Anda di halaman 1dari 1

PETUNJUK TEKNIS (JUKNIS) LOMBA BE BRAVE

1. FASHION SHOW
- Dress code bebas tapi harus sopan, tidak terlalu terbuka
- Peserta memilih sendiri musik pengiring
- Musik pengiring disimpan di dalam flash disk dan diserahkan kepada panitia paling lambat pada
waktu daftar ulang, hari Kamis tanggal 24 November 2022 jam 8 pagi.
- Waktu yang diberikan untuk peserta maksimal 5 menit
- Peserta wajib mengkonfirmasi keikutsertaan pada hari Rabu 23 November
- Biaya yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan jika peserta batal mengikuti lomba
2. SINGING
- Peserta memilih sendiri lagu yang akan dinyanyikan
- Lagu bisa bahasa Indonesia atau bahasa Inggris
- Waktu yang diberikan untuk peserta maksimal 5 menit
- Peserta wajib mengkonfirmasi keikutsertaan pada hari Rabu 23 November
- Biaya yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan jika peserta batal mengikuti lomba

3. RHYMING
- Materi yang dibawakan dalam bahasa Inggris
- Waktu yang diberikan maksimal 5 menit
- Peserta wajib mengkonfirmasi keikutsertaan pada hari Rabu 23 November
- Biaya yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan jika peserta batal mengikuti lomba
-

Anda mungkin juga menyukai