Anda di halaman 1dari 3

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Kegiatan seni di sekolah bertujuan untuk mengakomodasi kebutuhan


siswa dalam menyalurkan bakat seni yang dimilikinya.

Sebagai mata pelajaran tambahan yang ada di setiap SMA di


PANGKALAN KURAS, siswa yang mendapatkan mata pelajaran seni
rupa diwajibkan membuat lukisan untuk tugas akhir.

Karya lukis siswa berupa masterpiece tersebut tentu perlu diapresiasi


agar memberikan kesan serta menumbuhkan kecintaan terhadap seni
yang lebih besar.

Oleh karena itu, diperlukan wadah untuk memamerkan karya seni siswa
agar tidak hanya disaksikan warga sekolah di tempatnya menempuh
studi, tetapi juga kepada khalayak.

Harapannya, siswa juga akan mendapatkan pemasukan tambahan dari


hasil lukisannya yang terjual.

B. Tujuan Kegiatan
1. Mengakomodasi kebutuhan siswa untuk menyalurkan bakat seni
2. Memamerkan karya seni lukis siswa
3. Menjual hasil karya seni lukis siswa
4. Meningkatkan rasa cinta siswa terhadap seni lukis

ISI
A. Tema Kegiatan

Pada pameran lukisan antar siswa SMA, tema yang diangkat adalah
“Lukisanku, Gambaran Hidupku”.

B. Jenis Karya

Jenis karya yang dipamerkan pada acara pameran lukisan adalah seni
rupa murni atau fine art. Selain bertujuan untuk menampilkan hasil karya
siswa, karya lukis siswa akan dijual.

C. Peserta Kegiatan

Peserta yang akan berkontribusi dalam kegiatan pameran lukisan


adalah siswa kelas XI di SMA seluruh Pangkalan Kuras.

D. Sasaran Kegiatan

Sasaran kegiatan pameran “Lukisanku, Gambaran Hidupku” adalah


seluruh masyarakat di Pangkalan Kuras dan sekitarnya.

E. Susunan Panitia

Ketua Panitia:Alfransdo wira cok


Wakil ketua:Suci Anggraini Tanjung
Sekretaris:Rahma nadila
Bendahara:Moriyanta Br Sitorus
Seksi Perlengkapan:Devania Br Sidabutar
Seksi Dokumentasi:Bedini Zebua
Seksi Dekorasi:Ameliya
Seksi Publikasi:Gandy Alamsyah
Seksi Humas:Fatih Habibi HSB
Seksi Keamanan:Elfando Dikfara Putra
Seksi Konsumsi:Eriana Putri

F. Anggaran Dana

Anggaran dana yang diperlukan untuk menyelenggarakan kegiatan


pameran lukisan bertema “Lukisanku, Gambaran Hidupku” adalah:
Sewa Tempat (Galeri): Rp 5.500.000
Publikasi: Rp1.500.000
Spanduk: Rp500.000
Sound System: Rp1.500.000
Konsumsi: Rp2.000.000
Dekorasi Tempat: Rp4.000.000
Total: Rp14.500.500

PENUTUP

Demikian proposal pameran lukisan “Lukisanku, Gambaran Hidupku” ini


kami buat.

Besar harapan kami untuk mendapatkan dukungan Bapak/Ibu dan


partisipasi aktif pihak terkait. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu,
kami ucapkan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai