Anda di halaman 1dari 14
WALI KOTA BALIKPAPAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR PENGUMUMAN NOMOR : 871/1488 /BKPSDM/2022 TENTANG PELAKSANAAN SELEKSI CALON PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (CPPPK) JABATAN FUNGSIONAL TENAGA TEKNIS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA BALIKPAPAN ‘TAHUN ANGGARAN 2022 A. KETENTUAN PERSYARATAN UMUM 1. Warga Negara Indonesia yang memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan yang dibutuhkan; 2. Usia pelamar paling rendah berusia 20 (dua puluh) Tahun dan paling tinggi I{satu) Tahun sebelum batas usia tertentu pada jabatan yang akan dilamar sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; 3. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; 4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPP, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; ‘Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; Memiliki kualifikasi pendidikan yang sesuai dengan persyaratan jabatan; Memiliki kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikasi keahlian tertentu yang masih berlaku dari lembaga profesi yang berwenang untuk jabatan yang dipersyaratkan; 8. Schat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar. noe B. KETENTUAN PERSYARATAN KHUSUS 1, Bagi pelamar Calon PPPK Jabatan Fungsional Tenaga Teknis berlaku syarat dan ketentuan sebagai berikut : a. Wajib memiliki Pengalaman Kerja dengan ketentuan sebagai berikut; * Paling singkat 2(dua) tahun di bidang kerja yang relevan dengan Jabatan Fungsional yang dilamar bagi Jenjang Pemula, Terampil, dan Ahli Pertama; * Paling singkat 3(tiga) tahun di bidang kerja yang relevan dengan Jabatan Fungsional yang dilamar bagi Jenjang Ahli Muda; * Paling singkat 5(lima) tahun di bidang kerja yang relevan dengan Jabatan Fungsional yang dilamar bagi Jenjang Ahli Madya. b. Persyaratan Pengalaman Kerja dibuktikan dengan surat keterangan yang ditandatangani oleh : + Paling Rendah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, bagi pelamar yang memiliki pengalaman kerja pada Instansi Pemerintah; + Paling Rendah Direktur/ Kepala Divisi yang membidangi Sumber Daya Manusia, bagi pelamar yang memiliki pengalaman kerja pada Perusahaan Swasta/ Lembaga Swadaya Non- Pemerintah/ ‘Yayasan. 2. Bagi Pelamar Penyandang Disabilitas dapat melamar dengan ketentuan sebgai berikut; a. Pelamar dapat melamar pada jabatan yang diinginkan jika memiliki ijazah yang kualifikasi pendidikannya sesuai dengan persyaratan jabatan; b. Pada. seat sickimer. di SSCASN wajib menyatakan bahwa yang bersangkutan merupakan penyandang disabilitas; dan c. Pernyataan dibuktikan dengan; © Melampirkan dokumen/ surat keterangan resmi dari rumah sakit pemerintah/ Puskesmas yang menyatakan jenis dan derajat kedisabilitasannya; dan * Menyampaikan video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari- hari dalam menjalankan aktivitas sesuai jabatan yang akan dilamar. 3. Bagi pelamar Calon PPPK Jabatan Fungsional Tenaga Teknis scbagaimana tersebut dibawah ini berlaku penambahan nilai dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut; a. Jabatan Fungsional Terampil - Teknik Jalan dan Jembatan yang melampirkan Sertifikasi Keahlian Konstruksi Ahli Muda Bidang Sipil Jalan dan Jembatan yang dikeluarkan oleh Asosisasi Profesi yang terakreditasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK) antara lain; Ahli Teknik Jalan Ahli Teknik Jembatan Ahli Keselamatan Jalan Ahli Teknik Terowongan Ahli Teknik Geoteknik Ahli Teknik Geodesi akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 15% (lima belas persen); b, Jabatan Fungsional Abli Pertama - Pekerja Sosial yang melampirkan Sertifikat Kompetensi Pekerja Sosial yang masih berlaku yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Kementerian Sosial, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 25% (dua puluh lima persen); c. Jabatan Fungsional Ahli Pertama - Penyuluh Sosial yang melampirkan Sertifikat Kompetensi Penyuluh Sosial yang masih berlaku yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Kementerian Sosial, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 25% (dua puluh lima persen); d. Jabatan Fungsional Ahli Pertama - Pustakawan yang melampirkan Sertifikat Kompetensi Kerja Pustakawan masih berlaku yang diterbitkan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Pustakawan, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 15% (lima belas persen); ¢, Jabatan Fungsional Abli Pertama - Penyuluh Pertanian yang melampirkan Sertifikat Profesi yang diterbitkan oleh Lembaga Sertifikat Profesi (LSP) Pusat Pelatihan Pertanian Kementerian Pertanian, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 25% (dua puluh lima persen); 4.Pelamar sudah dinyatakan lulus sebagai PPPK, tidak dapat mengajukan pindah/ mutasi. Apabila yang bersangkutan tetap mengajukan pindah/ mutasi dalam masa perjanjian kerja maka dianggap mengundurkan diri sebagai PPPK; 5. Apabila pelamar sudah dinyatakan lulus, tetapi di kemudian hari terbukti memberikan ijazah palsu, kualifikasi pendidikannya tidak sesuai dengan yang dibutuhkan, status Perguruan Tinggi dan/atau program studi tidak terakreditasi, memberikan Surat Keterangan/ Sertifikat palsu dan melakukan manipulasi data, maka Pemerintah Kota Balikpapan berhak untuk membatalkan kelulusan; 6. Dalam hal pelamar yang sudah dinyatakan lulus tahap akhir seleksi dan sudah mendapat persetujuan nomor induk PPPK, kemudian mengundurkan diri, kepada yang bersangkutan diberikan sanksi tidak boleh melamar pada penerimaan ASN untuk 1 (satu) periode berikutnya. oa eene C. TATA CARA PENDAFTARAN PELAMAR CALON PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (CPPPK) JABATAN FUNGSIONAL TENAGA TEKNIS 1.Pendaftaran hanya dapat dilakukan secara online melalui portal https://sscasn.bkn.go.id, dilanjutkan membuat akun SSCASN dan login ke akun SSCASN yang telah dibuat kemudian lengkapi biodata dan unggah swapoto (wajib terbaru yang digunakan sebagai pengenalan wajah/ face recognition pada saat seleksi CAT BKN) dan mengunggah/ upload dokumen yang dipersyaratkan; 2, Daftar formasi dengan memilih jenis seleksi, pilih jenis formasi, unggah dokumen, cek resume dan akhiri pendaftaran kemudian mencetak kartu informasi akun dan kartu pendaftaran akun; 3.Pendaftaran secara online, melalui https://sscasn.bkn.go.id dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) atau Nomor Induk Kependudukan pada Kartu Keluarga serta Nomor Kartu Keluarga (KK); 4, Apabila pelamar tidak dapat mendaftar terkait data NIK dan Nomor Kartu Keluarga, silahkan menghubungi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sesuai dengan domisili KTP pelamar; 5. Pastikan mengisi semua data dengan benar. Data yang telah disimpan tidak dapat diperbaiki atau diubah; 6. Alur mekanisme pendaftaran pelamar melalui SSCASN dapat dilihat di portal ht sscasn.bkn.go.id; 7. Apabila telah berhasil melakukan pendaftaran di portal SSCASN, selanjutnya pelamar harus mencetak Kartu Informasi Akun sebagai bukti bahwa pelamar berhasil mendaftar di portal SSCASN. Simpan Kartu tersebut dengan baik, 8. Setelah semua tahapan pendaftaran selesai, data pelamar akan masuk kedalam database SSCASN 2022; 9. Pelamar wajib mengupload/unggah scan dokumen asli berwarna (Bukan hitam putih /legalisir) yang harus jelas terbaca dengan jelas dan tidak terpotong pada aplikasi sseasn berupa: * Foto formal berlatar belakang merah; « Kartu Tanda Penduduk (E-KTP)/Surat Keterangan dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil bagi yang belum mendapatkan E-KTP, bukan surat keterangan domisili sementara; * Surat Pernyataan 9 Point (Lampiran II) lengkap sesuai format dibubuhi tanda tangan dan e-materai/materai Rp 10.000, dengan isi : a) Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakuken tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; ) Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; c) Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PNS, prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; 4) Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; e) Bersedia