Anda di halaman 1dari 5

KEPALA DINAS

PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA


KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA
NOMOR : DP2KB.476/48 /VI/ 2021

TENTANG

PENETAPAN KELOMPOK PIK-R/M DI DESA STUNTING,


KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA
TAHUN 2022

KEPALA DINAS
PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA
KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA,

Menimbang : a. bahwa berdasarkan Peraturan Kepala Badan


Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional,
Nomor 27 Tahun 2020 tentang Petunjuk Teknis
Penggunaan Dana Alokasi Khusus Tahun 2021,
diwajibkan kepada Kepala Dinas Pengendalian
Penduduk dan Keluarga Berencana menerbitkan surat
keputusan tentang Penetapan Kelompok PIK-R/M di
desa stunting
b. bahwa kelompok PIK-R/M di desa stunting merupakan
salah satu wadah kelembagaan yang memiliki Remaja
dan merupakan sasaran pembangunan keluarga remaja
dalam mencegah dan mengatasi masalah stunting
generasi yang akan datang;
c. bahwa untuk dapat mengelola dan
mempertanggung jawabkan seluruh program, kegiatan
dan anggaran yang tersedia yang berasal dari berbagai
sumber termasuk Dana Alokasi Khusus (DAK)
Penugasan, maka perlu ditetapkan kelompok PIK-R melalui
Surat Keputusan Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan
Keluarga Berencana.
Mengingat : 1. Undang - Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukkan
Daerah-Daerah Tingkat II Dalam Wilayah Daerah-Daerah Tingkat I
Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 122 Tambahari
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1655) ;
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor
47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286) ;
3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang
Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahuri 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4355);
4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan
Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400) ;
5. Undang-Undang Nomor 52 Tahun 2009 tentang Perkembangan
Kependudukan dan Pembangunari Keluarga (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 161. Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5080)
6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 224, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah
diubah beberapa kali terakhir dengan Undang Undang
Nomor 9 Tahun 2015 tentang perubahan kedua atas
Undang –Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5679)
7. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5478);
8. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 tentang
Kedudukan , Tugas, Fungsi, Kewenangan , Susunan
Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non
Departemen yang telah beberapa kali diubah , terakhir
dengan Peraturan Presiden Nomor 3 Tahun 2013;
9 Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata
Cara Pelaksanaan Anggaran Belanja Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5423);
10 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 6/PMK.07/2012
tentang Pelaksanaan dan Pertanggung jawaban Anggaran
Transfer ke Daerah;
11 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 71 Tahun 2012
tentang Koordinasi Penyusunan Petunjuk Teknis Dana
Alokasi Khusus;
12 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 190/PMK.05/2012
tentang Tata Cara Pembayaran Dalam angka Pelaksanaan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara;
13 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 52 Tahun 2015
tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah Tahun 2016;
14 Peraturan Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga
Berencana Nasional, Nomor 27 Tahun 2020 tentang
Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus
Tahun 2021
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
KESATU : Penetapan Kelompok PIK-R/M sebagai Penerima Kit Siap Nikah Anti
Stunting dari Dana Alokasi Khusus(DAK) Penugasan, Kabupaten Timor
Tengah Utara, Tahun 2022;
KEDUA : Nama-Nama Kelompok PIK-R/M Penerima Kit Siap Nikah Anti Stunting
dari Dana Alokasi Khusus(DAK) Penugasan, Kabupaten Timor Tengah
Utara, Tahun 2022, sebagaimana tercantum dalam DIKTUM KESATU,
tercantum dalam lampiran keputusan ini;
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau
kembali.

Ditetapkan di : Kefamenanu
Pada Tanggal : 21 Juni 2021
Kepala Dinas PPKB Kabupaten TTU,

Frans Xav. Tas’au, SKM.,M.Kes


Pembina Utama Muda
NIP. 19661027 198903 1 009
LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA
BERENCANA KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA
NOMOR : DPPKB.476/ 48/2021
TANGGAL : 21 JUNI 2021
TENTANG : PENETAPAN KELOMPOK PIK-R/M PENERIMA KIT SIAP NIKAH
ANTI STUNTING DARI DANA ALOKASI KHUSUS(DAK) PENUGASAN,
KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA

NO KECAMATAN DAN NAMA KELOMPOK PEJABAT JUMLAH


DESA/KELURAHAN PEMBERI SK. PAKET
KELOMPOK
PIK-R
1 Bikomi Selatan /Desa Akademi Kebidanan Direktris 1
Naiola St. Elisabeth
2 Miomafo Timur/Desa PIK-Remaja SMA Kadis PPKB 1
Taekas Negeri Taekas
3 Bikomi Nilaulat/Sunkaen PIK-Remaja SMA Kadis PPKB 1
Negeri Biomi Nilulat
4 Kota Kefamenanu/ PIK-Remaja Curhat Kadis PPKB 1
Kelurahan Sasi UNiversitas Timor
5 Kota Kefamenanu/ PIK-Remaja SMA Kadis PPKB 1
Kelurahan Sasi Katolik FQI
6 Kota Kefamenanu/ PIK-Remaja SMK Kadis PPKB 1
Kelurahan Sasi Negeri 1 Kefamenanu
7 Kota Kefamenanu/ PIK-Remaja SMA Kadis PPKB 1
Kelurahan Kefamenanu Negeri 1 Kefamenanu
Selatan
8 Kota Kefamenanu/ PIK-Remaja SMA Kadis PPKB 1
Kelurahan Kefamenanu Katolik Warta Bakti
Selatan Kefamenanu
9 Insana/Desa Ainiut PIK-Remaja Roket Kadis PPKB 1
10 Insana/Desa Bitauni PIK-Remaja Bitauni Kadis PPKB 1

Ditetapkan di : Kefamenanu
Pda Tanggal : 21 Juni 2022
Kepala Dinas P2KB Kabupaten TTU,

Frans Xav. Tas’au, SKM.,M.Kes


Pembina Utama Muda
NIP. 19661027 198903 1 009

Anda mungkin juga menyukai