Anda di halaman 1dari 12

Edisi 1591 Minggu, 20 November 2022

MULAILAH DARI DIRI SENDIRI!

Gereja Kristen Jawa Awasilah dirimu sendiri dan awasilah ajaranmu. Bertekunlah dalam
Kabluk Semarang semuanya itu, karena dengan berbuat demikian engkau akan
menyelamatkan dirimu dan semua orang yang mendengar engkau.
(1 Timotius 4:16).
Jl. Brigjen S. Sudiarto 140.A
Semarang -50161
Banyak orang ingin agar orang lain melakukan hal-hal yang baik, seperti
Telp: 024 – 6720749 berkata-kata dengan baik, berlaku sopan, menghormati orang lain dan
Email & Website suka menolong. Namun itu sulit terjadi, mengapa demikian? Banyak hal
gkj.kabluk@yahoo.co.id penyebab dari semua itu karena masing-masing orang inginnya melihat
www.gkjkabluk.com tapi tidak mau melakukannya. Jika masing-masing orang menyadari
sulitnya hal itu terjadi, maka perlu masing-masing orang memulai dari
sendiri.
Visi Bacaan Firman Tuhan hari ini dari 1 Timotius 4:16, Rasul Paulus
“Menjadi Gereja yang memberikan pesan kepada Timotius anak rohaninya agar dalam
Bertumbuh, Terbuka dan pelayanannya Timotius harus dapat menjadi teladan "Awasilah dirimu
Bersahabat Bagi sendiri dan awasilah ajaranmu. Bertekunlah dalam semuanya itu,
Masyarakat Secara karena dengan berbuat demikian engkau akan menyelamatkan dirimu
Proaktif” dan semua orang yang mendengar engkau." Apabila kita ingin orang
lain mau melakukan ini dan itu, maka perlu kita menyadari apakah kita
sudah melakukannya, jika belum mana mungkin orang lain mau
Ibadah Minggu:
melakukannya.
07.00 (Bahasa Indonesia)
& Live Streaming Pesan Rasul Paulus juga bisa kita terapkan dalam keluarga kita masing-
GKJ KABLUK Official masing. Sebagai orangtua kita sering menyuruh anak-anak kita berdoa,
09.00 (Bahasa Jawa) rajin baca Alkitab dan rajin ke gereja. Tetapi anak-anak tidak mau
17.00 (Bahasa Indonesia) melakukannya dengan alasan ayah dan ibunya tidak pernah
melakukannya. Inilah masalah yang sering kita lupakan dan tidak kita
sadari, bahwa anak-anak kita juga ingin meneladan orangtuanya, oleh
Kontak Pendeta: sebab itu sebelum terlambat jadilah teladan terbaik dalam keluarga.
Pdt. Nicolaus Satriyo N Mari mulailah dari sendiri, agar apa yang kita harapkan kita ajarkan
Telp. 024 – 76412389 dapat dilakukan orang lain dan kita menjadi teladan bagi mereka.
HP/WA. 0822.2600.2576 Mohonlah kepada Tuhan untuk menyelidiki hati dan hidup kita agar
hidup kita boleh menjadi teladan bagi orang lain. Amin. (SAR)
Kantor Gereja: Ratapan 3:40
Senin-Jumat: 07.00-14.00 Marilah kita menyelidiki dan memeriksa hidup kita, dan
Sabtu: 07.00-12.00 berpaling kepada TUHAN.
*) Untuk kalangan sendiri (*

1
Tema Tahunan : Keluarga Allah Dipulihkan Untuk Memulihkan.
Tema 20/11/2022 : Dialah Pendamaian Kita
Bacaan Leksionari : Yeremia 23:1-6; Mazmur 46; Kolose 1:11-20; Lukas 23:33-43

Tema 27/11/2022 : Menanti dengan Berjaga dan Terjaga (Minggu Adven 1)