mengabdi pada Pemerintah Kota Balikpapan dan tidak mengajukan pindah selama masa perjanjian kerja; 4) Apabila telah dinyatakan lulus oleh Pemerintah Kota Balikpapan, dan tetap mengajukan pindah sebagaimana dimaksud pada huruf e) diatas, maka dianggap mengundurkan diri sebagai PPPK; 8) Apabila telah dinyatakan lulus tahap akhir seleksi dan sudah mendapat persetujuan Nomor Induk PPPK kemudian mengundurkan diri, diberikan sanksi tidak boleh mendaftar pada penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara untuk periode berikutnya; h) Tidak mengajukan Tugas Belajar/ljin Belajar selama masa perjanjian kerja; i) Bersedia mentaati seluruh ketentuan lain yang berlaku bagi ASN. Panitia berhak menggugurkan apabila isi surat pernyataan tidak lengkap/ tidak sesuai sebagaimana tersebut diatas. 10. ll. 12. * Surat Lamaran Asli (Lampiran IM), yang ditujukan kepada Wali Kota Balikpapan dibubuhi tanda tangan dan e-materai/materai Rp. 10.000,- Panitia berhak menggugurkan apabila isi surat lamaran tidak benar/ tidak sesuai format. * Ijazah asli atau bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri, telah memperoleh surat keputusan penyetaraan ijazah_~—dari_—-kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan. * Transkrip nilai asli atau bagi lulusan perguruan tinggi luar_negeri melampirkan transkrip nilai dan surat keputusan hasil konversi nilai Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dari kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan. * Surat Pengalaman Kerja pada Instansi Pemerintah/ Swasta (Lampiran IV), yang ditandatangani oleh Pejabat di tempat calon PPPK bekerja minimal 2-5 tahun sesuai dengan jenjang dan jabatan fungsional yang dilamar * Pelamar PPPK Jabatan Fungsional ‘Tenaga Teknis Tahun Anggaran 2022, diberikan Penambahan = Nilai Kompetensi Teknis dengan mengupload/mengunggah ketentuan sebagai berikut: a, Jabatan Fungsional Terampil - Teknik Jalan dan Jembatan yang melampirkan Sertifikasi Keahlian Konstruksi Ahli Muda Bidang Sipil Jalan dan Jembatan yang dikeluarkan oleh Asosisasi Profesi yang terakreditasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK) antara jain; Ahli Teknik Jalan Ahli Teknik Jembatan Ahli Keselamatan Jalan Ahli Teknik Terowongan Ahli Teknik Geoteknik . Ahli Teknik Geodesi akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 15% (lima belas persen); b. Jabatan Fungsional Ahli Pertama - Pekerja Sosial yang melampirkan Sertifikat Kompetensi Pekerja Sosial yang masih berlaku yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Kementerian Sosial, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 25% (dua puluh lima persen); c. Jabatan Fungsional Ahli Pertama - Penyuluh Sosial yang melampirkan Sertifikat Kompetensi Penyuluh Sosial yang masih berlaku yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Kementerian Sosial, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 25% (dua puluh ima persen); d. Jabatan Fungsional Ahli Pertama - Pustakawan yang melampirkan Sertifikat Kompetensi Kerja Pustakawan masih berlaku yang diterbitkan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Pustakawan, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 15% (lima belas persen); . Jabatan Fungsional Ahli Pertama - Penyuluh Pertanian yang melampirkan Sertifikat Profesi yang diterbitkan oleh Lembaga Sertifikat Profesi (LSP) Pusat Pelatihan Pertanian Kementerian Pertanian, akan mendapatkan penambahan nilai sebesar 25% (dua puluh lima persen); oa eeNe Keterangan lainnya seperti Asli Kartu Tanda Pencari Kerja, Daftar Riwayat Hidup, Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), Surat Keterangan berbadan schat dari dokter pemerintah, dilengkapi setelah yang bersangkutan lulus seleksi tahap akhir; Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi dapat mencetak kartu peserta ujian secara online; Panitia Seleksi Penerimaan CASN Pemerintah Kota Balikpapan Tahun 2022 berhak menggugurkan peserta apabila data yang diisikan pada pendaftaran online tidak sama atau tidak