Anda di halaman 1dari 6

ROPOSAL HARI SENI SEDUNIA

Di susun oleh :
IRHAMNA

JL. Lapangan Tembak No 1


Jakarta Pusat
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam era dan masa di beberapa tahun terakhir ini banyak sekali
anak-anak muda yang tidak mengerti dan tidak tertarik
dengan seni budaya. Dunia yang kini semakin hari semakin
berkembang akan teknologi banyak sekali anak-anak kalangan muda
yang malas untuk mencari tahu budaya kesenian di Indonesia
Karena hal ini, menjadi latar belakang SMAN 24 jakarta untuk
mengadakan atau menyelenggarakan kegiatan yang membuat anak-
anak bisa lebih mengenal mengenai seni budaya atau Hari Seni
Sedunia

B. Tujuan Kegiatan

1. Mempererat hubungan silaturahmi antar kelas atau siswa


2. Untuk menambahkan limu maupun kreativitas murid mengenai seni
3. Membangun semangat murid agar tidak terlalu penat berada di kelas
terus menerus

C. Dasar Kegiatan
Program kerja sekolah
BAB II
ISI PROPOSAL
A. Waktu dan Tempat

Waktu : Sabtu, 15 April 2023


Pukul. 07.00-selesai
Tempat. : SMAN 24 Jakarta

B. Susunan Kepanitiaan
 Penanggung jawab : Bpk. Suwarta M.pd
 Penasehat : Frau Nurillah S.pd
 Pembina acara : Bpk. Junaidi S.pd
 Ketua pelaksana : Irhamna
 Wakil pelaksanaan : Nazwa Ardhia P.
 Sekertaris : Galuh Naqiyah N.
Bunga anggraini
 Bendahara : Puteri Anggita P.
 Seksi Acara : Daffa Ibrahim
 Seksi konsumsi : Arini Dwi S.
Vania Juliean
 Seksi peralatan : Meizahra Nur A.
 Seksi dokumentasi : Ishika Ananda R.
Fea Elentari
 Seksi kebersihan : Anggita Nadira Y.
Muhammad Alfadien
 Seksi keamanan : Apriano Gianthra P.
Dafa Aqib Z.
 MC : Maria

C. Anggaran Dana
1). Pemasukan
Keterangan Harga
Kas sekolah Rp. 20.000.000,-
Sponsor joyko Rp. 70.000.000.-
Sponsor milo Rp. 50.000.000.-
Sponsor Sari Roti Rp. 100.000.000.-
Donatur siswa/1 24 Rp. 10.000.000.-
Total Rp. 250.000.000.-

2). Pengeluaran
Keterangan Harga
Panggung Rp. 65.000.000.-
Tenda Rp. 15.000.000.-
Sound system Rp. 10.000.000.-
Kursi x50 Rp. 7.000.000.-
Shutter dance (guest star) Rp. 20.000.000.-
Total konsumsi Rp. 20.000.000.-
Spanduk Rp. 1.000.000.-
Tulus (guest star 2) Rp. 50.000.000.-
MC Rp. 2.000.000.-
Doorprize Rp. 1.000.000.-
Stand bazar x8 Rp. 4.000.000.-
Transport guest star (dll) Rp. 5.000.000.-
Total Rp. 200.000.000.-

D. Susunan Acara
Keterangan Waktu
Pembukaan oleh MC 07.00 – 07.30
Pembacaan doa 07.30 – 07.35
Sambutan kepala sekolah 07.35 – 08.00
Sambutan penasehat 08.00 – 08.20
Penampilan tari tradisional 08.30 – 10.00
Istirahat 10.00 – 11.00
Penampilan Tulus 11.00 – 11.35
Penampilan band & puisi dari 11.35 – 11.55
masing masing kelas
ISOMA 11.55 – 13.00
Sesi games 13.00 – 14.00
Penampilan opera 14.00 – 14.20
Doa penutup 14.20 – selesaii.

E. Penutup
Demikian proposal ini kami susun dengan harap dapat
dukungan dari Orang tua murid maupun dari berbagai pihak,
kami berharap acara atau kegiatan ini dapat berjalan dengan
lancar dan mendapatkan banyak manfaat dari semua hal
yang telah kami adakan, kami ucapkan terma kasih banyak.

Jakarta,8 Februari 2023

Ketua pelaksana Guru pembina

Irhamna Bpk. Junaidi S.pd

Anda mungkin juga menyukai