Bacaan : Yesaya 2:1-5; Mazmur 122; Roma 13:11-14; Matius 24:36-44
Penulis Renungan WG : Bp. Yohanes Sumarno

1. IBADAH UMUM DAN IBADAH ANAK MINGGU, 20 NOVEMBER 2022.


 Ibadah Umum Tatap Muka dilaksanakan pukul 07.00, 09.00 dan 17.00 WIB.
 Ibadah Anak dilaksanakan secara tatap muka pukul 07.00 dan 09.00 di ruang Galilea dan
Betlehem.
2. PETUGAS IBADAH UMUM MINGGU, 20 NOVEMBER 2022
Pukul 07.00 Pukul 09.00 Pukul 17.00
Pengkotbah Pdt. Nicolaus Satriyo N Pdt. Nicolaus Satriyo N Pdt. Nicolaus Satriyo N
Imam Pnt. Rudi Yuhanto Dkn. Dradjadi Dkn. Sri Waluyo
WG/PL Dkn. Okky Aryani Dkn. Arief Budi C Pnt. Erwita Dinarsari
PIR/L1 Pnt. Diana Kartika Dkn. Ari Nugroho Pnt. Indarti
PIS/L3 Dkn. Daniel Christianto Pnt. Indah Mahanani Pnt. Winarto
Pnt. Murdjoko Pnt. Yohanes Hartono BK Dkn. Pudyastuti S
Dkn. Bisma Yoga Aditya Pnt. Eka Rohadi Atmanto Pnt. Indarja
Sambut Jemaat
Pnt. Eko Nugroho Dkn. Yulius Risang BP
Pnt. Christianto Budi U
Organis Ibu Ardi Prasetyanti Keroncong Kabluk Band Remaja
Sdr. Pandu Giwangkoro Ibu Sri Marlinda Sdri. Irene Destriana P
Singer
Sdri. Yosephine Ibu Yeni Marta Sdri. Septi Herlinaputri
LCD Sdri. Ayu Fransisca A Sdr. Bagas Ibu Mika Mahdaningrum
Pengisi Pujian - - PS. Echlesia Christi Unika

3. PETUGAS IBADAH UMUM MINGGU, 27 NOVEMBER 2022


Pukul 07.00 Pukul 09.00 Pukul 17.00
Imam Pnt. Riyantana Pnt. Wiwit Sukarsono Dkn. Eko Yuni Widianto
WG/PL Pnt. Wimalahadi Astawa Dkn. Andrianto K Dkn. Andreas Teguh Tri P
PIR/L1 Dkn. Supriyanto (G) Pnt. Deni Rooswaksini Dkn. Iskak Pratomo
PIS/L3 Pnt. Widiarsih Mahanani Dkn. Sumono Pnt. Widiarso
Dkn. Suyamti Pnt. Kris Purwanto Dkn. Supriyanto (C)
Sambut Jemaat Pnt. Ambar Prihadi Dkn. E. Puji Lestari Pnt. Eko Nugroho
Dkn. Wiwik Nur Amalina Pnt. Supeno Pnt. Angeline Nugraheni
Organis Sdri. Septina N Ibu Mika Mahdaningrum Bp. Eka Rohadi Atmanto
Ibu Rara Julia Ibu Tri Hasmani Ibu Salome Dona A
Singer
Ibu Hartuti Ibu Subiyati Ibu Intan
LCD Sdri. Ayu Fransisca A Sdr. Bagus Karuniawan Sdri. Tifani Ester
Pengisi Pujian SD YSKI 1 An. Nasya Sdri. Preistia
Lektor Blok H Blok B Blok G