memenuhi syarat yang telah ditentukan serta tidak sesuai dengan berkas yang diupload pada SSCASN BKN. D. SELEKSI DAN PELAKSANAAN UJIAN CALON PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (CPPPK) JABATAN FUNGSIONAL TENAGA TEKNIS 1 Seleksi Administrasi * Seleksi administrasi dilakukan untuk —mencocokkan _persyaratan administrasi dan kualifikasi dengan dokumen pelamaran; * Dalam hal dokumen pelamaran tidak memenuhi persyaratan administrasi, pelamar dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi; « Pelamar yang lulus seleksi administrasi mengikuti seleksi kompetensi; * Seleksi administrasi bagi penyandang disabilitas dilakukan dengan mencocokan persyaratan untuk memastikan kesesuaian jabatan yang dilamar dengan jenis dan derajat kedisabilitasannya melalui verifikasi dokumen pelamaran; « Panitia berhak menggugurkan apabila dokumen yang diunggah tidak lengkap/ tidak sesuai; * Panitia dapat menyatakan jabatan dan unit penempatan yang tidak dapat dilamar oleh penyandang disabilitas dan memberikan kesempatan kepada calon pelamar untuk mengajukan sanggahan pada saat Masa Sanggah seleksi administrasi. Apabila pelamar penyandang disabilitas tidak melampirkan dokumen/surat keterangan yang menyatakan jenis dan derajat kedisabilitasannya serta video yang menunjukkan kegiatan sehari hari yang berkaitan dengan jabatan yang dilamar pelamar sampai batas akhir Masa Sanggah pengumuman hasil akhir seleksi maka Panitia berhak menyatakan tidak memenuhi syarat dan kemudian membatalkan kelulusan/keikutsertaan dalam seleksi; + Pelamar yang dinyatakan tidak lulus/ Tidak Memenuhi Syarat (TMS) dapat melakukan sanggah hasil seleksi administrasi apabila kesalahan verifikasi dari Panitia dan bukan untuk melengkapi kekurangan dokumen paling lama 3 (tiga) hari sejak seleksi administrasi diumumkan; * Sanggahan diajukan melalui SSCASN. Seleksi Kompetensi * Seleksi Kompetensi dilakukan dengan menggunakan metode Sistem Computer Assisted Test (CAT) BKN dengan memperhatikan protokol Kesehatan pencegahan dan pengendalian COVID-19 yang akan diumumkan kemudian dan hanya dapat diikuti oleh peserta yang telah dinyatakan lulus seleksi administrasi; + Seleksi kompetensi memuat: a) Kompetensi Teknis; b) Kompetensi Manajerial; dan c) Kompetensi Sosial Kultural * Materi Kompetensi Teknis bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan, keterampilan, dan sikap/perilaku yang dapat diamati, diukur dan dikembangkan yang spesifik berkaitan dengan bidang teknis jabatan; * Seleksi pengadaan PPPK dilakukan dengan mempertimbangkan integritas dan moralitas yang dilaksanakan dengan wawancara. Seleksi kompetensi dan wawancara sebagaimana dimaksud dilaksanakan dengan metode CAT yang diselenggarakan BKN; © Materi Kompetensi Manajerial bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan, keterampilan, dan sikap/perilaku dalam berorganisasi yang dapat diamati, diukur, dan dikembangkan terkait dengan: a) integritas; ) kerjasama; c} komunikasi; 4d) orientasi pada hasi ¢) pelayanan publi ) pengembangan diri dan orang lain; g) mengelola perubahan; dan h) pengambilan keputusan * Materi Kompetensi Sosial Kultural bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan, keterampilan, dan sikap/perilaku yang dapat diamati, diukur, dan dikembangkan terkait dengan pengalaman berinteraksi dengan masyarakat majemuk dalam hal agama, suku dan budaya, perilaku, wawasan kebangsaan, etika, nilai-nilai, moral, emosi dan prinsip, yang harus dipenuhi setiap pemegang jabatan untuk memperoleh hasil kerja sesuai dengan peran, fungsi, dan jabatan, dalam peran pemangku jabatan sebagai perekat bangsa yang memiliki: a) kepekaan terhadap perbedaan budaya; b) kemampuan berhubungan sosial; c) kepekaan terhadap konflik; dan d) empati 3. Seleksi Wawancara Seleksi Wawancara dilaksanakan menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) milik Badan Kepegawaian Negara. E, NILAI AMBANG BATAS CALON PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (CPPPK) JABATAN FUNGSIONAL TENAGA TEKNIS * Pelamar dinyatakan