Anda di halaman 1dari 4

Contoh Soal Penilaian Harian

Nama : ………………………..
Pelajaran: Berani (7) Kelas/Semester : II / II (Dua/Dua)
Hari/Tanggal : ………………………..

Kerjakan soal – soal di bawah ini dengan teliti dan benar !


BELAJAR DI KELAS
A. Soal I
1. Kaum Tsamud melakukan perbuatan syirik dengan menyembah berhala. Kemudian
Allah swt mengutus orang yang berasal dari kaum Tsamud untuk mengajarkan kebenaran
dan jalan yang lurus. Dia adalah seorang Nabi yang memiliki akhlak yang baik. Allah
memerintahkan Nabi tersebut untuk mengajak kaum Tsamud untuk menyembah Allah
semata.
Berdasarkan penggalan di atas, Nabi yang dimaksud adalah Nabi ..........

2. Gambar di atas menunjukkan kegiatan .......


3.

Tujuan dari dilakukannya kegiatan seperti gambar di atas adalah ........


4. Dalam proses musyawarah, semua anggota diwajibkan mematuhi peraturan atau syarat-
syarat yang berlaku  dalam musyawarah seperti menghormati pendapat orang lain meski
pendapat tersebut bertentangan satu dengan yang lain, tidak memotong pembicaraan orag
yang sedang menyampaikan pendapatkan, agar musyawarah tetap berjalan aman dan
tertib.

Pengertian di atas merupakan pegetian dari ........ musyawarah


5.

Dari gambar tersebut, dapat disimpulkan bahwa kita harus menjadi ........ yang pemberani,
tidak mudah mengeluh dengan keadaan yang keruh

6. Gambar di bawah ini menunjukkan bahwa menuntut ilmu hukumnya .........

7. Manfaat dari menuntu ilmu salah satunya yaitu kita dapat memperluas ......... kita
8. Apabila guru telah memulai membacakan pelajaran, maka jangan sibuk berbicara dengan
teman dan jangan berdebat dengannya. Perhatikan penjelasan guru dengan baik.
Janganlah larut dalam lamunan dan hayalan di tengah-tengah pelajaran yang berlangsung.
Bila menemukan kesulitan dalam memahami suatu persoalan yang telah diterangkan,
maka mintalah kepada guru dengan sopan untuk mengulangi keterangan sekali lagi.
Janganlah berkata keras kepada guru dan jangan menentangnya, jika guru tidak
memperhatikan ucapan kita.
Dari paragraf di atas, dapat disimpulkan bahwa ketika menuntut ilmu kita harus ........
pelajaran yang disampaikan
9. Tata cara yang baik dalam bertanya adalah ....... setelah diberi kesempatan untuk bertanya
barulah kita berbicara tentang hal yang ingin ditanyakan

10. Salah satu manfaat bertanya yaitu bisa


memberi ....... kepada siswa untuk belajar
lebih jauh
Kunci Jawaban
A. Soal I
1. Nabi Saleh a.s
2. Musyawarah
3. Tujuan musyawarah adalah
a. Mendapatkan kesepakatan bersama sehingga keptusan akhir yang diambil dapat
diterima dan dilaksanakan semua anggota dengan penuh rasa tanggung jawab
b. Membuka pintu kesulitan dan memberikan kesempatan untuk melihat masalah dari
berbagai sudut pandang sehingga keputusan yang dihasilkan sesuai dengan persepsi
dan setandar anggota
4. Manfaat dan fungsi musyawarah
5. Pemimpin
6. Wajib
7. Pengetahuan
8. Memperhatikan
9. Mengangkat tangan
10. Motivasi

Anda mungkin juga menyukai