Anda di halaman 1dari 11

14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java?

Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Blog
Lowongan Kerja
Glints
Bidang ExpertClass
Profesi  IT  Tech & Data
Glints Community

Tertarik
berlangganan
Belajar
buat akun
Java? Ikuti Panduan
untuk perusahaan 

Praktisnya di Sini
Diperbarui 30 Sep 2021 - Dibaca 8 mnt

Bima Tandika

Isi Artikel

1 Pengetahuan Dasar yang Harus Dimiliki

2 Perangkat yang Harus Dipersiapkan

3 Media Belajar Java

4 Tantangan yang Dihadapi dalam Belajar Java

Sudah 20 tahun berlalu sejak awal peluncurannya, bahasa pemrograman Java

masih sangat diminati dan terus meluas penggunaannya ke berbagai platform. Tak

heran, belajar Java adalah keharusan bagi para calon programmer.

Tingkat popularitas Java juga menjadi daya tarik tersendiri di mata penggiat dunia

komputasi.

Berdasarkan riset yang dirilis Tiobe Programming Community Index pada Februari

2020, Java menduduki peringkat pertama untuk bahasa pemrograman terpopuler.

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 1/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Pencapaian tersebut bukanlah hal baru, Java memang kerap berada di peringkat 10

besar paling top. Dari rekam jejak itulah, kamu bisa menyimpulkan betapa
Blog
prospek pengembangan platform berbasis Java.
Lowongan Kerja
tingginya
Glints ExpertClass
Glints Community
Kemampuan membuat aplikasi desktop hingga Android dengan fondasi Java amat
dibutuhkan di berbagai perusahaan. Nah, manfaatkan peluang tersebut dengan

mulai mempelajari bahasa pemrograman Java sejak dini.

Supaya proses belajar Java lebih terarah, Glints akan memandumu dengan

sejumlah tips dan persiapan untuk pemula. Yuk, disimak!

Pengetahuan Dasar yang Harus Dimiliki

© Freepik

Java adalah bahasa pemrograman yang berada satu tingkat di atas C++. Keduanya
memiliki kesamaan cara pandang, yakni Object Oriented Programming (OOP).

Jadi, jika kamu sudah lebih dulu menguasai C++, kamu akan lebih mudah

memahami Java. Sebaliknya, syntax Java akan terasa jauh lebih rumit jika belum 
pernah mempelajari bahasa prosedural seperti C++.
https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 2/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Teknik pemrograman dengan orientasi objek memang menjadi pengetahuan dasar


yang harus kamu miliki. Pada metode ini, objek-objek membungkus fungsi dan
Blog
Lowongan Kerja
variabel.
Glints ExpertClass
Glints Community
Objek-objek tersebut saling berkomunikasi dan membangun sebuah program.

Sebagai langkah awal dalam memahami OOP, kamu perlu mengenali atau

menyegarkan ingatanmu kembali akan istilah-istilah berikut ini.

1. Object

Disebut “object” ketika mempunyai state (keadaan) dan behaviour (perilaku).

Contoh: Seekor anjing bisa diuraikan keadaannya dalam hal warna, jenis, dan
perilaku (menyalak, tidur, makan). Sebuah objek juga merupakan instance dari

class.

2. Class

Class dapat dipahami sebagai konsep atau template yang mendeskripsikan


keadaan yang didukung oleh object tipe kelas bersangkutan.

3. Method

Penulisan logika sampai manipulasi data dilakukan di dalam method. Adapun

kelas menyimpan banyak method.

4. Variable instance

Ada variabel unik di setiap objek. Variable instance dengan nilai-nilai yang
dimasukkan ke dalamnya akan memengaruhi keadaan suatu object.

Baca Juga: Tips dan Referensi Materi Belajar Java untuk Pemula

Perangkat yang Harus Dipersiapkan 

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 3/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Blog
Lowongan Kerja
Glints ExpertClass
Glints Community

© Freepik

Setelah membekali diri dengan pengetahuan dasar OOP, kamu sudah bisa

mempersiapkan perangkat untuk belajar Java. Inilah software yang harus kamu
miliki.

