Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN BLOK JARINGAN DASAR

SEMESTER GANJIL 2017-2018

NAMA :

KELAS :

A.

1. Apa yang anda ketahui tentang jaringan komputer dan kenapa jaringan komputer saat ini diperlukan ?
sebutkan manfaat dan kerugian jaringan komputer?

2. Latar belakang sejarah jaringan komputer terbentuk karna adanya pemanfaatan sebuah perangkat komputer
secara bersamaan yang dikenal dengan Time Sharing System. Jelaskan yang dimaksud dengan Time Sharing
System !

3. Pada jaringan komputer terdapat jenis-jenis dari jaringan computer. Tulislah jenis-jenis dari jaringan komputer
tersebut dan berikan penjelasannya.

4. Jelaskan yang dimaksud dengan IP Address pada jaringan computer !

5. Untuk membangun jaringan komputer, setiap computer yang terhubung perlu diberi pengalamatan
komputer. Apakah yang dimaksud dengan Ip Address ?

6. Tuliskan susunan warna kabel straight pada tipe penyambungan jaringan !

7. Jelaskan yang dimaksud dengan computer server !

8. Pada perangkat keras computer, Network Interface Card diperlukan untuk supaya computer dalam
jarigan bisa digunakan. Jelaskan yang dimaksud dengan Network Interface Card ?

9. Sebutkan 7 lapisan OSI layer dalam jaringan computer !

10. Tuliskan jenis-jenis dari media transmisi jaringan dan tuliskan kegunaan-kegunaannya!
ULANGAN BLOK JARINGAN DASAR
SEMESTER GANJIL 2017-2018

NAMA :

KELAS :

B.

1. Apa yang anda ketahui tentang jaringan komputer dan kenapa jaringan komputer saat ini diperlukan ?
sebutkan manfaat dan kerugian jaringan komputer?

2. Latar belakang sejarah jaringan komputer terbentuk karna adanya pemanfaatan sebuah perangkat komputer
secara bersamaan yang dikenal dengan Distributed Processing. Jelaskan yang dimaksud dengan Distributed
Processing

3. Pada jaringan computer terdapat macam-macam topologi jaringan, tuliskan macam-macam topologi jaringan
dan tuliskan keunggulan dan kelemahan tiap-tiap topologi jaringan

4. Jelaskan yang dimaksud dengan Protokol pada jaringan computer !

5. Apakah yang dimaksud dengan Domain Name System (DNS) pada jaringan computer ?

6. Tuliskan susunan warna kabel Crossovert pada tipe penyambungan jaringan !

7. Jelaskan yang dimaksud dengan computer client !

8. Perangkat Wireless Card biasa ditemui dalam computer jaringan, Tuliskan fungsi atau keguanaan dari Wireless
Card !

9. Sebutkan badan dunia yang menangani OSI (open system interconnected) dalam jaringan computer !

10. Tuliskan jenis-jenis dari media transmisi jaringan dan tuliskan kegunaan-kegunaannya !

Anda mungkin juga menyukai