Anda di halaman 1dari 5

SUSUNAN KEPANITIAAN KEGIATAN PERINGATAN

ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW TAHUN 1444 H


OLEH SMKS PELOPOR TAMBUSAI UTARA

Penanggung jawab : 1. Yatno,Spd


2. Yati ainul fitri sitorus,SE
Ketua panitia : Fitria ayu kelana
Sekretaris : Jannah zulaiha azni
Bendahara : Fitria ayu kelana

Seksi-seksi :

Seksi lomba azan : 1. Erni dian anggeraini


2. Afriana
Seksi lomba syarhil qur’an : 1. Intan maharani
2. Tiara nabila
3. Nazwa atika ritonga
Seksi sholawatan : 1. Neha sri widya
2. Nurhidayani
Seksi Konsumsi : 1.Icha destia
2. Riska damayanti
3. Suryani
Seksi dokumentasi : Suci lestari
Seksi dekorasi : Seluruh panitia kegiatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad Saw

Ketua panitia, Sekretaris,

Fitria ayu kelana Jannah zulaiha azni


PANITIA PERINGATAN ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1444 H
SMKS PELOPOR MAHATO KM.22 TAMBUSAI UTARA
KABUPATEN ROKAN HULU-RIAU

I.Latar Belakang
Melalui kegiatan memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad S.A.W, tentunya
memberikan kita suatu motivasi/pembelajaran untuk tegar dan sabar dalam menghadapi segala
ujian dan cobaan yang sedang melanda diri kita perindividu,karena ujian dan cobaan Allah
berikan itu pasti akan mampu kita jalani,jika ikhlas dan terus bertawakkal kepada Allah
InsyaAllah akan allah ganti semuanya itu dikemudian hari,, Hal ini merupakan sejarah singkat
dari permulaan perjalanan Nabi Muhammad S.A.W yang dikenal dengan nama ‘Ammul Huzni /
tahun duka cita.Maka melalui Sunnah Tullah dan sunnah Rasulullah ini menjadi tekad bulat kami
untuk memperingati peristiwa Isra’ Mi’raj nya Nabi Muhammad S.A.W. tentunya dengan
pengharapan kami dengan mengadakan kegiatan ini semoga kami mendapatkan barokah dan
safaah dari Nabi Muhammad S.A.W.
Allah S.W.T memberikan suatu kemuliaan atas kesabaran Nabi Muhammad S.A.W
melalui Isra’ Mi’raj sebagai hadiah dari keikhlasan Nabi Muhammad S.A.W . Adapun buah dari
hasil perjalan Nabi Muhammad S.A.W itu adalah perintah Mendirikan Sholat 5 Waktu dalan
sehari dan semalam, artinya Sholat adalah merupakan bukan saja suatu kewajiban ,akan tetapi
juga merupakan ritual langsung seorang Hamba kepada penciptanya sekaligus sebagai moment
yang sangat sesuai untuk membentuk karakter insani yang berjiwa ruhbani yang akan menjadi
tameng diri dari perbutan keji dan munkar “ IN-NAS-SHOLATA TANHA ‘ANIL FAHSA
IWAL MUNKAR ( Sesungguhnya sholat itu mampu mencegah diri dari perbuatan keji dan
munkar ).

II. Nama kegiatan


Perlombaan sekaligus memperingati Isra mi’raj Nabi Muhammad S.A.W1444 H.Adapun
jenis perlombaan yang akan dilaksanakan adalah :
1. Lomba Azan
2. Lomba syarhil qur’an
3. Lomba Sholawatan

III. Tema kegiatan


Sirah ( sejarah ) Isra mi’raj Nabi Muhammad S.A.W dan sunnah-sunnahnya.

IV. Maksud dan Tujuan


1. Meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT baik rohani maupun jasmani
2. Menambah ilmu keagamaan melalui dakwah yang disampaikan oleh muballigh
3. Mendidik generasi selanjutnya agar lebih dalam mengenal dan memahami ilmu
keagamaan
4. Meningkatkan jiwa kompetisi siswa-siswi dalam hal kebaikan ( lomba azan,syarhil
dan sholawat )
5. Mengisi momentum besar Isra mi’raj Nabi Muhammad SAW dengan kegiatan yang
bermanfaat
V. Penyelenggara
Acara ini di selenggarakan oleh Pengurus OSIS SMKS Pelopor beserta jajarannya dan di
bawah bimbingan dewan guru yang bertugas.

VI. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Acara ini insyaallah akan diselenggarakan pada :
Hari : Senin dan Selasa
Tanggal : 20/21 Februari 2023
Pukul : 08.00 s/d selesai
Tempat : Gedung SMKS Pelopor

VII. Sasaran kegiatan


Acara ini diselenggarakan untuk siswa-siswi dan sekitarnya.

VIII. Susunan acara


 Pembukaan
 Pembacaan wahyu ilahi
 Sholawatan atau nasyid
 Sambutan-sambutan
 Tausyiah
 Do’a/penutup
 Pemberian hadiah

IX. Kepanitiaan
Penasehat/pembina : Yatno,Spd
Ketua : Fitria ayu kelana
Sekretaris : Jannah zulaiha azni
Bendahara : Fitria ayu kelana
Seksi Acara : Fitria ayu kelana
Seksi perlengkapan : Afriana
Neha sri widya
Riska damayanti
Seksi perlombaan : Erni dian anggeraini
Intan maharani
Nurhidayani
Suryani
Seksi konsumsi : Tiara nabila
Icha destia
Nazwa atika ritonga
Seksi dokumentasi : Suci lestari
X. Anggaran biaya
Kebutuhan Dana

No Uraian Harga satuan ( Rp ) Nilai ( Rp )

1. Dekorasi 100.000 100.000


2. Snack siswa 300.000 300.000
3. Hadiah lomba 300.000 300.000
4. Aqua 2 kotak 30.000 30.000
5. Aqua botol 1 kotak 60.000 60.000
6. Snack dewan guru 100.000 100.000
7. Honor Ustadz 500.000 500.000

Total anggaran keseluruhan : Rp.1.390.000,00

XI. Sumber Dana


Adapun dana yang akan digunakan untuk acara ini bersumber dari dana kas OSIS .

XII. Penutup
Demikian proposal kegiatan Perlombaan sekaligus memperingati Isra Mi’raj Nabi
Muhammad SAW 1444 H ini kami buat, harapan kami agar kegiatan ini mampu
menjadikan motivasi dan inovasi untuk kita semua. Motivasi agar generasi mendatang
menjadi lebih baik dari sekarang serta selalu bersemangat untuk mendalami ilmu islam.
Inspirasi bagi seluruh ummat islam umumnya dan khususnya buat siswa-siswi untuk
selalu berusaha meningkatkan diri dan berusaha untuk selalu mencontoh pribadi Rasullah
SAW.
Akhirnya hanya kepada Allah semata semua urusan diserahkan dan hanya kepadanyalah
hamba mengharap pertolongan. Semoga segala apa yang kita lakukan mendapat
kemudahan dan kesuksesan serta dengan harapan agar kegiatan ini di catat disisi Allah
sebagai amal ibadah yang senantiasa di ridhoinya Amiiiin.

Mahato,15 Februari 2023


Ketua Panitia, Sekretaris,

Fitria Ayu Kelana Jannah Zulaiha Azni

Pembina/penasehat,

Yatno,Spd
PANITIA PERINGATAN ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAAD SAW 1444 H
SMKS PELOPOR TAMBNUSAI UTARA KM.22 MAHATO
KABUPATEN ROKAN HULU-RIAU

Mahato, 15 Februari 2023

Nomor : / PIM-SMK-P/II/2023 Kepada Yth :


Lamp : -- Bapak Kepala Sekolah SMKS Pelopor
Perihal : Pemberitahuan di-
Tempat

Assalamualaikum Wr.Wb,
Berdasarkan Program kerja OSIS SMKS Pelopor khususnya bidang PHBI bahwa
kami akan mengadakan kegiatan lomba sekaligus memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad
SAW yang dilaksanakan setiap satu tahun sekali, untuk itu kami bermaksud mengajukan
pemberitahuan sekaligus permohonan kepada Bapak demi kelancaran kegiatan yang akan kami
laksanakan.Adapun kegiatan tersebut insyaallah akan di selenggarakan pada :
Hari : Senin dan Selasa
Tanggal : 20-21 Februari 2023
Waktu : 08-00 s/d selesai
Tempat : Gedung SMKS Pelopor
Oleh karena itu kami berharap agar Bapak bisa membantu dalam kegiatan
tersebut,dengan dilengkapi satu berkas proposal yang bisa dijadikan sebagai bahan
pertimbangan.
Demikianlah Surat Pemberitahuan ini kami sampaikan,atas perhatian dan
partisipasi Bapak kami ucapkan terima kasih.

Wassalamualaikum Wr.Wb.

Pembina OSIS,

Muhammad Azhari,Spd

Anda mungkin juga menyukai