1. Java Development Kit (JDK)

JDK menjadi platform yang wajib kamu install untuk merancang program dengan

bahasa Java. Di dalamnya terdapat pula library-library yang akan mendukung

proses penyusunan program.

Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah buka alamat URL Oracle

berikut. Klik halaman versi Java SE yang kamu inginkan.

Selanjutnya, download Java SE yang formatnya sesuai dengan sistem operasi yang
kamu gunakan, entah itu Windows, Linux, atau Mac. Ikuti instruksi instalasi yang

tertera.

2. Integrated Development Environment (IDE) 

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 4/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

IDE merupakan tool untuk menyusun program; didesain terintegrasi dengan

editor teks, kompilasi file, performing, serta dilengkapi komponen visual.


Blog
Lowongan Kerja
Glintsopsi
Dua ExpertClass
IDE terbaik yang biasa menjadi andalan dalam merancang program Java
Glints Community
adalah Netbeans dan Eclipse.

a. NetBeans

Selain gratis dan terkenal di kalangan programmer Java, NetBeans memiliki

kelebihan tersendiri bagi pemula.

Tool yang dikembangkan oleh Sun Microsystem ini menghadirkan semua plugin
yang dibutuhkan untuk membangun program, seperti applet form, database

driver, dan lain-lain.

Sebagai pemula, kamu akan sangat dimudahkan dengan fiturnya yang lengkap dan

serba otomatis. Kekurangannya, muatan NetBeans cukup memberatkan sehingga

membebani sistem.

b. Eclipse

Keterbatasan plugin membuat Eclipse kurang diminati oleh pemula. Kamu akan
lebih banyak bekerja secara manual dan menginstal plugin tambahan, tetapi

jangan langsung mencoretnya dari daftar calon IDE-mu.

Eclipse sebenarnya memiliki konfigurasi yang mudah, dilengkapi segudang fitur


dan library. Software gratis ini juga dapat diandalkan untuk mengembangkan

aplikasi Android.

Bahkan, performa sistem tidak akan terbebani oleh proses kerja Eclipse.

Singkatnya, Eclipse cocok untuk kamu yang sudah mahir dalam menyusun

program Java dan merasa tertantang untuk memodifikasi plugin.


https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 5/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Baca Juga: Agar Dilirik, Ikuti Panduan Menyusun Portofolio Programmer

Berikut Ini
Blog
Lowongan Kerja
Media Belajar
Glints ExpertClass
Glints Community
Java

© Freepik

Selain menyimak mata kuliah Java di jurusan teknik informatika, sempatkan

mempelajarinya lewat berbagai media. Glints telah merangkum sejumlah media

belajar Java yang bisa memberimu nuansa baru.

1. Tutorial online

Beberapa website secara khusus menghadirkan tutorial coding online.

Menariknya, kamu bisa langsung mencoba coding dan kompilasi via platform

tutorial.

Dua di antaranya adalah tutorialspoint.com dan learnjavaonline.org. Untuk

website lokal, kamu bisa mengasah kemampuanmu di Chapter-Chapter yang

disediakan oleh Codepolitan.com. 

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 6/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

2. Video

Kamu
Blog menyukai pembelajaran yang mengedepankan visual? Tengoklah video-
Lowongan Kerja
video yang menayangkan teknik pemrograman Java di saluran Youtube
Glints ExpertClass
Glints Community

Ada banyak konten yang bisa kamu pilih, salah satunya melalui kanal

freecodecamp.org.

3. Animasi

Animasi memang selalu menyenangkan untuk dilihat. Nah, jika materi Java

dikemas dalam bentuk animasi, kamu pasti tidak akan jenuh mempelajarinya.

Pada website Greenfoot.org misalnya, coding berdampingan dengan animasi

menggemaskan dan dirancang mudah dipahami.

4. Kursus online

Bagi kamu yang ingin serius menekuni dunia Java, tidak ada salahnya untuk

mengikuti berbagai kursus online mulai sekarang. Meski belajar jarak jauh, kamu

akan dibimbing oleh pengajar profesional.

Salah satu kursus pemrograman Java terpopuler diselenggarakan oleh Udemy,

dengan jumlah peserta mencapai puluhan ribu.

