah ini yang menggambarkan
pembinaan hubunngan pernyataan (1) dan (2)?
(A) Dody berminat mengikuti olimpiade (A) pernyataan (1) adalah penyebab dan
(B) Dodi tidak ingin berprestasi pernyataan (2) adalah akibat
(C) Dodi tidak berminat mengikuti olimpiade (B) pernyataan (2) adalah penyebab dan
tetapi ingin berprestasi pernyataan (1) adalah akibat
(D) Dodi ingin berprestasi (C) pernyataan (1) dan (2) adalah penyebab
(E) Dodi tidak berminat mengikuti Olimpiade namun, tidak saling berhubungan
(D) pernyataan (1) dan (2) adalah akibat dari dua
02. Semua panitia yang perempuan menyiapkan penyebab yang tidak saling berhubungan
konsumsi. Semua perempuan yang menyiapkan (E) pernyataan (1) dan (2) adalah akibat dari
konsumsi harus menggunakan sarung tangan. suatu penyebab yang sama
Candra panitia yang sedang makan meskipun
tidak memakai sarung tangan 06. Kunci agar tetap sehat mental ditempat kerja
(A) Chandra adalah panitia sekaligus peserta adalah dengan menjaga keseimbangan antara
perempuan kehldupan pentingnya pribadi dengan pekerjaan.
(B) Chandra adalah laki-laki yang menyiapkan Psikolog menyebutkan bahwa banyak pekerja
konsumsi tidak sadar keseimbangan antara kehidupan
(C) Chandra membantu menyiapkan konsumsi pribadi dengan pekerjaan.
(D) Chandra adalah laki-laki dan tidak Manakah pernyataan berikut yang akan
menyiapkan konsumsi MEMPERLEMAH pendapat Psikolog tersebut?
(E) Chandra adalah bukan panitia perempuan (A) Banyak perusahaan yang tidak menerapkan
kebijakan yang berpihak pada kesehatan
03. Pegawai di perusahaan XYZ yang bekerja mental pegawainya.
sebagai teknisi juga merangkap sebagai (B) Banyak pekerja yang berkonsultasi ke
marketing. Dodi merupakan teknisi perusahaan . psikolog tentang tekanan pekerjaan.
(A) Dodi adalah seorang marketing dan juga teknisi (C) Banyak pekerja yang menetapkan batasan
(B) Semua marketing adalah teknisi yang jelas tentang jam kerja dan keluarga.
(C) Ada teknisi perusahaan yang bukan marketing (D) Banyak pekerja yang mengeluhkan kondisi
(D) Dodi adalah pegawai berprestasi kesehatan mentalnya di tempat kerja.
(E) Dodi pegamai dan bukan marketing (E) Hasil penelitian menyebutkan bahwa tingkat
stres pekerja meningkat karena tuntutan
04. Anto menyukai pelajaran bahasa lnggris. Ia ingin pekerjaan yang tinggi.
melanjutkan sekolah di Australia. Brian, teman
sekelas Anto, menyukai pelajaran bahasa lnggris. 07. Tujuh orang murid peserta study tour harus
Kesimpulan mana yang benar? menginap dalam dua kamar. Kamar pertama
(A) Anto dan Brian belajar bahasa lnggris bersama dapat memuat 4 orang. Amel tidak mau sekamar
(B) Anto dan Brian ingin melanjutkan sekolah di dengan Gita. Dita merasa tertekan jika ada Cici
Australia dan Dina. Effy tidak ingin sekamar dengan Fitri
(C) Anto dan Brian menyukai sekolah di Australia jika Dina sekamar dengan Amel. Berdasarkan
(D) Anto dan Brian belajar bahasa lnggris di kondisi tersebut bagaimanakah pembagian
Australia kamar yang paling memungkinkan?
(E) Anto dan Brian menyukai pelajaran bahasa (A) Kamar 1: Gita, Fitri, Effy, Cici; Kamar 2: Dina,
Inggris Dita, Amel
(B) Kamar 1: Amel, Fitri, Dita, Effy; Kamar 2 : Gita,
Cici, Dina
(C) Kamar 1: Gita, Fitri, Dita, Amel; Kamar 2: Cici,
Dina, Effy
(D) Kamar 1: Amel, Effy, Cici, Dina; Kamar 2: Gita,
Fitri, Dita

Prosus INTEN - Mandiri - 1 Penalaran Umum UM UNDIP 2022 1


(E) Kamar 1; Gita, Dina, Cici, Dita; Kamar 2: Amel, 12. 10, 5, 9, 5, 7, 10, 4, …
Effy, Fitri (A) 7
(B) 12
08. Seorang mahasiswa melakukan percobaan (C) 30
laboratorium pada makanan jenis biskuit, molen, (D) 40
pia, sus, dan tart untuk menguji persentase (E) 70
kadar lemak. Melalui percobaan tersebut terbukti
biscuit memiliki kadar lemak lebih tinggi 13. 28, 75 : 6,25 =
disbanding sus. Tart memiliki kadar lemak lebih (A) 3,125
tinggi daripada pia, namun lebih rendah (B) 3,875
daripada sus. Molen memiliki kadar lemak (C) 4,280
lebih tinggi daripada biskuit. Jenis makanan (D) 4,600
yang menempati urutan ketiga tertinggi (E) 4,505
berdasarkan persentase kadar lemaknya
adalah…… 14. Dalam kelas terdapat 40 siswa. Setiap siswa
(A) Biskuit mempunyai hobi sepak bola atau voli. Siswa
(B) Molen yang suka sepak bola ada 34 orang dan siswa
(C) Pia yang suka bola voli ada 16 orang. Maka, siswa
(D) Sus yang suka sepakbola dan voli adalah…..
(E) Tart (A) 6
(B) 10
09. KARET : BULAT : BOLA (C) 12
(A) Daging : Sate : Kambing (D) 18
(B) Ubi : Tape : Makanan (E) 22
(C) Kayu : Kertas : Buku
(D) Emas : Lingkaran : Cincin 15. C, B, A, P, Q, F, E, D, R, S, …
(E) Tanah liat : Tembok : Batubata (A) G
(B) H
10. Psikiater, Dokter, Psikolog (C) I
(D) T
(E) U
(A) (D)

(B)

(C) (E)

11. Omnivora, Binatang, Mamalia

(A) (D)

(B)

(C) (E)

Prosus INTEN - Mandiri - 1 Penalaran Umum UM UNDIP 2022 2

Anda mungkin juga menyukai