lulus seleksi kompetensi jika memenuhi Nilai Ambang Bata: « Nilai Ambang Batas sebagaimana dimaksud terdiri dari: a) Nilai Ambang Batas Kompetensi Teknis; b) Nilai Ambang Batas kumulatif Kompetensi Manajerial dan sosial kultural; dan c} Nilai Ambang Batas wawancara. + Pembobotan Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Teknis dijelaskan secara rinci dalam Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 971 Tahun 2022 tanggal 24 Oktober 2022 tentang Nilai Ambang Batas Kompetensi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Teknis ‘Tahun Anggaran 2022. F. TEMPAT DAN JADWAL PELAKSANAAN UJIAN 1. Tempat Pelaksanaan Ujian ‘Tempat/ titik lokasi pelaksanaan ujian akan diinformasikan kemudian melalui website http://balikpapan.go.id atau http: //bkpsdm.balikpapan.go.id. 2. Jadwal Pelaksanaan Ujian 20 Desember 2022 s.d ngumuman Seleksi le See 03 Januari 2023 21 Desember 2022 s.d 2) ee _— 6 Januari 2023 21 Desember 2022 s.d 3. | Seleksi Administrasi : 11 Januari 2023 4 | Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 12 s.d 15 Januari 2023 5. | Masa Sanggah 16 s.d 18 Januari 2023 6 | Jawab Sanggah 19 s.d 25 Januari 2023 7 | Pengumuman Pasca Sanggah 26 s.d 28 Januari 2023 | Pemilihan Titik Lokasi Ujian dan Pencetakan 18 s.d 22 Februari Kartu Peserta 2023 23 s.d 24 Februari 9 | Penarikan data final 2023 25 Februari s.d 1 Maret 10 | Penjadwalan Seleksi Kompetensi 2023 Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan u 2 s.d 7 Maret 2023 ‘Tempat Seleksi 10 Maret s.d 3 April 12 | Pelaksanaan Seleksi Kompetensi . = 2023, 20 Maret s.d 6 April 13 | Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Tambahan es 26 Maret s.d 8 April 14 | Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi 2023 15 | Pengumuman Kelulusan 9 sd 11 April 2023 16 | Masa Sanggah 12 s.d 14 April 2023 17 | Jawab Sanggah 14 s.d 20 April 2023 18 | Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah 27 8.d 29 April 2023 19 | Pengisian DRH NI PPPK 30 April s.d 22 Mei 2023 23 Mei s.d 20 Juni | 2023 | *Apabila terdapat informasi dan perubahan jadwal tahapan seleksi akan diumumkan melalui website http://balikpapan.go.id atau http://bkpsdm.balikpapan.go.id. 20 | Usul Penetapan NI PPPK G, KETENTUAN LAIN - LAIN 1, Bagi pelamar yang terbukti melakukan kecurangan dan atau memberikan keterangan palsu dinyataken tidak Iulus/gugur; 2, Dalam hal pelamar apabila diketahui melamar lebih dari 1 (satu) instansi dan/atau 1 (satu) jenis Jabatan dan/atau jenis jalur kebutuhan PPPK atau menggunakan 2 (dua) Nomor Induk Kependudukan yang berbeda maka pelamar dinyatakan gugur dan/atau dapat dikenakan sanksi sesuai ketentuan peraturan perundang- undangan; 3, Pelamar seleksi Calon PPPK yang telah dinyatakan lulus yang usianya kurang dari 1 (satu) tahun dari batas usia pensiun jabatan pada saat pengangkatan maka perjanjian hubungan kerja diberlakukan 1 (satu) tahun sejak pengangkatan sebagai PPPK dan diberhentikan sebagai PPPK setelah masa perjanjian kerja berakhir sesuai ketentuan batas usia pensiun jabatan yang dilamar; PPPK yang telah diangkat diberikan gaji berdasarkan golongan gaji sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan dengan masa kerja 0 (nol) setelah perjanjian kerja ditandatangani; Selama pelaksanaan penerimaan CASN tidak menerima/melayani berkas lamaran yang dikirim secara langsung; . Informasi/ pertanyaan yang berkaitan dengan seleksi penerimaan CASN Tahun ‘Anggaran 2022 di Lingkungan Pemerintah Kota Balikpapan, dapat menghubungi email bipsdm@balikpapan.go.id, / WA Nomor 08115928068 (hanya selama jam kerja) dan melalui = website —http://balikpapan.go.id = atau 2/0 ‘ 3 7. Pelamar CASN/Peserta Ujian seleksi CASN tidak dipungut biaya apapun. + g 2 Demikian pengumuman ini dikeluarkan untuk diketahui dan apabila ada kekeliruan dalam pengumuman ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di: Balikpapan Pada Tanggal : 20 Desember 2022 LAMPIRAN - I: PENGUMUMAN WALIKOTA NOMOR : 871/1488/BKPSDM/2022 TANGGAL 20 DESEMBER 2022 = JABATAN ‘KUALIFIKAS! PENDIDIKAN ‘UNIT PENEMPATAN 7 z 1. [AHL PERTAMA - ANALIS KETAHANAN PANGAN [s-1 SOSiAL EXONOM! PERTANIAN /S-1 LMU |TEKNOLOGI PANGAN |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH KEPALA DINAS, |PANGAN, PERTANIAN DAN PERIKANAN 2 |aHILI PERTAMA - ANALIS PERDAGANGAN ls-1 MIPA |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS PERDAGANGAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PENGEMBANGAN PERDAGANGAN LUAR NEGERI |AHLI PERTAMA - ANALIS SUMBER DAYA MANUSIA. JAPARATUR [S-1 ADMINISTRASI PUBLIK/S-1 |ADMINISTRASI NEGARA/ S-1 IMANAJEMEN SDM/S-1 IMANAJEMEN KEBIJAKAN lPUBLIK |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KOTA, |BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PENGADAAN , PEMBERHENTIAN DAN IINFORMASI KEPEGAWAIAN ASN |AHL PERTAMA - ANALIS SUMBER DAYA MANUSIA JAPARATUR [s-1 ADMINISTRASI PUBLIK/S-1 |ADMINISTRASI NEGARA/ S-1 MANAJEMEN SDM/S-1 MANAJEMEN KEBLJAKAN PUBLIK | WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KOTA IBALIKPAPAN KEPALA BIDANG PENILAIAN KINERJA DAN MUTASI ASN |AHLI PERTAMA - ANALIS SUMBER DAYA MANUSIA JAPARATUR [S-1 ADMINISTRASI PUBLIK/S-1 /ADMINISTRASI NEGARA/ 5-1 IMANAJEMEN SDM/S-1 IMANAJEMEN KEBLJAKAN lpuBLiK |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KOTA BALIKPAPAN KEPALA BIDANG PENGEMBANGAN ASN 6 |atILI PERTAMA - PEKERJA SOSIAL ls-1 KESEJAHTERAAN SOSIAL/ [D-1V KESEJAHTERAAN SOSIAL | WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA DINAS SOSIAL KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG REHABILITASI SOSIAL, 7 at PERTAMA - PENATA RUANG [s.a / DAV TEKNIK SIPIL WALIKOTA BALIKPAPAN, SPKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS PERTANAHAN DAN PENATAAN RUANG KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PENATAAN BANGUNAN GEDUNG DAN LINGKUNGAN 8 |AHLI PERTAMA - PENATA RUANG. 8-1 / D-1V TEKNIK SIPIL \WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS PERTANAHAN DAN PENATAAN RUANG KOTA BALIKPAPAN, KEPALA [BIDANG PENATAAN RUANG 9 |aHLI PERTAMA - PENGANTAR KERJA S-1 HUKUM/S-1 PSIKOLOGI |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |KETENAGAKERJAAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANO. |PENEMPATAN DAN PERLUASAN KERJA 10 |AHLI PERTAMA - PENGAWAS KEMETROLOGIAN ls-1 HUKUM |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS PERDAGANGAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PERDAGANGAN DALAM NEGERI 11 [ABLE PERTAMA - PENGAWAS MUTU HASIL PERTANIAN [S-1 PERTANIAN/S-1 [TEKNOLOGI PERTANIAN WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS, PANGAN, PERTANIAN DAN PERIKANAN KOTA BALIKPAPAN 12 |AHLI PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN 'S-3 PERTANIAN/ D-IV |PERTANIAN |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA DINAS PANGAN, PERTANIAN DAN PERIKANAN KOTA BALIKPAPAN 1s |AHLI PERTAMA - PENYULUH SOSIAL Dav sTKs/s-1 /KESEJAHTERAAN SOSIAL |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA DINAS SOSIAL |KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PEMBERDAYAAN SOSIAL 14 |AHLI PERTAMA - PRANATA HUBUNGAN MASYARAKAT 'S.1 ILMU KOMUNIKASI/ DAV ILMU KOMUNIKASI/ §-1 DESIGN KOMUNIKASI VISUAL |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG INPORMAS!, KOMUNIKASI PUBLIK, DAN STATISTIK. 15 |AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER 'S-1 KOMPUTER MANAJEMEN INPORMATIKA / S-1 KOMPUTER PROGRAMER / 8-1 KOMPUTER ‘SISTEM INFORMATIKA/ 8-1/D- 1V KOMPUTER/S-1/D-IV [TEKNIK INFORMATIKA/D-1V [SISTEM INFORMATIKA | WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA BADAN IKEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KOTA, |BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PENGADAAN , PEMBERHENTIAN DAN IINFORMASI KEPEQAWAIAN ASN 16 |AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER [S-1 KOMPUTER MANAJEMEN |INFORMATIKA/S-1 KOMPUTER |PROGRAMER/'S-1 KOMPUTER [SISTEM INFORMATIKA/ 8-1/D- iV KOMPUTER/S-1/D-IV |TEKNIK INFORMATIKA/D-IV |SISTEM INFORMATIKA |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS. |KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG