Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA N WWW.ILMUGURU.ORG
Alamat : Jl. Raya yang kamu mau, Lebak-Banten Kode Pos. 42393

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Kimia


Hari/Tanggal : Minggu, Desember 2022
Kelas : X (Sepuluh)
Waktu : 120 Menit

PETUNJUK PENGERJAAN :
1. Bacalah Basmalah sebelum menjawab pertanyaan
2. Kerjakanlah soal yang mudah terlebih dahulu
3. Bacalah Hamdallah setelah selesai menjawab semua soal
4. Bekerjalah dengan penuh kejujuran dan rasa tanggung jawab

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C, D dan E di bawah ini!
1. Perhatikan larutan berikut. 2) Membasmi lintah dengan menabur garam
1) C6H12O6 0,1 M 4) C6H12O6 0,3 M dapur
2) CO(NH2)2 0,2 M 5) CO(NH2)2 0,2 M 3) Pemakaian garam dapur untuk pencairan
3) C12H22O11 0,1 M salju
4) Penambahan etilena glikol pada radiator
Larutan yang mempunyai tekanan uap paling mobil
rendah adalah .....
A. 1 D. 4 Penerapan sifat koligatif yang berkaitan dengan
B. 2 E. 5 penurunan titik beku larutan adalah .....
C. 3 A. 1 dan 2 D. 2 dan 4
B. 1 dan 3 E. 3 dan 4
2. Sebanyak 100 gram sukrosa (Mr = 342) C. 2 dan 3
dilarutkan dalam 500 gram air pada suhu 25 °C
mempunyai tekanan uap ..... (tekanan uap air 5. Dalam suatu percobaan di Laboratorium, Andi
jenuh = 23,76 mmHg). dan Budi mengukur titik didih larutan, Andi
A. 0,247 mmHg D. 24 mmHg melarutkan 18 gram glukosa (Mr = 180) dalam
B. 23,513 mmHg E. 25 mmHg 500 gram airlalu dipanaskan. Budi melarutkan
C. 23,76 mmHg 5,85 gram NaCl (Mr = 58,5) dalam 500 gram air
lalu dipanaskan. Suhu larutan diukur dengan
3. Perhatikan baga berikut! menggunakan thermometer.

Beberapa pernyataan berikut berkaitan dengan


percobaan di atas:
(1) Kedua larutan pada suhu 100oC belum
Bagan berikut menggambarkan larutan dengan mendidih
berbagai konsentrasi. Bagan yang menunjukkan (2) Larutan yang dibuat Andi lebih dulu
titik didih larutan paling tinggi adalah ..... mendidih
A. I D. IV (3) Titik didih kedua larutan sama besarnya
B. II E. V (4) Jumlah partikel kedua larutan sama banyak
C. III (5) Kenaikan titik didih larutan Andi < kenaikan
titik didih larutan Budi
4. Beberapa contoh penerapan sifat koligatif larutan
dalam kehidupan sehari-hari adalah sebagai Pernyataan yang benar adalah .....
berikut. A. (1), (2), dan (3) D. (1), (2), dan (5)
1) Proses penyerapan air dalam tanah oleh akar B. (1), (2), dan (4) E. (3), (4), dan (5)
tanaman C. (2), (3), dan (5)

