Anda di halaman 1dari 7

PENETAPAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Mata Pelajaran Bahasa Inggris kelas VIII


SMP N1 LAWE SIGALA GALA

Kompetensi Inti :
KI 1 : Menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

Aspek/Ranah
No Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
1 3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 3.1.1. Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
dan unsur kebahasaan teks interaksi kebahasaan dari ungkapan meminta perhatian
interpersonal lisan dan tulis yang 3.1.2. Menyebutkan ungkapan meminta perhatian
melibatkan tindakan meminta perhatian, 3.1.3. Merespon ungkapan meminta perhatian
mengecek pemahaman, menghargai 3.1.4. Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
kinerja, meminta dan mengungkapkan kebahasaan dari ungkapan mengecek pemahaman
pendapat, serta menanggapinya, sesuai 3.1.5. Menyebutkan ungkapan mengecek pemahaman
dengan konteks penggunaannya 3.1.6. Merespon ungkapan mengecek pemahaman
3.1.7. Mengidentifikasi fungsi social dan
unsurkebahasaan dari ungkapan menghargai
kinerja yang baik
3.1.8. Menyebutkan ungkapan menghargai kinerja yang
baik
3.1.9. Merespon ungkapan menghargai kinerja yang baik
3.1.10. Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
kebahasaan dari meminta dan mengungkapkan
pendapat
Aspek/Ranah
No Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
3.1.11. Menyebutkan ungkapan meminta dan
mengungkapkan pendapat
3.1.12. Merespon ungkapan meminta dan mengungkapkan
pendapat
4.1 Menyusun teks interaksi interpersonal 4.1.1. Menulis teks lisan sederhana untuk mengucapkan
lisan dan tulis sangat pendek dan dan merespon ungkapan meminta perhatian.
sederhana yang melibatkan tindakan 4.1.2. Menulis teks lisan sederhana untuk mengucapkan
meminta perhatian, mengecek dan merespon ungkapan mengecek pemahaman
pemahaman, menghargai kinerja, serta 4.1.3. Menulis teks lisan sederhana untuk mengucapkan
meminta dan mengungkapkan pendapat, dan merespon ungkapan menghargai kinerja yang
dan menanggapinya dengan baik.
memperhatikan fungsi sosial, struktur 4.1.4. Menulis teks lisan sederhana untuk mengucapkan
teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan merespon ungkapan meminta dan
dan sesuai konteks mengungkapkan pendapat.

2 3.2 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 3.2.1 Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
dan unsur kebahasaan teks interaksi kebahasaan dari memberi dan meminta informasi
transaksional lisan dan tulis yang terkait kemampuan dan kemauan
melibatkan tindakan memberi dan 3.2.2 Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait kemampuan meminta informasi terkait kemampuan
dan kemauan, melakukan suatu 3.2.3 Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
tindakan, sesuai dengan konteks meminta informasi terkait kemauan
penggunaannya. (Perhatikan unsur
kebahasaan can, will)

4.2 Menyusun teks interaksi transaksional 4.2.1 Menulis teks lisan dan tulis sederhana untuk
lisan dan tulis sangat pendek dan mengucapkan memberi dan meminta informasi
sederhana yang melibatkan tindakan terkait kemampuan dan kemauan, melakukan suatu
memberi dan meminta informasi terkait tindakan.
kemampuan dan kemauan, melakukan
Aspek/Ranah
No Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
suatu tindakan, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks
3 3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 3.3.1 Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
dan unsur kebahasaan teks interaksi kebahasaan dari memberi dan meminta informasi
transaksional lisan dan tulis yang terkait keharusan, larangan, dan himbauan, sesuai
melibatkan tindakan memberi dan dengan konteks penggunaannya
meminta informasi terkait keharusan, 3.3.2 Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
larangan, dan himbauan, sesuai dengan meminta informasi terkait keharusan sesuai dengan
konteks penggunaannya (Perhatikan konteks
unsur kebahasaan must, should) 3.3.3 Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait larangan sesuai dengan
konteks
3.3.4 Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait himbauan sesuai dengan
konteks

4.3 Menyusun teks interaksi transaksional 4.3.1 Menulis teks lisan dan tulis sederhana yang
lisan dan tulis sangat pendek dan melibatkan tindakan memberi dan meminta
sederhana yang melibatkan tindakan informasi terkait keharusan, larangan, dan
memberi dan meminta informasi terkait himbauan, dengan memperhatikan fungsi sosial,
keharusan, larangan, dan himbauan, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan
dengan memperhatikan fungsi sosial, sesuai konteks
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks

4 3.4 Menerapkan fungsi sosial, struktur 3.4.1. Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
teks, dan unsur kebahasaan teks kebahasaan dari memberi dan meminta informasi
interaksi interpersonal lisan dan tulis terkait menyuruh, mengajak, meminta ijin, serta
yang melibatkan tindakan menyuruh, menanggapinya, sesuai dengan konteks
mengajak, meminta ijin, serta penggunaannya
3.4.2. Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
Aspek/Ranah
No Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
menanggapinya, sesuai dengan konteks meminta informasi terkait ungkapan menyuruh
penggunaannya sesuai dengan konteks
3.4.3. Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait ungkapan mengajak
sesuai dengan konteks
3.4.4. Menyebutkan ungkapan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait ungkapan meminta ijin
sesuai dengan konteks
3.4.5. Menanggapi teks interaksi interpersonal lisan dan
tulis yang melibatkan tindakan menyuruh,
mengajak, dan meminta ijin, sesuai dengan
konteks penggunaannya