IE GOVERNMENT 17 |AHLI PERTAMA - PUSTAKAWAN D-1V ILMU PERPUSTAKAAN/ 8-1 ILMU PERPUSTAKAAN |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |PERPUSTAKAAN DAN ARSIP KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG IPERPUSTAKAAN 16 |AHLI PERTAMA - TEKNIK PENGAIRAN [S-1 TEKNIK PENGAIRAN / DAV |TEKNIK PENGAIRAN/ S-1/D.1V TEKNIK SIPIL, |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |PEKERJAAN UMUM KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG SUMBER, IDAYA AIR DAN DRAINASE 19 |AHLI PERTAMA - TEKNIK PENYEHATAN LINGKUNGAN s-1/ D-IV TEKNIK LINGKUNGANY S-1/D-1 [TEKNIK SIPIL IWALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |PEKERJAAN UMUM KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PENYEHATAN ILINGKUNGAN |AHLI PERTAMA - TEKNIK TATA BANGUNAN DAN |PERUMAHAN [s-1 TEKNIK SIPIL/S-1 TEKNIK /ARSITEKTUR IWALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG |PERMUKIMAN |AHLI PERTAMA - TEKNIK TATA BANGUNAN DAN 2) |PERUMAHAN, |s-1 TEKNIK SIPIL/S-1 TEKNIK |ARSITEKTUR, IWALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG PERUMAHAN 22 |TERAMPIL - ARSIPARIS KEARSIPAN/ D-lll IMANAGEMEN INFORMASI DAN DOKUMEN |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS KESEHATAN KOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DINAS KESEHATAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA SUB BAGIAN UMUM DINAS KESEHATAN 28 26 /TERAMPIL - ARSIPARIS. [D-W KEARSIPAN D-IL IMANAGEMEN INFORMAS! DAN IDOKUMEN |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRICTARIS DAERAH,KEPALA BADAN |KEPEGAWAIAN DAN PENOEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KOTA |BALIKPAPAN KEPALA BIDANO PENGADAAN , PEMBERHENTIAN DAN IINFORMAS! KEPEGAWAIAN ASN |TERAMPIL - OPERATOR SISTEM INFORMASI | ADMINISTRAS! KEPENDUDUKAN D-lll KOMPUTER/D-IIl TEKNIK [INFORMATIKA |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS IKEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANO PELAYANAN PENDAFTARAN PENDUDUK [Dat MIPA/D-Im |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH, KEPALA DINAS |TERAMPIL - PENERA IMATEMATIKA/D-It! METROLOGI| |PERDAGANGAN KOTA BALIKPAPAN, KEPALA UPTD METROLOGI DINAS IDAN INSTRUMENTAS! |PERDAGANGAN, |TERAMPIL, DAMPAK LINGKUNGAN [p.m TeKNMK: EA LUN, ~ PENGENDALI LINGKUNOAN IHIDUP KOTA BALIKPAPAN a7 |TERAMPIL - TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN jo. TEKNIK SIPIL) D-I [TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN |WALIKOTA BALIKPAPAN, SEKRETARIS DAERAH,KEPALA DINAS | PEKESRJAAN UMUM KOTA BALIKPAPAN, KEPALA BIDANG JALAN DAN |SEMBATAN LAMPIRAN-II: PENGUMUMAN WALIKOTA BALIKPAPAN NOMOR :871/1488/ BKPSDM/ 2022 TANGGAL : 20 Desember 2022 ‘SURAT PERNYATAAN Yang bertandatangan di bawah ini: Nama Jabatan yang dilamar Unit Kerja Penempatan Jenis Kelamin ‘Tempat / Tanggal Lahir Nomor KTP Alamat No. Telp/ Hp 1) Tidak Pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih: Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; 3) Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PNS, prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; 4) Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; 5) Bersedia mengabdi pada Pemerintah Kota Balikpapan dan tidak mengajukan sudah selama masa perjanjian kerja; 6) Apabila telah dinyatakan lulus oleh Pemerintah Kota Balikpapan, dan tetap mengajukan pindah sebagaimana dimaksud pada angka 5 diatas, maka dianggap mengundurkan diri sebagai PPPK; 7) Apabila telah dinyatakan lulus tahap akhir seleksi dan sudah mendapat persetujuan Nomor Induk PPPK kemudian mengundurkan diri, diberikan sanksi tidak boleh mendaftar pada penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara untk periode berikutnya; 8) Tidak mengajukan tugas belajar/ ijin belajar dalam kurun waktu minimal 3 (tiga) tahun tethitung sejak diangkat sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN); 9) Bersedia mentaati seluruh ketentuan lain yang berlaku bagi ASN. 2) Demikian Surat Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, apabila dikemudian hari ditemukan