Anda di halaman 1dari 7

TUGAS ANATOMI

UJIAN TENGAH SEMESTER

DISUSUN OLEH:

NAMA: NIA EUNIKE MARLIANA DEBORA.S


NIM : 2213211035
1. Proksimal adalah istilah dalam anatomi yang menggambarkan posisi organ tubuh kearah

Pilihan jawaban…. (B)

A.bawah

B.pangkal

C.menjauhi pangkal

D.dalam

2. salah satu fungsi utama otot pada tubuh manusia adalah…(B)

A.sebagai pemanis bentuk tubuh

B.sebagai penggerak tubuh

C.sebagai bahan untuk D.perangsang pertumbuhan

semua jawaban benar

3. Apa yg di maksud dengan 'anatomi'?…..(C)

A.kajian tentang fungsi sistem tubuh.

B.kajian tentang kaitan bahagian tubuh

C.kajian tentang struktur tubuh dan saling perkaitan bahagiannya

D.kajian tentang fungsi sistem tubuh dan perkaitannya.

4. Lapisan terluar kulit adalah….(C)

A.endodermis

B.dermis

C.epidermis
D.sub kutan

5. salah satu penyakit yang disebabkan oleh bakteri dibagian hidung sehingga menyebabkan
pembengkakan adalah….(D)

A.rhinitis alergi

B.katarak

C.glaukoma

D.sinusitis

6. Sel saraf yang mempunyai fungsi untuk mengirim impuls dari sistem saraf pusat ke otot dan
kelenjar yaitu ...(C)

a. neuron ajustor

b. neuron aferen

c. neuron eferen

d. neuron intermediet

7. Saraf berdasarkan fungsinya dibedakan menjadi sensoris, motoris dan konektor. Berikut ini
merupakan perntaraan yang benar adalah …(A)

a. motoris membawa impuls dari saraf pusat ke efektor

b. konektor membawa impuls dari reseptor ke efektor

c. motoris membawa impuls dari reseptor ke saraf pusat

d. sensoris membawa impuls dari saraf pusat ke efektor

8. Bagian otak yang mempunyai fungsi untuk mengatur penglihatan yaitu ...(D)

a. Serebelum

b. Lobus frontalis

c. Lobus parietalis
d. Lobus oksipitali

9. Fungsi susunan saraf simpatetik yaitu…..(C)

a. mempersempit pembuluh darah, memperlambat denyut jantung

b. mengurangi tekanan darah, mempercepat denyut jantung

c. mempertinggi tekanan darah, mempercepat denyut jantung

d. memperbesar pembuluh darah, memperlambat denyut jantung

10. Perhatikan bagian – bagian sistem saraf berikut:……(B)

K. reseptor

L. saraf sensori

M. Saraf lanjutan

N. Saraf motor

P. efektor

Urutan jalannya impuls pada refleks yaitu…..

a. M – N – P – K – L

b. K – L – M – N – P

c. P – K – L – M – N

d. L – M – N – P – K

11. Rasa pedas pada mulut kita diterima oleh ujung saraf…..(D)

a. Meissiner

b. Paccini

c. tanpa selaput

d. Ruffini
12. Pusat saraf penciuman yaitu…..(B)

a. batang otak

b. otak besar

c. sumsum lanjutan

d. otak tengah

13. Jenis sel saraf yabg berperan dalam respons mengedipkan mata yaitu sel saraf…..(B)

a. adjustor

b. motor

c. sensori

d. konektor

14. Pada gerakan kedip mata, impuls secara berurutan yaitu….. (D)

a. reseptor – saraf motor – otak – saraf sensori – efektor

b. reseptor – saraf sensori – sumsum lanjutan – saraf motor – efektor

c. reseptor – saraf sensori – sumsum tulang belakang – saraf motor – efektor

d. reseptor – saraf sensori – otak – saraf motor – efektor

15. Di bawah ini yang bukan hubungan antara fungsi saraf dan organnya yang sesuai yaitu ...(B)

a. Saraf parasimpatetik memperbesar bronkus

b. Saraf parasimpatetik mempercepat denyut jantung

c. Saraf parasimpatetik mempercepat proses pencernaan


d. Saraf simpatik melebarkan pupil mata

16. Kelenjar berikut ini termasuk dalam

kelenjar endokrin, kecuali... (C)

a Kelenjar tiroid

b. Kelenjar paratiroid

c. Kelenjar susu

d. Kelenjar gonad

17. Hormon yang berpengaruh pada metabolisme tubuh adalah

hormone... (D)

a Pitresin

b. Androgen

c. Epinefrin

d. Tirokan

18. Seseorang yang sedang marah detak jantungnya, pernafasan, dan gerakannya cepat. Hal ini
disebabkan oleh pengaruh hormone yang berasa dan kelenjar...(d)

a Tiroid

b. Langerhans

c Epifiss

d.Anak Ginjal
19. Kelenjar endokrin yang sifat kerjanya hanya sampai pada usia

tertentu adalah…(B)

a Kelenjar suprarenalis

b. Kelenjar thymus c. Kelenjar pankreas

d. Kelenjar gonad

20. Sel beta pada pulau langerhans menghasilkan hormone...(B)

a Glucagon

b Insulin

c. Somastotatin

d Pancreatic polypeptide

Anda mungkin juga menyukai