2
4. BACAAN ALKITAB SEPEKAN
Hari Tanggal Bacaan
Senin 21 Nov’22 Yeremia 30:1-17 Mazmur 117 Wahyu 21:5-27
Selasa 22 Nov’22 Yeremia 30:18-24 Mazmur 117 Wahyu 22:8-21
Rabu 23 Nov’22 Yeremia 31:1-6 Mazmur 117 Lukas 1:1-4
Kamis 24 Nov’22 Daniel 9:15-19 Mazmur 122 Yakobus 4:1-10
Jumat 25 Nov’22 Kejadian 6:1-10 Mazmur 122 Ibrani 11:1-7
Sabtu 26 Nov’22 Kejadian 6:11-12 Mazmur 122 Matius 24:1-22
Minggu 27 Nov’22 Yesaya 2:1-5 Mazmur 122 Matius 24:36-44

5. KEGIATAN HARI INI.


 Latihan koor Adiyuswa diselenggarakan pukul 10.00 di gereja
 Persekutuan Remaja diselenggarakan pukul 17.00 di gereja.
6. WARGA SAKIT, mohon dukungan doa:
Dalam perawatan di rumah:
Ibu Srikati Sutrisno Partono (blok A) Bp. Satidjo Budi Marjanto (blok E)
Ibu Endang Kusumaningsih Daniel S (blok A) Ibu Indraswati (blok E)
Ibu Titik Sumiyati Rawidjo (blok C) Bp. C. Suparmo (blok E)
Ibu Soedjirah (blok C) Bp. Sapta Wahyu Saputra (blok E)
Ibu Ari Pradanawati (blok D) Ibu Suratinah Pardijo (blok G)
Bp. Marthedi Suwiyadi H (blok D)
7. SIDANG PLENO MAJELIS SECARA DARING.
Sidang Pleno Majelis akan diselenggarakan pada hari Selasa, 22 November 2022 pukul 19.00
secara online. Pemimpin: Pnt. Erwita Dinarsari, Renungan: Dkn. Iskak Pratomo, Doa
Syafaat: Pnt. Diana Kartika Kusumawati, Sekretaris: Pnt. Wimalahadi Astawa. Undangan akan
dibagi melalui grup Whatsapp Majelis. Bagi warga gereja yang memiliki kepentingan untuk
dibahas dalam sidang tersebut dapat menyampaikan secara tertulis ke kantor Gereja atau
melalui Majelis di blok dengan menyertakan identitas yang jelas. Mohon dukungan doa.
8. WARGA PINDAH.
Majelis Gereja telah mengirim surat attestasi keluar ke:
 Gereja Kristen Jawa Wonosari Gunungkidul atas diri Bp. Sudarmadi (suami), Ibu Joice Jeane
Diane Rembet (istri), Sdri. Christina Dessy Permatasari (anak) dan Sdr. Nurcahyo Adi
Nugroho (anak) semula warga blok B.
 Gereja GBI House of Hope Denpasar Bali atas diri Ibu Estetika Arumsari Agustin, semula
warga blok B.
Majelis beserta Warga Gereja mengucapkan selamat bergereja di tempat yang baru.
9. SAKRAMEN PERJAMUAN.
Akan dilayankan pada hari Minggu, 4 Desember 2022 pukul 07.00 (bhs Indonesia), 09.00 (bhs
Jawa) dan 17.00 (bhs Indonesia).
Kepada Warga Gereja yang berhak menerima Perjamuan Kudus dihimbau untuk mempersiapkan
diri. Pendadaran Sakramen Perjamuan akan diinformasikan melalui Majelis di
Blok/WAG masing-masing Blok.
10. MASA ADVEN DAN NATAL TAHUN 2022.
Kegiatan Masa Adven dan Natal tahun 2022 GKJ Kabluk akan dimulai pada tanggal, 27
November 2022 s/d 8 Januari 2023 dengan tema: ”Kemuliaan Manusia Natal”.

