Anda di halaman 1dari 1
PEMERINTAH KABUPATEN KATINGAN DINAS KESEHATAN Komplek Perkantoran Pemda Kasongan Seberang No, Telp/Fax. (0536) 4043577 e-mail : dinaskeschatan.katingan@email.com Kasongan 74412 Nomor Lampiran Perihal Kasongan, 09 Januari 2023 Kepada, 861.5/095 /PKSDK-312023, Yth, Kepala UPTD Kesehatan 1 atu) berkas Se-Kabupaten Katingan Usulan Calon Tenaga Kesehatan (Nakes) aie ‘Teladan Tahun 2023 Tempat Dalam rangka untuk memotivasi dan meningkatkan kinerja Tenaga Kesehatan dalam memberikan pelayanan Kesehatan kepada masyarakat Khususnya Tenaga Kesehatan yang bekerja di Pusat Kesehatan Masyarakat, maka perlu diberikan penghargaan atas prestasi dan pengabdiannya dalam pembangunan bidang kesehatan. Dengan mengacu pada Keputusan Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Nomor, HK .02.02/1/1322/2022 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pemberian Penghargaan Bagi Tenaga Kesehatan Teladan di Pusat Kesehatan Masyarakat untuk sasaran 1. Tenaga Medis yaitu Dokter dan Dokter Gigi; 2. Tenaga Non Medis yaitu Perawat dan Bidan; 3. Tenaga Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian; 4. Promkes dan IImu Perilaku, Nutrisionis, Ahli Teknologi Laboraturium Medik, dan Sanitasi Lingkungan. Tenaga Kesehatan yang dapat diusulkan paling sedikit harus memenuhi persyaratan sebagai berikut a. Memiliki prestasi, pengabdian dan inovasi dalam bidang kesehatan; b. Memiliki pengalaman kerja di Puskesmas paling sedikit selama 3 (tiga) tahun; dan ¢. Belum pernah terpilih sebagai Tenaga Keschatan Teladan di Puskesmas Tingkat Kabupaten Katingan. Untuk maksud tersebut, mohon Kepala Puskesmas dapat mengirimkan nama Calon Tenaga Kesehatan sesuai kelompok sasaran tersebut dalam wilayah kerja Puskesmas masing-masing dengan format usulan terlampir, paling lambat diterima tanggal 13 Januari 2023 di Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Cq. Bidang Pelayanan Kesehatan dan Sumber Daya Kesehatan (PKSDK). Demikian disampaikan untuk ditindaklanjuti, atas pethatiannya diucapkan terima kasih. Dipindai dengan CamScamner

Anda mungkin juga menyukai