Anda di halaman 1dari 2
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. BALAI PENDIDIKAN MENENGAH KABUPATEN SLEMAN MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH (MKKS) SMA/MA KABUPATEN SLEMAN, Sekretariat: SMAN 1 Kalasan, Bogem, Tamanmartani, Kalasan, Sleman Nomor ——_: 155/ MKKS-SIm/1/2023 Lampiran —: | lembar Hal : Bimbingan Teknis PTK/PTS. Kepada: Yeh. Kepala SMA/MA Kabupaten Sleman Di Tempat. Dalam rangka pelaksanaan program MKKS SMA/MA Kabupaten Sleman dan sebagai upaya peningkatan kompetensi kepala sekolah dan guru, serta pelaksanaan pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB) maka Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMA/MA Kabupaten Sleman akan menyelenggarakan Bimbingan Teknis Penelitian Tindakan Kelas (PTK) bagi guru dan Penelitian Tindakan Sekolah (PTS) bagi kepala sekolah/madrasah. Untuk pelaksanaan kegiatan Bimtek PTK/PTS tersebut dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut: 1. Kegiatan dilaksanakan dalam rentang waktu 4 (empat) bulan mulai Februari sampai dengan akhir Mei 2023 sebanyak 9 (sembilan) kali pertemuan. 2. Waktu pendaftaran peserta: Jumat, 27 Januari s.d. Kamis, 2 Februari 2023 melalui Sekretaris MKKS (Imam Puspadi, S.Pd., M.Pd., No. HP:08156808992) 3. Pembukaan Bimtek PTL/PTS direncanakan Sabtu, 4 Februari 2023, pukul 08.00 WIB oleh Kepala Balai Dikmen Kabupaten Sleman (undangan menyusul) 4, Informasi lebih lanjut dapat menghubungi: a. Basuki Jaka Purnama, S.Pd,, M.Pd. (HP: 081390885359) b, Mei Susiatun, S.Pd., M.Pd. (HP: 087838991206) johon bapak/ibu kepala SMA/MA di Kabupaten Sleman untuk mengikuti dan atau mengirimkan guru-guru sebagai peserta kegiatan Bimtek PTK/PTS tersebut. Demikian surat edaran ini kami sampaikan, atas perhatian dan partisipasi bapak/ibu disampaikan terima kasih. Sleman, 26 Januari 2023 Mengetahui: Ketua MKKS SMA/MA Kab. Sleman. a Balai Dikmen Kab, Sleman 7 BASUKI JAKA PURNAMA, S.Pd, M.Pd. NIP. 196606281990011001 JADWAL KEGIATAN BIMBINGAN TEKNIS PTK/PTS MKKS SMA/MA KAB. SLEMAN FEBRUARI — MEI 2023 No| Kegiatan Uraian Kegiatan IPL. Target Mutu Pemateri a Pembukaan dan Penjelasan | T ‘@. Memahami aturan Ka Balai 1 | Sabtu, 4 Kebijakan pengembangan pengembangan profesi_ | Dikmen Ferbruari profesi guru gut Sleman 2023, b. Orientsi Program Kegiatan | 1 b. Memahamiteknis| PJIMKKS IN- kegiatan pelatihan c. Konsep PTK/ PTS 2 . Memahami metodologi NS PTK/PTS 4, Penulisan Proposal 2 4, Penyusunan proposal NS PTK/PTS je._Penyusunan Instrumen 2 ce. Tersusunnya Instrumen NS 2 | Pembimbing | Peserta mengajukan judul & eserta mengajukan judul NS, anke-| | BABI 3PL_| dan draft BAB | Pendalaman BAB 1,2 dan 3 3 | Pembimbing | Peserta merevisi BAB 1 dan Proposal PTK/PTS BABI, | NS anke-2 | mengajukan draft BAB2dan | 3JPL | I dan Ill BAB3 4 | Pembimbing |a. Penilaian Proposal PTK/ PTS Proposal PTK siap teliti, NS anke-3 |b. Validasi instrumen 3PL_ | lengkap dengan instrumen PTK/PTS ‘a. Peserta melakukan penelitian ‘a. Praktik siklus 1 NS ON di kelas sikius! b. Data hasil penelitian GiSekolah |b. Pengambilan data fo , Hasilrefleksi siklus 1 c. Pengolahan data minggo (setiap siklus 2x perte 16sPL | muan, fet bintineieteti dy 4. Refleksi dilakukan setiap akhir pertemuan) 3 | Pembimbing | Pembimbingan pengolahan data |~ yp, | Hasil pengolahan data dan NS anke-d | dan refteksi siklus | refleksi siklus 1 a. Peserta melakukan penelitian a. Praktik siklus 2 NS ON? di kelas siklus 2 2-3. | b. Data hasil penelitian diSekolah | b, Pengambilan data minggu | ¢ Hasl rfleks sikius 2 ims | |” cade setiap akhir pertemuan) © | Pembimbing | a. Pembimbingan pengolahan Fras pengolahan data dan | NS aan ke-5 data dan 3 JPL. | refleksi siktus 2 b, Refleksi siklus 2 ON a. Peserta menyusun Taporan | 1-2 mgg | Draflaporan PTR/ PTS dan | NS di Sekolah _| b. Menyusun lampiran 12 5PL_ | lampran 7 | Pembimbing |» Revisi penyusunan laporan | spy, | Laporan PTR/ PTS NS aan ke-6 ddan lampiran Bahan tayang seminar ON4ai [a Revisilaporan dan Tampiran | > | Laporan PTK/ PTS dan NS Sekolah |b. Revisi bahan tayang seminar | '[) yore | Kelengkapannya Bahan tayang seminar 3 Semina 8 IN2 + Seminar hasil PTK dan PTS | ¢ ypy,_ | Presentasi hasi PTK/PTS NS Seminar 9 | Pembimbing |e Revisi Laporan pasca Soran siap ili ante | semi ae ss Tumiah S4IPL. KETERANGAN: Jadwal/waktu lengkap menyust

Anda mungkin juga menyukai