3
11. PELAYANAN PENGAKUAN PERCAYA (SIDI)
Diinformasikan bahwa Ibadah Khusus Pengakuan Percaya (Sidi) akan dilaksanakan pada hari
Minggu, 11 Desember 2022 pukul 07.00 WIB. Pendaftaran dilaksanakan melalui kelas Katekisasi
Sidi (Ibu Eunike Sulistyo Hargarine).
12. PELAYANAN SAKRAMEN BAPTIS (ANAK & DEWASA)
Diinformasikan bahwa Ibadah Khusus Sakramen Baptis (Anak & Dewasa) akan dilaksanakan
pada hari Minggu, 18 Desember 2022 pukul 07.00 WIB. Formulir pendaftaran dapat diambil di
Kantor Gereja atau di website GKJ Kabluk dan disampaikan kepada Majelis Gereja paling lambat
hari Selasa, 22 November 2022.
13. JADWAL PERSEKUTUAN DOA.
Dalam rangka pemeliharaan iman Warga Gereja di masa pandemi Covid-19 ini, Komisi
Pembinaan Warga Gereja GKJ Kabluk menyediakan materi persekutuan doa keluarga yang
dilaksanakan secara tatap muka dan online di blok/sel masing-masing. Tema PA Keluarga Rabu,
23 November 2022: Me Time. Bacaan: Markus 1:35; Matius 14:23. Materi PA akan
dibagikan melalui Whatsapp Group Blok atau dapat menghubungi Majelis/Ketua Blok masing-
masing.
14. JADWAL PA/PD BLOK.
Blok Hari, tgl Waktu Tempat Pemimpin
A.1 Bp. Kusno
Rabu,
& 18.00 Jl. Griya Prasetya Utara PF/PP: Bp. Kusno
23 Nov’22
A.2 II/35
Bp. Bimbong Yogatama
Rabu, PF: Ibu Widyastuti Mahanani
A.3 18.00 Jl. Gajah Timur Dalam
23 Nov’22 PP: Ibu Edison Silitonga
VI/27B
Rabu, PF/DS: Bp. Wiwit Sukarsono
B 19.00 Zoom Meeting
23 Nov’22 PP: Bp. Anindiarto K
PF: Bp. Tiarso Widodo
Rabu,
C.1 19.00 Zoom Meeting PP: Ibu Mariana Riyantana
23 Nov’22
PD: Ibu Kadi Hartono
Rabu, Ibu Sebastiana Pudyo W PF: Bp. Ernawan Sulistio
C.2 19.00
23 Nov’22 Jl. Ganesha Utara III/227 PP: Ibu Ernawan Sulistio
Rabu, Bp. RS. Pracoyo PF: Ibu Paulus Suwarman
C.3 19.00
23 Nov’22 Jl. Gemah Raya II/6 PP: Bp. Paulus Suwarman
PF: Bp. Yuli Wiyanto
Rabu,
C.4 19.00 Zoom Meeting PP: Ibu Yuli Wiyanto
23 Nov’22
PD: Bp. Joko
Bp. Adi Nugroho
Rabu, PF: Bp. Karis Widiatmoko
C.5 19.00 Jl. Argo Mulyo Mukti
23 Nov’22 PP: Ibu Isti Wahyuningsih
V/D.199
PF: Ibu Sri Rahayu Bagus
Rabu, Ibu Hari Suprapti
D 19.00 PP: Ibu Kristiana
23 Nov’22 Jl. Plamongan Permai II
PD: Ibu Purwari Lukito
Rabu, Bp. Nugroho Adi PF: Bp. Wimalahadi Astawa
E 19.00
23 Nov’22 Jl. Teratai Raya A.173 PP: Ibu Yeny Marta
Rabu, PF: Bp. Widodo
F 19.00 Zoom Meeting
23 Nov’22 PP: Ibu YN. Pramono

4
JADWAL PA/PD BLOK.
Blok Hari, tgl Waktu Tempat Pemimpin
PF: Bp. Philip Purworahyono
Rabu, Bp. Y. Triyoso
G 19.00 PP: Ibu Philip Purworahyono
23 Nov’22 Jl. Pucang Anom 19
PD: Bp. Yohanes Sumarno
Rabu, Bp. Wahyudi Christiono PF: Bp. Yoseph Teguh I
H 19.00
23 Nov’22 Jl. Bengkirai 1122 PP: Ibu Yoseph Teguh I
15. PENGAJAR IBADAH ANAK.
Pukul Minggu, 20 November 2022 Minggu, 27 November 2022
PF: Ibu Agustine (K. Kecil) PF: Ibu Intan (K. Kecil)
PF: Kak Galuh (K. Besar) PF: Ibu Ratih (K. Besar)
07.00
PP: Kak Septi H & Kak Lona PP: Kak Sephin & Kak Rachel
PM: Bp. Bisma Yoga A PM: Kak Utha
PF: Kak Nia (K. Kecil) PF: Bp. Dwi N (K. Kecil)
PF: Ibu Riris (K. Besar) PF: Ibu Lis M (K. Besar)
09.00
PP: Kak Gitta & Kak Rachel PP: Kak Ella & Ibu Mutiara
PM: Kak Vico PM: Kak Yoyo
16. KEGIATAN USAHA DANA PANITIA PERAYAAN NATAL 2022.
Panitia Perayaan Natal GKJ Kabluk Tahun 2022, mengajak semua Warga GKJ Kabluk
berpartisipasi dan mendukung penggalangan dana untuk kegiatan tersebut melalui :
A. PENGGALANGAN DANA PERAYAAN NATAL
Dukungan dana dapat diserahkan ke panitia dengan cara dimasukkan ke dalam kotak
persembahan tiap ibadah hari Minggu di Gereja atau dititipkan kepada ketua blok / sel,
menggunakan amplop penggalangan dana yang telah disediakan oleh panitia sampai
dengan hari Minggu 4 Desember 2022.
B. PENJUALAN KAOS
Kaos ditujukan untuk Dewasa dan Anak. Desain kaos dewasa berkrah dan berkantong
depan, sedangkan desain kaos anak tanpa krah dan tanpa kantong. Harga kaos dewasa Rp
125.000,- dan kaos anak Rp 80.000,00,- . Pemesanan kaos melalui ketua blok atau ketua
sel masing-masing paling lambat Sabtu, 19 November 2022. ( Desain kaos terlampir di
halaman 10 WG ini)
C. BAZAR MAKANAN
Dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 6, 20 , 27 November 2022 dan 4, 11 Desember 2022
di halaman Gereja, setelah jam ibadah pukul 07.00 dan 09.00 WIB.
Demikian kami sampaikan, atas perhatian serta dukungan dari Bapak/ Ibu/ Saudara kami
mengucapkan terima kasih. Tuhan memberkati.
17. LATIHAN-LATIHAN.
 PS. Exaudia Sonora & Zemira Agatha diselenggarakan pada hari Kamis, 24 November
2022 pukul 19.00 di Gereja. Mohon kehadiran segenap anggota paduan suara.
 Panembrama Remaja dan Ngesti Laras diselenggarakan pada hari Jumat, 25 November
2022 pukul 18.00 di Gereja.
18. PERSEKUTUAN REMAJA.
Diselenggarakan pada hari Minggu, 27 November 2022 pukul 17.00 di Gereja. Warga Gereja
dihimbau dapat mendorong serta memfasilitasi putra/putrinya yang berusia setara SMP/SMA
untuk datang mengikuti persekutuan remaja.