data yang tidak benar maka saya menerima keputusan panitia membatalkan keikutsertaan/ kelulusan saya pada seleksi CPPPK Pemerintah Kota Balikpapan Tahun Anggaran 2022 dan saya bersedia dituntut di muka pengadilan serta bersedia menerima segala tindakan yang diambil oleh Pemerintah Kota Balikpapan. Balikpapan,, Materai Rp. 10.000 2022 dan TTD LAMPIRAN-IIL : PENGUMUMAN WALIKOTA BALIKPAPAN NOMOR :871/1488/ BKPSDM/ 2022 TANGGAL : 20 Desember 2022 Balikpapan, 2022 Kepada Yth, Wali Kota Balikpapan di- Balikpapan Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama Jenis Kelamin ‘Tempat dan Tanggal Lahir ‘Alamat No Telepon / HP Alamat E-mail Dengan ini menyampaikan permohonan kepada Bapak, agar dapat mengikuti seleksi penerimaan Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan Pemerintah Kota Balikpapan Tahun Anggaran 2021 dalam jabatan dengan kualifikasi pendidikan. unit kerja penempatan.. ‘Sebagai bahan pertimbangan Bapak, bersama ini saya lampirkan : 1. Scan Asli surat Jamaran yang ditujukan kepada Wali Kota Balikpapan ditandatangani diatas materai Rp. 10.000,- dengan mencantumkan nama lengkap, jenis kelamin, tempat dan tanggal lahir, alamat, nomor telepon rumah/ HP, alamat e-mail, nama jabatan yang dilamar, kualifikasi pendidikan yang dipersyaratkan, dan unit kerja penempatan yang dilamar; 2. Scan asli ijazah yang sesuai dengan kualifikasi pendidikan jabatan yang dilamar (bukan ijazah sementara/ surat keterangan lulus/ bukti yudisum); Scan asli transkrip nilai yang sesuai dengan kualifikasi pendidikan jabatan yang dilamar; Scan asli surat pernyataan 9 poin bertandatangan dan bermaterai Rp. 10.000; Upload pas foto terbaru ukuran 3x4 berlatar belakang merah; Scan asli Kartu Tanda Penduduk Elektronik (E-KTP) / Surat Keterangan dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil; 7. Scan asli surat keterangan pengalaman kerja yang relevan sesuai dengan ketentuan Jabatan yang dilamar; 8. Scan asli surat keterangan resmi berlaku dari Rumah Sakit Pemerintah/ Puskesmas yang menerangkan jenis dan derajat kedisabilitasan serta link video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari- hari dalam menjalankan aktifitas sesuai dengan jabatan yang dilamar (bagi pelamar penyandang disabilitas)* 9. Scan asli persyaratan khusus sertifikasi_ dan © kompetensi_tambahan berupa... (persyaratan khusus setiap jabatan yang dilamar ‘sesuai pengumuman Wali Kota Balikpapan).** one Demikian surat lamaran ini dibuat, adapun seluruh data dan dokumen yang saya upload melalui https://sscasn.bkn.go.id adalah benar. Apabila dikemudian hari ditemukan data yang tidak benar, maka saya menerima keputusan panitia membatalkan keikutsertaan/ kelulusan saya pada Seleksi Penerimaan Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja i Lingkungan Pemerintah Kota Balikpapan Tahun Anggaran 2022. ‘Atas Perhatiannya diucapkan terima kasih. Hormat saya, Materai Rp.10.000, dan TTD Keterangan : “Hanya dituliskan dan lampirkan bagi pelamar yang melamar jabatan tertentu. “Dituliskan dan dilampirkan sesuai_ dengan jabatan yang dilamar LAMPIRAN-IV : PENGUMUMAN WALIKOTA BALIKPAPAN NOMOR : 871/1488/ BKPSDM/ 2022 TANGGAL : 20 Desember 2022 >> KOP SURAT<< SURAT KETERANGAN PENGALAMAN KERJA! NOMOR:. Saya bertandatangan dibawah ini: Nama NIP Jabatan Unit Kerja Dengan ini menerangkan bahwa: Nama ‘Tempat/tanggal lahir Pendidikan Unit kerja/Instansi Telah tugas sebagai. -bulan, _ terhitung mulai tanggal. dan berkinerja baik. Demikian surat keterangan ini dibuat dengan sesungguhnya dan sebenar-benarnya untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya. Jabatan.. Ted Stempel unit kerja Nama 1 syarat wajib 2ditanda tangani Paling Rendah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, bagi pelamar yang memiliki pengalaman kerja pada Instansi Pemerintah, dan ditandatangani Paling Rendah Direktur/ Kepala Divisi yang membidangi Sumber Daya Manusia, bagi pelamar yang memiliki pengalaman kerja pada Perusahaan Swasta/ Lembaga Swadaya Non- Pemerintah/ Yayasan,

Anda mungkin juga menyukai