Anda di halaman 1dari 2

INFORMASI KEGIATAN

DIKLAT BARIS-BERBARIS
SMK NEGERI 1 KRAGILAN

A. JADWAL
HARI, TANGGAL KELAS
XII TPM 1 ,2,3,4,5 dan 6
XII AKL 1 dan 2
XII TKR 1 dan 2
XII TKJ 1 dan 2
Selasa, 21 Februari 2023 XII RPL 1 dan 2
XII OTKP 1 dan 2
XI TPM 1,2,3 dan 4
XI TKR 1 dan 2
XI RPL 2
XI TKJ 1 dan 2
XI OTKP 1 dan 2
XI AKL 1 dan 2
XI RPL 2
X TPM 1,2,3 dan 4
Rabu, 22 Februari 2023
X TKJ 1 dan 2
X TKR 1 dan 2
X RPL 1 dan 2
X AKL 1 dan 2
X OTKP 1 dan 2

B. WAKTU PELAKSANAAN
Kegiatan dilaksanakan dari jam 07.00 s.d 11.00 ( setelah kegiatan tersebut siswa
dilanjutkan dengan KBM )

C. PAKAIAN
- Laki-laki : Kaos Olaraga, celana panjang abu-abu, sepatu hitam, topi sekolah
- Wanita : Kaos Olaraga, rok rempel abu-abu, sepatu hitam, topi sekolah
- Seluruh siswa tetap membawa pakaian seragam sesuai hari, yang akan dipakai
setelah kegiatan.

D. MAKANAN
- Siswa diharapkan sudah makan sarapan
- Membawa bekal roti 2 bgks
- Membawa air mineral 600 ml
- Bekal makan siang dalam box makanan
E. KEGUNAAN
- Kelas XI dan XII sebagai syarat Uji kompetisi
- Kelas X sebagai syarat Prakerin dan Uji Kompetisi

F. KEIKUTSERTAAN
- Seluruh siswa wajib mengikuti kegiatan Diklat
- Jika tidak hadir karena sakit maka dibuktikan dengan surat keterangan dokter
- Jika tidak hadir karena ijin maka, yang meminta ijin harus dari orangtuanya langsung.
- Siswa yang tidak mengikuti kegiatan diklat, akan dilakukan kegiatan pengganti
dengan biaya sendiri dan muatan dikalat yang berbeda.

G. SERTIFIKAT
Siswa yang mengikuti kegiatan diklat akan diberikan sertifikat diklat.

H. INSTRUKTUR
Instruktur kegiatan diklat dari Pihak TNI Koramil Kec. Kragilan

I. INFO-INFO LAIN DISAMPAIKAN MENYUSUL

Keagilan, 20 Februari 2023


Wk. Bidang Kesiswaan

Ttd

Afrianta, M,Si

Anda mungkin juga menyukai