Anda di halaman 1dari 1

1.

Sebuah tabung memiliki diameter 42 cm dan tinggi 7 cm, maka luas permukaannya
adalah...
2. Sebuah tabung memiliki jari jari 14 cm dan tinggi 9 cm. Maka volume tabung tersebut
adalah...
3. Diketahui 2 tabung yaitu tabung A dan tabung B. Tabung A memiliki jari-jari 7 cm dan
luas permukaannya 440 cm2. Sementara tabung B memiliki jari-jari lebih pendek 3
cm dibandingkan jari-jari tabung A. Jika kedua tabung memiliki tinggi yang sama,
maka berapa tinggi kedua tabung tersebut?
4. Sebuah toples berbentuk tabung dengan diameter 14 cm dan tinggi 5 cm. Maka
berapa luas toples tersebut?
5. Diketahui volume tabung adalah 1.540 cm3. Jika tinggi tabung adalah 10 cm, maka
jari-jari tabung tersebut adalah...
6. Alas limas berbentuk segitiga siku-siku dengan ukuran 8 cm, 15 cm, dan 17 cm. Jika
tinggi limas adalah 12 cm, maka volume limas tersebut adalah...
7. Diketahui limas dengan alas berbentuk persegi memiliki volume 1.296 cm 3. Jika
panjang rusuk alas 18 cm, maka luas permukaan limas tersebut adalah...
8. Diketahui sebuah limas setinggi 3 cm memiliki alas berbentuk persegi yang panjang
rusuk alasnya adalah 12 cm. Jika tinggi sisi tegak limas adalah 8 cm, maka volume
limas tersebut adalah...
9. Volume sebuah limas dengan alas persegi adalah 520 cm 2. Jika alasnya berbentuk
jajar genjang dengan panjang alas 12 cm dan tinggi 10 cm, maka tinggi limas
tersebut adalah...
10. Limas dengan alas segitiga siku-siku dengan panjang 8 cm dan 6 cm serta tinggi 12
cm. Maka volume limas tersebut adalah...

Anda mungkin juga menyukai