5
19. KATEKISASI SEJARAH SUCI.
Katekisasi Sejarah Suci diselenggarakan pada hari Sabtu 26 November 2022 pukul 17.00
di gereja, diampu oleh Ibu Ester Wahyu Suwarno S.Th.
20. KATEKISASI PERSIAPAN SIDI DAN BAPTIS DEWASA.
Diselenggarakan pada hari Sabtu, 26 November 2022 pukul 17.00 – 18.00 di gereja
dilayani oleh Ibu Eunike Sulistyo Hargarin.
21. PERSEKUTUAN DOA PAGI.
Akan diselenggarakan pada hari Sabtu, 26 November 2022 pukul 05.00 secara daring (zoom).
PF: Ibu Lis Martyaningtyas. Link Zoom akan dibagikan melalui WAG masing-masing blok/sel.
22. PERSEMBAHAN MEZBAH KELUARGA DALAM RANGKA BULAN KELUARGA 2022.
Diberitahukan kepada segenap warga gereja, persembahan Mezbah keluarga dalam rangka
Bulan Keluarga 2022 terkumpul sebesar Rp. 10.807.000., Persembahan ini akan dipergunakan
oleh Panitia Bulan Keluarga & MAN 2022 untuk diberikan kepada Panti Asuhan dan Panti Wreda
di kota Semarang.
23. PERSEMBAHAN KEBAKTIAN MINGGU, 13 NOVEMBER 2022.
Waktu Pukul 07.00 Pukul 09.00 Pukul 17.00 Jumlah
Kantong 1 1.347.000 905.000 1.017.000 3.269.000
Kantong 2 1.178.000 788.000 784.000 2.750.000
Gereja 1.190.000 1.050.000 945.000 3.185.000
Diakonia 510.000 450.000 405.000 1.365.000
Istimewa 60.000 400.000 0 460.000
Jumlah 4.285.000 3.593.000 3.151.000 11.029.000
Keterangan persembahan istimewa:
Pukul 07.00 : Dari NN sebesar Rp. 60.000,-/perpuluhan
Pukul 09.00 : Dari NN sebesar Rp. 150.000,-/ucapan syukur ultah ke-53
Dari Nekwan sebesar Rp. 150.000,-/perpuluhan
Dari NN sebesar Rp. 100.000,-/perpuluhan
24. Rincian Persembahan Bulanan 13 November 2022.
Kode Jumlah Kode Jumlah Kode Jumlah Kode Jumlah Kode Jumlah
A.76 100.000 B.07 200.000 C.60 300.000 C.236 50.000 G.81 100.000
A.113 50.000 B.12 100.000 C.67 100.000 C.240 50.000 G.91 200.000
A.120 430.000 B.13 150.000 C.193 500.000 F.19 300.000 H.14 200.000
A.121 220.000 B.17 150.000 C.203 200.000 F.90 100.000 NN 200.000
B.06 100.000 C.53 250.000 C.233 250.000 F.91 50.000
25. PERSEMBAHAN MINGGUAN SCAN QR.
No Tanggal Jumlah
1 13/11/2022 800.000
26. PERSEMBAHAN PRALENAN SCAN QR.
No Tanggal Dari Jumlah
1 NN 20.000
13/11/2022
2 NN 15.000

6
27. PERSEMBAHAN BULANAN SCAN QR.
No Tanggal Dari Jumlah
1 NN 100.000
2 13/11/2022 NN 25.000
3 NN 1.000.000

BARCODE QRIS PERSEMBAHAN


GEREJA KRISTEN JAWA KABLUK SEMARANG

Info nomor rekening GKJ Kabluk Semarang


Rekening BNI No. 5588855825
an. Gereja Kristen Jawa Kabluk Semarang

7
LAPORAN KEGIATAN RUTIN
GKJ KABLUK SEMARANG
Jumlah Kehadiran Warga
07.00 09.00 17.00 Jumlah
1. Ibadah Minggu 13 November
130 101 75 306
2022
2. Sekolah Minggu tgl 13 K. Kecil=16 K. Kecil=9
November 2022 K. Besar=6 K. Besar=5 36
Jumlah= 22 Jumlah=14
3. Persekutuan Pemuda tgl 12 November 2022 10
4. Persekutuan Praremaja 13 November 2022 8
5. Persekutuan Remaja 13 November 2022 16
6. Persekutuan Doa Pagi 19 November 2022 58
Blok B2=8
Blok A=25 Blok B3=13 Blok C=60 Blok D=14
Jumlah=21
7. PA Rabu, 16 November
Sel
2022=178
G1+G3=10
Blok E=9 Blok F=13 Blok H=15
Sel G2=11
Jumlah=21