4.4. Menyusun teks interaksi interpersonal 4.4.1. Menulis teks lisan dan tulis sederhana yang
lisan dan tulis sangat pendek dan melibatkan tindakan menyuruh, mengajak,
sederhana yang melibatkan tindakan meminta ijin, dan menanggapinya dengan
menyuruh, mengajak, meminta ijin, dan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan
menanggapinya dengan memperhatikan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks
5 3.5 Membandingkan fungsi sosial, struktur 3.5.1. Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa kebahasaan teks khusus dalam bentuk greeting
teks khusus dalam bentuk greeting card, card, dengan memberi dan meminta informasi
dengan memberi dan meminta terkait dengan hari-hari spesial
informasi terkait dengan hari-hari 3.5.2. Menyebutkan teks Kartu ucapan selamat (Greeting
spesial, sesuai dengan konteks Cards) terkait dengan hari-hari spesial
penggunaannya 3.5.3. Merespon teks Kartu ucapan selamat (Greeting
Cards) terkait dengan hari-hari spesial
3.5.4. Menyebutkan teks Undangan pribadi

4.5. Menyusun teks khusus dalam bentuk 4.5.1. Menulis informasi rinci yang terdapat pada teks
greeting card, sangat pendek dan greeting card
Aspek/Ranah
No Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
sederhana, terkait hari-hari spesial 4.5.2. Menulis teks khusus dalam bentuk greeting card
dengan memperhatikan fungsi sosial, sangat pendek dan sederhana, terkait hari-hari
struktur teks, dan unsur kebahasaan, spesial dengan memperhatikan fungsi sosial,
secara benar dan sesuai konteks struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar
dan sesuai konteks

6 3.6 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 3.6.1. Mengidentifikasi fungsi social dan unsur
dan unsur kebahasaan teks interaksi kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan
transaksional lisan dan tulis yang tulis yang melibatkan tindakan memberi dan
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keberadaan orang,
meminta informasi terkait keberadaan benda, binatang, sesuai dengan konteks
orang, benda, binatang, sesuai dengan
penggunaannya
konteks penggunaannya. (Perhatikan
unsur kebahasaan there is/are) 3.6.2. Menyebutkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait keberadaan orang, sesuai dengan
konteks penggunaannya
3.6.3. Menyebutkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait benda, sesuai dengan konteks
penggunaannya
3.6.4. Menyebutkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait binatang, sesuai dengan konteks
penggunaannya

4.6. Menyusun teks interaksi transaksional 4.6.1. Menulis teks interaksi transaksional lisan dan tulis
lisan dan tulis sangat pendek dan sangat pendek dan sederhana yang melibatkan
sederhana yang melibatkan tindakan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
memberi dan meminta informasi terkait keberadaan orang, benda, binatang, dengan
keberadaan orang, benda, binatang,
dengan memperhatikan fungsi sosial, memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan
struktur teks, dan unsur kebahasaan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
Aspek/Ranah
No Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
yang benar dan sesuai konteks

7 3.7 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 3.7.1 Mengidentifikasi fungsi social dan unsur kebahasaan
dan unsur kebahasaan teks interaksi teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi
melibatkan tindakan memberi dan terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/ kejadian yang
meminta informasi terkait keadaan/ dilakukan/terjadi secara rutin atau merupakan
tindakan/kegiatan/ kejadian yang kebenaran umum, sesuai dengan konteks
dilakukan/terjadi secara rutin atau penggunaannya
merupakan kebenaran umum, sesuai 3.7.2 Menyebutkan teks lisan dan tulis memberi dan
dengan konteks penggunaannya. meminta informasi terkait keadaan yang
(Perhatikan unsur kebahasaan simple dilakukan/terjadi secara rutin atau merupakan
present tense) kebenaran umum

4.7 Menyusun teks interaksi transaksional 4.7.1 Menulis teks interaksi transaksional lisan dan tulis
lisan dan tulis sangat pendek dan sangat pendek dan sederhana yang melibatkan
sederhana yang melibatkan tindakan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ ndakan/ kegiatan/ kejadian yang
keadaan/ ndakan/ kegiatan/ kejadian dilakukan/terjadi secara rutin atau merupakan
yang dilakukan/terjadi secara rutin atau kebenaran umum, dengan memperhatikan fungsi
merupakan kebenaran umum, dengan sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang benar
memperhatikan fungsi sosial, struktur dan sesuai konteks
teks dan unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks
PenetapanTeknikPenilaian
Dalam memilih teknik penilaian mempertimbangkan ciri indikator,contoh:
o Apabila tuntutan indikator melakukan sesuatu, maka teknik penilaiannya adalah unjuk kerja (performance).
o Apabila tuntutan indicator berkaitan dengan pemahaman konsep, maka teknik penilaiannya adalah tertulis.
o Apabila tuntutan indikator memuat unsur penyelidikan, maka teknik penilaiannya adalah proyek

Anda mungkin juga menyukai