Situs Pendidikan hanya di © www.ilmuguru.org


6. Diberikan beberapa senyawa elektrolit dan non
elektrolit berikut: Manakah senyawa yang memiliki tekanan
1. AlCl3 0,2 M 4. CO(NH2)2 0,2 M osmotic paling tinggi? Jika semua larutan
2. Ba(NO3)2 0,1 M 5. C6H12O6 0,3 M memiliki molaritas 0,05 M.
3. NaCl 0,3 M A. 1 D. 4
B. 2 E. 5
Di antara larutan tersebut, yang mengandung C. 3
jumlah partikel terbanyak adalah .....
A. 1 D. 4 11. Di antara reaksi-reaksi di bawah ini, yang bukan
B. 2 E. 5 merupakan reaksi redoks adalah .....
C. 3 A. SnCl2 + I2 + 2HCl → SnCl4 + 2HI
B. H2 + Cl2 → 2HCl
7. Data percobaan tentang titik didih 4 larutan pada C. Cu2O + C → 2Cu + CO
suhu 27oC dan tekanan 1 atm tercantum pada D. Cu2O + 2HCl → CuCl2 + H2O
table berikut. E. MnO2 + 4HCl → MnCl2 + 2H2O + Cl2
Larutan
No Zat Terlarut Konsentras Titik 12. Pada reaksi redoks berikut :
i (m) Didih (oC) aMnO4- + 16H+ + bC2O42- → cMn2+ + 8H2 + 10CO2
1 CO(NH2)2 1 100,52 Koefisien reaksi a, b, dan c berturut-turut
2 CO(NH2)2 2 101,04 adalah .....
3 NaCl 1 101,04 A. 2, 2, dan 2 D. 3, 5, dan 2
4 NaCl 1 102,08 B. 2, 3, dan 2 E. 2, 4, dan 2
C. 2, 5, dan 2
Pada konsentrasi yang sama, larutan urea
CO(NH2)2 dan garam dapur NaCl memiliki titik 13. Pada reaksi redoks berikut:
didih yang berbeda. Hal ini disebabkan ..... 3Cl2 + 6NaOH → 5NaCl + NaClO3 + 2H2O
A. Kedua larutan menghasilkan jumlah partikel Bilangan oksidasi atom Cl berubah dari .....
yang berbeda A. +1 menjadi -1 D. 0 menjadi -1 dan +5
B. Larutan NaCl tidak mengalami ionisasi B. -1 menjadi +1 E. 0 menjadi -1 dan +7
C. Larutan urea mengalami ionisasi C. 0 menjadi -1
D. Kedua larutan merupakan larutan elektrolit
E. Kedua larutan merupakan larutan non 14. Pada reaksi redoks berikut:
elektrolit Sn + 4HNO3 → SnO2 + 4NO2 + 2H2O

8. Untuk mengetahui massa molekul relative suatu Yang berperan sebagai reduktor adalah .....
senyawa elektrolit biner yang belum diketahui A. HNO3 D. SnO2
rumus molekulnya, seorang kimiawanmelakukan B. NO2 E. Sn
percobaan di Laboratorium dengan melarutkan 4 C. H2O
gram senyawa elektrolit tersebut ke dalam 250
gram air. Suhu pada thermometer menunjukkan 15. Perhatikan bagan sel Volta berikut.
100,26oC pada tekanan 1 atm. Bila diketahui Kb
air = 0,52oC/m, maka Mr zat tersebut
diperkirakan .....
A. 16 D. 103
B. 32 E. 128
C. 64 Pada bagan sel Volta di atas, electron mengalir
dari .....
9. Larutan yang isotonis dengan asam nitrat 0,2 M A. Fe ke Zn D. Zn
adalah ..... B. Fe E. Fe ke Fe
A. Aluminium Sulfat 0,08 M C. Zn ke Fe
B. Besi(II) bromide 0,2 M
C. Asam klorida 0,3 M 16. Diketahui :
D. Magnesium sulfat 0,4 M Ni2+ + 2e → Ni EO = -0,25 v
E. Urea 0,5 M Pb2+ + 2e → Pb EO = -0,13 v

10. Berikut diberikan daftar larutan. Potensial standar sel volta yang terdiri dari
1. KCl 4. Na3PO4 elektroda Ni dan Pb adalah .....
2. CO(NH2)2 5. MgCl2 A. -0,38 v D. +0,25 v
3. CaCl2 B. -0,03 v E. +0,38 v

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
C. +0,12 v Ag+ + e → Ag EO = +0,80 volt

17. Suatu sel Volta disusun seperti pada bagan Maka reaksi Cu + 2Ag+ → Cu2+ + 2Ag memiliki
berikut. potensial sel .....
A. 0,06 v D. 1,14 v
B. 0,46 v E. 1,26 v
C. 0,57 v

