Anda di halaman 1dari 2

SOAL MATEMATIKA a.

4
b. 5
1. Berikut ini yang bukan termasuk dalam
c. 6
cara menggunakan busur derajat adalah...
d. 7
A. Sejajarkan bagian tengah busur derajat
dengan puncak sudut.
6. Alat untuk mengukur ukuran sudut
B. Saat salah satu sisinya pendek,
dengan tepat adalah...
panjangkan dengan garis.
C. Sejajarkan garis 0° dengan sisi salah
A. penggaris
satu sudut.
B. panah
D. Baca skala yang tumpang tindih dengan
C. jangka
sisi lainnya. (Untuk garis 0°)
D. busur
2. Rosi membawa 88 bolpoin. Dia ingin 7. Besar sudut pada satu putaran
membagikan bolpoin itu kepada teman adalah...
sekelasnya. Jika setiap orang menerima
4 bolpoin, maka banyak teman Rosi A. 90°
yang mendapat bolpoin ada … orang. B. 180°
C. 360°
a. 42 D. 420°
b. 22
c. 21 8. 10, 15, 20, 25 , ..., ....,
d. 26
A. 35, 40
3. Hari ini Bu Riska membuat 96 B. 30, 35
bungkus keripik pisang. Dia mengemas C. 40, 45
keripik itu ke dalam 8 kardus secara D. 30, 40
sama rata. Jadi masing-masing kardus
berisi … bungkus. 9. 6, 8, 10, 12, 14, ...,
a. 14 A. 15
b. 13 B. 16
c. 12 C. 17
d. 18 D. 18
4. Yayuk membeli 280 balon. Balon- 10. Jika 50 : 5 = 10, dan 30 : n = 3.
balon tersebut akan diikat dengan Berapakah nilai n?
masing-masing ikatan terdiri dari 8 buah
balon. Banyak ikatan balon yang terjadi A. 5
adalah…. B. 10
C. 15
a. 30 D. 20
b. 32
c. 35 11. Ada 5 bungkus dengan masing-
d. 40 masing 12 permen di dalamnya.
Kemudian semua permen itu dibagikan
5. Diketahui jika 27 : 3 = 9 maka 54 : n = kepada 4 anak.
9. Nilai n adalah….
Banyak permen yang akan didapat C. 4 cokelat
setiap anak yaitu. . . D. 5 cokelat

A. 12 orang 15. Budi disuruh ibunya membeli telur di


B. 15 orang toko bu Narsih sebanyak 2 kg, dimana 1
C. 25 orang kg telur berisikan 15 butir telur. Ibu Budi
D. 27 orang akan merebus telur tersebut yang
nantinya akan di bagikan kepada warga
12. Fitri memiliki 6 kardus dengan sekitar.
masing-masing 8 botol susu di
dalamnya. Semua susu tersebut akan Apabila ibu Budi akan membagikan
dibagikan kepada 4 orang. kepada 5 orang tetangga, maka setiap
orang akan mendapatkan...
Banyak susu yang akan didapat setiap
orang yaitu... A. 4 telur
B. 5 telur
A.8 botol susu C. 6 telur
B. 10 botol susu D. 7 telur
C. 12 botol susu
D. 16 botol susu

13. Perhatikan Kalimat berikut!

Andi mendapatkan hadiah dari orang


tuanya 4 kantong permen, dimana
masing-masing permen berisikan 6
permen rasa-rasa. Selanjutnya semua
permen di keluarkan dan berencana
akan memberikan kepada teman-
temannya.

Jika semua permen Andi akan dibagikan


kepada 3 anak. Setiap anak akan
mendapatkan....

A. 8 permen
B. 10 permen
C. 12 perment
D. 15 permen

14. Semua potongan cokelat di atas


akan dibagikan kepada 6 siswa. Setiap
siswa akan mendapatkan ....

A. 2 cokelat
B. 3 cokelat

Anda mungkin juga menyukai