Ada pula Dicoding Academy, startup IT yang menawarkan kelas programming


secara gratis maupun berbayar.

Tantangan yang Dihadapi dalam Belajar Java

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 7/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Blog
Lowongan Kerja
Glints ExpertClass
Glints Community

© Freepik

Setiap bahasa pemrograman adalah tantangan tersendiri, tidak terkecuali Java.

Namun, jangan takut. Asalkan tekun belajar dari media mana pun, kamu pasti bisa
menaklukkan tantangan di bawah ini.

1. Syntax yang terlalu panjang

Dibandingkan dengan metode pemrograman lainnya, syntax Java cukup panjang

sehingga sulit diingat. Untuk menyusun Hello World saja, membutuhkan beberapa

baris kode yang lumayan rumit.

Tipsnya, selalu buat dokumentasi catatan coding. Dokumentasi akan

membantumu dalam mengingat alur coding dan menemukan kesalahan/error.

Kiat ini tidak hanya berlaku ketika mempelajari Java, tetapi juga semua metode

pemrograman.

2. Sulit memahami akses level, package, class, array

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 8/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Ini adalah tantangan untuk kamu yang belum pernah belajar Object Oriented

Programming sama sekali. Pasalnya, konsep-konsep di atas berkaitan dengan OOP


Blog
Lowongan
dan wajibKerja
kamu pahami.
Glints ExpertClass
Glints Community
Kalau kamu tidak sabar, bisa saja kamu merasa jenuh dan belajar Java setengah

hati.

Jangan patah semangat! Luangkan waktu khusus untuk belajar OOP secara

mendalam, baik dengan cara diskusi bersama teman-temanmu atau melalui media

interaktif mana pun yang kamu sukai.

Baca Juga: 8 Kiat Agar Lancar Belajar Bahasa Pemrograman

Siapa tahu suatu hari nanti kamu menjadi Java Developer berkat tekadmu yang

kuat untuk belajar Java. Jangan ragu untuk bermimpi!

Nah, Glints siap mendukung mimpimu dengan mengirimkan informasi seputar

lowongan kerja di bidang IT. Daftar di sini, ya.

Sumber
• TIOBE Index for September 2021

Seberapa bermanfaat artikel ini?


Klik salah satu bintang untuk menilai.

• • • • • 
Nilai rata-rata 5 / 5. Jumlah vote: 1

beginner belajar java Java

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 9/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Comments are closed.


Blog
Lowongan Kerja
Glints ExpertClass
Glints Community

Artikel Terkait
Mengawali Karier

Database Administrator: Arti, Tugas, Jenis, Skill, dan Prospek Kariernya


Bima Tandika 30 Okt 2020

Bidang Profesi

Coding: Definisi, Manfaat, Jenis Bahasa Pemrograman, dan Cara


Mempelajarinya
Bima Tandika 28 Okt 2020

Bidang Profesi

5 Bacaan Wajib Tentang Manajemen Pemasaran Untuk Profesional


Bima Tandika 23 Apr 2020

Dunia Kerja

Tahap Demi Tahap Melakukan Riset Pasar Dengan Efektif


Bima Tandika 23 Apr 2020

BERLANGGANAN CARI LOWONGAN

KATEGORI TOPIK

Tips Karier

Bidang Profesi

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 10/11
14/12/22 16.14 Tertarik Belajar Java? Ikuti Panduan Praktisnya di Sini - Glints Blog

Konten Eksklusif

Kabar Glints
MEDIABlog
SOSIAL
Lowongan Kerja
Glints ExpertClass
Facebook
Glints Community

Twitter

Instagram

LinkedIn

CARI KERJA BERDASARKAN

Lokasi

Nama Perusahaan

Kategori

Posisi

Paling Banyak Dicari

TAMBAH ILMU & SKILL

Kelas Copywriting

Kelas Public Speaking

Kelas Influencer

Kelas SEO

Kelas Marketing

https://glints.com/id/lowongan/belajar-java-adalah/#.Y5mT7nZByUn 11/11

Anda mungkin juga menyukai