8
SIMBOL LITURGIS

MINGGU SESUDAH MINGGU PENTAKOSTA / MINGGU TRINITAS


Minggu sesudah Pentakosta dirayakan selama 25 minggu. Masa ini disebut Masa Gereja Berjuang.
Minggu sesudah Pentakosta untuk mengingatkan kita akan perjuangan hidup gereja sepanjang masa.
Dalam perjuangan itu Allah menyertai gereja-Nya.

Simbol, burung merpati dengan ranting zaitun diparuhnya, perahu layar, dan pelangi.
Warna dasar : hijau
Warna pelangi : merah, kuning, hijau
Warna burung : putih
Warna ranting : pinggir putih
Warna tiang dan layar : putih (penuh)
Warna salib : hijau
Warna ombak : putih
Warna perahu : bergaris putih

Arti:
Perahu merupakan simbol gereja. Ide ini sangat berarti bagi orang Kristen mula-mula yang
mengalami penganiayaan dan pergumulan. Mereka percaya bahwa Tuhan menjadi penolong dalam
penganiayaan dan pergumulan itu. Hal tersebut ternyata dari perpaduan antara pelangi dan perahu.
Dalam symbol ini janji Allah untuk memelihara gereja dan dunia mendapat tekanan yang kuat. Burung
merpati dengan ranting zaitun di paruhnya mengungkapkan tentang janji keselamatan dan kehidupan
dari Allah yang akan terus menyertai gereja sampai di tujuan.

9
10
11
INFORMASI KEUANGAN GEREJA KRISTEN JAWA KABLUK
31 OKTOBER 2022

REALISASI
URAIAN POS ANGGARAN 31 OKTOBER 2022
(Dalam Rupiah)

SALDO KEUANGAN s/d 30 SEPTEMBER 2022 847.299.787


I. PENERIMAAN
A. Rutin 86.808.748
B. Tidak Rutin 12.971.971
C. Penerimaan Lain-lain 4.211.878
TOTAL PENERIMAAN - Jumlah I.A s/d I.C 103.992.597

II. PENGELUARAN
A. KEGIATAN KOMISI 51.707.000
B. KEPANITIAAN 15.206.000
C. KEPERLUAN KANTOR -
D. KETENAGAAN 29.231.600
E. DANA SOSIAL GEREJA 3.207.000
F. SESANGGEN 3.713.000
G. KEPERLUAN MAJELIS / IBADAH 3.771.000
H. RUMAH TANGGA 9.850.600
I. PENGELUARAN LAIN-LAIN 129.548
J. PENGEMBANGAN FASILITAS / PERALATAN -
K. PENGELUARAN TAK TERDUGA 7.500.000
TOTAL PENGELUARAN - Jumlah II.A s/d II.K 124.315.748
SALDO KEUANGAN S.D 31 OKTOBER 2022 826.976.635

Keterangan saldo s/d bulan: 31 Oktober 2022 Rp. 826.976.635

Kas Rp. 10.818.183,-


Bank: Rp. 816.158.452,-
Tabungan:
- BRI Simpedes Rp. 209.001.038,-
- BNI Taplus Rp. 157.229.742,-
- BNI No Baru Rp. 67.086.506
- BCA Tahapan Rp. 182.841.166-+
Jumlah tabungan Rp. 616.158.452,-
Deposito BNI Rp. 200.000.000,-+
Jumlah Bank Rp. 816.158.452,-

Total KAS dan BANK RP. 826.976.635,-

-Majelis Gereja Kristen Jawa Kabluk Semarang –

12

Anda mungkin juga menyukai