22. Perhatikan gambar proses korosi berikut!

Notasi sel Volta yang benar sesuai gambar di atas


adalah .....
A. (1) : Zn(s) ǀ Zn2+(aq) ‖ Ni2+(aq) ǀ Ni(s)
B. (2) : Cu(s) ǀ Cu2+(aq) ‖ Ni2+(aq) ǀ Ni(s)
Proses korosi yang berlangsung paling lambat
C. (3) : Zn(s) ǀ Zn2+(aq) ‖ Cu2+(aq) ǀ Cu(s)
adalah .....
D. (4) : Pb(s) ǀ Pb2+(aq) ‖ Cu2+(aq) ǀ Cu(s)
A. 1 D. 4
E. (5) : Fe(s) Fe2+(aq) ‖ Cu2+(aq) ǀ Cu(s)
B. 2 E. 5
C. 3
18. Diketahui harga potensial reduksi:
Cu2+(aq) + 2e → Cu(s)EO = +0,34 v
23. Atom X mempunyai konfigurai elektron : 1s2 2s2
I2 (aq) + 2e → 2I-(aq) EO = +0,54 v
2p6 3s2 3p6 3d6 4s2. Pada tabel periodik unsur,
Fe3+(aq) + e → Fe2+(aq)EO = +0,77 v
atom X tersebut terletak pada ….
Br2 (I) + e → 2Br-(aq) EO = +1,07 v
A. periode 3, golongan IIA
B. periode 3, golongan VIIIA
Reaksi berikut yang tidak dapat berlangsung
C. periode 4, golongan IIA
spontan adalah .....
D. periode 4, golongan IIB
A. Cu2+(aq) + 2I–(aq) → Cu(s) + I2(s)
E. periode 4, golongan VIIIB
B. Fe3+(aq) + 2I–(aq) → Fe2+ (s) + I2(s)
C. 2I–(aq) + Br2(l) → 2Br– (aq) + I2(s)
24. Perlindungan korosi yang paling tepat dilakukan
D. Br2(l) + Cu(s) → 2Br–(aq) + Cu2+ (aq)
untuk melindungi logam pada bagian mesin yang
E. Fe2+ (aq) + Br2(l) → Fe3+(aq) + 2Br–(aq)
berputar adalah .....
A. Mengecat
19. Aki mobil mempunyai elektroda Pb dan PbO2.
B. dibuat paduan logam
Sewaktu aki menghasilkan arus listrik terjadi
C. perlindungan katodik
perubahan .....
D. melumuri dengan oli
A. Pb menjadi PbSO4, sedangkan PbO2 tetap
E. dibalut dengan emas
B. Pb menjadi PbO dan PbO2 menjadi Pb3O4
C. Pb dan PbO2 keduanya menjadi PbSO4
25. Perhatikan diagram sel volta dengan elektroda
D. Pb menjadi Pb3O4, dan PbO2 menjadi PbO
besi dan elektroda X serta tabel berikut.
E. Pb dan PbO keduanya menjadi PbO

20. Diketahui data potensial elektroda sebagai


berikut:
Cr3+(aq) + 3e → Cr(s) EO = -0,74 volt
Mg2+(aq) + 2e → Mg(s) EO = -2,37 volt
Zn2+(aq) + 2e → Zn(s) EO = -0,76 volt
Sn2+(aq) + 2e → Sn(s) EO = -0,14 volt Tabel tersebut adalah harga potensial elektroda
standar dari beberapa logam :
Reaksi yang dapat berlangsung spontan dan Logam P Q R S T
menghasilkan harga potensial sel terbesar adalah Harga E0 -1,66 V -0,76 V -0,14 V -0,13 V +0,80 V
.....
A. Mg + Sn2+ → Mg2+ + Sn Jika harga potensial elektroda standar besi adalah
B. Cr + Zn2+ → Cr3+ + Zn – 0,44 Volt, maka dapat disimpulkan bahwa
C. Sn + Mg2+ → Sn2+ + Mg logam yang paling efektif digunakan untuk
D. Zn + Cr3+ → Zn2+ + Cr proteksi katodik besi adalah .....
E. Mg + Zn2+ → Mg2+ + Zn A. P D. S
B. Q E. T
21. Dari data potensial elektroda standar berikut C. R
Cu2+ + 2e → Cu EO = +0,34 volt

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
26. Pada elektrolisis larutan CuSO4 dengan elektrode
tembaga, di anode terjadi reaksi ..... 34. Suatu unsur terdapat pada periode ketiga dan
A. Cu2+ (aq) + 2e → Cu(s) dalam golongan VA. Nomor atom unsur tersebut
B. Cu(s) → Cu2+ (aq) + 2e adalah .....
C. 2H2O (l) + 2e → H2 (g) + OH- (aq) A. 3 D. 18
D. 2H2O (l) → 4H+ (aq) + O2 (g) + 4e B. 5 E. 30
E. SO42- (aq) + H2O (l) → H2SO4 (aq) C. 15

27. Pernyataan yang tepat mengenai cara 35. Unsur X terdapat pada periode 4 golongan VB.
memperoleh logam alkali adalah ..... Konfigurasi elektron unsur X adalah .....
A. Mereduksi garam kloridanya A. [Ne] 3s2 3p3 D. [Kr] 5s2 4d3
B. Mengoksidasi garam kloridanya 2
B. [Ar] 4s 3d 3
E. [Kr] 5s2 4d5
C. Mengelektrolisis leburan garam kloridanya 2
C. [Ar] 4s 3d 5

D. Elektrolisis larutan garam kloridanya


E. Menghidrolisis larutan garam kloridanya 36. Diantara sifat periodik berikut, sifat yang benar
dalam satu golongan dari atas ke bawah
28. Pada elektrolisis lelehan MgCl2 dengan elektrode adalah .....
grafit, di katode akan dihasilkan ..... A. Jari-jari atom makin pendek
A. Gas klorin D. Logam Mg B. Keelektronegatifan makin besar
B. Gas Hidrogen E. Gas oksigen C. Energi ionisasi makin rendah
C. Larutan Mg(OH)2 D. Afinitas elektron makin tinggi
E. Sifat logam makin berkurang
29. Larutan nikel (II) sulfat di elektrolisis dengan
arus searah sebesar 1,93 ampere. Jika pada 37. Pernyataan yang benar untuk unsur 17X dan 11Y
katoda diendapkan logam nikel sebesar 0,58 adalah .....
gram, waktu yang diperlukan untuk proses A. Jari Jari atom X > Y
tersebut adalah ..... (Ar Ni = 58) B. Keelektronegatifan Y > X
A. 200 detik D. 1930 detik C. Energi Ionisasi X > Y
B. 500 detik E. 9650 detik D. Afinitas Elektron Y > X
C. 1000 detik E. Sifat Logam X > Y

30. Ke dalam 2 sel elektrolisis yang mengandung 38. Unsur yang memiliki Energi Ionisasi tertinggi
larutan ZnSO4 dan larutan CuSO4 yang adalah .....
dihubungkan secara seri dialirkan arus listrik A. 11Na D. 17Cl
ternyata diendapkan 1 gram seng. Jika Ar Zn = 65 B. 13Al E. 12Mg
dan Ar Cu= 63,5 banyaknya tembaga yang C. 14Si
mengendap adalah .....
A. 0,27 g D. 0,86 g 39. Diantara pernyataan berikut yang merupakan
B. 0,48 g E. 0,97 g salah satu sifat keperiodikan unsur adalah .....
C. 0,76 g A. Dalam satu golongan dari atas ke bawah
energi ionisasi semakin besar
31. Nomor atom unsur – unsur P, Q, R dan S berturut B. Dalam satu periode dari kiri ke kanan
– turut adalah 20, 19, 18 dan 12. Unsur - unsur afinitas elektron semakin kecil
yang terletak pada golongan yang sama adalah ..... C. Dalam satu golongan dari atas ke bawah jari-
A. P dan Q D. Q dan S jari atom semakin besar
B. P dan S E. R dan S D. Dalam satu golongan dari atas ke bawah
C. Q dan R keelektronegatifan semakin besar
E. Dalam satu periode dari kiri ke kanan jari-
32. Unsur kalium mempunyai nomor atom 19, maka jari atom semakin besar
kalium tersebut terletak pada golongan .....
A. IA D. IVB 40. Dalam satu periode, Salah satu unsur berikut ini
B. IVA E. VIIIA yang memiliki keelektronegatifan yang terkecil
C. IB adalah .....
A. 3 Li D. 5 B
33. Letak unsur X dengan nomor atom 26 dan nomor B. 7 N E. 8 O
massa 56 dalam sistem periodik pada golongan C. 9 F
dan periode .....
A. VI B dan 2 D. VIII B dan 4 II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan
B. VI A dan 2 E. VIII A dan 4 benar!
C. IV A dan 4 4

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
KUNCI JAWABAN

JAWABAN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
A √ √ √ √ √
B √ √
C √ √ √ √ √
D √ √ √ √ √
E √ √ √

2
JAWABAN 21 22 23 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
4
A √ √ √
B √ √ √ √ √ √
C √ √ √ √ √ √
D √ √ √ √
E √

ESSAY!!!
41.

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal

Anda mungkin juga menyukai